Teks -- Filemon 1:2-25 (TB)
Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus
kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life: Flm 1:2 - KEPADA JEMAAT DI RUMAHMU.
Nas : Filem 1:2
Rupanya rumah Filemon dipakai sebagai tempat berbakti orang percaya
di Kolose. Gereja dalam rumah sudah umum pada zaman PB (bd. Rom...
Nas : Filem 1:2
Rupanya rumah Filemon dipakai sebagai tempat berbakti orang percaya di Kolose. Gereja dalam rumah sudah umum pada zaman PB (bd. Rom 16:5; 1Kor 16:19; Kol 4:15). Baru pada abad ketiga disebut tentang gedung gereja yang terpisah dari rumah tinggal.
Full Life: Flm 1:10 - ONESIMUS.
Nas : Filem 1:10
Onesimus, seorang hamba milik Filemon, telah melarikan diri, mungkin
dengan membawa harta milik tuannya (ayat Filem 1:15-16,18-19)...
Nas : Filem 1:10
Onesimus, seorang hamba milik Filemon, telah melarikan diri, mungkin dengan membawa harta milik tuannya (ayat Filem 1:15-16,18-19). Entah bagaimana dia sampai ke Roma, berhubungan dengan Paulus dan bertobat kepada Kristus melalui pelayanan Paulus. Paulus sekarang menulis surat ini, memohon Filemon menerima Onesimus kembali dengan kelemahlembutan, kasih, dan pengampunan.
Full Life: Flm 1:12 - DIA KUSURUH KEMBALI KEPADAMU.
Nas : Filem 1:12
PB tidak menyokong gerakan langsung untuk membebaskan budak, bahkan
budak Kristen. Memprakarsai suatu usaha demikian dalam keadaan...
Nas : Filem 1:12
PB tidak menyokong gerakan langsung untuk membebaskan budak, bahkan budak Kristen. Memprakarsai suatu usaha demikian dalam keadaan sosio-politik masa PB akan menghancurkan gereja dan maksud Kristus. Daripada konfrontasi langsung, berbagai jenis pedoman ditetapkan, baik untuk budak maupun tuan Kristen, yang akan merusak perbudakan dari dalam dan akhirnya mengakibatkan penghapusannya (ayat Filem 1:10,12,14-17,21;
lihat cat. --> Filem 1:16).
[atau ref. Filem 1:16]
Full Life: Flm 1:16 - SEBAGAI SAUDARA YANG KEKASIH.
Nas : Filem 1:16
Perbudakan tidak dapat terjadi antara orang percaya yang telah
mengerti kebenaran persaudaraan Kristen. Onesimus tidak boleh lagi
...
Nas : Filem 1:16
Perbudakan tidak dapat terjadi antara orang percaya yang telah mengerti kebenaran persaudaraan Kristen. Onesimus tidak boleh lagi diperlakukan sebagai hamba, tetapi sebagai teman seiman dan saudara yang terkasih, seorang yang dalam pandangan Allah setara dengan rasul Paulus dan Filemon
(lihat cat. --> Kol 3:22).
[atau ref. Kol 3:22]
BIS -> Flm 1:9
seorang tua: atau duta Kristus Yesus.
Jerusalem: Flm 1:2 - saudara perempuan kita Var: kekasih kita. Var lain: saudara perempuan
kita yang terkasih.
Var: kekasih kita. Var lain: saudara perempuan kita yang terkasih.
Jerusalem: Flm 1:6 - persekutuanmu di dalam iman Ialah kesadaran akan persekutuan dengan
Kristus dan dengan saudara sebagaimana yang dihasilkan oleh iman dalam hati
orang yang percaya. Paulus menghar...
Var: di antara kamu.
Jerusalem: Flm 1:10 - yang kudapat Ialah dengan membuat Onesimus masuk Kristen, bdk 1Kor 4:15; Gal 4:19
Jerusalem: Flm 1:10 - Onesimus Nama diri itu juga berarti "berguna". Paulus main-main sedikit
dengan arti mendua itu, bdk ay 11, 20. Bdk Fili 4:3, di mana Paulus
menggunakan permain...
Jerusalem: Flm 1:12 - dia, yaitu buah hatiku Var: Tetapi engkau hendaklah menerimanya
sebagai buah hatiku sendiri, bdk ay 17.
Var: Tetapi engkau hendaklah menerimanya sebagai buah hatiku sendiri, bdk ay 17.
Jerusalem: Flm 1:15 - dia dipisahkan Yaitu dipisahkan oleh Allah demi keuntungan semua yang
bersangkutan.
Yaitu dipisahkan oleh Allah demi keuntungan semua yang bersangkutan.
Jerusalem: Flm 1:16 - baik secara manusia maupun di dalam Tuhan Harafiah: baik di dalam
daging maupun di dalam Tuhan. Artinya: pada hubungan alamiah, di dalam daging,
ditambahkan hubungan "di dalam Tuhan". Meskipun...
Harafiah: baik di dalam daging maupun di dalam Tuhan. Artinya: pada hubungan alamiah, di dalam daging, ditambahkan hubungan "di dalam Tuhan". Meskipun Onesimus tetap budak, bdk 1Kor 7:20-24, walaupun Paulus menyarankan supaya Filemon memerdekakannya, ay 14-16, 21, namun selanjutnya Onesimus menjadi saudara Filemon.
Jerusalem: Flm 1:18 - merugikan engkau Rupanya Onesimus tidak hanya melarikan diri, tetapi
juga mencuri.
Rupanya Onesimus tidak hanya melarikan diri, tetapi juga mencuri.
Jerusalem: Flm 1:19 - engkau berhutang padaku Rupanya Filemon masuk Kristen karena usaha
Paulus sendiri.
Rupanya Filemon masuk Kristen karena usaha Paulus sendiri.
diduga adalah isteri Pilemon dan "Archipos" puteranja.
Ende: Flm 1:6 - -- Bentuk asli ajat ini jang sebab pekatnja amat kabur, kami terdjemahkan agak
bebas,tetapi menurut tafsir jang sangat umum. Tafsir itu ialah, bahwa Paul...
Bentuk asli ajat ini jang sebab pekatnja amat kabur, kami terdjemahkan agak bebas,tetapi menurut tafsir jang sangat umum. Tafsir itu ialah, bahwa Paulus hendak mengadjak Pilemon, supaja ia demi tjinta-kasih persaudaraan dan kesungguhan imannja jang terkenal, akan menerima dan memperlakukan dengan baik budak-beliannja jang pernah tidak djudjur terhadapnja dan melarikan diri. Terkandung dalam perkataan Paulus pula pengharapan, supaja Pilemon dengan rela hati memberi tjontoh jang djelas keluhuran adjaran dan tjita-tjita Indjil kepada semua orang.
jaitu sebagai anak Allah untuk kehidupan abadi.
Ende: Flm 1:11 - Tak berguna Itulah suatu permainan kata. Kata Junani "onesimos" berarti:
"berguna","beruntung".
Itulah suatu permainan kata. Kata Junani "onesimos" berarti: "berguna","beruntung".
Tentu sadja sebab dipertobatkan oleh Paulus.
Ref. Silang FULL: Flm 1:2 - kepada Arkhipus // teman seperjuangan // di rumahmu · kepada Arkhipus: Kol 4:17
· teman seperjuangan: Fili 2:25
· di rumahmu: Rom 16:5; Rom 16:5
Ref. Silang FULL: Flm 1:4 - kepada Allahku // dalam doaku · kepada Allahku: Rom 1:8; Rom 1:8
· dalam doaku: Rom 1:10; Rom 1:10
Ref. Silang FULL: Flm 1:5 - orang kudus // Tuhan Yesus · orang kudus: Kol 1:4; Kol 1:4; 1Tes 3:6
· Tuhan Yesus: Kis 20:21; Kis 20:21
Ref. Silang FULL: Flm 1:7 - dan kekuatan // telah kauhiburkan · dan kekuatan: 2Kor 7:4,13
· telah kauhiburkan: Filem 1:20; Rom 15:32; 1Kor 16:18
· dan kekuatan: 2Kor 7:4,13
· telah kauhiburkan: Filem 1:20; Rom 15:32; 1Kor 16:18
Ref. Silang FULL: Flm 1:9 - dari padamu // sekarang dipenjarakan · dari padamu: 1Kor 1:10
· sekarang dipenjarakan: Filem 1:1,23; Ef 3:1; Ef 3:1
· dari padamu: 1Kor 1:10
· sekarang dipenjarakan: Filem 1:1,23; Ef 3:1; [Lihat FULL. Ef 3:1]
Ref. Silang FULL: Flm 1:10 - mengenai anakku // dalam penjara // yakni Onesimus · mengenai anakku: 1Tes 2:11; 1Tes 2:11
· dalam penjara: Kis 21:33; Kis 21:33
· yakni Onesimus: Kol 4:9
· aku dipenjarakan: Filem 1:10; Kis 21:33; [Lihat FULL. Kis 21:33]
Ref. Silang FULL: Flm 1:16 - pada hamba // sebagai saudara · pada hamba: 1Kor 7:22
· sebagai saudara: Mat 23:8; Kis 1:16; Kis 1:16; 1Tim 6:2
· tulisan tanganku: 1Kor 16:21; [Lihat FULL. 1Kor 16:21]
· Tuhan: Hiburkanlah: Filem 1:7; 1Kor 16:18
Ref. Silang FULL: Flm 1:22 - aku harap // oleh doamu · aku harap: Fili 1:25; 2:24; Ibr 13:19
· oleh doamu: 2Kor 1:11; Fili 1:19
· aku harap: Fili 1:25; 2:24; Ibr 13:19