Advanced Commentary

Teks -- Wahyu 10:8-11 (TB)

Konteks
10:8 Dan suara yang telah kudengar dari langit itu, berkata pula kepadaku , katanya : "Pergilah , ambillah gulungan kitab yang terbuka di tangan malaikat , yang berdiri di atas laut dan di atas bumi itu." [ ] 10:9 Lalu aku pergi kepada malaikat itu dan meminta kepadanya , supaya ia memberikan gulungan kitab itu kepadaku . Katanya kepadaku : "Ambillah dan makanlah dia ; ia akan membuat perutmu terasa pahit , tetapi di dalam mulutmu ia akan terasa manis seperti madu ." [ ] 10:10 Lalu aku mengambil kitab itu dari tangan malaikat itu, dan memakannya : di dalam mulutku ia terasa manis seperti madu , tetapi sesudah aku memakannya , perutku menjadi pahit rasanya. [ ] 10:11 Maka ia berkata kepadaku : "Engkau harus bernubuat lagi kepada banyak bangsa dan kaum dan bahasa dan raja ."

Perikop

TB

Kamus Alkitab

Gambar

Resources/Books

Analisa Topikal terhadap Alkitab (Elwell)

  • Kis 5:19; Wah 1:1; Wah 5:2; Wah 7:11; Wah 10:9; Wah 11:1; Wah 17:7; Wah 18:1; Wah 19:9-10; Wah 22:8...
Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #23: Gunakan Studi Kamus dengan menggunakan indeks kata atau kotak pencarian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA