TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yesaya 25:1-12

Konteks
Ucapan syukur karena musuh sudah musnah
25:1 Ya TUHAN, Engkaulah Allahku; o  aku mau meninggikan Engkau, mau menyanyikan syukur bagi nama-Mu 1 ; p  sebab dengan kesetiaan q  yang teguh Engkau telah melaksanakan r  rancangan-Mu s  yang ajaib yang telah ada sejak dahulu. 25:2 Sebab Engkau telah membuat kota itu menjadi timbunan batu, t  dan kota yang berkubu u  itu menjadi reruntuhan; v  puri w  orang luar tidak lagi menjadi kota, dan tidak dibangunkan x  lagi untuk selama-lamanya. 25:3 Oleh karena itu suatu bangsa yang kuat akan memuliakan Engkau; y  kota bangsa-bangsa yang gagah z  akan takut kepada-Mu. 25:4 Sebab Engkau menjadi tempat pengungsian a  bagi orang lemah, b  tempat pengungsian bagi orang miskin c  dalam kesesakannya, perlindungan terhadap angin ribut, d  naungan terhadap panas terik, sebab amarah orang-orang yang gagah sombong e  itu seperti angin ribut di musim dingin, 25:5 seperti panas terik di tempat kering. Kegaduhan orang-orang luar f  Kaudiamkan; g  seperti panas terik ditiadakan oleh naungan awan, demikianlah nyanyian orang-orang yang gagah sombong h  ditiadakan.
Keselamatan bagi bangsa-bangsa di Sion
25:6 TUHAN semesta alam akan menyediakan di gunung i  Sion ini 2  bagi segala bangsa-bangsa suatu perjamuan j  dengan masakan yang bergemuk, suatu perjamuan dengan anggur yang tua benar, masakan yang bergemuk 3  dan bersumsum, anggur k  yang tua yang disaring endapannya. 25:7 Dan di atas gunung ini TUHAN akan mengoyakkan kain perkabungan l  yang diselubungkan kepada segala suku bangsa m  dan tudung yang ditudungkan kepada segala bangsa-bangsa. 25:8 Ia akan meniadakan maut n  untuk seterusnya; dan Tuhan ALLAH akan menghapuskan air mata 4  o  dari pada segala muka; dan aib p  umat-Nya akan dijauhkan-Nya dari seluruh bumi, sebab TUHAN telah mengatakannya. q  25:9 Pada waktu itu r  orang akan berkata: "Sesungguhnya, inilah Allah s  kita, yang kita nanti-nantikan, t  supaya kita diselamatkan. u  Inilah TUHAN yang kita nanti-nantikan 5 ; marilah kita bersorak-sorak v  dan bersukacita oleh karena keselamatan w  yang diadakan-Nya!" 25:10 Sebab tangan TUHAN akan melindungi gunung x  ini, tetapi Moab y  akan diinjak-injak di tempatnya sendiri, sebagai jerami diinjak-injak dalam lobang kotoran. 25:11 Apabila Moab mengembangkan tangannya di dalamnya seperti cara perenang mengembangkannya untuk berenang, maka TUHAN akan mematahkan z  kecongkakkan a  mereka dengan segala daya upaya mereka. 25:12 Maka kubu-kubu tembokmu b  yang tinggi akan ditumbangkan-Nya dan dirubuhkan-Nya, c  dan dicampakkan-Nya ke tanah dan debu.

Yesaya 3:1-26

Konteks
Hukuman TUHAN terhadap orang-orang yang menyesatkan bangsa itu
3:1 Maka sesungguhnya Tuhan, TUHAN semesta alam, akan menjauhkan dari Yerusalem 6  dan dari Yehuda setiap orang yang mereka andalkan, c  segala persediaan makanan d  dan minuman: e  3:2 pahlawan dan orang perang, f  hakim dan nabi, petenung g  dan tua-tua, h  3:3 perwira i  dan orang yang terpandang, j  penasihat dan ahli sihir, k  dan orang yang paham mantera. l  3:4 Aku akan mengangkat pemuda-pemuda menjadi pemimpin mereka, dan anak-anak akan memerintah atas mereka. m  3:5 Maka bangsa itu akan desak-mendesak 7 , seorang kepada seorang, n  yang satu kepada yang lain; orang muda akan membentak-bentak terhadap orang tua, orang hina terhadap orang mulia. 3:6 Sehingga apabila seorang memegang saudaranya di rumah ayahnya dan berkata: "Engkau masih mempunyai jubah, jadilah pemimpin kami, dan reruntuhan ini di bawah kuasamu", 3:7 maka pada waktu itu o  saudaranya akan menjawab: "Aku tidak mau menjadi tabib; p  di rumahku tidak ada roti q  dan tidak ada jubah; janganlah angkat aku menjadi pemimpin bangsa. r " 3:8 Sungguh, Yerusalem telah runtuh dan Yehuda telah rubuh; s  sebab perkataan t  mereka dan perbuatan u  mereka melawan TUHAN dan mereka menantang v  kemuliaan hadirat-Nya. 3:9 Air muka mereka menyatakan w  kejahatan mereka, dan seperti orang Sodom, x  mereka dengan terang-terangan menyebut-nyebut dosanya, tidak lagi disembunyikannya. Celakalah orang-orang itu! Sebab mereka mendatangkan malapetaka y  kepada dirinya sendiri. 3:10 Katakanlah berbahagia z  orang benar 8 ! Sebab mereka akan memakan hasil pekerjaannya. a  3:11 Celakalah orang fasik! b  Malapetaka c  akan menimpanya, sebab mereka akan diperlakukan d  menurut perbuatannya e  sendiri. 3:12 Adapun umat-Ku, penguasa mereka ialah anak-anak, f  dan perempuan-perempuan memerintah atasnya. Hai umat-Ku, pemimpin-pemimpinmu adalah penyesat, g  dan jalan yang kamu tempuh mereka kacaukan! 3:13 TUHAN mengambil tempat untuk menuntut h  dan berdiri untuk mengadili i  bangsa-bangsa. 3:14 TUHAN bertindak sebagai hakim j  atas tua-tua dan pemimpin-pemimpin umat-Nya: "Kamulah yang memusnahkan kebun anggur itu, barang rampasan k  dari orang yang tertindas 9  l  tertumpuk di dalam rumahmu. 3:15 Mengapa kamu menyiksa umat-Ku m  dan menganiaya n  orang-orang yang tertindas? o " demikianlah firman Tuhan ALLAH semesta alam. p 
Hukuman TUHAN terhadap wanita-wanita Sion yang sombong
3:16 TUHAN berfirman: Oleh karena wanita Sion 10  q  telah menjadi sombong dan telah berjalan dengan jenjang leher r  dan dengan main mata, berjalan dengan dibuat-buat langkahnya dan gemerencing dengan giring-giring kakinya, 3:17 maka Tuhan akan membuat batu kepala wanita Sion penuh kudis dan TUHAN akan mencukur s  rambut sebelah dahi mereka. 3:18 Pada waktu itu t  Tuhan akan menjauhkan segala perhiasan mereka: gelang-gelang kaki, jamang-jamang dan bulan-bulanan; u  3:19 perhiasan-perhiasan telinga, pontoh-pontoh v  dan kerudung-kerudung; w  3:20 perhiasan-perhiasan kepala, x  gelang-gelang rantai kaki, tali-tali pinggang, tempat-tempat wewangian dan jimat-jimat; 3:21 cincin meterai dan anting-anting hidung; y  3:22 pakaian-pakaian pesta, jubah-jubah, selendang-selendang z  dan pundi-pundi; 3:23 cermin-cermin, baju-baju a  dalam dari kain lenan, ikat-ikat kepala b  dan baju-baju luar. 3:24 Maka sebagai ganti rempah-rempah harum c  akan ada bau busuk, d  sebagai ganti ikat pinggang e  seutas tali, sebagai ganti selampit rambut kepala yang gundul, f  sebagai ganti pakaian hari raya sehelai kain kabung; g  dan tanda selar h  sebagai ganti kemolekan. i  3:25 Orang-orangmu akan tewas oleh pedang, j  dan pahlawan-pahlawanmu oleh perang. k  3:26 Pintu-pintu gerbang l  Sion akan mengaduh dan berkabung, m  dan kota itu akan seperti perempuan bulus n  yang duduk di bumi. o 

Yesaya 8:1-22

Konteks
Anak nabi sebagai tanda
8:1 Berfirmanlah TUHAN kepadaku: "Ambillah sebuah batu tulis o  besar dan tuliskanlah di atasnya dengan tulisan biasa: Maher-Syalal Hash-Bas 11 . p " 8:2 Maka aku memanggil dua saksi yang dapat dipercaya, q  yaitu imam Uria r  dan Zakharia bin Yeberekhya. 8:3 Kemudian aku menghampiri isteriku; s  ia mengandung dan melahirkan seorang anak laki-laki. t  Lalu berfirmanlah TUHAN kepadaku: "Namailah dia: Maher-Syalal Hash-Bas, u  8:4 sebab sebelum anak itu tahu v  memanggil: Bapa! Ibu! maka kekayaan Damsyik w  dan jarahan Samaria akan diangkut di depan raja Asyur. x "
Penyerbuan Asyur ke Yehuda
8:5 TUHAN melanjutkan lagi firman-Nya kepadaku: 8:6 "Oleh karena bangsa ini telah menolak y  air Syiloah 12  z  yang mengalir lamban, dan telah tawar hati terhadap Rezin dan anak Remalya, a  8:7 sebab itu, sesungguhnya, Tuhan akan membuat air b  sungai Efrat yang kuat dan besar, meluap-luap atas mereka, yaitu raja Asyur c  dengan segala kemuliaannya; d  air ini akan meluap melampaui segenap salurannya dan akan mengalir melampaui segenap tebingnya, e  8:8 serta menerobos masuk ke Yehuda, ibarat banjir yang meluap-luap f  hingga sampai ke leher; dan sayap-sayapnya g  yang dikembangkan akan menutup seantero negerimu, ya Imanuel 13 ! h " 8:9 Ketahuilah, i  hai bangsa-bangsa, dan terkejutlah, j  perhatikanlah, ya segala pelosok bumi, berikatpingganglah, k  dan terkejutlah; berikatpingganglah dan terkejutlah! 8:10 Buatlah rancangan, tetapi akan gagal l  juga; ambillah keputusan, tetapi tidak terlaksana m  juga, sebab Allah menyertai kami! n 
Yesaya terpaksa bersembunyi
8:11 Sebab beginilah firman TUHAN kepadaku, ketika tangan-Nya menguasai aku, o  dan ketika Ia memperingatkan aku, supaya jangan mengikuti p  tingkah laku bangsa ini: 8:12 "Jangan sebut persepakatan 14  segala apa yang disebut bangsa ini persepakatan, q  dan apa yang mereka takuti janganlah kamu takuti r  dan janganlah gentar s  melihatnya. 8:13 Tetapi TUHAN semesta alam, Dialah yang harus kamu akui sebagai Yang Kudus; t  kepada-Nyalah harus kamu takut 15  u  dan terhadap Dialah harus kamu gentar. v  8:14 Ia akan menjadi tempat kudus, w  tetapi juga menjadi batu sentuhan x  dan batu sandungan y  z  bagi kedua kaum Israel itu, serta menjadi jerat a  dan perangkap bagi penduduk Yerusalem. 8:15 Dan banyak di antara mereka akan tersandung, b  jatuh dan luka parah, tertangkap dan tertawan." 8:16 Aku harus menyimpan kesaksian c  ini dan memeteraikan d  pengajaran 16  ini di antara murid-muridku. 8:17 Dan aku hendak menanti-nantikan e  TUHAN yang menyembunyikan f  wajah-Nya terhadap kaum keturunan Yakub; aku hendak mengharapkan Dia. g  8:18 Sesungguhnya, aku dan anak-anak yang telah diberikan TUHAN kepadaku h  adalah tanda i  dan alamat j  di antara orang Israel dari TUHAN semesta alam yang diam di gunung Sion. k  8:19 Dan apabila orang berkata kepada kamu: "Mintalah petunjuk l  kepada arwah dan roh-roh peramal m  yang berbisik-bisik dan komat-kamit, n " maka jawablah: "Bukankah suatu bangsa patut meminta petunjuk o  kepada allahnya? Atau haruskah mereka meminta petunjuk kepada orang-orang mati bagi orang-orang hidup?" 8:20 "Carilah pengajaran p  dan kesaksian! q " Siapa yang tidak berbicara sesuai dengan perkataan itu, maka baginya tidak terbit fajar. r  8:21 Mereka akan lalu lalang di negeri s  itu, melarat dan lapar, t  dan apabila mereka lapar, mereka akan gusar dan akan mengutuk u  rajanya dan Allahnya; mereka akan menengadah ke langit, 8:22 dan akan melihat ke bumi, dan sesungguhnya, hanya kesesakan dan kegelapan, kesuraman v  yang mengimpit, dan mereka akan dibuang ke dalam kabut. w 

Yesaya 3:1-26

Konteks
Hukuman TUHAN terhadap orang-orang yang menyesatkan bangsa itu
3:1 Maka sesungguhnya Tuhan, TUHAN semesta alam, akan menjauhkan dari Yerusalem 17  dan dari Yehuda setiap orang yang mereka andalkan, c  segala persediaan makanan d  dan minuman: e  3:2 pahlawan dan orang perang, f  hakim dan nabi, petenung g  dan tua-tua, h  3:3 perwira i  dan orang yang terpandang, j  penasihat dan ahli sihir, k  dan orang yang paham mantera. l  3:4 Aku akan mengangkat pemuda-pemuda menjadi pemimpin mereka, dan anak-anak akan memerintah atas mereka. m  3:5 Maka bangsa itu akan desak-mendesak 18 , seorang kepada seorang, n  yang satu kepada yang lain; orang muda akan membentak-bentak terhadap orang tua, orang hina terhadap orang mulia. 3:6 Sehingga apabila seorang memegang saudaranya di rumah ayahnya dan berkata: "Engkau masih mempunyai jubah, jadilah pemimpin kami, dan reruntuhan ini di bawah kuasamu", 3:7 maka pada waktu itu o  saudaranya akan menjawab: "Aku tidak mau menjadi tabib; p  di rumahku tidak ada roti q  dan tidak ada jubah; janganlah angkat aku menjadi pemimpin bangsa. r " 3:8 Sungguh, Yerusalem telah runtuh dan Yehuda telah rubuh; s  sebab perkataan t  mereka dan perbuatan u  mereka melawan TUHAN dan mereka menantang v  kemuliaan hadirat-Nya. 3:9 Air muka mereka menyatakan w  kejahatan mereka, dan seperti orang Sodom, x  mereka dengan terang-terangan menyebut-nyebut dosanya, tidak lagi disembunyikannya. Celakalah orang-orang itu! Sebab mereka mendatangkan malapetaka y  kepada dirinya sendiri. 3:10 Katakanlah berbahagia z  orang benar 19 ! Sebab mereka akan memakan hasil pekerjaannya. a  3:11 Celakalah orang fasik! b  Malapetaka c  akan menimpanya, sebab mereka akan diperlakukan d  menurut perbuatannya e  sendiri. 3:12 Adapun umat-Ku, penguasa mereka ialah anak-anak, f  dan perempuan-perempuan memerintah atasnya. Hai umat-Ku, pemimpin-pemimpinmu adalah penyesat, g  dan jalan yang kamu tempuh mereka kacaukan! 3:13 TUHAN mengambil tempat untuk menuntut h  dan berdiri untuk mengadili i  bangsa-bangsa. 3:14 TUHAN bertindak sebagai hakim j  atas tua-tua dan pemimpin-pemimpin umat-Nya: "Kamulah yang memusnahkan kebun anggur itu, barang rampasan k  dari orang yang tertindas 20  l  tertumpuk di dalam rumahmu. 3:15 Mengapa kamu menyiksa umat-Ku m  dan menganiaya n  orang-orang yang tertindas? o " demikianlah firman Tuhan ALLAH semesta alam. p 
Hukuman TUHAN terhadap wanita-wanita Sion yang sombong
3:16 TUHAN berfirman: Oleh karena wanita Sion 21  q  telah menjadi sombong dan telah berjalan dengan jenjang leher r  dan dengan main mata, berjalan dengan dibuat-buat langkahnya dan gemerencing dengan giring-giring kakinya, 3:17 maka Tuhan akan membuat batu kepala wanita Sion penuh kudis dan TUHAN akan mencukur s  rambut sebelah dahi mereka. 3:18 Pada waktu itu t  Tuhan akan menjauhkan segala perhiasan mereka: gelang-gelang kaki, jamang-jamang dan bulan-bulanan; u  3:19 perhiasan-perhiasan telinga, pontoh-pontoh v  dan kerudung-kerudung; w  3:20 perhiasan-perhiasan kepala, x  gelang-gelang rantai kaki, tali-tali pinggang, tempat-tempat wewangian dan jimat-jimat; 3:21 cincin meterai dan anting-anting hidung; y  3:22 pakaian-pakaian pesta, jubah-jubah, selendang-selendang z  dan pundi-pundi; 3:23 cermin-cermin, baju-baju a  dalam dari kain lenan, ikat-ikat kepala b  dan baju-baju luar. 3:24 Maka sebagai ganti rempah-rempah harum c  akan ada bau busuk, d  sebagai ganti ikat pinggang e  seutas tali, sebagai ganti selampit rambut kepala yang gundul, f  sebagai ganti pakaian hari raya sehelai kain kabung; g  dan tanda selar h  sebagai ganti kemolekan. i  3:25 Orang-orangmu akan tewas oleh pedang, j  dan pahlawan-pahlawanmu oleh perang. k  3:26 Pintu-pintu gerbang l  Sion akan mengaduh dan berkabung, m  dan kota itu akan seperti perempuan bulus n  yang duduk di bumi. o 

1 Korintus 15:1-58

Konteks
Kebangkitan Kristus
15:1 Dan sekarang, saudara-saudara, aku mau mengingatkan kamu kepada Injil w  yang aku beritakan kepadamu x  dan yang kamu terima, dan yang di dalamnya kamu teguh berdiri. 15:2 Oleh Injil itu kamu diselamatkan, y  asal kamu teguh berpegang z  padanya, seperti yang telah kuberitakan kepadamu 22 --kecuali kalau kamu telah sia-sia saja menjadi percaya. 15:3 Sebab yang sangat penting telah kusampaikan kepadamu, a  yaitu apa yang telah kuterima b  sendiri, ialah bahwa Kristus telah mati karena dosa-dosa kita, c  sesuai dengan Kitab Suci, d  15:4 bahwa Ia telah dikuburkan, e  dan bahwa Ia telah dibangkitkan, f  pada hari yang ketiga, g  sesuai dengan Kitab Suci; h  15:5 bahwa Ia telah menampakkan diri kepada Kefas i  dan kemudian kepada kedua belas murid-Nya. j  15:6 Sesudah itu Ia menampakkan diri kepada lebih dari lima ratus saudara sekaligus; kebanyakan dari mereka masih hidup sampai sekarang, tetapi beberapa di antaranya telah meninggal. k  15:7 Selanjutnya Ia menampakkan diri kepada Yakobus, l  kemudian kepada semua rasul. m  15:8 Dan yang paling akhir dari semuanya 23  Ia menampakkan diri juga kepadaku, n  sama seperti kepada anak yang lahir sebelum waktunya. 15:9 Karena aku adalah yang paling hina dari semua rasul, o  bahkan tidak layak disebut rasul, sebab aku telah menganiaya p  Jemaat Allah. q  15:10 Tetapi karena kasih karunia r  Allah 24  aku adalah sebagaimana aku ada sekarang, dan kasih karunia yang dianugerahkan-Nya kepadaku s  tidak sia-sia. Sebaliknya, aku telah bekerja lebih keras dari pada mereka semua; t  tetapi bukannya aku, melainkan kasih karunia Allah yang menyertai aku. u  15:11 Sebab itu, baik aku, maupun mereka, v  demikianlah kami mengajar dan demikianlah kamu menjadi percaya.
Kebangkitan kita
15:12 Jadi, bilamana kami beritakan, bahwa Kristus dibangkitkan dari antara orang mati, w  bagaimana mungkin ada di antara kamu yang mengatakan, bahwa tidak ada kebangkitan x  orang mati? y  15:13 Kalau tidak ada kebangkitan orang mati, maka Kristus juga tidak dibangkitkan. 15:14 Tetapi andaikata Kristus tidak dibangkitkan, z  maka sia-sialah pemberitaan kami dan sia-sialah juga kepercayaan kamu. 15:15 Lebih dari pada itu kami ternyata berdusta terhadap Allah, karena tentang Dia kami katakan, bahwa Ia telah membangkitkan Kristus a --padahal Ia tidak membangkitkan-Nya, kalau andaikata benar, bahwa orang mati tidak dibangkitkan. 15:16 Sebab jika benar orang mati tidak dibangkitkan, maka Kristus juga tidak dibangkitkan. 15:17 Dan jika Kristus tidak dibangkitkan 25 , maka sia-sialah kepercayaan kamu dan kamu masih hidup dalam dosamu. b  15:18 Demikianlah binasa juga orang-orang yang mati c  dalam Kristus. 15:19 Jikalau kita hanya dalam hidup ini saja menaruh pengharapan pada Kristus, maka kita adalah orang-orang yang paling malang dari segala manusia. d  15:20 Tetapi yang benar ialah, bahwa Kristus telah dibangkitkan dari antara orang mati, e  sebagai yang sulung f  dari orang-orang yang telah meninggal. g  15:21 Sebab sama seperti maut datang karena satu orang manusia, h  demikian juga kebangkitan orang mati i  datang karena satu orang manusia. 15:22 Karena sama seperti semua orang mati dalam persekutuan dengan Adam, demikian pula semua orang akan dihidupkan kembali j  dalam persekutuan dengan Kristus. 15:23 Tetapi tiap-tiap orang menurut urutannya: Kristus sebagai buah sulung; k  sesudah itu mereka yang menjadi milik-Nya l  pada waktu kedatangan-Nya. m  15:24 Kemudian tiba kesudahannya, yaitu bilamana Ia menyerahkan Kerajaan n  kepada Allah Bapa, sesudah Ia membinasakan segala pemerintahan, kekuasaan dan kekuatan. o  15:25 Karena Ia harus memegang pemerintahan p  sebagai Raja sampai Allah meletakkan semua musuh-Nya di bawah kaki-Nya. q  15:26 Musuh yang terakhir, yang dibinasakan ialah maut. r  15:27 Sebab segala sesuatu telah ditaklukkan-Nya di bawah kaki-Nya. s  Tetapi kalau dikatakan, bahwa "segala sesuatu telah ditaklukkan", maka teranglah, bahwa Ia sendiri yang telah menaklukkan segala sesuatu di bawah kaki Kristus t  itu tidak termasuk di dalamnya. 15:28 Tetapi kalau segala sesuatu telah ditaklukkan di bawah Kristus, maka Ia sendiri sebagai Anak akan menaklukkan diri-Nya di bawah Dia, u  yang telah menaklukkan segala sesuatu di bawah-Nya, supaya Allah menjadi semua di dalam semua. v  15:29 Jika tidak demikian, apakah faedahnya perbuatan orang-orang yang dibaptis bagi orang mati 26 ? Kalau orang mati sama sekali tidak dibangkitkan, mengapa mereka mau dibaptis bagi orang-orang yang telah meninggal? 15:30 Dan kami juga--mengapakah kami setiap saat w  membawa diri kami ke dalam bahaya? 15:31 Saudara-saudara, tiap-tiap hari x  aku berhadapan dengan maut. Demi kebanggaanku akan kamu dalam Kristus Yesus, Tuhan kita, aku katakan, bahwa hal ini benar. 15:32 Kalau hanya berdasarkan pertimbangan-pertimbangan manusia saja aku telah berjuang melawan binatang buas y  di Efesus, z  apakah gunanya hal itu bagiku? Jika orang mati tidak dibangkitkan, maka "marilah kita makan dan minum, sebab besok kita mati a ". 15:33 Janganlah kamu sesat: b  Pergaulan yang buruk merusakkan kebiasaan c  yang baik. 15:34 Sadarlah kembali sebaik-baiknya dan jangan berbuat dosa lagi! Ada di antara kamu yang tidak mengenal Allah. d  Hal ini kukatakan, supaya kamu merasa malu. e 
Kebangkitan tubuh
15:35 Tetapi mungkin ada orang yang bertanya: f  "Bagaimanakah orang mati dibangkitkan 27 ? Dan dengan tubuh apakah mereka akan datang kembali? g " 15:36 Hai orang bodoh! h  Apa yang engkau sendiri taburkan, tidak akan tumbuh dan hidup, kalau ia tidak mati i  dahulu. 15:37 Dan yang engkau taburkan bukanlah tubuh tanaman yang akan tumbuh, tetapi biji yang tidak berkulit, umpamanya biji gandum atau biji lain. 15:38 Tetapi Allah memberikan kepadanya suatu tubuh, seperti yang dikehendaki-Nya: Ia memberikan kepada tiap-tiap biji tubuhnya sendiri. j  15:39 Bukan semua daging sama: daging manusia lain dari pada daging binatang, lain dari pada daging burung, lain dari pada daging ikan. 15:40 Ada tubuh sorgawi dan ada tubuh duniawi, tetapi kemuliaan tubuh sorgawi lain dari pada kemuliaan tubuh duniawi. 15:41 Kemuliaan k  matahari lain dari pada kemuliaan bulan, dan kemuliaan bulan lain dari pada kemuliaan bintang-bintang, l  dan kemuliaan bintang yang satu berbeda dengan kemuliaan bintang yang lain. 15:42 Demikianlah pula m  halnya dengan kebangkitan orang mati. n  Ditaburkan dalam kebinasaan, dibangkitkan dalam ketidakbinasaan. o  15:43 Ditaburkan dalam kehinaan, dibangkitkan dalam kemuliaan. p  Ditaburkan dalam kelemahan, dibangkitkan dalam kekuatan. 15:44 Yang ditaburkan adalah tubuh q  alamiah, yang dibangkitkan adalah tubuh rohaniah. Jika ada tubuh alamiah, maka ada pula tubuh rohaniah. 15:45 Seperti ada tertulis: "Manusia pertama, Adam menjadi makhluk yang hidup r ", tetapi Adam yang akhir s  menjadi roh t  yang menghidupkan. 15:46 Tetapi yang mula-mula datang bukanlah yang rohaniah, tetapi yang alamiah; kemudian barulah datang yang rohaniah. u  15:47 Manusia pertama berasal dari debu tanah v  dan bersifat jasmani, manusia kedua berasal dari sorga. w  15:48 Makhluk-makhluk alamiah sama dengan dia yang berasal dari debu tanah dan makhluk-makhluk sorgawi sama dengan Dia yang berasal dari sorga. x  15:49 Sama seperti kita telah memakai rupa dari yang alamiah, y  demikian pula kita akan memakai rupa dari yang sorgawi. z  15:50 Saudara-saudara, inilah yang hendak kukatakan kepadamu, yaitu bahwa daging dan darah a  tidak mendapat bagian dalam Kerajaan Allah b  dan bahwa yang binasa tidak mendapat bagian dalam apa yang tidak binasa. c  15:51 Sesungguhnya aku menyatakan kepadamu suatu rahasia 28 : d  kita tidak akan mati e  semuanya 29 , tetapi kita semuanya akan diubah, f  15:52 dalam sekejap mata, pada waktu bunyi nafiri yang terakhir. Sebab nafiri akan berbunyi g  dan orang-orang mati h  akan dibangkitkan dalam keadaan yang tidak dapat binasa dan kita semua akan diubah 30 . 15:53 Karena yang dapat binasa i  ini harus mengenakan yang tidak dapat binasa, j  dan yang dapat mati ini harus mengenakan yang tidak dapat mati. 15:54 Dan sesudah yang dapat binasa ini mengenakan yang tidak dapat binasa dan yang dapat mati ini mengenakan yang tidak dapat mati, maka akan genaplah firman Tuhan yang tertulis: "Maut telah ditelan dalam kemenangan. k  15:55 Hai maut di manakah kemenanganmu? Hai maut, di manakah sengatmu? l " 15:56 Sengat maut ialah dosa m  dan kuasa dosa ialah hukum Taurat. n  15:57 Tetapi syukur kepada Allah, o  yang telah memberikan kepada kita kemenangan oleh Yesus Kristus, Tuhan kita. p  15:58 Karena itu, saudara-saudaraku yang kekasih, berdirilah teguh, jangan goyah, dan giatlah selalu dalam pekerjaan Tuhan! q  Sebab kamu tahu, bahwa dalam persekutuan dengan Tuhan jerih payahmu tidak sia-sia. r 

1 Korintus 3:1-23

Konteks
Perselisihan
3:1 Dan aku, saudara-saudara, pada waktu itu tidak dapat berbicara dengan kamu seperti dengan manusia rohani 31 , o  tetapi hanya dengan manusia duniawi, p  yang belum dewasa q  dalam Kristus. 3:2 Susulah yang kuberikan kepadamu, bukanlah makanan keras, r  sebab kamu belum dapat menerimanya. s  Dan sekarangpun kamu belum dapat menerimanya. 3:3 Karena kamu masih manusia duniawi 32 . Sebab, jika di antara kamu ada iri hati dan perselisihan t  bukankah hal itu menunjukkan, bahwa kamu manusia duniawi dan bahwa kamu hidup secara manusiawi? 3:4 Karena jika yang seorang berkata: "Aku dari golongan Paulus," dan yang lain berkata: "Aku dari golongan Apolos, u " bukankah hal itu menunjukkan, bahwa kamu manusia duniawi yang bukan rohani? 3:5 Jadi, apakah Apolos? v  Apakah Paulus? Pelayan-pelayan w  Tuhan yang olehnya kamu menjadi percaya, masing-masing menurut jalan yang diberikan Tuhan kepadanya. 3:6 Aku menanam, x  Apolos menyiram, tetapi Allah yang memberi pertumbuhan. 3:7 Karena itu yang penting bukanlah yang menanam atau yang menyiram, melainkan Allah yang memberi pertumbuhan. 3:8 Baik yang menanam maupun yang menyiram adalah sama; dan masing-masing akan menerima upahnya sesuai dengan pekerjaannya sendiri. y  3:9 Karena kami adalah kawan sekerja z  Allah; kamu adalah ladang a  Allah, bangunan b  Allah.
Dasar dan bangunan
3:10 Sesuai dengan kasih karunia Allah, yang dianugerahkan kepadaku, c  aku sebagai seorang ahli bangunan yang cakap telah meletakkan dasar, d  dan orang lain membangun terus di atasnya. Tetapi tiap-tiap orang harus memperhatikan, bagaimana ia harus membangun di atasnya. 3:11 Karena tidak ada seorangpun yang dapat meletakkan dasar lain dari pada dasar yang telah diletakkan, yaitu Yesus Kristus. e  3:12 Entahkah orang membangun di atas dasar ini dengan emas, perak, batu permata, kayu, rumput kering atau jerami, 3:13 sekali kelak pekerjaan masing-masing orang akan nampak. f  Karena hari Tuhan g  akan menyatakannya, sebab ia akan nampak dengan api dan bagaimana pekerjaan h  masing-masing orang akan diuji oleh api itu. 3:14 Jika pekerjaan yang dibangun seseorang tahan uji, ia akan mendapat upah. i  3:15 Jika pekerjaannya terbakar, ia akan menderita kerugian 33 , tetapi ia sendiri akan diselamatkan, tetapi seperti dari dalam api 34 . j  3:16 Tidak tahukah kamu, bahwa kamu adalah bait Allah 35  k  dan bahwa Roh Allah diam di dalam kamu? l  3:17 Jika ada orang yang membinasakan bait Allah, maka Allah akan membinasakan dia 36 . Sebab bait Allah adalah kudus dan bait Allah itu ialah kamu. 3:18 Janganlah ada orang yang menipu dirinya sendiri. Jika ada di antara kamu yang menyangka dirinya berhikmat m  menurut dunia ini, n  biarlah ia menjadi bodoh, supaya ia berhikmat. 3:19 Karena hikmat dunia ini adalah kebodohan o  bagi Allah. Sebab ada tertulis: "Ia yang menangkap orang berhikmat dalam kecerdikannya. p " 3:20 Dan di tempat lain: "Tuhan mengetahui rancangan-rancangan orang berhikmat; sesungguhnya semuanya sia-sia belaka. q " 3:21 Karena itu janganlah ada orang yang memegahkan dirinya atas manusia, r  sebab segala sesuatu adalah milikmu: s  3:22 baik Paulus, Apolos, t  maupun Kefas, u  baik dunia, hidup, maupun mati, baik waktu sekarang, maupun waktu yang akan datang. v  Semuanya kamu punya. 3:23 Tetapi kamu adalah milik Kristus w  dan Kristus adalah milik Allah.

1 Korintus 1:1-31

Konteks
Salam
1:1 Dari Paulus, yang oleh kehendak Allah a  dipanggil menjadi rasul b  Kristus Yesus, dan dari Sostenes, c  saudara kita, 1:2 kepada jemaat Allah d  di Korintus, e  yaitu mereka yang dikuduskan dalam Kristus Yesus dan yang dipanggil f  menjadi orang-orang kudus 37 , dengan semua orang di segala tempat, yang berseru kepada nama g  Tuhan kita Yesus Kristus, yaitu Tuhan mereka dan Tuhan kita. 1:3 Kasih karunia dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita, dan dari Tuhan Yesus Kristus h  menyertai kamu.
Ucapan syukur
1:4 Aku senantiasa mengucap syukur kepada Allahku karena kamu i  atas kasih karunia Allah yang dianugerahkan-Nya kepada kamu dalam Kristus Yesus. 1:5 Sebab di dalam Dia kamu telah menjadi kaya j  dalam segala hal: dalam segala macam perkataan dan segala macam pengetahuan, k  1:6 sesuai dengan kesaksian l  tentang Kristus, yang telah diteguhkan di antara kamu. 1:7 Demikianlah kamu tidak kekurangan dalam suatu karuniapun 38  m  sementara kamu menantikan penyataan n  Tuhan kita Yesus Kristus 39 . 1:8 Ia juga akan meneguhkan kamu sampai kepada kesudahannya, sehingga kamu tak bercacat o  pada hari Tuhan kita Yesus Kristus. p  1:9 Allah, yang memanggil kamu q  kepada persekutuan dengan Anak-Nya Yesus Kristus, Tuhan kita, r  adalah setia. s 
Perpecahan dalam jemaat
1:10 Tetapi aku menasihatkan kamu, saudara-saudara, t  demi nama Tuhan kita Yesus Kristus, supaya kamu seia sekata dan jangan ada perpecahan di antara kamu, u  tetapi sebaliknya supaya kamu erat bersatu v  dan sehati sepikir. 1:11 Sebab, saudara-saudaraku, aku telah diberitahukan oleh orang-orang dari keluarga w  Kloe tentang kamu, bahwa ada perselisihan di antara kamu. 1:12 Yang aku maksudkan ialah, bahwa kamu masing-masing berkata: Aku dari golongan Paulus. x  Atau aku dari golongan Apolos. y  Atau aku dari golongan Kefas 40 . z  Atau aku dari golongan Kristus 41 . 1:13 Adakah Kristus terbagi-bagi? Adakah Paulus disalibkan karena kamu? Atau adakah kamu dibaptis dalam nama Paulus? a  1:14 Aku mengucap syukur bahwa tidak ada seorangpun juga di antara kamu yang aku baptis selain Krispus b  dan Gayus, c  1:15 sehingga tidak ada orang yang dapat mengatakan, bahwa kamu dibaptis dalam namaku. 1:16 Juga keluarga d  Stefanus e  aku yang membaptisnya. Kecuali mereka aku tidak tahu, entahkah ada lagi orang yang aku baptis. 1:17 Sebab Kristus mengutus aku bukan untuk membaptis 42 , f  tetapi untuk memberitakan Injil; dan itupun bukan dengan hikmat g  perkataan, supaya salib Kristus jangan menjadi sia-sia.
Hikmat Allah dan hikmat manusia
1:18 Sebab pemberitaan tentang salib memang adalah kebodohan h  bagi mereka yang akan binasa, i  tetapi bagi kita yang diselamatkan j  pemberitaan itu adalah kekuatan Allah 43 . k  1:19 Karena ada tertulis: "Aku akan membinasakan hikmat orang-orang berhikmat dan kearifan orang-orang bijak akan Kulenyapkan. l " 1:20 Di manakah orang yang berhikmat? m  Di manakah ahli Taurat? Di manakah pembantah dari dunia ini? n  Bukankah Allah telah membuat hikmat dunia ini 44  menjadi kebodohan? o  1:21 Oleh karena dunia, p  dalam hikmat Allah, tidak mengenal Allah oleh hikmatnya, maka Allah berkenan menyelamatkan q  mereka yang percaya r  oleh kebodohan pemberitaan 45  Injil. 1:22 Orang-orang Yahudi menghendaki tanda s  dan orang-orang Yunani mencari hikmat, 1:23 tetapi kami memberitakan Kristus yang disalibkan: t  untuk orang-orang Yahudi suatu batu sandungan u  dan untuk orang-orang bukan Yahudi suatu kebodohan, v  1:24 tetapi untuk mereka yang dipanggil, w  baik orang Yahudi, maupun orang bukan Yahudi, Kristus adalah kekuatan Allah x  dan hikmat Allah. y  1:25 Sebab yang bodoh z  dari Allah lebih besar hikmatnya dari pada manusia dan yang lemah a  dari Allah lebih kuat dari pada manusia. 1:26 Ingat saja, saudara-saudara, bagaimana keadaan kamu, ketika kamu dipanggil: b  menurut ukuran manusia tidak banyak orang yang bijak, c  tidak banyak orang yang berpengaruh, tidak banyak orang yang terpandang. 1:27 Tetapi apa yang bodoh d  bagi dunia, dipilih e  Allah untuk memalukan orang-orang yang berhikmat, dan apa yang lemah bagi dunia, dipilih Allah 46  untuk memalukan apa yang kuat, 1:28 dan apa yang tidak terpandang dan yang hina bagi dunia, dipilih Allah, bahkan apa yang tidak berarti, f  dipilih Allah untuk meniadakan apa yang berarti 47 , 1:29 supaya jangan ada seorang manusiapun yang memegahkan diri di hadapan Allah. g  1:30 Tetapi oleh Dia kamu berada dalam Kristus Yesus, h  yang oleh Allah telah menjadi hikmat bagi kita 48 . Ia membenarkan i  dan menguduskan j  dan menebus k  kita. 1:31 Karena itu seperti ada tertulis: "Barangsiapa yang bermegah, hendaklah ia bermegah di dalam Tuhan. l "

1 Korintus 3:1-23

Konteks
Perselisihan
3:1 Dan aku, saudara-saudara, pada waktu itu tidak dapat berbicara dengan kamu seperti dengan manusia rohani 49 , o  tetapi hanya dengan manusia duniawi, p  yang belum dewasa q  dalam Kristus. 3:2 Susulah yang kuberikan kepadamu, bukanlah makanan keras, r  sebab kamu belum dapat menerimanya. s  Dan sekarangpun kamu belum dapat menerimanya. 3:3 Karena kamu masih manusia duniawi 50 . Sebab, jika di antara kamu ada iri hati dan perselisihan t  bukankah hal itu menunjukkan, bahwa kamu manusia duniawi dan bahwa kamu hidup secara manusiawi? 3:4 Karena jika yang seorang berkata: "Aku dari golongan Paulus," dan yang lain berkata: "Aku dari golongan Apolos, u " bukankah hal itu menunjukkan, bahwa kamu manusia duniawi yang bukan rohani? 3:5 Jadi, apakah Apolos? v  Apakah Paulus? Pelayan-pelayan w  Tuhan yang olehnya kamu menjadi percaya, masing-masing menurut jalan yang diberikan Tuhan kepadanya. 3:6 Aku menanam, x  Apolos menyiram, tetapi Allah yang memberi pertumbuhan. 3:7 Karena itu yang penting bukanlah yang menanam atau yang menyiram, melainkan Allah yang memberi pertumbuhan. 3:8 Baik yang menanam maupun yang menyiram adalah sama; dan masing-masing akan menerima upahnya sesuai dengan pekerjaannya sendiri. y  3:9 Karena kami adalah kawan sekerja z  Allah; kamu adalah ladang a  Allah, bangunan b  Allah.
Dasar dan bangunan
3:10 Sesuai dengan kasih karunia Allah, yang dianugerahkan kepadaku, c  aku sebagai seorang ahli bangunan yang cakap telah meletakkan dasar, d  dan orang lain membangun terus di atasnya. Tetapi tiap-tiap orang harus memperhatikan, bagaimana ia harus membangun di atasnya. 3:11 Karena tidak ada seorangpun yang dapat meletakkan dasar lain dari pada dasar yang telah diletakkan, yaitu Yesus Kristus. e  3:12 Entahkah orang membangun di atas dasar ini dengan emas, perak, batu permata, kayu, rumput kering atau jerami, 3:13 sekali kelak pekerjaan masing-masing orang akan nampak. f  Karena hari Tuhan g  akan menyatakannya, sebab ia akan nampak dengan api dan bagaimana pekerjaan h  masing-masing orang akan diuji oleh api itu. 3:14 Jika pekerjaan yang dibangun seseorang tahan uji, ia akan mendapat upah. i  3:15 Jika pekerjaannya terbakar, ia akan menderita kerugian 51 , tetapi ia sendiri akan diselamatkan, tetapi seperti dari dalam api 52 . j  3:16 Tidak tahukah kamu, bahwa kamu adalah bait Allah 53  k  dan bahwa Roh Allah diam di dalam kamu? l  3:17 Jika ada orang yang membinasakan bait Allah, maka Allah akan membinasakan dia 54 . Sebab bait Allah adalah kudus dan bait Allah itu ialah kamu. 3:18 Janganlah ada orang yang menipu dirinya sendiri. Jika ada di antara kamu yang menyangka dirinya berhikmat m  menurut dunia ini, n  biarlah ia menjadi bodoh, supaya ia berhikmat. 3:19 Karena hikmat dunia ini adalah kebodohan o  bagi Allah. Sebab ada tertulis: "Ia yang menangkap orang berhikmat dalam kecerdikannya. p " 3:20 Dan di tempat lain: "Tuhan mengetahui rancangan-rancangan orang berhikmat; sesungguhnya semuanya sia-sia belaka. q " 3:21 Karena itu janganlah ada orang yang memegahkan dirinya atas manusia, r  sebab segala sesuatu adalah milikmu: s  3:22 baik Paulus, Apolos, t  maupun Kefas, u  baik dunia, hidup, maupun mati, baik waktu sekarang, maupun waktu yang akan datang. v  Semuanya kamu punya. 3:23 Tetapi kamu adalah milik Kristus w  dan Kristus adalah milik Allah.

2 Timotius 1:1-18

Konteks
Salam
1:1 Dari Paulus, rasul a  Kristus Yesus oleh kehendak Allah b  untuk memberitakan janji tentang hidup dalam Kristus Yesus, c  1:2 kepada Timotius, d  anakku e  yang kekasih: kasih karunia, rahmat dan damai sejahtera dari Allah Bapa dan Kristus Yesus, Tuhan kita, f  menyertai engkau.
Ucapan syukur dan nasihat untuk bertekun
1:3 Aku mengucap syukur kepada Allah, g  yang kulayani dengan hati nurani h  yang murni seperti yang dilakukan nenek moyangku. Dan selalu aku mengingat engkau dalam permohonanku, i  baik siang maupun malam. 1:4 Dan apabila aku terkenang akan air matamu j  yang kaucurahkan, aku ingin melihat engkau 55  k  kembali supaya penuhlah kesukaanku. 1:5 Sebab aku teringat akan imanmu l  yang tulus ikhlas, yaitu iman yang pertama-tama hidup di dalam nenekmu Lois dan di dalam ibumu Eunike m  dan yang aku yakin hidup juga di dalam dirimu. 1:6 Karena itulah kuperingatkan engkau untuk mengobarkan karunia Allah 56  yang ada padamu oleh penumpangan tanganku n  atasmu. 1:7 Sebab Allah memberikan kepada kita bukan roh ketakutan, o  melainkan roh yang membangkitkan kekuatan, p  kasih dan ketertiban. 1:8 Jadi janganlah malu q  bersaksi tentang Tuhan kita dan janganlah malu karena aku, seorang hukuman r  karena Dia, melainkan ikutlah menderita bagi Injil-Nya s  oleh kekuatan Allah. 1:9 Dialah yang menyelamatkan t  kita dan memanggil u  kita dengan panggilan kudus, bukan berdasarkan perbuatan v  kita, melainkan berdasarkan maksud dan kasih karunia-Nya sendiri, yang telah dikaruniakan kepada kita dalam Kristus Yesus sebelum permulaan zaman 1:10 dan yang sekarang dinyatakan w  oleh kedatangan Juruselamat kita Yesus Kristus, x  yang oleh Injil telah mematahkan kuasa maut y  dan mendatangkan hidup yang tidak dapat binasa. 1:11 Untuk Injil z  inilah aku telah ditetapkan a  sebagai pemberita, sebagai rasul dan sebagai guru. b  1:12 Itulah sebabnya aku menderita semuanya ini, tetapi aku tidak malu; c  karena aku tahu kepada siapa aku percaya dan aku yakin bahwa Dia berkuasa memeliharakan d  apa yang telah dipercayakan-Nya 57  kepadaku hingga pada hari Tuhan. e  1:13 Peganglah f  segala sesuatu yang telah engkau dengar dari padaku g  sebagai contoh h  ajaran i  yang sehat 58  dan lakukanlah itu dalam iman dan kasih dalam Kristus Yesus. j  1:14 Peliharalah k  harta yang indah, yang telah dipercayakan-Nya kepada kita, oleh Roh Kudus 59  yang diam di dalam kita. l  1:15 Engkau tahu bahwa semua mereka yang di daerah Asia Kecil m  berpaling dari padaku 60 ; n  termasuk Figelus dan Hermogenes. 1:16 Tuhan kiranya mengaruniakan rahmat-Nya kepada keluarga Onesiforus o  yang telah berulang-ulang menyegarkan hatiku. Ia tidak malu p  menjumpai aku di dalam penjara. q  1:17 Ketika di Roma, ia berusaha mencari aku dan sudah juga menemui aku. 1:18 Kiranya Tuhan menunjukkan rahmat-Nya kepadanya pada hari-Nya. r  Betapa banyaknya pelayanan s  yang ia lakukan di Efesus t  engkau lebih mengetahuinya dari padaku.

2 Timotius 3:1-17

Konteks
Keadaan manusia pada akhir zaman
3:1 Ketahuilah bahwa pada hari-hari terakhir j  akan datang masa yang sukar 61 . 3:2 Manusia akan mencintai dirinya sendiri 62  dan menjadi hamba uang. k  Mereka akan membual dan menyombongkan diri, l  mereka akan menjadi pemfitnah, m  mereka akan berontak terhadap orang tua n  dan tidak tahu berterima kasih, tidak mempedulikan agama, 3:3 tidak tahu mengasihi 63 , tidak mau berdamai, suka menjelekkan orang, tidak dapat mengekang diri, garang, tidak suka yang baik, 3:4 suka mengkhianat, o  tidak berpikir panjang, berlagak tahu, p  lebih menuruti hawa nafsu dari pada menuruti Allah. 3:5 Secara lahiriah mereka menjalankan ibadah q  mereka 64 , tetapi pada hakekatnya mereka memungkiri kekuatannya. Jauhilah mereka itu! r  3:6 Sebab di antara mereka terdapat orang-orang yang menyelundup s  ke rumah orang lain dan menjerat perempuan-perempuan lemah yang sarat dengan dosa dan dikuasai oleh berbagai-bagai nafsu, 3:7 yang walaupun selalu ingin diajar, namun tidak pernah dapat mengenal kebenaran. t  3:8 Sama seperti Yanes dan Yambres menentang Musa, u  demikian juga mereka menentang v  kebenaran 65 . Akal mereka bobrok w  dan iman mereka tidak tahan uji. 3:9 Tetapi sudah pasti mereka tidak akan lebih maju, karena seperti dalam hal Yanes dan Yambres, x  kebodohan merekapun akan nyata bagi semua orang.
Iman bertumbuh dalam penganiayaan dan dalam pembacaan Kitab Suci
3:10 Tetapi engkau telah mengikuti ajaranku, y  cara hidupku, pendirianku, imanku, kesabaranku, kasihku dan ketekunanku. 3:11 Engkau telah ikut menderita penganiayaan dan sengsara seperti yang telah kuderita di Antiokhia z  dan di Ikonium a  dan di Listra. b  Semua penganiayaan itu kuderita c  dan Tuhan telah melepaskan d  aku dari padanya. e  3:12 Memang setiap orang yang mau hidup beribadah di dalam Kristus Yesus akan menderita aniaya 66 , f  3:13 sedangkan orang jahat dan penipu akan bertambah jahat, g  mereka menyesatkan dan disesatkan. h  3:14 Tetapi hendaklah engkau tetap berpegang pada kebenaran yang telah engkau terima dan engkau yakini, dengan selalu mengingat orang yang telah mengajarkannya i  kepadamu. 3:15 Ingatlah juga bahwa dari kecil j  engkau sudah mengenal Kitab Suci k  yang dapat memberi hikmat l  kepadamu dan menuntun engkau kepada keselamatan oleh iman kepada Kristus Yesus. 3:16 Segala tulisan yang diilhamkan m  Allah 67  memang bermanfaat untuk mengajar, n  untuk menyatakan kesalahan, untuk memperbaiki kelakuan dan untuk mendidik orang dalam kebenaran. o  3:17 Dengan demikian tiap-tiap manusia kepunyaan Allah p  diperlengkapi untuk setiap perbuatan q  baik.

2 Timotius 1:1-18

Konteks
Salam
1:1 Dari Paulus, rasul a  Kristus Yesus oleh kehendak Allah b  untuk memberitakan janji tentang hidup dalam Kristus Yesus, c  1:2 kepada Timotius, d  anakku e  yang kekasih: kasih karunia, rahmat dan damai sejahtera dari Allah Bapa dan Kristus Yesus, Tuhan kita, f  menyertai engkau.
Ucapan syukur dan nasihat untuk bertekun
1:3 Aku mengucap syukur kepada Allah, g  yang kulayani dengan hati nurani h  yang murni seperti yang dilakukan nenek moyangku. Dan selalu aku mengingat engkau dalam permohonanku, i  baik siang maupun malam. 1:4 Dan apabila aku terkenang akan air matamu j  yang kaucurahkan, aku ingin melihat engkau 68  k  kembali supaya penuhlah kesukaanku. 1:5 Sebab aku teringat akan imanmu l  yang tulus ikhlas, yaitu iman yang pertama-tama hidup di dalam nenekmu Lois dan di dalam ibumu Eunike m  dan yang aku yakin hidup juga di dalam dirimu. 1:6 Karena itulah kuperingatkan engkau untuk mengobarkan karunia Allah 69  yang ada padamu oleh penumpangan tanganku n  atasmu. 1:7 Sebab Allah memberikan kepada kita bukan roh ketakutan, o  melainkan roh yang membangkitkan kekuatan, p  kasih dan ketertiban. 1:8 Jadi janganlah malu q  bersaksi tentang Tuhan kita dan janganlah malu karena aku, seorang hukuman r  karena Dia, melainkan ikutlah menderita bagi Injil-Nya s  oleh kekuatan Allah. 1:9 Dialah yang menyelamatkan t  kita dan memanggil u  kita dengan panggilan kudus, bukan berdasarkan perbuatan v  kita, melainkan berdasarkan maksud dan kasih karunia-Nya sendiri, yang telah dikaruniakan kepada kita dalam Kristus Yesus sebelum permulaan zaman 1:10 dan yang sekarang dinyatakan w  oleh kedatangan Juruselamat kita Yesus Kristus, x  yang oleh Injil telah mematahkan kuasa maut y  dan mendatangkan hidup yang tidak dapat binasa. 1:11 Untuk Injil z  inilah aku telah ditetapkan a  sebagai pemberita, sebagai rasul dan sebagai guru. b  1:12 Itulah sebabnya aku menderita semuanya ini, tetapi aku tidak malu; c  karena aku tahu kepada siapa aku percaya dan aku yakin bahwa Dia berkuasa memeliharakan d  apa yang telah dipercayakan-Nya 70  kepadaku hingga pada hari Tuhan. e  1:13 Peganglah f  segala sesuatu yang telah engkau dengar dari padaku g  sebagai contoh h  ajaran i  yang sehat 71  dan lakukanlah itu dalam iman dan kasih dalam Kristus Yesus. j  1:14 Peliharalah k  harta yang indah, yang telah dipercayakan-Nya kepada kita, oleh Roh Kudus 72  yang diam di dalam kita. l  1:15 Engkau tahu bahwa semua mereka yang di daerah Asia Kecil m  berpaling dari padaku 73 ; n  termasuk Figelus dan Hermogenes. 1:16 Tuhan kiranya mengaruniakan rahmat-Nya kepada keluarga Onesiforus o  yang telah berulang-ulang menyegarkan hatiku. Ia tidak malu p  menjumpai aku di dalam penjara. q  1:17 Ketika di Roma, ia berusaha mencari aku dan sudah juga menemui aku. 1:18 Kiranya Tuhan menunjukkan rahmat-Nya kepadanya pada hari-Nya. r  Betapa banyaknya pelayanan s  yang ia lakukan di Efesus t  engkau lebih mengetahuinya dari padaku.

2 Timotius 3:1-17

Konteks
Keadaan manusia pada akhir zaman
3:1 Ketahuilah bahwa pada hari-hari terakhir j  akan datang masa yang sukar 74 . 3:2 Manusia akan mencintai dirinya sendiri 75  dan menjadi hamba uang. k  Mereka akan membual dan menyombongkan diri, l  mereka akan menjadi pemfitnah, m  mereka akan berontak terhadap orang tua n  dan tidak tahu berterima kasih, tidak mempedulikan agama, 3:3 tidak tahu mengasihi 76 , tidak mau berdamai, suka menjelekkan orang, tidak dapat mengekang diri, garang, tidak suka yang baik, 3:4 suka mengkhianat, o  tidak berpikir panjang, berlagak tahu, p  lebih menuruti hawa nafsu dari pada menuruti Allah. 3:5 Secara lahiriah mereka menjalankan ibadah q  mereka 77 , tetapi pada hakekatnya mereka memungkiri kekuatannya. Jauhilah mereka itu! r  3:6 Sebab di antara mereka terdapat orang-orang yang menyelundup s  ke rumah orang lain dan menjerat perempuan-perempuan lemah yang sarat dengan dosa dan dikuasai oleh berbagai-bagai nafsu, 3:7 yang walaupun selalu ingin diajar, namun tidak pernah dapat mengenal kebenaran. t  3:8 Sama seperti Yanes dan Yambres menentang Musa, u  demikian juga mereka menentang v  kebenaran 78 . Akal mereka bobrok w  dan iman mereka tidak tahan uji. 3:9 Tetapi sudah pasti mereka tidak akan lebih maju, karena seperti dalam hal Yanes dan Yambres, x  kebodohan merekapun akan nyata bagi semua orang.
Iman bertumbuh dalam penganiayaan dan dalam pembacaan Kitab Suci
3:10 Tetapi engkau telah mengikuti ajaranku, y  cara hidupku, pendirianku, imanku, kesabaranku, kasihku dan ketekunanku. 3:11 Engkau telah ikut menderita penganiayaan dan sengsara seperti yang telah kuderita di Antiokhia z  dan di Ikonium a  dan di Listra. b  Semua penganiayaan itu kuderita c  dan Tuhan telah melepaskan d  aku dari padanya. e  3:12 Memang setiap orang yang mau hidup beribadah di dalam Kristus Yesus akan menderita aniaya 79 , f  3:13 sedangkan orang jahat dan penipu akan bertambah jahat, g  mereka menyesatkan dan disesatkan. h  3:14 Tetapi hendaklah engkau tetap berpegang pada kebenaran yang telah engkau terima dan engkau yakini, dengan selalu mengingat orang yang telah mengajarkannya i  kepadamu. 3:15 Ingatlah juga bahwa dari kecil j  engkau sudah mengenal Kitab Suci k  yang dapat memberi hikmat l  kepadamu dan menuntun engkau kepada keselamatan oleh iman kepada Kristus Yesus. 3:16 Segala tulisan yang diilhamkan m  Allah 80  memang bermanfaat untuk mengajar, n  untuk menyatakan kesalahan, untuk memperbaiki kelakuan dan untuk mendidik orang dalam kebenaran. o  3:17 Dengan demikian tiap-tiap manusia kepunyaan Allah p  diperlengkapi untuk setiap perbuatan q  baik.

Wahyu 1:1-20

Konteks
Judul
1:1 Inilah wahyu Yesus Kristus 83 , yang dikaruniakan a  Allah kepada-Nya, supaya ditunjukkan-Nya kepada hamba-hamba-Nya apa yang harus segera terjadi. b  Dan oleh malaikat-Nya c  yang diutus-Nya, Ia telah menyatakannya kepada hamba-Nya Yohanes. d  1:2 Yohanes telah bersaksi tentang firman Allah e  dan tentang kesaksian yang diberikan oleh Yesus Kristus, f  yaitu segala sesuatu yang telah dilihatnya. 1:3 Berbahagialah ia yang membacakan 82  dan mereka yang mendengarkan kata-kata nubuat ini, dan yang menuruti apa yang ada tertulis di dalamnya, g  sebab waktunya sudah dekat. h 
Salam kepada ketujuh jemaat
1:4 Dari Yohanes kepada ketujuh jemaat 83  i  yang di Asia Kecil: Kasih karunia dan damai sejahtera menyertai kamu, j  dari Dia, yang ada dan yang sudah ada dan yang akan datang, k  dan dari ketujuh roh l  yang ada di hadapan takhta-Nya, 1:5 dan dari Yesus Kristus, Saksi yang setia, m  yang pertama bangkit dari antara orang mati n  dan yang berkuasa atas raja-raja bumi ini. o  Bagi Dia, yang mengasihi kita p  dan yang telah melepaskan kita dari dosa kita oleh darah-Nya q -- 1:6 dan yang telah membuat kita menjadi suatu kerajaan, menjadi imam-imam r  bagi Allah, Bapa-Nya, s  --bagi Dialah kemuliaan dan kuasa sampai selama-lamanya. Amin. t  1:7 Lihatlah, Ia datang 84  dengan awan-awan u  dan setiap mata akan melihat Dia, juga mereka yang telah menikam Dia. v  Dan semua bangsa di bumi akan meratapi w  Dia. Ya, amin. 1:8 "Aku adalah Alfa dan Omega 85 , x  firman Tuhan Allah, yang ada dan yang sudah ada dan yang akan datang, y  Yang Mahakuasa. z "
Penglihatan Yohanes di Patmos
1:9 Aku, Yohanes, a  saudara dan sekutumu dalam kesusahan, b  dalam Kerajaan c  dan dalam ketekunan d  menantikan Yesus, berada di pulau yang bernama Patmos 86  oleh karena firman Allah e  dan kesaksian yang diberikan oleh Yesus. f  1:10 Pada hari Tuhan g  aku dikuasai oleh Roh 87  h  dan aku mendengar dari belakangku suatu suara yang nyaring, seperti bunyi sangkakala, i  1:11 katanya: "Apa yang engkau lihat, j  tuliskanlah di dalam sebuah kitab dan kirimkanlah kepada ketujuh jemaat k  ini: ke Efesus, l  ke Smirna, m  ke Pergamus, n  ke Tiatira, o  ke Sardis, p  ke Filadelfia q  dan ke Laodikia. r " 1:12 Lalu aku berpaling untuk melihat suara yang berbicara kepadaku. Dan setelah aku berpaling, tampaklah kepadaku tujuh kaki dian s  dari emas 88 . 1:13 Dan di tengah-tengah kaki dian t  itu ada seorang serupa Anak Manusia 89 , u  berpakaian jubah yang panjangnya sampai di kaki, v  dan dadanya w  berlilitkan ikat pinggang dari emas. 1:14 Kepala dan rambut-Nya putih bagaikan bulu yang putih metah, dan mata-Nya bagaikan nyala api. x  1:15 Dan kaki-Nya mengkilap bagaikan tembaga membara di dalam perapian; y  suara-Nya bagaikan desau air bah. z  1:16 Dan di tangan kanan-Nya Ia memegang tujuh bintang 90  a  dan dari mulut-Nya keluar sebilah pedang b  tajam bermata dua, dan wajah-Nya bersinar-sinar bagaikan matahari c  yang terik. 1:17 Ketika aku melihat Dia, tersungkurlah aku di depan kaki-Nya d  sama seperti orang yang mati; tetapi Ia meletakkan tangan kanan-Nya di atasku, e  lalu berkata: "Jangan takut! f  Aku adalah Yang Awal dan Yang Akhir, g  1:18 dan Yang Hidup. Aku telah mati, h  namun lihatlah, Aku hidup, sampai selama-lamanya i  dan Aku memegang segala kunci maut dan kerajaan maut. j  1:19 Karena itu tuliskanlah apa yang telah kaulihat, k  baik yang terjadi sekarang maupun yang akan terjadi sesudah ini 91 . 1:20 Dan rahasia ketujuh bintang yang telah kaulihat pada tangan kanan-Ku l  dan ketujuh kaki dian m  emas itu: ketujuh bintang itu ialah malaikat ketujuh jemaat 92  n  dan ketujuh kaki dian itu ialah ketujuh jemaat. o "

Wahyu 3:1-22

Konteks
Kepada jemaat di Sardis
3:1 "Dan tuliskanlah kepada malaikat jemaat di Sardis: c  Inilah firman Dia, yang memiliki ketujuh Roh d  Allah dan ketujuh bintang e  itu: Aku tahu segala pekerjaanmu: f  engkau dikatakan hidup, padahal engkau mati 93 ! g  3:2 Bangunlah, dan kuatkanlah apa yang masih tinggal yang sudah hampir mati, sebab tidak satupun dari pekerjaanmu Aku dapati sempurna di hadapan Allah-Ku. 3:3 Karena itu ingatlah, bagaimana engkau telah menerima dan mendengarnya; turutilah itu dan bertobatlah! h  Karena jikalau engkau tidak berjaga-jaga, Aku akan datang seperti pencuri i  dan engkau tidak tahu pada waktu j  manakah Aku tiba-tiba datang kepadamu. 3:4 Tetapi di Sardis ada beberapa orang 94  yang tidak mencemarkan pakaiannya; k  mereka akan berjalan dengan Aku dalam pakaian putih, l  karena mereka adalah layak untuk itu. 3:5 Barangsiapa menang, m  ia akan dikenakan pakaian putih n  yang demikian; Aku tidak akan menghapus namanya 95  dari kitab kehidupan, o  melainkan Aku akan mengaku namanya di hadapan Bapa-Ku p  dan di hadapan para malaikat-Nya. 3:6 Siapa bertelinga, hendaklah ia mendengarkan q  apa yang dikatakan Roh kepada jemaat-jemaat."
Kepada jemaat di Filadelfia
3:7 "Dan tuliskanlah kepada malaikat jemaat di Filadelfia 96 : r  Inilah firman dari Yang Kudus, s  Yang Benar, t  yang memegang kunci Daud; u  apabila Ia membuka, tidak ada yang dapat menutup; apabila Ia menutup, tidak ada yang dapat membuka. 3:8 Aku tahu segala pekerjaanmu: v  lihatlah, Aku telah membuka pintu w  bagimu, yang tidak dapat ditutup oleh seorangpun. Aku tahu bahwa kekuatanmu tidak seberapa, namun engkau menuruti firman-Ku dan engkau tidak menyangkal nama-Ku. x  3:9 Lihatlah, beberapa orang dari jemaah Iblis, y  yaitu mereka yang menyebut dirinya orang Yahudi, tetapi yang sebenarnya tidak z  demikian, melainkan berdusta, akan Kuserahkan kepadamu. Sesungguhnya Aku akan menyuruh mereka datang dan tersungkur di depan kakimu a  dan mengaku, bahwa Aku mengasihi engkau. b  3:10 Karena engkau menuruti firman-Ku, untuk tekun menantikan Aku, maka Akupun akan melindungi engkau c  dari hari pencobaan 97  yang akan datang atas seluruh dunia d  untuk mencobai e  mereka yang diam di bumi. f  3:11 Aku datang segera 98 . g  Peganglah apa yang ada padamu, h  supaya tidak seorangpun mengambil mahkotamu. i  3:12 Barangsiapa menang, j  ia akan Kujadikan sokoguru k  di dalam Bait Suci Allah-Ku, dan ia tidak akan keluar lagi dari situ; dan padanya akan Kutuliskan nama Allah-Ku, l  nama kota Allah-Ku, m  yaitu Yerusalem baru, n  yang turun dari sorga dari Allah-Ku, dan nama-Ku yang baru. 3:13 Siapa bertelinga, hendaklah ia mendengarkan o  apa yang dikatakan Roh kepada jemaat-jemaat."
Kepada jemaat di Laodikia
3:14 "Dan tuliskanlah kepada malaikat jemaat di Laodikia: p  Inilah firman dari Amin, Saksi q  yang setia dan benar, permulaan dari ciptaan r  Allah: 3:15 Aku tahu segala pekerjaanmu: s  engkau tidak dingin dan tidak panas. t  Alangkah baiknya jika engkau dingin atau panas! 3:16 Jadi karena engkau suam-suam kuku, dan tidak dingin atau panas, Aku akan memuntahkan engkau dari mulut-Ku. 3:17 Karena engkau berkata: Aku kaya dan aku telah memperkayakan diriku dan aku tidak kekurangan apa-apa, u  dan karena engkau tidak tahu, bahwa engkau melarat, dan malang, miskin, buta dan telanjang, v  3:18 maka Aku menasihatkan engkau, supaya engkau membeli dari pada-Ku emas yang telah dimurnikan dalam api, w  agar engkau menjadi kaya, dan juga pakaian x  putih, supaya engkau memakainya, agar jangan kelihatan ketelanjanganmu y  yang memalukan; dan lagi minyak untuk melumas matamu, supaya engkau dapat melihat. 3:19 Barangsiapa Kukasihi, ia Kutegor dan Kuhajar; z  sebab itu relakanlah hatimu dan bertobatlah! a  3:20 Lihat, Aku berdiri di muka pintu b  dan mengetok; jikalau ada orang yang mendengar suara-Ku 100  dan membukakan pintu, c  Aku akan masuk d  mendapatkannya dan Aku makan bersama-sama dengan dia, dan ia bersama-sama dengan Aku. 3:21 Barangsiapa menang, e  ia akan Kududukkan bersama-sama dengan Aku di atas takhta-Ku, f  sebagaimana Akupun telah menang g  dan duduk bersama-sama dengan Bapa-Ku di atas takhta-Nya. 3:22 Siapa bertelinga, hendaklah ia mendengarkan h  apa yang dikatakan Roh kepada jemaat-jemaat 101 ."

Wahyu 18:1-24

Konteks
Jatuhnya Babel
18:1 Kemudian dari pada itu aku melihat seorang malaikat n  lain turun dari sorga. o  Ia mempunyai kekuasaan besar dan bumi menjadi terang oleh kemuliaannya. p  18:2 Dan ia berseru dengan suara yang kuat, katanya: "Sudah rubuh, sudah rubuh Babel, kota besar q  itu 102 , dan ia telah menjadi tempat kediaman roh-roh jahat dan tempat bersembunyi semua roh najis r  dan tempat bersembunyi segala burung yang najis dan yang dibenci, s  18:3 karena semua bangsa telah minum dari anggur hawa nafsu cabulnya t  dan raja-raja di bumi telah berbuat cabul dengan dia, u  dan pedagang-pedagang di bumi telah menjadi kaya v  oleh kelimpahan hawa nafsunya. w " 18:4 Lalu aku mendengar suara lain dari sorga berkata: "Pergilah kamu, hai umat-Ku, x  pergilah dari padanya 103  supaya kamu jangan mengambil bagian dalam dosa-dosanya, dan supaya kamu jangan turut ditimpa malapetaka-malapetakanya. y  18:5 Sebab dosa-dosanya telah bertimbun-timbun sampai ke langit, z  dan Allah telah mengingat a  segala kejahatannya. 18:6 Balaskanlah kepadanya, sama seperti dia juga membalaskan, dan berikanlah b  kepadanya dua kali lipat c  menurut pekerjaannya, campurkanlah baginya dua kali lipat di dalam cawan d  pencampurannya; 18:7 berikanlah kepadanya siksaan dan perkabungan, sebanyak kemuliaan dan kemewahan, yang telah ia nikmati 104 . e  Sebab ia berkata di dalam hatinya: Aku bertakhta seperti ratu, aku bukan janda, dan aku tidak akan pernah berkabung. f  18:8 Sebab itu segala malapetakanya akan datang dalam satu hari, g  yaitu sampar dan perkabungan dan kelaparan; dan ia akan dibakar dengan api, h  karena Tuhan Allah, yang menghakimi dia, adalah kuat." 18:9 Dan raja-raja di bumi, yang telah berbuat cabul dan hidup dalam kelimpahan i  dengan dia, j  akan menangisi dan meratapinya 105 , k  apabila mereka melihat asap api yang membakarnya. l  18:10 Mereka akan berdiri jauh-jauh m  karena takut akan siksaannya dan mereka akan berkata: "Celaka, celaka engkau, hai kota yang besar, n  Babel, hai kota yang kuat, sebab dalam satu jam o  saja sudah berlangsung penghakimanmu!" 18:11 Dan pedagang-pedagang p  di bumi menangis dan berkabung q  karena dia, sebab tidak ada orang lagi r  yang membeli barang-barang mereka, 18:12 yaitu barang-barang dagangan dari emas dan perak, permata dan mutiara, dari lenan halus dan kain ungu, dari sutera dan kain kirmizi, pelbagai jenis barang dari kayu yang harum baunya, pelbagai jenis barang dari gading, pelbagai jenis barang dari kayu yang mahal, dari tembaga, besi dan pualam, s  18:13 kulit manis dan rempah-rempah, wangi-wangian, mur dan kemenyan, anggur, minyak, tepung halus dan gandum, lembu sapi, domba, kuda dan kereta, budak dan bahkan nyawa manusia. t  18:14 Dan mereka akan berkata: "Sudah lenyap buah-buahan yang diingini hatimu, dan segala yang mewah dan indah telah hilang dari padamu, dan tidak akan ditemukan lagi." 18:15 Mereka yang memperdagangkan barang-barang itu, yang telah menjadi kaya oleh dia, u  akan berdiri jauh-jauh v  karena takut akan siksaannya, dan sambil menangis dan meratap, w  18:16 mereka berkata: "Celaka, celaka, kota besar, x  yang berpakaian lenan halus, dan kain ungu dan kain kirmizi, dan yang dihiasi dengan emas, dan permata dan mutiara, y  sebab dalam satu jam z  saja kekayaan sebanyak itu sudah binasa. a " 18:17 Dan setiap nakhoda dan pelayar dan anak-anak kapal dan semua orang yang mata pencahariannya di laut, b  berdiri jauh-jauh, c  18:18 dan berseru, ketika mereka melihat asap api yang membakarnya, d  katanya: "Kota manakah yang sama dengan kota besar e  ini? f " 18:19 Dan mereka menghamburkan debu ke atas kepala g  mereka dan berseru, sambil menangis dan meratap, h  katanya: "Celaka, celaka, kota besar, i  yang olehnya semua orang, yang mempunyai kapal di laut, telah menjadi kaya oleh barangnya yang mahal, sebab dalam satu jam saja ia sudah binasa. j  18:20 Bersukacitalah atas dia 106 , hai sorga, k  dan kamu, hai orang-orang kudus, rasul-rasul dan nabi-nabi, karena Allah telah menjatuhkan hukuman atas dia karena kamu. l "
Babel tidak akan bangkit lagi
18:21 Dan seorang malaikat m  yang kuat, mengangkat sebuah batu sebesar batu kilangan, lalu melemparkannya ke dalam laut, n  katanya: "Demikianlah Babel, kota besar o  itu, akan dilemparkan dengan keras ke bawah, dan ia tidak akan ditemukan lagi 107 . 18:22 Dan suara pemain-pemain kecapi dan penyanyi-penyanyi, dan peniup-peniup seruling dan sangkakala, tidak akan kedengaran lagi p  di dalammu, dan seorang yang ahli dalam sesuatu kesenian tidak akan ditemukan lagi di dalammu, dan suara kilangan tidak akan kedengaran lagi q  di dalammu. 18:23 Dan cahaya lampu tidak akan bersinar lagi di dalammu, dan suara mempelai laki-laki dan pengantin perempuan tidak akan kedengaran lagi r  di dalammu. Karena pedagang-pedagangmu adalah pembesar-pembesar s  di bumi, oleh ilmu sihirmu t  semua bangsa disesatkan." 18:24 Dan di dalamnya terdapat darah nabi-nabi dan orang-orang kudus u  dan darah semua orang, yang dibunuh di bumi. v 

Wahyu 3:1-22

Konteks
Kepada jemaat di Sardis
3:1 "Dan tuliskanlah kepada malaikat jemaat di Sardis: c  Inilah firman Dia, yang memiliki ketujuh Roh d  Allah dan ketujuh bintang e  itu: Aku tahu segala pekerjaanmu: f  engkau dikatakan hidup, padahal engkau mati 108 ! g  3:2 Bangunlah, dan kuatkanlah apa yang masih tinggal yang sudah hampir mati, sebab tidak satupun dari pekerjaanmu Aku dapati sempurna di hadapan Allah-Ku. 3:3 Karena itu ingatlah, bagaimana engkau telah menerima dan mendengarnya; turutilah itu dan bertobatlah! h  Karena jikalau engkau tidak berjaga-jaga, Aku akan datang seperti pencuri i  dan engkau tidak tahu pada waktu j  manakah Aku tiba-tiba datang kepadamu. 3:4 Tetapi di Sardis ada beberapa orang 109  yang tidak mencemarkan pakaiannya; k  mereka akan berjalan dengan Aku dalam pakaian putih, l  karena mereka adalah layak untuk itu. 3:5 Barangsiapa menang, m  ia akan dikenakan pakaian putih n  yang demikian; Aku tidak akan menghapus namanya 110  dari kitab kehidupan, o  melainkan Aku akan mengaku namanya di hadapan Bapa-Ku p  dan di hadapan para malaikat-Nya. 3:6 Siapa bertelinga, hendaklah ia mendengarkan q  apa yang dikatakan Roh kepada jemaat-jemaat."
Kepada jemaat di Filadelfia
3:7 "Dan tuliskanlah kepada malaikat jemaat di Filadelfia 111 : r  Inilah firman dari Yang Kudus, s  Yang Benar, t  yang memegang kunci Daud; u  apabila Ia membuka, tidak ada yang dapat menutup; apabila Ia menutup, tidak ada yang dapat membuka. 3:8 Aku tahu segala pekerjaanmu: v  lihatlah, Aku telah membuka pintu w  bagimu, yang tidak dapat ditutup oleh seorangpun. Aku tahu bahwa kekuatanmu tidak seberapa, namun engkau menuruti firman-Ku dan engkau tidak menyangkal nama-Ku. x  3:9 Lihatlah, beberapa orang dari jemaah Iblis, y  yaitu mereka yang menyebut dirinya orang Yahudi, tetapi yang sebenarnya tidak z  demikian, melainkan berdusta, akan Kuserahkan kepadamu. Sesungguhnya Aku akan menyuruh mereka datang dan tersungkur di depan kakimu a  dan mengaku, bahwa Aku mengasihi engkau. b  3:10 Karena engkau menuruti firman-Ku, untuk tekun menantikan Aku, maka Akupun akan melindungi engkau c  dari hari pencobaan 112  yang akan datang atas seluruh dunia d  untuk mencobai e  mereka yang diam di bumi. f  3:11 Aku datang segera 113 . g  Peganglah apa yang ada padamu, h  supaya tidak seorangpun mengambil mahkotamu. i  3:12 Barangsiapa menang, j  ia akan Kujadikan sokoguru k  di dalam Bait Suci Allah-Ku, dan ia tidak akan keluar lagi dari situ; dan padanya akan Kutuliskan nama Allah-Ku, l  nama kota Allah-Ku, m  yaitu Yerusalem baru, n  yang turun dari sorga dari Allah-Ku, dan nama-Ku yang baru. 3:13 Siapa bertelinga, hendaklah ia mendengarkan o  apa yang dikatakan Roh kepada jemaat-jemaat."
Kepada jemaat di Laodikia
3:14 "Dan tuliskanlah kepada malaikat jemaat di Laodikia: p  Inilah firman dari Amin, Saksi q  yang setia dan benar, permulaan dari ciptaan r  Allah: 3:15 Aku tahu segala pekerjaanmu: s  engkau tidak dingin dan tidak panas. t  Alangkah baiknya jika engkau dingin atau panas! 3:16 Jadi karena engkau suam-suam kuku, dan tidak dingin atau panas, Aku akan memuntahkan engkau dari mulut-Ku. 3:17 Karena engkau berkata: Aku kaya dan aku telah memperkayakan diriku dan aku tidak kekurangan apa-apa, u  dan karena engkau tidak tahu, bahwa engkau melarat, dan malang, miskin, buta dan telanjang, v  3:18 maka Aku menasihatkan engkau, supaya engkau membeli dari pada-Ku emas yang telah dimurnikan dalam api, w  agar engkau menjadi kaya, dan juga pakaian x  putih, supaya engkau memakainya, agar jangan kelihatan ketelanjanganmu y  yang memalukan; dan lagi minyak untuk melumas matamu, supaya engkau dapat melihat. 3:19 Barangsiapa Kukasihi, ia Kutegor dan Kuhajar; z  sebab itu relakanlah hatimu dan bertobatlah! a  3:20 Lihat, Aku berdiri di muka pintu b  dan mengetok; jikalau ada orang yang mendengar suara-Ku 115  dan membukakan pintu, c  Aku akan masuk d  mendapatkannya dan Aku makan bersama-sama dengan dia, dan ia bersama-sama dengan Aku. 3:21 Barangsiapa menang, e  ia akan Kududukkan bersama-sama dengan Aku di atas takhta-Ku, f  sebagaimana Akupun telah menang g  dan duduk bersama-sama dengan Bapa-Ku di atas takhta-Nya. 3:22 Siapa bertelinga, hendaklah ia mendengarkan h  apa yang dikatakan Roh kepada jemaat-jemaat 116 ."
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[25:1]  1 Full Life : SYUKUR BAGI NAMA-MU.

Nas : Yes 25:1-12

Yesaya memuji Tuhan atas kekalahan setiap orang dan setiap hal yang menentang maksud dan kerajaan-Nya yang benar, dan untuk peranan-Nya selaku pembebas dan penghibur umat-Nya.

[25:6]  2 Full Life : DI GUNUNG SION INI.

Nas : Yes 25:6

Yesaya bernubuat tentang kerajaan dan keselamatan yang akan datang setelah Kristus datang kembali ke bumi (ayat Yes 25:6-12; bd. pasal Wahy 19:1-21:27). "Gunung Sion" mengacu kepada Yerusalem (bd. Yes 2:1-4; 24:23; Wahy 21:1-2); "segala bangsa-bangsa" menunjukkan keberhasilan pemberitaan Injil ke seluruh dunia.

[25:6]  3 Full Life : ANGGUR YANG TUA BENAR, MASAKAN YANG BERGEMUK.

Nas : Yes 25:6

Pesta mewah yang akan dinikmati dalam Kerajaan Allah ialah berkat-berkat indah yang akan dialami orang percaya di hadapan-Nya. Suatu perjamuan dengan "anggur yang tua" (Ibr. _shemarim_) secara harfiah artinya "perjamuan keawetan", mungkin mengacu kepada sari buah anggur yang telah diawetkan untuk jangka waktu yang lama. Perhatikan Yer 48:11-12, di mana Allah membandingkan Moab dengan sari anggur yang dibiarkan di atas endapannya sehingga "rasanya tetap padanya, dan baunya tidak berubah" -- yang artinya berkat-berkat Allah, yang telah tersimpan selama berabad-abad untuk umat-Nya yang setia, tidak akan berubah maksudnya dari semula

(lihat art. ANGGUR PADA ZAMAN PERJANJIAN LAMA).

[25:8]  4 Full Life : MENIADAKAN MAUT UNTUK SETERUSNYA ... MENGHAPUSKAN AIR MATA.

Nas : Yes 25:8

Di dalam Kerajaan Allah yang akan datang, kesedihan, kesusahan, dan kematian yang kini merajalela di atas bumi akan disingkirkan dan tidak akan kembali lagi (lih. ungkapan PB mengenai kebenaran ini dalam 1Kor 15:54; Wahy 21:4). Bagaikan orang-tua yang penuh perhatian, Allah sendiri akan menghapuskan air mata dari mata anak-anak-Nya, dan tidak akan ada lagi alasan untuk menangis atau susah. Berkat-berkat yang mulia ini baru akan terjadi bila Kristus datang kembali ke bumi, mengalahkan kejahatan dan memerintah seluruh ciptaan. Janji-janji semacam itu seharusnya membuat kita melihat kasih dan belas kasihan Tuhan yang besar bagi kita dan menyebabkan kita berdoa dengan sungguh-sungguh dan tidak berkeputusan untuk penggenapan mulia dari penebusan melalui Kristus (Wahy 22:17,20).

[25:9]  5 Full Life : TUHAN YANG KITA NANTI-NANTIKAN

Nas : Yes 25:9

(versi Inggris NIV -- kita mengandalkan Dia). Yesaya melukiskan orang yang setia dalam Kerajaan Allah sebagai mereka yang telah mempercayai Tuhan. Semua orang percaya harus mengandalkan Tuhan, menantikan dengan harapan akan kedatangan Kristus, dan penggenapan semua janji-Nya (1Kor 1:7; Tit 2:13;

lihat cat. --> Luk 2:25).

[atau ref. Luk 2:25]

[3:1]  6 Full Life : MENJAUHKAN DARI YERUSALEM.

Nas : Yes 3:1

Sebagai akibat dosa umat itu, hukuman Allah akan menimpa setiap bagian masyarakat dan semua golongan akan menderita (ayat Yes 3:2-3).

[3:5]  7 Full Life : BANGSA ITU AKAN DESAK-MENDESAK

Nas : Yes 3:5

(versi Inggris NIV -- saling menindas). Penolakan cara-cara Allah di dalam suatu masyarakat membuka jalan bagi ketidakadilan, penindasan kejam, kekerasan, ketiadaan rasa hormat kepada orang-tua dari kalangan remaja pemberontak, dan penanggalan semua ikatan moral

(lihat cat. --> Mat 24:12;

lihat cat. --> 2Tim 3:1;

lihat cat. --> 2Tim 3:2;

lihat cat. --> 2Tim 3:3;

lihat cat. --> 2Tim 3:5).

[atau ref. Mat 24:12; 2Tim 3:1-5]

Semua orang menderita manakala masyarakat menjadi berantakan.

[3:10]  8 Full Life : KATAKANLAH BERBAHAGIA ORANG BENAR.

Nas : Yes 3:10

Yesaya diperintahkan untuk membesarkan hati orang yang tetap setia kepada Allah di tengah-tengah angkatan yang tidak benar. Sekalipun kini mereka mungkin menderita karena kebenaran, akhirnya semua akan baik bagi mereka dan Allah akan memberi pahala berlimpah kepada mereka. Akan tetapi, kepada orang yang jahat Allah pasti menjatuhi hukuman

(lihat cat. --> Mat 5:10).

[atau ref. Mat 5:10]

[3:14]  9 Full Life : BARANG RAMPASAN DARI ORANG YANG TERTINDAS.

Nas : Yes 3:14

Allah membenci penganiayaan orang yang kurang beruntung di dalam masyarakat. Di dalam gereja Allah juga meminta pertanggungjawaban para anggota tentang perlakuan terhadap sesamanya

(lihat cat. --> Kol 3:25).

[atau ref. Kol 3:25]

Allah menuntut agar kita menunjukkan kasih, keadilan, dan belas kasihan dalam hubungan kita dengan sesama manusia.

[3:16]  10 Full Life : WANITA SION.

Nas : Yes 3:16-26

Di tengah-tengah kemerosotan rohani, moral, dan politik, kaum wanita Yehuda terpikat oleh segala hal yang berkaitan dengan penampilan lahiriah yang menarik dan bukan oleh kekudusan batin dan kasih kepada Allah. Mereka merupakan wanita yang mementingkan diri sendiri, mencari-cari daya tarik seksual dan hanya memikirkan kebutuhan mereka sendiri, tetapi tidak menunjukkan perhatian kepada orang yang tertindas, miskin, atau kepada keadaan rohani tragis keluarga dan masyarakat mereka. Allah mengancam akan mempermalukan mereka dengan menjadikan mereka budak-budak tertindas dari para penjajah mereka (ayat Yes 3:17,24). Allah masih menuntut kerendahan hati, kesopanan, dan kekudusan di kalangan wanita percaya

(lihat cat. --> 1Kor 11:6;

lihat cat. --> 1Tim 2:9;

[atau ref. 1Kor 11:6; 1Tim 2:9]

bd. 1Pet 3:3-4).

[8:1]  11 Full Life : MAHER-SYALAL HASY-BAS.

Nas : Yes 8:1

Arti dari nama putra kedua Yesaya (bd.

lihat cat. --> Yes 7:3)

[atau ref. Yes 7:3]

ialah "segera ke jarahan, cepat ke rampasan." Nama ini bukan hanya menubuatkan kebinasaan dan kejatuhan Aram oleh Asyur (732 SM) tetapi juga Israel (722 SM).

[8:6]  12 Full Life : AIR SYILOAH.

Nas : Yes 8:6

"Air Syiloah" (dalam PB dikenal sebagai kolam Siloam; Yoh 9:7) mendapatkan air dari sebuah mata air yang mengalir dengan tenang dan menjadi sumber air bawah tanah Yerusalem ketika dikepung oleh pasukan asing. Air ini melambangkan pemerintahan Allah yang penuh kemurahan dan lembut melalui raja-raja wakil-Nya -- yaitu, keturunan Daud yang saleh. Karena Yehuda dan Yerusalem sedang menolak pemerintahan Allah yang baik ini, sebagai gantinya mereka akan mengalami "banjir yang meluap-luap" dari daerah Efrat, yaitu: banjir besar berupa serbuan pasukan Asyur (ayat Yes 8:7-10).

[8:8]  13 Full Life : YA IMANUEL.

Nas : Yes 8:8

Di tengah-tengah nubuat Yesaya, Roh nubuat menunjuk kepada suatu pengharapan untuk masa depan. Apa pun juga yang terjadi, orang yang setia kepada Allah tidak perlu takut, karena Imanuel ("Allah menyertai kita", bd. ayat Yes 8:10) menjadi jaminan bagi semua yang mengandalkan Dia. Dengan demikian "Imanuel" adalah semboyan kekal umat Allah sepanjang sejarah -- masa lalu, masa kini, dan masa depan (Mat 1:23).

[8:12]  14 Full Life : PERSEPAKATAN.

Nas : Yes 8:12

Yesaya telah berusaha meyakinkan Yehuda untuk meminta bantuan Allah daripada bantuan bangsa asing. Ia dituduh berkomplot dan berkhianat. Demikian pula, sepanjang sejarah gereja, orang yang berusaha mengimbau gereja untuk meninggalkan program manusia dan kekristenan tidak alkitabiah untuk kembali kepada kuasa, kekudusan, dan misinya yang semula sering kali mengalami penganiayaan dan ketidaksenangan. Daripada takut kepada orang lain, nabi itu dinasihati untuk takut hanya kepada Tuhan semesta alam (ayat Yes 8:12-13).

[8:13]  15 Full Life : KEPADA-NYALAH KAMU HARUS TAKUT.

Nas : Yes 8:13

Di saat-saat bahaya dan pencobaan, hanya Allah sendiri Yang harus kita takuti dan harapkan untuk melepaskan (bd. Mat 10:28). Melalui sikap hormat dan kasih yang patut kepada-Nya, Dia akan hadir bersama kita dan menjadi tempat perlindungan kita (ayat Yes 8:14).

[8:16]  16 Full Life : MEMETERAIKAN PENGAJARAN.

Nas : Yes 8:16

Sebagian besar umat Allah hidup dalam kemurtadan, tetapi masih ada sekelompok kecil yang setia -- para murid yang mengikuti kehendak Tuhan. Merekalah yang dipanggil untuk memelihara firman Allah. Pada setiap zaman, murid Tuhan yang hatinya tetap pada firman Allah, harus berjuang untuk kebenaran Allah yang tidak dapat diubah (lih. Yud 1:3) dan meneruskannya kepada angkatan selanjutnya.

[3:1]  17 Full Life : MENJAUHKAN DARI YERUSALEM.

Nas : Yes 3:1

Sebagai akibat dosa umat itu, hukuman Allah akan menimpa setiap bagian masyarakat dan semua golongan akan menderita (ayat Yes 3:2-3).

[3:5]  18 Full Life : BANGSA ITU AKAN DESAK-MENDESAK

Nas : Yes 3:5

(versi Inggris NIV -- saling menindas). Penolakan cara-cara Allah di dalam suatu masyarakat membuka jalan bagi ketidakadilan, penindasan kejam, kekerasan, ketiadaan rasa hormat kepada orang-tua dari kalangan remaja pemberontak, dan penanggalan semua ikatan moral

(lihat cat. --> Mat 24:12;

lihat cat. --> 2Tim 3:1;

lihat cat. --> 2Tim 3:2;

lihat cat. --> 2Tim 3:3;

lihat cat. --> 2Tim 3:5).

[atau ref. Mat 24:12; 2Tim 3:1-5]

Semua orang menderita manakala masyarakat menjadi berantakan.

[3:10]  19 Full Life : KATAKANLAH BERBAHAGIA ORANG BENAR.

Nas : Yes 3:10

Yesaya diperintahkan untuk membesarkan hati orang yang tetap setia kepada Allah di tengah-tengah angkatan yang tidak benar. Sekalipun kini mereka mungkin menderita karena kebenaran, akhirnya semua akan baik bagi mereka dan Allah akan memberi pahala berlimpah kepada mereka. Akan tetapi, kepada orang yang jahat Allah pasti menjatuhi hukuman

(lihat cat. --> Mat 5:10).

[atau ref. Mat 5:10]

[3:14]  20 Full Life : BARANG RAMPASAN DARI ORANG YANG TERTINDAS.

Nas : Yes 3:14

Allah membenci penganiayaan orang yang kurang beruntung di dalam masyarakat. Di dalam gereja Allah juga meminta pertanggungjawaban para anggota tentang perlakuan terhadap sesamanya

(lihat cat. --> Kol 3:25).

[atau ref. Kol 3:25]

Allah menuntut agar kita menunjukkan kasih, keadilan, dan belas kasihan dalam hubungan kita dengan sesama manusia.

[3:16]  21 Full Life : WANITA SION.

Nas : Yes 3:16-26

Di tengah-tengah kemerosotan rohani, moral, dan politik, kaum wanita Yehuda terpikat oleh segala hal yang berkaitan dengan penampilan lahiriah yang menarik dan bukan oleh kekudusan batin dan kasih kepada Allah. Mereka merupakan wanita yang mementingkan diri sendiri, mencari-cari daya tarik seksual dan hanya memikirkan kebutuhan mereka sendiri, tetapi tidak menunjukkan perhatian kepada orang yang tertindas, miskin, atau kepada keadaan rohani tragis keluarga dan masyarakat mereka. Allah mengancam akan mempermalukan mereka dengan menjadikan mereka budak-budak tertindas dari para penjajah mereka (ayat Yes 3:17,24). Allah masih menuntut kerendahan hati, kesopanan, dan kekudusan di kalangan wanita percaya

(lihat cat. --> 1Kor 11:6;

lihat cat. --> 1Tim 2:9;

[atau ref. 1Kor 11:6; 1Tim 2:9]

bd. 1Pet 3:3-4).

[15:2]  22 Full Life : ASAL KAMU TEGUH BERPEGANG ... KUBERITAKAN KEPADAMU.

Nas : 1Kor 15:2

Orang percaya bukanlah orang yang hanya memiliki iman dalam Yesus Kristus. Sebaliknya, orang percaya adalah orang yang beriman pada Yesus Kristus sebagaimana Dia dinyatakan dalam berita yang sepenuhnya dari Injil (ayat 1Kor 15:1-4). Iman mereka pada Kristus selalu terikat pada Firman Allah dan ajaran para rasul (ayat 1Kor 15:1,3; 11:2,23; Rom 6:17; Gal 1:12). Karena alasan inilah, orang percaya dapat dilukiskan sebagai umat yang tunduk kepada Kristus dari Alkitab sebagai Tuhan dan Juruselamat dan hidup menurut Firman Allah. Mereka tunduk tanpa ragu-ragu kepada kekuasaan Firman Allah, berpegang teguh pada ajarannya, percaya pada janjinya, mengindahkan peringatannya dan menuruti perintahnya. Mereka adalah orang yang ditawan oleh Firman Allah, menggunakan Alkitab untuk menguji semua gagasan manusia dan tidak menerima apa pun yang bertentangan dengan Alkitab.

[15:8]  23 Full Life : DAN YANG PALING AKHIR DARI SEMUANYA.

Nas : 1Kor 15:8

Pernyataan Paulus "yang paling akhir dari semuanya" harus diterima secara mutlak. Paulus adalah yang paling akhir dari rasul-rasul dalam arti bahwa ia menerima suatu amanat khusus melalui suatu perjumpaan pribadi dengan Tuhan yang sudah bangkit itu untuk ikut serta meneguhkan kesaksian Kristus yang asli (bd. Kis 9:3-8; 22:6-11; 26:12-18). Para rasul PB adalah batu-batu yang mula-mula dan batu dasar dari gereja

(lihat cat. --> Ef 2:20;

[atau ref. Ef 2:20]

bd. Mat 16:18; Wahy 21:14). Oleh karena itu, jabatan rasuli PB adalah unik dan tak terulang lagi. Sebagai saksi dan utusan langsung dari Tuhan yang sudah bangkit itu, mereka meletakkan dasar jemaat Yesus Kristus, suatu dasar yang tidak pernah dapat ditambahkan atau diubah. Demikianlah, kedua belas rasul yang mula-mula ditambah Paulus tidak mempunyai pengganti.

[15:10]  24 Full Life : KASIH KARUNIA ALLAH.

Nas : 1Kor 15:10

Kasih karunia adalah kehadiran dan kasih Allah melalui Yesus Kristus yang diberikan kepada orang percaya oleh Roh Kudus, seraya menyampaikan kepada mereka rahmat, pengampunan, dan kuasa Allah untuk melakukan kehendak-Nya (Yoh 3:16; Fili 2:13; 1Tim 1:15-16;

lihat art. IMAN DAN KASIH KARUNIA).

[15:17]  25 Full Life : JIKA KRISTUS TIDAK DIBANGKITKAN.

Nas : 1Kor 15:17

Beberapa orang menyangkal kebangkitan badani Kristus (ayat 1Kor 15:12). Sebagai tanggapan, Paulus menyatakan bahwa jika Kristus tidak dibangkitkan, maka tidak ada kelepasan dari dosa. Jelaslah bahwa mereka yang menolak kenyataan obyektif kebangkitan Kristus sedang menyangkal iman Kristen sama sekali. Mereka adalah saksi palsu yang menentang Allah dan Firman-Nya. Iman mereka tidak berarti; dan karena itu, mereka bukan orang Kristen sejati.

[15:29]  26 Full Life : DIBAPTIS BAGI ORANG MATI.

Nas : 1Kor 15:29

Kata-kata ini (artinya, "dibaptis oleh karena orang mati") barangkali menunjuk kepada mereka yang telah menjadi orang Kristen dan dibaptis oleh karena mereka ingin dipersatukan kembali dalam hidup yang akan datang dengan sahabat Kristen atau anggota-anggota keluarganya yang sudah mati. Melakukan demikian akan percuma "jika orang mati tidak dibangkitkan" (ayat 1Kor 15:16-17).

[15:35]  27 Full Life : BAGAIMANAKAH ORANG MATI DIBANGKITKAN?

Nas : 1Kor 15:35-54

Di sini Paulus memulai suatu pembahasan mengenai pengajaran tentang apa yang tercakup dalam kebangkitan orang mati (untuk ulasan ayat-ayat ini

lihat art. KEBANGKITAN TUBUH).

[15:51]  28 Full Life : SUATU RAHASIA.

Nas : 1Kor 15:51

Rahasia yang dinyatakan Paulus ialah kebenaran bahwa ketika Yesus kembali dari sorga bagi jemaat-Nya, maka tubuh orang percaya yang masih hidup akan segera diubah dan dijadikan tidak dapat binasa dan kekal

(lihat cat. --> Yoh 14:3;

[atau ref. Yoh 14:3]

lihat art. KEANGKATAN GEREJA).

[15:51]  29 Full Life : KITA TIDAK AKAN MATI SEMUANYA.

Nas : 1Kor 15:51

Penggunaan kata "kita" oleh Paulus menunjukkan bahwa ia memegang pandangan PB bahwa Kristus dapat datang bagi yang setia dari jemaat-Nya dalam angkatan Paulus sendiri. Walaupun Kristus tidak datang pada masa hidup Paulus, Paulus tidak keliru mempercayai hal demikian, sebab ia tahu bahwa Kristus bisa datang kapan saja. Semua orang yang menantikan Kristus datang dalam masa hidup mereka, menganut pandangan PB ini. Kata-kata Yesus dan seluruh PB mendorong setiap orang percaya untuk percaya bahwa waktu ini adalah waktu yang terakhir dan untuk hidup dalam pengharapan bahwa Kristus bisa datang selama masa hidupnya (bd. 1Kor 1:7-8; Rom 13:12; Fili 3:20; 1Tes 1:10; 4:15-17; Tit 2:13; Yak 5:8-9; 1Yoh 2:18,28; Wahy 22:7,12,20;

lihat cat. --> Mat 24:42;

lihat cat. --> Mat 24:44;

lihat cat. --> Luk 12:35).

[atau ref. Mat 24:42,44; Luk 12:35]

Maka, mereka yang tidak menantikan Dia dalam masa hidupnya, tidak hidup menurut pola rasuli ini.

[15:52]  30 Full Life : KITA SEMUA AKAN DIUBAH.

Nas : 1Kor 15:52

Lihat art. KEBANGKITAN TUBUH.

[3:1]  31 Full Life : TIDAK DAPAT BERBICARA DENGAN KAMU SEPERTI DENGAN MANUSIA ROHANI.

Nas : 1Kor 3:1

Satu persoalan besar dari jemaat di Korintus adalah usahanya untuk mengalami berkat Allah sementara tetap menolak untuk memisahkan dirinya dari cara-cara dunia yang jahat

(lihat art. HUBUNGAN ORANG KRISTEN DENGAN DUNIA).

  1. 1) Para gembala sidang dan pemimpin gereja di Korintus mengizinkan orang yang mengaku diselamatkan bergabung dengan jemaat tanpa meninggalkan perbuatan jahat mereka. Jemaat Korintus sedang membiarkan hal-hal berikut di dalam persekutuan mereka: perpecahan yang mementingkan diri (1Kor 11:18), filsafat dunia (1Kor 1:18-25; 1Kor 3:19), iri hati dan pertengkaran (1Kor 3:3), kesombongan (1Kor 3:21; 4:7), percabulan (1Kor 5:1), perkara-perkara hukum yang sepele (1Kor 6:1-8), kehadiran dalam pesta pora penyembahan berhala (pasal 1Kor 8:1-13; 10:1-33), dan penolakan pengajaran rasuli (1Kor 14:36-37). Karena jemaat di Korintus gagal untuk mengerti bahwa kebenaran rasuli, kasih, dan standar rohani itu mutlak perlu (1Kor 6:9-10:13), maka mereka menyalahgunakan karunia Roh (pasal 1Kor 12:1-31; 14:1-40) dan "Perjamuan Tuhan" (1Kor 11:20-34), dan memutarbalikkan berita Injil (1Kor 1:18-31).
  2. 2) Yesus sendiri mengingatkan bahwa jemaat manapun yang membiarkan kebiasaan dunia yang berdosa atau penyimpangan kebenaran alkitabiah memasuki persekutuannya

    (lihat cat. --> Wahy 2:20)

    [atau ref. Wahy 2:20]

    akan ditolak oleh Dia dan akan kehilangan tempatnya dalam kerajaan Allah (bd. Wahy 2:5,16; 3:15-16). Roh mengajak gereja semacam itu untuk bertobat dengan tulus (1Kor 5:2), memisahkan diri dari dunia (2Kor 6:16-18), dan "menyempurnakan kekudusan kita dalam takut akan Allah" (2Kor 7:1).

[3:3]  32 Full Life : KAMU MASIH MANUSIA DUNIAWI.

Nas : 1Kor 3:3

Untuk penjelasan tentang perbedaan di antara orang Kristen yang duniawi dan yang rohani,

lihat art. TIGA JENIS ORANG).

[3:15]  33 Full Life : IA AKAN MENDERITA KERUGIAN.

Nas : 1Kor 3:15

Alkitab menyatakan bahwa segenap umat tebusan bebas dari hukuman Allah (Yoh 5:24; Rom 8:1; Ibr 10:14-17). Akan tetapi, di masa depan ada penghakiman bagi orang percaya (1Yoh 4:17) yang akan menilai tingkat kesetiaan mereka kepada Allah dan kepada kasih karunia yang di anugerahkan kepada mereka selama hidup di dunia ini (ayat 1Kor 3:10; 4:2-5; 2Kor 5:10). Dalam penghakiman itu, ada kemungkinan bahwa seorang percaya, sekalipun menerima keselamatan, bisa menderita kerugian yang besar (Yun. _zemioo_, yang artinya: "menderita kerugian atau kerusakan").

Orang percaya yang acuh tak acuh dapat menderita kerugian atau kerusakan dalam cara berikut:

  1. (1) perasaan malu pada saat kedatangan Kristus (2Tim 2:15; 1Yoh 2:28);
  2. (2) kehilangan pekerjaan yang dilakukan selama hidupnya bagi Allah (ayat 1Kor 3:12-15);
  3. (3) kehilangan kemuliaan dan kehormatan di hadapan Allah (bd. Rom 2:7);
  4. (4) kehilangan kesempatan pelayanan dan kekuasaan di sorga (Mat 25:14-30);
  5. (5) kedudukan yang rendah di sorga (Mat 5:19; 19:30);
  6. (6) kehilangan pahala (bd. ayat 1Kor 3:14-15); dan
  7. (7) ganjaran atas tindakan yang salah terhadap orang lain (Kol 3:24-25). Ayat-ayat ini hendaknya mengingatkan kita akan pentingnya penyerahan yang menyeluruh, termasuk pelayanan yang setia dan pengorbanan diri kepada Tuhan kita (bd. Rom 12:1-2; Fili 2:12; 4:3;

    lihat art. PENGADILAN ORANG PERCAYA).

[3:15]  34 Full Life : IA SENDIRI AKAN DISELAMATKAN, TETAPI SEPERTI DARI DALAM API.

Nas : 1Kor 3:15

"Diselamatkan ... dari dalam api" barangkali merupakan suatu ungkapan yang berarti "hampir tidak diselamatkan". Allah akan menilai mutu kehidupan, pengaruh, pengajaran dan pekerjaan dalam gereja dari setiap orang, khususnya, dari setiap hamba Tuhan. Jikalau pekerjaannya dinilai tidak layak, ia akan kehilangan pahalanya, namun ia sendiri bisa diselamatkan. Perhatikanlah bahwa bagian ini tidak mengajarkan doktrin api penyucian; ini menunjuk kepada penghakiman atas pekerjaan, bukan penyucian seseorang dari dosa-dosa yang mengakibatkan kematian kekal.

[3:16]  35 Full Life : KAMU ADALAH BAIT ALLAH.

Nas : 1Kor 3:16

Yang ditekankan di sini ialah seluruh jemaat orang percaya sebagai Bait Allah dan tempat kediaman Roh (bd. ayat 1Kor 3:9; 2Kor 6:16; Ef 2:21). Selaku Bait Allah di tengah-tengah lingkungan yang bobrok, umat Allah di Korintus tidak boleh berpartisipasi dalam kejahatan yang lazim dalam masyarakat itu, tetapi mereka harus menolak segala bentuk kebejatan. Bait Allah harus kudus (ayat 1Kor 3:17) karena Allah itu kudus (bd. 1Pet 1:14-16;

lihat art. BAIT SUCI).

[3:17]  36 Full Life : ALLAH AKAN MEMBINASAKAN DIA.

Nas : 1Kor 3:17

Paulus mengemukakan salah satu peringatan yang terkeras dalam PB kepada siapa pun yang bertanggung jawab atas pembangunan jemaat Kristus. Bagian ini secara khusus menyangkut semua orang yang mempunyai kedudukan sebagai pengajar atau pemimpin. Jika seorang menajiskan atau merusak Bait Allah (yaitu, suatu jemaat setempat atau sekelompok jemaat-jemaat setempat), Allah sendiri akan menghukum orang itu dengan kehancuran yang dahsyat dan kematian kekal. Manusia membinasakan dan merusak jemaat Kristus dengan cara:

  1. (1) melakukan kebejatan (1Kor 5:1);
  2. (2) menyokong dusta, penipuan, dan ambisi yang mementingkan diri (ayat 1Kor 3:3; Kis 5:1-11);
  3. (3) menganjurkan ajaran palsu, menolak penyataan rasuli dan menunjukkan ketidakacuhan terhadap kebenaran Alkitab (1Tim 4:1; Yud 1:4);
  4. (4) menerima dosa dan keduniawian di dalam jemaat (1Kor 5:1-2,5-7; Wahy 3:17);
  5. (5) mencoba membangun gereja dengan hikmat dunia atau dengan Injil yang diputarbalikkan (1Kor 1:18-2:5; Fili 1:15-16).

[1:2]  37 Full Life : DIPANGGIL MENJADI ORANG-ORANG KUDUS.

Nas : 1Kor 1:2

Lihat cat. --> Kis 9:13

[atau ref. Kis 9:13]

mengenai arti istilah "orang-orang kudus".

[1:7]  38 Full Life : KAMU TIDAK KEKURANGAN DALAM SUATU KARUNIAPUN.

Nas : 1Kor 1:7

Paulus memuji orang Korintus karena Allah dalam kasih karunia-Nya (ayat 1Kor 1:4) telah memberi mereka karunia-karunia rohani yang khusus. Karunia semacam itu berharga dan sangat diperlukan untuk menyertai pelayanan Roh Kudus dalam gereja; tanpa karunia tersebut orang percaya akan gagal untuk saling menguatkan dan menolong sebagaimana yang diinginkan oleh Allah. Dalam surat ini Paulus sama sekali tidak berusaha untuk menyisihkan karunia rohani. Sebaliknya, dia berusaha untuk mengubah sikap orang Korintus terhadap karunia rohani agar mereka bisa menggunakan karunia-karunia mereka menurut maksud Allah.

[1:7]  39 Full Life : MENANTIKAN PENYATAAN TUHAN KITA YESUS KRISTUS.

Nas : 1Kor 1:7

Orang Kristen mula-mula hidup dalam pengharapan akan kedatangan Kristus yang sudah dekat

(lihat cat. --> Mat 24:42;

lihat cat. --> Yoh 14:3).

[atau ref. Mat 24:42; Yoh 14:3]

Dengan teguh mereka mempercayai kenyataan kedatangan Tuhan, hidup setiap hari dengan menanti-nantikan pengharapan besar itu. Perhatikanlah bahwa pengharapan orang Kristen adalah kedatangan Tuhan Yesus Kristus secara pribadi, bukan peristiwa-peristiwa umum yang menandai akhir zaman (bd. 1Tes 1:9-10; 4:13-17; Tit 2:13; Ibr 9:28;

lihat art. PENGHARAPAN ALKITABIAH).

[1:12]  40 Full Life : AKU DARI GOLONGAN PAULUS ... APOLOS ... KEFAS.

Nas : 1Kor 1:12

Perpecahan karena para pemimpin dalam jemaat mulai berkembang; beberapa anggota gereja mulai lebih lekat kepada para pelayan Injil tertentu daripada dengan Injil. Paulus menyalahkan sikap ini, sambil mengingatkan mereka bahwa baik dia maupun orang lain tidak disalibkan demi mereka. Kesalahan yang sama terdapat dalam gereja masa kini. Beberapa orang percaya menjadi lebih lekat dengan seorang gembala atau penginjil daripada dengan Kristus dan Firman-Nya. Hal ini dapat menyebabkan mereka mengkhianati prinsip Kristen, bahkan dapat memecah-belah jemaat. Kita harus selalu berhati-hati untuk memusatkan kasih dan kesetiaan kita kepada Allah dan Firman-Nya, bukan pada pelayan Injil atau siapapun juga.

[1:12]  41 Full Life : AKU DARI GOLONGAN KRISTUS.

Nas : 1Kor 1:12

"Golongan Kristus" ini barangkali terdiri atas guru-guru palsu yang memusuhi rasul Paulus (1Kor 4:18-19) dan mengaku bahwa mereka memiliki kerohanian dan "hikmat" yang lebih unggul. Mereka percaya bahwa pengetahuan mereka (1Kor 8:1) membebaskan mereka dari pengekangan hukum (1Kor 6:12; 10:23) dan dari tuntutan moral (1Kor 5:2). Mereka sedang berupaya untuk merebut jemaat kepada Injil mereka yang menyimpang itu (2Kor 11:4,20-21). Pada dasarnya Paulus menentang mereka dan pengikut mereka di Korintus.

[1:17]  42 Full Life : KRISTUS MENGUTUS AKU BUKAN UNTUK MEMBAPTIS.

Nas : 1Kor 1:17

Paulus tidak bermaksud mengurangi makna ajaran Yesus tentang baptisan (Mat 28:19). Sebaliknya, dijelaskannya bahwa ia menugaskan penyelenggaraan baptisan kepada para rekannya sebagaimana dilakukan oleh Kristus (Yoh 4:1-2) dan Petrus (Kis 10:47-48). Rasul ini tidak ingin memberikan kesempatan kepada orang yang bertobat di bawah pelayanannya untuk beranggapan bahwa mereka "dibaptis dalam nama Paulus" (ayat 1Kor 1:13). Paulus sendiri memusatkan perhatiannya pada pemberitaan Injil.

[1:18]  43 Full Life : ITU ADALAH KEKUATAN ALLAH.

Nas : 1Kor 1:18

Berita tentang salib tidak hanya mencakup hikmat dan kebenaran, tetapi juga kuasa Allah yang aktif yang diturunkan untuk menyelamatkan, menyembuhkan, mengusir setan-setan, dan membebaskan dari kuasa dosa

(lihat art. KERAJAAN ALLAH).

[1:20]  44 Full Life : HIKMAT DUNIA INI.

Nas : 1Kor 1:20

Hikmat dunia ini adalah suatu hikmat yang mengesampingkan Allah, menekankan kesanggupan manusia sendiri, menjadikan manusia kekuasaan tertinggi dan menolak untuk mengakui penyataan Allah dalam Yesus Kristus.

  1. 1) Hikmat ini disebut Allah sebagai kebodohan (1Kor 3:19-20), karena melaluinya manusia telah gagal untuk menemukan kebenaran dan mengenal Khaliknya (ayat 1Kor 1:21).
  2. 2) Orang percaya harus mengembangkan sikap yang mencela secara rohani hikmat manusia dan pandangan hidup yang sekular (lih. ayat 1Kor 1:18-31; 2:1-16; Kis 17:18; Rom 1:20-32;

    lihat cat. --> Kol 2:8;

    [atau ref. Kol 2:8]

    2Tes 2:10-12; 2Tim 3:1-9; 2Pet 2:1-3,7; Yud 1:4-19). Jangan sekali-kali menyesuaikan Injil dan berita salib dengan filsafat, ilmu pengetahuan, ataupun segala hal lain yang disebut hikmat manusia (1Kor 2:4-5; Gal 6:14).

[1:21]  45 Full Life : KEBODOHAN PEMBERITAAN.

Nas : 1Kor 1:21

Bukan metode khotbah yang dianggap sebagai kebodohan di sini, melainkan berita tentang ketuhanan Kristus yang disalibkan dan dibangkitkan itu.

[1:27]  46 Full Life : APA YANG BODOH ... DIPILIH ALLAH.

Nas : 1Kor 1:27

Dalam ayat 1Kor 1:25-29, Paulus menekankan bahwa standar dan nilai Allah itu berbeda dengan yang diterima oleh dunia; pada saat ini Allah sedang mengupayakan keruntuhan standar dan hikmat palsu dunia ini.

[1:28]  47 Full Life : MENIADAKAN APA YANG BERARTI.

Nas : 1Kor 1:28

Melalui penyaliban dan kebangkitan Yesus (ayat 1Kor 1:18,23) dan melalui pemilihan apa yang tidak terpandang bagi dunia (ayat 1Kor 1:26-27), Allah meniadakan hal-hal yang dihargai pada zaman sekarang ini. Allah sedang mengupayakan berakhirnya filsafat dan psikologi manusia, bersama segenap sistem dunia lainnya.

[1:30]  48 Full Life : KRISTUS YESUS ... TELAH MENJADI HIKMAT BAGI KITA.

Nas : 1Kor 1:30

Hanya oleh Kristus, dalam Kristus, dan dengan Kristus orang percaya dapat menerima hikmat dari Allah dan mengalami pembenaran (bd. Rom 4:1-25), pengudusan (2Tes 2:13-15) dan penebusan (Rom 3:24; Ef 4:30). Selama seorang bergabung dengan Kristus, Kristus menjadi sumber segala berkat ini

(lihat cat. --> Yoh 15:1;

lihat cat. --> Yoh 15:2;

lihat cat. --> Yoh 15:4;

lihat cat. --> Yoh 15:6;

[atau ref. Yoh 15:1-6]

mengenai tinggal di dalam Kristus).

[3:1]  49 Full Life : TIDAK DAPAT BERBICARA DENGAN KAMU SEPERTI DENGAN MANUSIA ROHANI.

Nas : 1Kor 3:1

Satu persoalan besar dari jemaat di Korintus adalah usahanya untuk mengalami berkat Allah sementara tetap menolak untuk memisahkan dirinya dari cara-cara dunia yang jahat

(lihat art. HUBUNGAN ORANG KRISTEN DENGAN DUNIA).

  1. 1) Para gembala sidang dan pemimpin gereja di Korintus mengizinkan orang yang mengaku diselamatkan bergabung dengan jemaat tanpa meninggalkan perbuatan jahat mereka. Jemaat Korintus sedang membiarkan hal-hal berikut di dalam persekutuan mereka: perpecahan yang mementingkan diri (1Kor 11:18), filsafat dunia (1Kor 1:18-25; 1Kor 3:19), iri hati dan pertengkaran (1Kor 3:3), kesombongan (1Kor 3:21; 4:7), percabulan (1Kor 5:1), perkara-perkara hukum yang sepele (1Kor 6:1-8), kehadiran dalam pesta pora penyembahan berhala (pasal 1Kor 8:1-13; 10:1-33), dan penolakan pengajaran rasuli (1Kor 14:36-37). Karena jemaat di Korintus gagal untuk mengerti bahwa kebenaran rasuli, kasih, dan standar rohani itu mutlak perlu (1Kor 6:9-10:13), maka mereka menyalahgunakan karunia Roh (pasal 1Kor 12:1-31; 14:1-40) dan "Perjamuan Tuhan" (1Kor 11:20-34), dan memutarbalikkan berita Injil (1Kor 1:18-31).
  2. 2) Yesus sendiri mengingatkan bahwa jemaat manapun yang membiarkan kebiasaan dunia yang berdosa atau penyimpangan kebenaran alkitabiah memasuki persekutuannya

    (lihat cat. --> Wahy 2:20)

    [atau ref. Wahy 2:20]

    akan ditolak oleh Dia dan akan kehilangan tempatnya dalam kerajaan Allah (bd. Wahy 2:5,16; 3:15-16). Roh mengajak gereja semacam itu untuk bertobat dengan tulus (1Kor 5:2), memisahkan diri dari dunia (2Kor 6:16-18), dan "menyempurnakan kekudusan kita dalam takut akan Allah" (2Kor 7:1).

[3:3]  50 Full Life : KAMU MASIH MANUSIA DUNIAWI.

Nas : 1Kor 3:3

Untuk penjelasan tentang perbedaan di antara orang Kristen yang duniawi dan yang rohani,

lihat art. TIGA JENIS ORANG).

[3:15]  51 Full Life : IA AKAN MENDERITA KERUGIAN.

Nas : 1Kor 3:15

Alkitab menyatakan bahwa segenap umat tebusan bebas dari hukuman Allah (Yoh 5:24; Rom 8:1; Ibr 10:14-17). Akan tetapi, di masa depan ada penghakiman bagi orang percaya (1Yoh 4:17) yang akan menilai tingkat kesetiaan mereka kepada Allah dan kepada kasih karunia yang di anugerahkan kepada mereka selama hidup di dunia ini (ayat 1Kor 3:10; 4:2-5; 2Kor 5:10). Dalam penghakiman itu, ada kemungkinan bahwa seorang percaya, sekalipun menerima keselamatan, bisa menderita kerugian yang besar (Yun. _zemioo_, yang artinya: "menderita kerugian atau kerusakan").

Orang percaya yang acuh tak acuh dapat menderita kerugian atau kerusakan dalam cara berikut:

  1. (1) perasaan malu pada saat kedatangan Kristus (2Tim 2:15; 1Yoh 2:28);
  2. (2) kehilangan pekerjaan yang dilakukan selama hidupnya bagi Allah (ayat 1Kor 3:12-15);
  3. (3) kehilangan kemuliaan dan kehormatan di hadapan Allah (bd. Rom 2:7);
  4. (4) kehilangan kesempatan pelayanan dan kekuasaan di sorga (Mat 25:14-30);
  5. (5) kedudukan yang rendah di sorga (Mat 5:19; 19:30);
  6. (6) kehilangan pahala (bd. ayat 1Kor 3:14-15); dan
  7. (7) ganjaran atas tindakan yang salah terhadap orang lain (Kol 3:24-25). Ayat-ayat ini hendaknya mengingatkan kita akan pentingnya penyerahan yang menyeluruh, termasuk pelayanan yang setia dan pengorbanan diri kepada Tuhan kita (bd. Rom 12:1-2; Fili 2:12; 4:3;

    lihat art. PENGADILAN ORANG PERCAYA).

[3:15]  52 Full Life : IA SENDIRI AKAN DISELAMATKAN, TETAPI SEPERTI DARI DALAM API.

Nas : 1Kor 3:15

"Diselamatkan ... dari dalam api" barangkali merupakan suatu ungkapan yang berarti "hampir tidak diselamatkan". Allah akan menilai mutu kehidupan, pengaruh, pengajaran dan pekerjaan dalam gereja dari setiap orang, khususnya, dari setiap hamba Tuhan. Jikalau pekerjaannya dinilai tidak layak, ia akan kehilangan pahalanya, namun ia sendiri bisa diselamatkan. Perhatikanlah bahwa bagian ini tidak mengajarkan doktrin api penyucian; ini menunjuk kepada penghakiman atas pekerjaan, bukan penyucian seseorang dari dosa-dosa yang mengakibatkan kematian kekal.

[3:16]  53 Full Life : KAMU ADALAH BAIT ALLAH.

Nas : 1Kor 3:16

Yang ditekankan di sini ialah seluruh jemaat orang percaya sebagai Bait Allah dan tempat kediaman Roh (bd. ayat 1Kor 3:9; 2Kor 6:16; Ef 2:21). Selaku Bait Allah di tengah-tengah lingkungan yang bobrok, umat Allah di Korintus tidak boleh berpartisipasi dalam kejahatan yang lazim dalam masyarakat itu, tetapi mereka harus menolak segala bentuk kebejatan. Bait Allah harus kudus (ayat 1Kor 3:17) karena Allah itu kudus (bd. 1Pet 1:14-16;

lihat art. BAIT SUCI).

[3:17]  54 Full Life : ALLAH AKAN MEMBINASAKAN DIA.

Nas : 1Kor 3:17

Paulus mengemukakan salah satu peringatan yang terkeras dalam PB kepada siapa pun yang bertanggung jawab atas pembangunan jemaat Kristus. Bagian ini secara khusus menyangkut semua orang yang mempunyai kedudukan sebagai pengajar atau pemimpin. Jika seorang menajiskan atau merusak Bait Allah (yaitu, suatu jemaat setempat atau sekelompok jemaat-jemaat setempat), Allah sendiri akan menghukum orang itu dengan kehancuran yang dahsyat dan kematian kekal. Manusia membinasakan dan merusak jemaat Kristus dengan cara:

  1. (1) melakukan kebejatan (1Kor 5:1);
  2. (2) menyokong dusta, penipuan, dan ambisi yang mementingkan diri (ayat 1Kor 3:3; Kis 5:1-11);
  3. (3) menganjurkan ajaran palsu, menolak penyataan rasuli dan menunjukkan ketidakacuhan terhadap kebenaran Alkitab (1Tim 4:1; Yud 1:4);
  4. (4) menerima dosa dan keduniawian di dalam jemaat (1Kor 5:1-2,5-7; Wahy 3:17);
  5. (5) mencoba membangun gereja dengan hikmat dunia atau dengan Injil yang diputarbalikkan (1Kor 1:18-2:5; Fili 1:15-16).

[1:4]  55 Full Life : AKU INGIN MELIHAT ENGKAU.

Nas : 2Tim 1:4

Paulus kini adalah seorang tahanan di Roma yang menantikan saat kematiannya, ditinggalkan oleh banyak sahabatnya (ayat 2Tim 1:15; 2Tim 4:16), dan rindu untuk melihat Timotius sekali lagi. Dia memohon teman sekerjanya tetap setia pada kebenaran Injil dan datang secepatnya untuk bersama dia sementara hari-hari terakhir hidupnya di bumi ini (2Tim 4:21).

[1:6]  56 Full Life : MENGOBARKAN KARUNIA ALLAH.

Nas : 2Tim 1:6

"Karunia" (Yun. _charisma_) yang diberikan kepada Timotius diumpamakan seperti api (bd. 1Tes 5:19) yang harus dikobarkan olehnya. Karunia itu mungkin merupakan karunia khusus dan kuasa dari Roh Kudus untuk menjalankan pelayanannya. Perhatikan bahwa karunia dan kuasa yang dicurahkan atas kita oleh Roh Kudus tidak dengan otomatis tetap kuat. Karunia dan kuasa tersebut harus dinyalakan oleh kasih karunia Allah melalui doa, iman, ketaatan, dan ketekunan kita.

[1:12]  57 Full Life : MEMELIHARAKAN APA YANG TELAH DIPERCAYAKAN-NYA

Nas : 2Tim 1:12

(versi Inggris NIV -- "apa yang telah kupercayakan kepada-Nya"). Mungkin yang dimaksudkan adalah pekerjaannya sebagai seorang rasul, ajarannya atau bahkan hidupnya.

[1:13]  58 Full Life : PEGANGLAH ... SEBAGAI CONTOH AJARAN YANG SEHAT.

Nas : 2Tim 1:13

"Ajaran yang sehat" adalah penyataan asli dan mendasar dari Kristus dan para rasul, yang diajarkan Paulus kepada Timotius. Timotius harus memegang teguh kebenaran ini dalam iman dan kasih akan Yesus Kristus dan tidak pernah berpaling daripadanya atau berkompromi, walaupun berarti penderitaan, penolakan, dan penghinaan. Dewasa ini dalam beberapa gereja adalah populer untuk menekankan pengalaman, bukan doktrin, sebagai yang penting. Hal ini ditentangi dengan tegas dalam Surat Penggembalaan Paulus (bd. 2Tim 4:3; 1Tim 1:10; 6:3; Tit 1:9,13; 2:1-2,8).

[1:14]  59 Full Life : PELIHARALAH ... YANG TELAH DIPERCAYAKAN-NYA ... OLEH ROH KUDUS.

Nas : 2Tim 1:14

Para gembala sidang harus menjaga dan mempertahankan Injil yang dipercayakan kepada mereka sekalipun pada masa banyak orang meninggalkan iman PB (2Tim 3:13-15; 4:2-5; 1Tim 4:1).

  1. 1) Mereka harus mempertahankannya terhadap serangan sambil menantang gereja jikalau dicobainya mengesampingkan kebenarannya. Tugas ini penting untuk menjamin keselamatan bagi dirinya dan mereka yang dibinanya (lih. 2Tim 3:14-15;

    lihat cat. --> 1Tim 4:16;

    [atau ref. 1Tim 4:16]

    lihat art. PENILIK JEMAAT DAN KEWAJIBANNYA).

  2. 2) Memelihara iman yang indah itu harus dilakukan dengan pertolongan Roh Kudus. Dialah yang mengilhamkan kebenaran yang tidak dapat bersalah dari Alkitab (lih. 2Tim 3:16; 2Pet 1:21) dan Dialah yang membimbing dan membela kebenaran (Yoh 16:13). Mempertahankan iman yang telah dipercayakan kepada orang-orang kudus (Yud 1:3) berarti tetap setia berdampingan dengan Roh Kudus (Yoh 14:17; 15:26-27; 16:13).

[1:15]  60 Full Life : SEMUA MEREKA ... BERPALING DARIPADAKU.

Nas : 2Tim 1:15

Inilah salah satu saat yang paling menyedihkan dalam kehidupan Paulus. Dia berada dalam penjara di Roma tanpa harapan akan bebas lagi. Dia sedang menderita karena Injil yang begitu dicintainya dan yang untuknya dia sebentar lagi akan mati (2Tim 4:6-7). Pada saat ini juga dia dan Injilnya ditinggalkan oleh begitu banyak orang sehingga ia berkata, "semua mereka yang di daerah Asia Kecil berpaling daripadaku".

  1. 1) Namun, sekalipun menghadapi pencobaan berat ini, Paulus tetap beriman kepada Allah. Dia tetap yakin bahwa Kristus akan memelihara Injil dan pelayanannya (ayat 2Tim 1:12), bahwa senantiasa akan ada orang seperti Timotius yang akan memelihara dan memberitakannya (ayat 2Tim 1:14; 2:2) dan bahwa ketika mati Allah akan membawanya ke dalam Kerajaan-Nya di sorga (2Tim 4:6,8,18).
  2. 2) Keadaan Paulus yang menyedihkan akan dialami banyak orang yang setia pada akhir zaman. Mereka yang setia kepada Injil PB akan menderita kesedihan yang sama apabila melihat banyak meninggalkan iman alkitabiah yang sejati (lih. Mat 24:10;

    lihat cat. --> 1Tim 4:1)

    [atau ref. 1Tim 4:1]

    dan bila pelayanan mereka ditolak oleh orang yang ingin menyesuaikan diri dengan suasana yang umum pada zaman jahat ini

    (lihat cat. --> 2Tim 4:3-4;

    lihat cat. --> 2Tim 4:4).

    [atau ref. 2Tim 4:3-4]

    Seperti yang dialami Paulus, banyak orang akan meninggalkan seorang anak Tuhan yang tinggal setia kepada Injil PB.

[3:1]  61 Full Life : PADA HARI-HARI TERAKHIR AKAN DATANG MASA YANG SUKAR.

Nas : 2Tim 3:1

Hari-hari terakhir termasuk seluruh zaman Kristen. Namun, oleh Roh Kudus Paulus bernubuat (bd. 1Tim 4:1) bahwa situasi akan makin buruk dengan makin mendekatnya akhir zaman (bd. 2Pet 3:3; 1Yoh 2:18; Yud 1:17-18).

  1. 1) Hari-hari terakhir akan ditandai dengan bertambahnya kejahatan dalam dunia, runtuhnya standar moral, dan bertambahnya orang percaya dan gereja palsu di dalam kerajaan Allah (Mat 24:11-12;

    lihat cat. --> 1Tim 4:1;

    [atau ref. 1Tim 4:1]

    lihat art. ZAMAN ANTIKRISTUS).

    Masa ini akan sungguh-sungguh menjadi masa yang sulit dan berat bagi orang yang setia kepada Allah.
  2. 2) Paulus memberikan peringatan ini supaya memperkuat para gembala dan gerejanya yang tetap setia kepada Kristus dan penyataan-Nya. Berkat keselamatan sepenuhnya dalam Kristus dan pencurahan Roh Kudus masih tersedia bagi mereka yang setia kepada iman PB dan perbuatan PB. Kemurtadan gereja hanya berarti lebih banyak kasih karunia dan kuasa bagi mereka yang berpegang teguh kepada iman asli yang dipercayakan kepada orang saleh (Kis 4:33; Rom 5:20; Yud 1:3).

[3:2]  62 Full Life : MANUSIA AKAN MENCINTAI DIRINYA SENDIRI.

Nas : 2Tim 3:2

Paulus menyebut berbagai dosa yang berakar pada sifat mencintai diri sendiri (ayat 2Tim 3:2-4). Dewasa ini ada orang yang mengajarkan bahwa kurang mencintai diri adalah akar dosa. Ajaran ini bertentangan dengan ajaran rasuli.

[3:3]  63 Full Life : TIDAK TAHU MENGASIHI.

Nas : 2Tim 3:3

Pada hari-hari terakhir orang percaya harus siap menghadapi banjir kejahatan.

  1. 1) Sang rasul menubuatkan bahwa Iblis akan menyebabkan kerusakan besar atas keluarga. Anak akan melawan orang-tua (ayat 2Tim 3:2), laki-laki dan wanita akan "tanpa kasih" (Yun. _astorgoi_). Kata ini dapat berarti "tanpa kasih keluarga" dan menunjuk kepada kekurangan perasaan lemah lembut dan kasih yang lazim, seperti dipertunjukkan oleh seorang ibu yang tidak mengasihi anaknya, atau membunuh bayinya, seorang ayah yang mengabaikan keluarga, atau anak yang tidak memelihara orang-tuanya yang lanjut usia

    (lihat cat. --> Luk 1:17).

    [atau ref. Luk 1:17]

  2. 2) Manusia akan menjadi hamba uang dan kesenangan dan akan mengejar keinginan diri sendiri (ayat 2Tim 3:2). Menjadi orang-tua, dengan kasih dan pengasuhan yang menuntut pengorbanan, tidak lagi dianggap sebagai tugas yang layak (ayat 2Tim 3:2-4). Orang-tua yang mengasihi anak-anak akan diganti dengan mereka yang mementingkan diri, kejam, dan meninggalkan anak mereka (bd. Mazm 113:9; 127:3-5; Ams 17:6; Tit 2:4-5;

    (lihat cat. --> 2Tim 4:3-4;

    lihat cat. --> 2Tim 4:4).

    [atau ref. 2Tim 4:3-4]

  3. 3) Jikalau orang-tua Kristen akan menyelamatkan keluarganya dalam masa sulit hari-hari terakhir, mereka harus melindungi anak mereka dari pengaruh jahat lingkungan di mana mereka hidup (Yoh 21:15-17; Kis 20:28-30), memisahkan mereka dari cara dunia dan jangan mengizinkan orang berdosa mempengaruhi anak-anaknya (Kis 2:40; Rom 12:1-2;

    lihat art. PEMISAHAN ROHANI ORANG PERCAYA).

    Mereka harus menerima rencana Allah untuk keluarga

    (lihat cat. --> Ef 5:21;

    lihat cat. --> Ef 5:22;

    lihat cat. --> Ef 5:23;

    lihat cat. --> Ef 6:1;

    [atau ref. Ef 5:21-6:4]

    lihat art. ORANG-TUA DAN ANAK-ANAK)

    dan tidak hidup seperti orang berdosa (Im 18:3-5; Ef 4:17). Orang percaya dan keluarganya harus benar-benar menjadi orang asing dan pendatang di bumi ini (Ibr 11:13-16).

[3:5]  64 Full Life : SECARA LAHIRIAH MEREKA MENJALANKAN IBADAH MEREKA.

Nas : 2Tim 3:5

Paulus berbicara mengenai mereka yang mengaku diri orang Kristen dan kelihatan saleh tetapi tidak menyatakan kuasa Allah yang dapat menyelamatkan dari dosa, sifat mementingkan diri dan sifat dursila. Mereka membiarkan dosa dalam gereja mereka dan mengajarkan bahwa seseorang dapat melakukan dosa-dosa yang terdapat di ayat 2Tim 2-4 dan tetap mewarisi keselamatan dan kerajaan Allah (bd. ayat 2Tim 3:5-9; 4:3-4; 2Pet 2:12-19;

lihat cat. --> 1Kor 6:9).

[atau ref. 1Kor 6:9]

[3:8]  65 Full Life : MENENTANG KEBENARAN.

Nas : 2Tim 3:8

Guru palsu dalam gereja sering kali dapat dikenal karena mereka melawan atau mengabaikan kebenaran inti dari Injil

(lihat cat. --> 1Tim 4:1).

[atau ref. 1Tim 4:1]

[3:12]  66 Full Life : YANG MAU HIDUP BERIBADAH ... AKAN MENDERITA ANIAYA.

Nas : 2Tim 3:12

Penganiayaan dalam satu atau lain bentuk tidak dapat dihindarkan oleh orang yang mau menjalankan hidup saleh dalam Kristus (Mat 5:10-12; Mat 10:22; Kis 14:22; Fili 1:29; 1Pet 4:12;

lihat cat. --> Mat 5:10).

[atau ref. Mat 5:10]

Kesetiaan kepada Kristus, kebenaran dan standar-Nya yang benar meliputi ketetapan hati untuk tidak mengurangi tuntutan iman kita, atau menyerah kepada banyak suara yang memanggil kita untuk menyesuaikan diri dengan dunia dan mengesampingkan kebenaran alkitabiah. Karena standar kesalehan mereka, orang yang setia akan kehilangan hak dan diejek; mereka akan mengalami kesusahan karena melihat kesalehan ditolak oleh banyak orang. Kita harus bertanya pada diri kita: sudahkah saya mengalami aniaya karena komitmen saya untuk hidup saleh? Ataukah kurangnya penderitaan menjadi tanda bahwa saya tidak benar-benar mempertahankan kebenaran Kristus?

[3:16]  67 Full Life : SEGALA TULISAN YANG DIILHAMKAN ALLAH.

Nas : 2Tim 3:16-17

Pembahasan tentang pengilhaman dan kekuasaan Alkitab dapat ditemukan dalam

lihat art. PENGILHAMAN DAN KEKUASAAN ALKITAB.

[1:4]  68 Full Life : AKU INGIN MELIHAT ENGKAU.

Nas : 2Tim 1:4

Paulus kini adalah seorang tahanan di Roma yang menantikan saat kematiannya, ditinggalkan oleh banyak sahabatnya (ayat 2Tim 1:15; 2Tim 4:16), dan rindu untuk melihat Timotius sekali lagi. Dia memohon teman sekerjanya tetap setia pada kebenaran Injil dan datang secepatnya untuk bersama dia sementara hari-hari terakhir hidupnya di bumi ini (2Tim 4:21).

[1:6]  69 Full Life : MENGOBARKAN KARUNIA ALLAH.

Nas : 2Tim 1:6

"Karunia" (Yun. _charisma_) yang diberikan kepada Timotius diumpamakan seperti api (bd. 1Tes 5:19) yang harus dikobarkan olehnya. Karunia itu mungkin merupakan karunia khusus dan kuasa dari Roh Kudus untuk menjalankan pelayanannya. Perhatikan bahwa karunia dan kuasa yang dicurahkan atas kita oleh Roh Kudus tidak dengan otomatis tetap kuat. Karunia dan kuasa tersebut harus dinyalakan oleh kasih karunia Allah melalui doa, iman, ketaatan, dan ketekunan kita.

[1:12]  70 Full Life : MEMELIHARAKAN APA YANG TELAH DIPERCAYAKAN-NYA

Nas : 2Tim 1:12

(versi Inggris NIV -- "apa yang telah kupercayakan kepada-Nya"). Mungkin yang dimaksudkan adalah pekerjaannya sebagai seorang rasul, ajarannya atau bahkan hidupnya.

[1:13]  71 Full Life : PEGANGLAH ... SEBAGAI CONTOH AJARAN YANG SEHAT.

Nas : 2Tim 1:13

"Ajaran yang sehat" adalah penyataan asli dan mendasar dari Kristus dan para rasul, yang diajarkan Paulus kepada Timotius. Timotius harus memegang teguh kebenaran ini dalam iman dan kasih akan Yesus Kristus dan tidak pernah berpaling daripadanya atau berkompromi, walaupun berarti penderitaan, penolakan, dan penghinaan. Dewasa ini dalam beberapa gereja adalah populer untuk menekankan pengalaman, bukan doktrin, sebagai yang penting. Hal ini ditentangi dengan tegas dalam Surat Penggembalaan Paulus (bd. 2Tim 4:3; 1Tim 1:10; 6:3; Tit 1:9,13; 2:1-2,8).

[1:14]  72 Full Life : PELIHARALAH ... YANG TELAH DIPERCAYAKAN-NYA ... OLEH ROH KUDUS.

Nas : 2Tim 1:14

Para gembala sidang harus menjaga dan mempertahankan Injil yang dipercayakan kepada mereka sekalipun pada masa banyak orang meninggalkan iman PB (2Tim 3:13-15; 4:2-5; 1Tim 4:1).

  1. 1) Mereka harus mempertahankannya terhadap serangan sambil menantang gereja jikalau dicobainya mengesampingkan kebenarannya. Tugas ini penting untuk menjamin keselamatan bagi dirinya dan mereka yang dibinanya (lih. 2Tim 3:14-15;

    lihat cat. --> 1Tim 4:16;

    [atau ref. 1Tim 4:16]

    lihat art. PENILIK JEMAAT DAN KEWAJIBANNYA).

  2. 2) Memelihara iman yang indah itu harus dilakukan dengan pertolongan Roh Kudus. Dialah yang mengilhamkan kebenaran yang tidak dapat bersalah dari Alkitab (lih. 2Tim 3:16; 2Pet 1:21) dan Dialah yang membimbing dan membela kebenaran (Yoh 16:13). Mempertahankan iman yang telah dipercayakan kepada orang-orang kudus (Yud 1:3) berarti tetap setia berdampingan dengan Roh Kudus (Yoh 14:17; 15:26-27; 16:13).

[1:15]  73 Full Life : SEMUA MEREKA ... BERPALING DARIPADAKU.

Nas : 2Tim 1:15

Inilah salah satu saat yang paling menyedihkan dalam kehidupan Paulus. Dia berada dalam penjara di Roma tanpa harapan akan bebas lagi. Dia sedang menderita karena Injil yang begitu dicintainya dan yang untuknya dia sebentar lagi akan mati (2Tim 4:6-7). Pada saat ini juga dia dan Injilnya ditinggalkan oleh begitu banyak orang sehingga ia berkata, "semua mereka yang di daerah Asia Kecil berpaling daripadaku".

  1. 1) Namun, sekalipun menghadapi pencobaan berat ini, Paulus tetap beriman kepada Allah. Dia tetap yakin bahwa Kristus akan memelihara Injil dan pelayanannya (ayat 2Tim 1:12), bahwa senantiasa akan ada orang seperti Timotius yang akan memelihara dan memberitakannya (ayat 2Tim 1:14; 2:2) dan bahwa ketika mati Allah akan membawanya ke dalam Kerajaan-Nya di sorga (2Tim 4:6,8,18).
  2. 2) Keadaan Paulus yang menyedihkan akan dialami banyak orang yang setia pada akhir zaman. Mereka yang setia kepada Injil PB akan menderita kesedihan yang sama apabila melihat banyak meninggalkan iman alkitabiah yang sejati (lih. Mat 24:10;

    lihat cat. --> 1Tim 4:1)

    [atau ref. 1Tim 4:1]

    dan bila pelayanan mereka ditolak oleh orang yang ingin menyesuaikan diri dengan suasana yang umum pada zaman jahat ini

    (lihat cat. --> 2Tim 4:3-4;

    lihat cat. --> 2Tim 4:4).

    [atau ref. 2Tim 4:3-4]

    Seperti yang dialami Paulus, banyak orang akan meninggalkan seorang anak Tuhan yang tinggal setia kepada Injil PB.

[3:1]  74 Full Life : PADA HARI-HARI TERAKHIR AKAN DATANG MASA YANG SUKAR.

Nas : 2Tim 3:1

Hari-hari terakhir termasuk seluruh zaman Kristen. Namun, oleh Roh Kudus Paulus bernubuat (bd. 1Tim 4:1) bahwa situasi akan makin buruk dengan makin mendekatnya akhir zaman (bd. 2Pet 3:3; 1Yoh 2:18; Yud 1:17-18).

  1. 1) Hari-hari terakhir akan ditandai dengan bertambahnya kejahatan dalam dunia, runtuhnya standar moral, dan bertambahnya orang percaya dan gereja palsu di dalam kerajaan Allah (Mat 24:11-12;

    lihat cat. --> 1Tim 4:1;

    [atau ref. 1Tim 4:1]

    lihat art. ZAMAN ANTIKRISTUS).

    Masa ini akan sungguh-sungguh menjadi masa yang sulit dan berat bagi orang yang setia kepada Allah.
  2. 2) Paulus memberikan peringatan ini supaya memperkuat para gembala dan gerejanya yang tetap setia kepada Kristus dan penyataan-Nya. Berkat keselamatan sepenuhnya dalam Kristus dan pencurahan Roh Kudus masih tersedia bagi mereka yang setia kepada iman PB dan perbuatan PB. Kemurtadan gereja hanya berarti lebih banyak kasih karunia dan kuasa bagi mereka yang berpegang teguh kepada iman asli yang dipercayakan kepada orang saleh (Kis 4:33; Rom 5:20; Yud 1:3).

[3:2]  75 Full Life : MANUSIA AKAN MENCINTAI DIRINYA SENDIRI.

Nas : 2Tim 3:2

Paulus menyebut berbagai dosa yang berakar pada sifat mencintai diri sendiri (ayat 2Tim 3:2-4). Dewasa ini ada orang yang mengajarkan bahwa kurang mencintai diri adalah akar dosa. Ajaran ini bertentangan dengan ajaran rasuli.

[3:3]  76 Full Life : TIDAK TAHU MENGASIHI.

Nas : 2Tim 3:3

Pada hari-hari terakhir orang percaya harus siap menghadapi banjir kejahatan.

  1. 1) Sang rasul menubuatkan bahwa Iblis akan menyebabkan kerusakan besar atas keluarga. Anak akan melawan orang-tua (ayat 2Tim 3:2), laki-laki dan wanita akan "tanpa kasih" (Yun. _astorgoi_). Kata ini dapat berarti "tanpa kasih keluarga" dan menunjuk kepada kekurangan perasaan lemah lembut dan kasih yang lazim, seperti dipertunjukkan oleh seorang ibu yang tidak mengasihi anaknya, atau membunuh bayinya, seorang ayah yang mengabaikan keluarga, atau anak yang tidak memelihara orang-tuanya yang lanjut usia

    (lihat cat. --> Luk 1:17).

    [atau ref. Luk 1:17]

  2. 2) Manusia akan menjadi hamba uang dan kesenangan dan akan mengejar keinginan diri sendiri (ayat 2Tim 3:2). Menjadi orang-tua, dengan kasih dan pengasuhan yang menuntut pengorbanan, tidak lagi dianggap sebagai tugas yang layak (ayat 2Tim 3:2-4). Orang-tua yang mengasihi anak-anak akan diganti dengan mereka yang mementingkan diri, kejam, dan meninggalkan anak mereka (bd. Mazm 113:9; 127:3-5; Ams 17:6; Tit 2:4-5;

    (lihat cat. --> 2Tim 4:3-4;

    lihat cat. --> 2Tim 4:4).

    [atau ref. 2Tim 4:3-4]

  3. 3) Jikalau orang-tua Kristen akan menyelamatkan keluarganya dalam masa sulit hari-hari terakhir, mereka harus melindungi anak mereka dari pengaruh jahat lingkungan di mana mereka hidup (Yoh 21:15-17; Kis 20:28-30), memisahkan mereka dari cara dunia dan jangan mengizinkan orang berdosa mempengaruhi anak-anaknya (Kis 2:40; Rom 12:1-2;

    lihat art. PEMISAHAN ROHANI ORANG PERCAYA).

    Mereka harus menerima rencana Allah untuk keluarga

    (lihat cat. --> Ef 5:21;

    lihat cat. --> Ef 5:22;

    lihat cat. --> Ef 5:23;

    lihat cat. --> Ef 6:1;

    [atau ref. Ef 5:21-6:4]

    lihat art. ORANG-TUA DAN ANAK-ANAK)

    dan tidak hidup seperti orang berdosa (Im 18:3-5; Ef 4:17). Orang percaya dan keluarganya harus benar-benar menjadi orang asing dan pendatang di bumi ini (Ibr 11:13-16).

[3:5]  77 Full Life : SECARA LAHIRIAH MEREKA MENJALANKAN IBADAH MEREKA.

Nas : 2Tim 3:5

Paulus berbicara mengenai mereka yang mengaku diri orang Kristen dan kelihatan saleh tetapi tidak menyatakan kuasa Allah yang dapat menyelamatkan dari dosa, sifat mementingkan diri dan sifat dursila. Mereka membiarkan dosa dalam gereja mereka dan mengajarkan bahwa seseorang dapat melakukan dosa-dosa yang terdapat di ayat 2Tim 2-4 dan tetap mewarisi keselamatan dan kerajaan Allah (bd. ayat 2Tim 3:5-9; 4:3-4; 2Pet 2:12-19;

lihat cat. --> 1Kor 6:9).

[atau ref. 1Kor 6:9]

[3:8]  78 Full Life : MENENTANG KEBENARAN.

Nas : 2Tim 3:8

Guru palsu dalam gereja sering kali dapat dikenal karena mereka melawan atau mengabaikan kebenaran inti dari Injil

(lihat cat. --> 1Tim 4:1).

[atau ref. 1Tim 4:1]

[3:12]  79 Full Life : YANG MAU HIDUP BERIBADAH ... AKAN MENDERITA ANIAYA.

Nas : 2Tim 3:12

Penganiayaan dalam satu atau lain bentuk tidak dapat dihindarkan oleh orang yang mau menjalankan hidup saleh dalam Kristus (Mat 5:10-12; Mat 10:22; Kis 14:22; Fili 1:29; 1Pet 4:12;

lihat cat. --> Mat 5:10).

[atau ref. Mat 5:10]

Kesetiaan kepada Kristus, kebenaran dan standar-Nya yang benar meliputi ketetapan hati untuk tidak mengurangi tuntutan iman kita, atau menyerah kepada banyak suara yang memanggil kita untuk menyesuaikan diri dengan dunia dan mengesampingkan kebenaran alkitabiah. Karena standar kesalehan mereka, orang yang setia akan kehilangan hak dan diejek; mereka akan mengalami kesusahan karena melihat kesalehan ditolak oleh banyak orang. Kita harus bertanya pada diri kita: sudahkah saya mengalami aniaya karena komitmen saya untuk hidup saleh? Ataukah kurangnya penderitaan menjadi tanda bahwa saya tidak benar-benar mempertahankan kebenaran Kristus?

[3:16]  80 Full Life : SEGALA TULISAN YANG DIILHAMKAN ALLAH.

Nas : 2Tim 3:16-17

Pembahasan tentang pengilhaman dan kekuasaan Alkitab dapat ditemukan dalam

lihat art. PENGILHAMAN DAN KEKUASAAN ALKITAB.

[1:1]  81 Full Life : WAHYU YESUS KRISTUS.

Nas : Wahy 1:1

Kitab ini adalah suatu penyataan dari Yesus Kristus tentang diri-Nya sendiri. Ini begitu penting, sebab

  1. (1) kitab ini menyatakan penilaian Yesus tentang jemaat-jemaat-Nya 60-65 tahun setelah kebangkitan dan kenaikan-Nya, dan
  2. (2) kitab ini menyingkapkan peristiwa-peristiwa yang akan datang mengenai kesengsaraan, kemenangan Allah atas kejahatan, kedatangan Kristus kembali untuk memerintah di bumi dan kebahagiaan kerajaan Allah yang kekal.

[1:3]  82 Full Life : BERBAHAGIALAH IA YANG MEMBACAKAN.

Nas : Wahy 1:3

Ini adalah yang pertama dari tujuh "ucapan bahagia" atau ucapan berkat yang ditemukan dalam kitab Wahyu, yang dikaruniakan kepada mereka yang membaca, mendengar, dan taat kepada perkara-perkara yang tertulis di dalam kitab ini. Enam ucapan berkat lainnya dapat ditemukan dalam Wahy 14:13; 16:15; 19:9; 20:6; 22:7; 22:14 (bd. Luk 11:28). Kenyataan bahwa orang percaya harus melaksanakan perintah-perintah kitab Wahyu menunjukkan bahwa kitab ini bersifat praktis dengan petunjuk-petunjuk moral dan bukan sekadar suatu nubuat tentang perkara-perkara yang akan datang. Kita harus membaca kitab ini bukan saja demi memahami rencana Allah untuk masa yang akan datang bagi dunia dan umat-Nya, tetapi juga demi mempelajari dan menerapkan prinsip-prinsip rohani yang besar. Terutama sekali, kitab ini harus membawa kita lebih dekat kepada Yesus Kristus dalam iman, pengharapan, dan kasih.

[1:4]  83 Full Life : KEPADA KETUJUH JEMAAT.

Nas : Wahy 1:4

Kitab Wahyu dialamatkan kepada tujuh jemaat di Asia (yang berlokasi di sekitar daerah Turki barat yang sekarang). Setiap jemaat tertentu terdiri atas berbagai kumpulan jemaat. Barangkali jemaat-jemaat ini telah dipilih karena mereka mewakili keseluruhan jemaat pada masa itu, karena kata "tujuh" bermakna suatu keseluruhan yang lengkap. Apa yang telah difirmankan kepada mereka dimaksudkan untuk segenap jemaat. Dengan kata lain, "tujuh jemaat" itu mewakili semua jemaat sepanjang zaman gereja ini. Bisa jadi "tujuh roh" itu mewakili kesempurnaan dan pelayanan Roh Kudus kepada jemaat (bd. Wahy 4:5; 5:6; Yes 11:2-3).

[1:7]  84 Full Life : IA DATANG.

Nas : Wahy 1:7

Tujuan utama kitab Wahyu adalah menggambarkan kemenangan kerajaan Allah ketika Kristus datang kembali untuk mendirikan kerajaan-Nya di bumi; peristiwa-peristiwa akhir zaman sekitar kedatangan-Nya itu juga dipaparkan (bd. Dan 7:13; Mat 24:29-30). Ini menyampaikan suatu kemenangan eskatologis bagi orang yang setia, sambil mengajarkan bahwa sejarah akan berakhir dengan jatuhnya hukuman atas sistem Iblis dalam dunia ini (pasal Wahy 17:1-18:24) dan dalam pemerintahan Kristus yang kekal dengan umat-Nya (Wahy 20:4; 21:1-22:5).

[1:8]  85 Full Life : ALFA DAN OMEGA.

Nas : Wahy 1:8

_Alfa_ adalah huruf pertama dari alfabet Yunani dan _Omega_ adalah huruf terakhir. Allah itu kekal, dari penciptaan sampai kesudahannya, Ia adalah Tuhan di atas semuanya. Ialah yang akhirnya menang atas kejahatan dan memerintah segala sesuatu (bd. Wahy 22:13)

[1:9]  86 Full Life : PULAU ... PATMOS.

Nas : Wahy 1:9

Patmos adalah sebuah pulau kecil di Laut Aegea, kira-kira 80 kilometer sebelah barat daya Efesus. Di sana Yohanes menjadi tawanan karena dengan setia ia telah memberitakan Injil dan tetap setia kepada Kristus dan Firman-Nya.

[1:10]  87 Full Life : DIKUASAI OLEH ROH.

Nas : Wahy 1:10

Ungkapan ini menunjukkan suatu intensitas khusus dari kesadaran rohani dan sikap suka menerima penyampaian pesan Roh Kudus yang melaluinya penglihatan-penglihatan boleh diterima (bd. Kis 10:10).

[1:12]  88 Full Life : TUJUH KAKI DIAN DARI EMAS.

Nas : Wahy 1:12

Pada kaki dian itu terdapat lampu-lampu berisi minyak, bukan lilin

(lihat cat. --> Za 4:2);

[atau ref. Za 4:2]

ketujuh kaki dian ini melambangkan tujuh jemaat yang disebut dalam ayat Wahy 1:11 (bd. ayat Wahy 1:20).

[1:13]  89 Full Life : SEORANG ... ANAK MANUSIA.

Nas : Wahy 1:13

Istilah ini menunjuk kepada Kristus yang agung, suatu istilah yang dipakai juga oleh nabi PL, Daniel

(lihat cat. --> Dan 7:13;

[atau ref. Dan 7:13]

Dan 10:16). Dalam penglihatan ini, Kristus digambarkan sebagai raja, imam, dan hakim atas jemaat-jemaat-Nya (bd. ayat Wahy 1:13-16).

[1:16]  90 Full Life : TUJUH BINTANG.

Nas : Wahy 1:16

Tujuh bintang itu melambangkan malaikat-malaikat yang ditugaskan, seorang pada setiap jemaat, untuk menolong jemaat itu dalam peperangan rohani yang dihadapinya (lih. ayat Wahy 1:20; bd. Mat 18:10), atau para gembala dari jemaat-jemaat ini. "Sebilah pedang tajam bermata dua" melambangkan Firman Allah, yang memisahkan dosa dari jemaat dan membawa kasih karunia Allah, atau sebagai hukuman memisahkan suatu jemaat dari kerajaan Allah (Wahy 3:14-22).

[1:19]  91 Full Life : APA YANG TELAH KAU LIHAT, BAIK YANG TERJADI SEKARANG MAUPUN YANG AKAN TERJADI SESUDAH INI.

Nas : Wahy 1:19

Di sini kita mempunyai garis besar dari kitab Wahyu:

  1. (1) hal-hal yang dilihat Yohanes (pasal Wahy 1:1-20);
  2. (2) hal-hal yang sedang terjadi sekarang (pasal Wahy 2:1-3:22);
  3. (3) hal-hal yang akan terjadi pada masa yang akan datang, yaitu peristiwa-peristiwa yang terjadi sebelum dan sesudah kedatangan Kristus ke bumi (pasal Wahy 4:1-22:21).

[1:20]  92 Full Life : KETUJUH JEMAAT.

Nas : Wahy 1:20

Lihat art. PESAN KRISTUS KEPADA TUJUH JEMAAT.

[3:1]  93 Full Life : ENGKAU MATI.

Nas : Wahy 3:1

Jemaat di Sardis telah mati secara rohani, dan hanya beberapa anggotanya yang tinggal setia kepada Injil. Secara lahiriah, tampaknya mereka hidup dan aktif serta memiliki keberhasilan dan kerohanian yang terkenal baik. Bisa jadi mereka memiliki bentuk penyembahan yang menarik, tetapi bukan kuasa dan kebenaran yang sejati dari Roh Kudus. Yesus melihat kehidupan batin dan hati umat itu.

[3:4]  94 Full Life : DI SARDIS ADA BEBERAPA ORANG.

Nas : Wahy 3:4

Sepanjang sejarah gereja, selalu ada beberapa orang (yaitu, orang yang tersisa) yang tidak "mencemarkan pakaian mereka" dan yang telah berusaha untuk kembali kepada kesederhanaan dan kemurnian pengabdian diri mereka kepada Kristus yang dikenal oleh para rasul dan banyak orang lain lagi dalam PB (2Kor 11:3).

[3:5]  95 Full Life : MENGHAPUS NAMANYA.

Nas : Wahy 3:5

Dengan jelas setiap orang yang telah mengalami kelahiran baru, tetapi kemudian menolak untuk bertekun dalam iman dan untuk menang, maka namanya akan dihapus dari kitab kehidupan

(lihat cat. --> Wahy 2:7).

[atau ref. Wahy 2:7]

Terhapusnya nama dari kitab kehidupan berarti kehilangan hidup kekal itu sendiri (Wahy 2:7,10-11) dan pada akhirnya dihukum dalam lautan api (Wahy 20:15). Inilah yang dikatakan oleh Roh kepada jemaat-jemaat (ayat Wahy 3:6; 13:8; 17:8; 20:12; 21:27; bd. Kel 32:32).

[3:7]  96 Full Life : FILADELFIA.

Nas : Wahy 3:7

Filadelfia merupakan suatu jemaat yang setia yang mematuhi Firman Kristus dan tidak menyangkal Dia. Mereka telah menerima pertentangan dari dunia dan menolak untuk menyesuaikan diri dengan kecenderungan jahat dari jemaat-jemaat lainnya, namun mereka telah bertekun dalam kesetiaan kepada Kristus dan kepada kebenaran Injil PB (ayat Wahy 3:7-10). Oleh karena kesetiaan mereka yang teguh, maka Allah berjanji untuk melepaskan mereka dari masa kesengsaraan

(lihat cat. --> Wahy 3:10 yang berikut).

[atau ref. Wahy 3:10]

[3:10]  97 Full Life : HARI PENCOBAAN.

Nas : Wahy 3:10

Janji Kristus untuk melindungi orang yang setia di Filadelfia dari hari pencobaan ini mirip dengan janji Paulus kepada orang Tesalonika yang menyatakan bahwa mereka akan diluputkan dari "murka yang akan datang" (1Tes 1:10); dan ini terus berlaku bagi semua orang yang setia kepada Allah sepanjang masa (ayat Wahy 3:13,22). Hari ini meliputi masa pencobaan, murka dan kesesakan yang telah ditetapkan secara ilahi dan yang akan datang atas "seluruh dunia" pada tahun-tahun akhir dari zaman ini, menjelang berdirinya kerajaan Kristus di atas bumi (Wahy 5:10; Wahy 6:1-19:21; Wahy 20:4). Mengenai masa ini, Alkitab menyatakan kebenaran-kebenaran berikut:

  1. 1) Hari pencobaan ini meliputi murka Allah atas orang-orang fasik (pasal Wahy 6:1-19:21; Yes 13:6-13; 17:4-11; Dan 9:27;12:1; Za 14:1-4; Mat 24:9-31;

    lihat cat. --> 1Tes 5:2;

    [atau ref. 1Tes 5:2]

    lihat art. KESENGSARAAN BESAR)

  2. 2) Akan tetapi, dalam hari pencobaan ini juga termasuk kemarahan Iblis atas orang-orang saleh, yaitu atas mereka yang menerima Kristus selama masa yang dahsyat itu. Mereka nanti akan menderita kelaparan, dahaga, tidak dilindungi dari unsur-unsur alam (Wahy 7:16), serta penderitaan dan tangisan yang besar (Wahy 7:9-17; Dan 12:10; Mat 24:15-21). Secara tidak langsung mereka akan mengalami bencana perang, bala kelaparan, dan kematian. Mereka akan dianiaya, disiksa dan banyak orang akan mati syahid (Wahy 6:11; 13:7; 14:13). Mereka akan dibinasakan oleh Iblis dan kekuatan-kekuatan roh jahat (Wahy 9:3-5; 12:12), kejahatan dan kekejaman dari orang jahat dan penganiayaan oleh antikristus (Wahy 6:9; 12:17; 13:15-17). Mereka akan kehilangan tempat tinggal dan harus melarikan diri dalam ketakutan (Mat 24:15-21). Secara khusus ini akan menjadi suatu masa malapetaka bagi mereka yang memiliki keluarga dan anak-anak (Mat 24:19), yang sedemikian mengerikan sehingga orang kudus yang meninggal dalam kesengsaraan ini akan dianggap berbahagia, sebab mereka telah beristirahat dari jerih lelah mereka dan bebas dari penganiayaan (Wahy 14:13).
  3. 3) Bagi mereka yang menjadi pemenang sebelum hari itu tiba

    (lihat cat. --> Wahy 2:7;

    lihat cat. --> Luk 21:36),

    [atau ref. Wahy 2:7; Luk 21:36]

    Allah akan memelihara mereka dari hari pencobaan itu, kemungkinan besar melalui keangkatan gereja, yaitu pengangkatan orang setia untuk berjumpa dengan Kristus di udara sebelum Allah mencurahkan murka-Nya

    (lihat cat. --> Yoh 14:3;

    [atau ref. Yoh 14:3]

    lihat art. KEANGKATAN GEREJA).

    Pembebasan ini merupakan pahala bagi mereka yang bertekun mematuhi Firman Allah dalam iman yang benar.
  4. 4) Orang percaya yang hidup pada masa sekarang yang berharap untuk terhindar dari semua hal yang akan menimpa dunia ini akan melakukannya hanya dengan kesetiaan kepada Kristus dan Firman-Nya serta tetap waspada di dalam doa

    (lihat cat. --> Luk 21:36),

    [atau ref. Luk 21:36]

    sehingga mereka tidak akan tertipu

    (lihat cat. --> Mat 24:5).

    [atau ref. Mat 24:5]

[3:11]  98 Full Life : AKU DATANG SEGERA.

Nas : Wahy 3:11

Kaitan yang erat antara ayat ini dengan ayat Wahy 3:10 menunjukkan

  1. (1) bahwa kedatangan Kristus untuk mengangkat jemaat-Nya dari bumi ini akan menjadi cara untuk membebaskan mereka (bd. 1Tes 1:10; 1Tes 4:14-18), dan
  2. (2) bahwa keluputan dari hari pencobaan dan kesengsaraan itu hanya akan terjadi bagi mereka yang setia dalam gereja yang berpegang erat kepada Kristus dan Firman-Nya (ayat Wahy 3:8).

[3:15]  99 Full Life : TIDAK DINGIN DAN TIDAK PANAS ... SUAM-SUAM KUKU.

Nas : Wahy 3:15-16

Ini menggambarkan keadaan rohani dari jemaat di Laodikia.

  1. 1) Jemaat yang suam-suam kuku adalah yang berkompromi dengan dunia dan mirip dengan masyarakat di sekelilingnya; mengakui kekristenan, namun pada kenyataannya malang dan menyedihkan secara rohani (ayat Wahy 3:17-18).
  2. 2) Dengan keras Kristus memperingatkan jemaat akan hukuman-Nya terhadap orang yang suam-suam kuku secara rohani (ayat Wahy 3:15-17).
  3. 3) Dengan tulus Kristus mengundang jemaat untuk bertobat dan untuk dipulihkan kepada tempat iman, kebenaran, penyataan, dan persekutuan (ayat Wahy 3:18-19).
  4. 4) Di tengah-tengah zaman gereja yang suam-suam kuku, janji-janji Kristus bagi jemaat yang menang tetap berlaku. Ia akan datang kepada mereka dengan berkat dan dalam kuasa Roh (ayat Wahy 3:20-22), membuka sebuah pintu yang tidak dapat ditutup oleh seorang pun, agar mereka memuliakan nama-Nya dan memberitakan Injil yang kekal itu (ayat Wahy 3:8).

[3:20]  100 Full Life : JIKALAU ADA ORANG YANG MENDENGAR SUARA-KU.

Nas : Wahy 3:20

Dalam kelimpahan kemakmuran dan keduniawiannya (ayat Wahy 3:15-18), jemaat di Laodikia telah menyingkirkan Tuhan Yesus Kristus dari perhimpunannya. Undangan Kristus, yang diucapkan-Nya dari luar pintu, merupakan suatu ajakan untuk bersekutu dengan setiap orang yang mau bertobat dan mengatasi keadaan suam-suam kuku secara rohani (ayat Wahy 3:21).

[3:22]  101 Full Life : ROH ... JEMAAT-JEMAAT.

Nas : Wahy 3:22

Perbedaan di antara jemaat-jemaat dan Roh Kudus harus senantiasa ditegaskan. Jemaat-jemaat harus tunduk kepada Roh Allah dan kepada Firman-Nya yang diilhami (2Tim 3:15-16; 1Pet 1:24-25; 2Pet 1:20-21). Perbedaan di antara Roh dan jemaat-jemaat ini dapat dinyatakan dengan kebenaran alkitabiah berikut.

  1. 1) Roh itu bukanlah milik dari jemaat-jemaat atau lembaga manusia manapun. Ia adalah Roh Allah dan Roh Kristus, bukan Roh jemaat-jemaat (ayat Wahy 3:1). Roh itu tetap bebas untuk datang atau pergi berdasarkan standar yang benar dari Allah (bd. Yoh 1:33; 7:39; Yoh 14:17).
  2. 2) Roh Kudus mewakili ketuhanan Kristus yang sekarang di atas jemaat-jemaat. Roh dan Firman-Nya merupakan kekuasaan yang mutlak. Jemaat-jemaat harus senantiasa menilai kepercayaan dan tindakan-tindakan mereka dengan Roh. Jangan sekali-kali mereka percaya, taat, dan mendengarkan diri mereka sendiri saja. Roh dan Firman yang diilhami itu lebih utama daripada jemaat-jemaat yang pernah ada dalam sejarah.
  3. 3) Roh Kudus akan berdiam dalam suatu jemaat selama jemaat itu tinggal setia kepada Kristus dan Firman-Nya dan mendengarkan apa yang dikatakan Roh kepada jemaat-jemaat (Wahy 2:5,16,22-23; 3:3,15-16).

[18:2]  102 Full Life : SUDAH RUBUH BABEL, KOTA BESAR ITU.

Nas : Wahy 18:2

Pada pasal Wahy 18:1-24, Babel yang besar itu terutama dilukiskan dalam segi perdagangan dan politiknya.

  1. 1) Beberapa orang mempercayai bahwa Babel di sini menunjuk kepada sebuah kota atau bangsa yang benar-benar ada yang mewujudkan aspek-aspek berdosa dari kota yang digambarkan dalam pasal ini.
  2. 2) Orang lain percaya bahwa ini melambangkan seluruh sistem dunia yang berdosa di bawah pemerintahan antikristus. Di sini sistem perdagangannya dihancurkan; dalam pasal Wahy 19:1-21 sistem politiknya dihukum oleh Allah pada akhir masa kesengsaraan itu (bd. Wahy 19:17-21; Yes 13:1-11).

[18:4]  103 Full Life : HAI UMATKU, PERGILAH DARI PADANYA.

Nas : Wahy 18:4

Ini merupakan panggilan nubuat dari Allah kepada angkatan terakhir orang percaya untuk keluar dari Babel yang besar (ayat Wahy 18:2), karena orang-orang dari umat Allah yang tinggal dalam sistem yang tidak mengenal Allah ini sudah pasti akan "mengambil bagian dalam dosa-dosanya" sehingga "turut ditimpa malapetaka-malapetakanya". Panggilan untuk memisahkan diri dari dunia dan lembaga-lembaga agama yang sesat telah menjadi aspek yang penting dari keselamatan manusia di sepanjang sejarah penebusan (bd. Yes 52:11; Yer 51:45; 1Kor 11:32;

lihat art. PEMISAHAN ROHANI ORANG PERCAYA).

[18:7]  104 Full Life : KEMULIAAN DAN KEMEWAHAN, YANG TELAH IA NIKMATI.

Nas : Wahy 18:7

Penderitaan dan kesengsaraan yang menimpa Babel kota dagang itu, akan setara dengan gaya hidupnya yang memuliakan dirinya sendiri dan penuh kemewahan. Para pengusaha yang kaya, berkuasa, dan tidak mengindahkan moral, yang menolak Allah dan menumpuk kekayaan dengan merugikan orang lain, dalam satu hari akan dirampok kekayaannya (ayat Wahy 18:8; bd. Yak 5:1-6).

[18:9]  105 Full Life : RAJA-RAJA ... MENANGISI DAN MERATAPINYA.

Nas : Wahy 18:9

Semua orang yang terutama memperhatikan uang, kemewahan, kepuasan dan kesenangan akan menangis dan berkabung, karena ilah kehidupan mereka dihancurkan. Mereka tidak lagi beruntung dalam perdagangan, karena kekayaannya yang banyak telah hilang (bd. Yak 5:1-6). Di sini dengan jelas Allah menunjukkan kebencian-Nya terhadap usaha dan pemerintahan yang dilandaskan atas ketamakan dan kuasa yang bersifat menjajah. Ia menentang setiap orang yang memburu kekayaan, kedudukan dan kesenangan, bukannya nilai-nilai sederhana dari Yesus Kristus. Mereka yang hidup dalam kemewahan dan kesenangan yang mementingkan diri sendiri akan diruntuhkan oleh murka Allah.

[18:20]  106 Full Life : BERSUKACITALAH ATAS DIA.

Nas : Wahy 18:20

Semua orang saleh di sorga dan di bumi bersukacita atas hukuman Allah yang benar terhadap sistem kejahatan Iblis yang besar dengan segala bentuk perwujudan kejahatannya, kesenangan yang berdosa, kemewahan yang mementingkan diri sendiri, pemerintahan manusiawi dan perdagangan yang fasik. Perayaan orang kudus di sorga yang penuh dengan kegembiraan itu, yang dilukiskan dalam Wahy 19:1-10, adalah seimbang dengan kesedihan mereka yang sekarang atas kemenangan kejahatan dalam dunia ini. Tanda anak-anak Allah yang sejati adalah kesedihan mereka terhadap perilaku yang amoral dari orang-orang sekelilingnya. Mereka akan tersiksa hari lepas hari oleh kelakuan orang durhaka yang mereka lihat dan dengar (2Pet 2:7-8).

[18:21]  107 Full Life : TIDAK AKAN DITEMUKAN LAGI.

Nas : Wahy 18:21

Seorang malaikat mengumumkan kejatuhan terakhir dari kuasa politik Babel. Antikristus dan sistem dunianya yang fasik akan dimusnahkan sama sekali dalam "peperangan pada hari besar, yaitu hari Allah Yang Mahakuasa", apabila Kristus datang kembali ke bumi (Wahy 16:14;

lihat cat. --> Wahy 14:8;

lihat cat. --> Wahy 16:14;

lihat cat. --> Wahy 16:16;

[atau ref. Wahy 14:8; 16:14; 16:16]

Wahy 19:11-21; bd. tulisan mengenai kejatuhan Babel di pasal Dan 5:1-31).

[3:1]  108 Full Life : ENGKAU MATI.

Nas : Wahy 3:1

Jemaat di Sardis telah mati secara rohani, dan hanya beberapa anggotanya yang tinggal setia kepada Injil. Secara lahiriah, tampaknya mereka hidup dan aktif serta memiliki keberhasilan dan kerohanian yang terkenal baik. Bisa jadi mereka memiliki bentuk penyembahan yang menarik, tetapi bukan kuasa dan kebenaran yang sejati dari Roh Kudus. Yesus melihat kehidupan batin dan hati umat itu.

[3:4]  109 Full Life : DI SARDIS ADA BEBERAPA ORANG.

Nas : Wahy 3:4

Sepanjang sejarah gereja, selalu ada beberapa orang (yaitu, orang yang tersisa) yang tidak "mencemarkan pakaian mereka" dan yang telah berusaha untuk kembali kepada kesederhanaan dan kemurnian pengabdian diri mereka kepada Kristus yang dikenal oleh para rasul dan banyak orang lain lagi dalam PB (2Kor 11:3).

[3:5]  110 Full Life : MENGHAPUS NAMANYA.

Nas : Wahy 3:5

Dengan jelas setiap orang yang telah mengalami kelahiran baru, tetapi kemudian menolak untuk bertekun dalam iman dan untuk menang, maka namanya akan dihapus dari kitab kehidupan

(lihat cat. --> Wahy 2:7).

[atau ref. Wahy 2:7]

Terhapusnya nama dari kitab kehidupan berarti kehilangan hidup kekal itu sendiri (Wahy 2:7,10-11) dan pada akhirnya dihukum dalam lautan api (Wahy 20:15). Inilah yang dikatakan oleh Roh kepada jemaat-jemaat (ayat Wahy 3:6; 13:8; 17:8; 20:12; 21:27; bd. Kel 32:32).

[3:7]  111 Full Life : FILADELFIA.

Nas : Wahy 3:7

Filadelfia merupakan suatu jemaat yang setia yang mematuhi Firman Kristus dan tidak menyangkal Dia. Mereka telah menerima pertentangan dari dunia dan menolak untuk menyesuaikan diri dengan kecenderungan jahat dari jemaat-jemaat lainnya, namun mereka telah bertekun dalam kesetiaan kepada Kristus dan kepada kebenaran Injil PB (ayat Wahy 3:7-10). Oleh karena kesetiaan mereka yang teguh, maka Allah berjanji untuk melepaskan mereka dari masa kesengsaraan

(lihat cat. --> Wahy 3:10 yang berikut).

[atau ref. Wahy 3:10]

[3:10]  112 Full Life : HARI PENCOBAAN.

Nas : Wahy 3:10

Janji Kristus untuk melindungi orang yang setia di Filadelfia dari hari pencobaan ini mirip dengan janji Paulus kepada orang Tesalonika yang menyatakan bahwa mereka akan diluputkan dari "murka yang akan datang" (1Tes 1:10); dan ini terus berlaku bagi semua orang yang setia kepada Allah sepanjang masa (ayat Wahy 3:13,22). Hari ini meliputi masa pencobaan, murka dan kesesakan yang telah ditetapkan secara ilahi dan yang akan datang atas "seluruh dunia" pada tahun-tahun akhir dari zaman ini, menjelang berdirinya kerajaan Kristus di atas bumi (Wahy 5:10; Wahy 6:1-19:21; Wahy 20:4). Mengenai masa ini, Alkitab menyatakan kebenaran-kebenaran berikut:

  1. 1) Hari pencobaan ini meliputi murka Allah atas orang-orang fasik (pasal Wahy 6:1-19:21; Yes 13:6-13; 17:4-11; Dan 9:27;12:1; Za 14:1-4; Mat 24:9-31;

    lihat cat. --> 1Tes 5:2;

    [atau ref. 1Tes 5:2]

    lihat art. KESENGSARAAN BESAR)

  2. 2) Akan tetapi, dalam hari pencobaan ini juga termasuk kemarahan Iblis atas orang-orang saleh, yaitu atas mereka yang menerima Kristus selama masa yang dahsyat itu. Mereka nanti akan menderita kelaparan, dahaga, tidak dilindungi dari unsur-unsur alam (Wahy 7:16), serta penderitaan dan tangisan yang besar (Wahy 7:9-17; Dan 12:10; Mat 24:15-21). Secara tidak langsung mereka akan mengalami bencana perang, bala kelaparan, dan kematian. Mereka akan dianiaya, disiksa dan banyak orang akan mati syahid (Wahy 6:11; 13:7; 14:13). Mereka akan dibinasakan oleh Iblis dan kekuatan-kekuatan roh jahat (Wahy 9:3-5; 12:12), kejahatan dan kekejaman dari orang jahat dan penganiayaan oleh antikristus (Wahy 6:9; 12:17; 13:15-17). Mereka akan kehilangan tempat tinggal dan harus melarikan diri dalam ketakutan (Mat 24:15-21). Secara khusus ini akan menjadi suatu masa malapetaka bagi mereka yang memiliki keluarga dan anak-anak (Mat 24:19), yang sedemikian mengerikan sehingga orang kudus yang meninggal dalam kesengsaraan ini akan dianggap berbahagia, sebab mereka telah beristirahat dari jerih lelah mereka dan bebas dari penganiayaan (Wahy 14:13).
  3. 3) Bagi mereka yang menjadi pemenang sebelum hari itu tiba

    (lihat cat. --> Wahy 2:7;

    lihat cat. --> Luk 21:36),

    [atau ref. Wahy 2:7; Luk 21:36]

    Allah akan memelihara mereka dari hari pencobaan itu, kemungkinan besar melalui keangkatan gereja, yaitu pengangkatan orang setia untuk berjumpa dengan Kristus di udara sebelum Allah mencurahkan murka-Nya

    (lihat cat. --> Yoh 14:3;

    [atau ref. Yoh 14:3]

    lihat art. KEANGKATAN GEREJA).

    Pembebasan ini merupakan pahala bagi mereka yang bertekun mematuhi Firman Allah dalam iman yang benar.
  4. 4) Orang percaya yang hidup pada masa sekarang yang berharap untuk terhindar dari semua hal yang akan menimpa dunia ini akan melakukannya hanya dengan kesetiaan kepada Kristus dan Firman-Nya serta tetap waspada di dalam doa

    (lihat cat. --> Luk 21:36),

    [atau ref. Luk 21:36]

    sehingga mereka tidak akan tertipu

    (lihat cat. --> Mat 24:5).

    [atau ref. Mat 24:5]

[3:11]  113 Full Life : AKU DATANG SEGERA.

Nas : Wahy 3:11

Kaitan yang erat antara ayat ini dengan ayat Wahy 3:10 menunjukkan

  1. (1) bahwa kedatangan Kristus untuk mengangkat jemaat-Nya dari bumi ini akan menjadi cara untuk membebaskan mereka (bd. 1Tes 1:10; 1Tes 4:14-18), dan
  2. (2) bahwa keluputan dari hari pencobaan dan kesengsaraan itu hanya akan terjadi bagi mereka yang setia dalam gereja yang berpegang erat kepada Kristus dan Firman-Nya (ayat Wahy 3:8).

[3:15]  114 Full Life : TIDAK DINGIN DAN TIDAK PANAS ... SUAM-SUAM KUKU.

Nas : Wahy 3:15-16

Ini menggambarkan keadaan rohani dari jemaat di Laodikia.

  1. 1) Jemaat yang suam-suam kuku adalah yang berkompromi dengan dunia dan mirip dengan masyarakat di sekelilingnya; mengakui kekristenan, namun pada kenyataannya malang dan menyedihkan secara rohani (ayat Wahy 3:17-18).
  2. 2) Dengan keras Kristus memperingatkan jemaat akan hukuman-Nya terhadap orang yang suam-suam kuku secara rohani (ayat Wahy 3:15-17).
  3. 3) Dengan tulus Kristus mengundang jemaat untuk bertobat dan untuk dipulihkan kepada tempat iman, kebenaran, penyataan, dan persekutuan (ayat Wahy 3:18-19).
  4. 4) Di tengah-tengah zaman gereja yang suam-suam kuku, janji-janji Kristus bagi jemaat yang menang tetap berlaku. Ia akan datang kepada mereka dengan berkat dan dalam kuasa Roh (ayat Wahy 3:20-22), membuka sebuah pintu yang tidak dapat ditutup oleh seorang pun, agar mereka memuliakan nama-Nya dan memberitakan Injil yang kekal itu (ayat Wahy 3:8).

[3:20]  115 Full Life : JIKALAU ADA ORANG YANG MENDENGAR SUARA-KU.

Nas : Wahy 3:20

Dalam kelimpahan kemakmuran dan keduniawiannya (ayat Wahy 3:15-18), jemaat di Laodikia telah menyingkirkan Tuhan Yesus Kristus dari perhimpunannya. Undangan Kristus, yang diucapkan-Nya dari luar pintu, merupakan suatu ajakan untuk bersekutu dengan setiap orang yang mau bertobat dan mengatasi keadaan suam-suam kuku secara rohani (ayat Wahy 3:21).

[3:22]  116 Full Life : ROH ... JEMAAT-JEMAAT.

Nas : Wahy 3:22

Perbedaan di antara jemaat-jemaat dan Roh Kudus harus senantiasa ditegaskan. Jemaat-jemaat harus tunduk kepada Roh Allah dan kepada Firman-Nya yang diilhami (2Tim 3:15-16; 1Pet 1:24-25; 2Pet 1:20-21). Perbedaan di antara Roh dan jemaat-jemaat ini dapat dinyatakan dengan kebenaran alkitabiah berikut.

  1. 1) Roh itu bukanlah milik dari jemaat-jemaat atau lembaga manusia manapun. Ia adalah Roh Allah dan Roh Kristus, bukan Roh jemaat-jemaat (ayat Wahy 3:1). Roh itu tetap bebas untuk datang atau pergi berdasarkan standar yang benar dari Allah (bd. Yoh 1:33; 7:39; Yoh 14:17).
  2. 2) Roh Kudus mewakili ketuhanan Kristus yang sekarang di atas jemaat-jemaat. Roh dan Firman-Nya merupakan kekuasaan yang mutlak. Jemaat-jemaat harus senantiasa menilai kepercayaan dan tindakan-tindakan mereka dengan Roh. Jangan sekali-kali mereka percaya, taat, dan mendengarkan diri mereka sendiri saja. Roh dan Firman yang diilhami itu lebih utama daripada jemaat-jemaat yang pernah ada dalam sejarah.
  3. 3) Roh Kudus akan berdiam dalam suatu jemaat selama jemaat itu tinggal setia kepada Kristus dan Firman-Nya dan mendengarkan apa yang dikatakan Roh kepada jemaat-jemaat (Wahy 2:5,16,22-23; 3:3,15-16).



TIP #24: Gunakan Studi Kamus untuk mempelajari dan menyelidiki segala aspek dari 20,000+ istilah/kata. [SEMUA]
dibuat dalam 0.10 detik
dipersembahkan oleh YLSA