Advanced Commentary

Teks -- Lukas 2:1-9 (TB)

Konteks
Kelahiran Yesus
2:1 Pada waktu itu Kaisar Agustus mengeluarkan suatu perintah, menyuruh mendaftarkan semua orang di seluruh dunia . [ ] 2:2 Inilah pendaftaran yang pertama kali diadakan sewaktu Kirenius menjadi wali negeri di Siria . 2:3 Maka pergilah semua orang mendaftarkan diri , masing-masing di kotanya sendiri . 2:4 Demikian juga Yusuf pergi dari kota Nazaret di Galilea ke Yudea , ke kota Daud yang bernama Betlehem , -- karena ia berasal dari keluarga dan keturunan Daud -- [ ] 2:5 supaya didaftarkan bersama-sama dengan Maria , tunangannya , yang sedang mengandung . [ ] 2:6 Ketika mereka di situ tibalah waktunya bagi Maria untuk bersalin , [ ] 2:7 dan ia melahirkan seorang anak laki-laki , anaknya yang sulung , lalu dibungkusnya dengan lampin dan dibaringkannya di dalam palungan , karena tidak ada tempat bagi mereka di rumah penginapan . [ ]
Gembala-gembala
2:8 Di daerah itu ada gembala-gembala yang tinggal di padang menjaga kawanan ternak mereka pada waktu malam . [ ] 2:9 Tiba-tiba berdirilah seorang malaikat Tuhan di dekat mereka dan kemuliaan Tuhan bersinar meliputi mereka dan mereka sangat ketakutan . [ ]

Perikop

TB

Kamus Alkitab

selebihnya

Gambar

Himne

(Catatan: Pada kondisi "aktif" atau "on", lagu himne akan diputar secara otomatis ketika mouse hover pada sebuah judul himne)
  • Alam Raya Berkumandang [KJ.101] ( Angels We Have Heard on High / Les anges dans nos campagnes )
  • Anak Maria dalam Palungan [KJ.112]
  • Bernyanyilah Merdu [KJ.106] ( Good Christian Men, Rejoice / In dulci jubilo )
  • Dari Terbitnya Surya T'rang [KJ.137]
  • Dengarlah Kidung [KJ.103]
  • Di Dalam Palungan [KJ.102] ( Away in a Manger )
  • Di Muka Tuhan Yesus [KJ.29]
  • Di Palungan Dibaringkan [KJ.111]
  • Gembala Waktu Malam G'lap [KJ.95a] ( While Shepherds Watched Their Flocks )
  • Gembala Waktu Malam G'lap [KJ.95b] ( While Shepherds Watched Their Flocks )
  • Hai Malaikat dari Sorga [KJ.97]
  • Hai Mari Berhimpun [KJ.109] ( Adeste fideles / O Come, All Ye Faithful )
  • Hai, Siarkan di Gunung [KJ.120]
  • Jauh dari Sorga Datangku' [KJ.98] ( From Heaven Above to Earth I Come / Vom Himmel hock da komm ich her )
  • Kandang Domba itu RumahNya [KJ.127]
  • Kau, Yesus, Raja Mahakaya [KJ.297]
  • Lahir Kristus di Dunia [KJ.125]
  • Lahir Putera Mulia [KJ.132] ( Puer nobis nascitur / Unto Us a Boy Is Born )
  • Malam Kudus [KJ.92] ( Silent Night / Stille Nacht, heilige Nacht )
  • Mari, Lihatlah Semua [KJ.114]
  • S'lamat, S'lamat Datang [KJ.123]
  • T'lah Kutemukan Dasar Kuat [KJ.38]
  • Takhta Mulia di Tempat Baka [KJ.108] ( Thou Didst Leave Thy Throne )
  • [Luk 2:1] On A Day When Men Were Counted
  • [Luk 2:6] The Friendly Beasts
  • [Luk 2:6] Once In Royal David’s City
  • [Luk 2:7] Ah, Dearest Jesus
  • [Luk 2:7] Away In A Manger
  • [Luk 2:7] Babe In Bethlem’s Manger, The
  • [Luk 2:7] Child In The Manger
  • [Luk 2:7] Come Rejoicing, Praises Voicing
  • [Luk 2:7] Cradled In A Manger, Meanly
  • [Luk 2:7] Dear Little One
  • [Luk 2:7] Dear Little Stranger
  • [Luk 2:7] Dost Thou In A Manger Lie?
  • [Luk 2:7] Gentle Mary Laid Her Child
  • [Luk 2:7] Give Heed, My Heart
  • [Luk 2:7] Glad Christmas Bells
  • [Luk 2:7] Hush, My Dear
  • [Luk 2:7] In A Lowly Manger Sleeping
  • [Luk 2:7] In The Bleak Midwinter
  • [Luk 2:7] Infant Holy, Infant Lowly
  • [Luk 2:7] Infant Lay Within A Shed, An
  • [Luk 2:7] Listen, Lordings, Unto Me
  • [Luk 2:7] Manger-babe, The
  • [Luk 2:7] No Room In The Inn
  • [Luk 2:7] O Child Of Lowly Manger Birth
  • [Luk 2:7] O Jesus Christ, Thy Manger Is
  • [Luk 2:7] Ring Out The Bells For Christmas
  • [Luk 2:7] Sleep! Holy Babe
  • [Luk 2:7] Sleep, Little Baby
  • [Luk 2:7] Snow Lay On Ground, The
  • [Luk 2:7] Tale Of The Olden Time, A
  • [Luk 2:7] There Came A Little Child To Earth
  • [Luk 2:7] There’s A Song In The Air
  • [Luk 2:7] This Endris Night
  • [Luk 2:7] To Thee My Heart I Offer
  • [Luk 2:7] ’twas In The Winter Cold
  • [Luk 2:7] Virgin Pure, Both Meek And Mild, A
  • [Luk 2:7] Virgin Stills The Crying, The
  • [Luk 2:7] When Christmas Morn Is Dawning
  • [Luk 2:7] When Joseph Went With Mary
  • [Luk 2:8] Child And The Shepherd, The
  • [Luk 2:8] Christians, Awake, Salute The Happy Morn
  • [Luk 2:8] Dawning Fair, Morning Wonderful
  • [Luk 2:8] First Noel, The
  • [Luk 2:8] Flocks Were Wrapped In Slumber, The
  • [Luk 2:8] Go, Tell It On The Mountain
  • [Luk 2:8] In The Field With Their Flocks Abiding
  • [Luk 2:8] In The Silence Of The Night
  • [Luk 2:8] It Came Upon The Midnight Clear
  • [Luk 2:8] Long Ago
  • [Luk 2:8] Long Years Ago O’er Bethlehem’s Hills
  • [Luk 2:8] Lowly Shepherds Of Judea
  • [Luk 2:8] O Holy Night
  • [Luk 2:8] O Sing A Song Of Bethlehem
  • [Luk 2:8] Over Bethl’em’s Hillside
  • [Luk 2:8] Rise Up, Shepherd, And Follow
  • [Luk 2:8] See Amid The Winter’s Snow
  • [Luk 2:8] Shepherds Of Bethlehem, The
  • [Luk 2:8] Shepherds! Shake Off Your Drowsy Sleep
  • [Luk 2:8] Silent Night
  • [Luk 2:8] Story That Never Grows Old, The
  • [Luk 2:8] To Thee, O God, The Shepherd Kings
  • [Luk 2:8] While Shepherds Watched Their Flocks
  • [Luk 2:8] While Their Flocks The Shepherds Tended
  • [Luk 2:8] Wonderful Night!
  • [Luk 2:9] How Blest Were They On Bethlehem’s Plain
  • [Luk 2:9] Once O’er Judea’s Hills By Night
  • [Luk 2:9] Shepherd Band Their Flocks, A
  • [Luk 2:9] To Weary Shepherds Sleeping

Pertanyaan-Pertanyaan

Ilustrasi Khotbah

Hadiah Tempat Bernaung; Malam Kudus; Rencana Besar; Sejarah yang Mengubahkan; Di Manakah Bayi Yesus?; Masa-masa Menjadi Ibu; Tempat Bagi Yesus; Hadiah untuk Segala Zaman; Bayi Laki-laki; Rasa Hampa; Merayakan Bayi Yesus; Merayakan Bayi; Para Gembala; Janji Damai; Hadiah Sukacita; Sang Anak; Petunjuk Sikap Diam; Empati Allah

Resources/Books

Analisa Topikal terhadap Alkitab (Elwell)

Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.09 detik
dipersembahkan oleh YLSA