Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

2 Raja-raja 5:7

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb 2Raj 5:7

Segera sesudah raja Israel membaca surat j  itu, dikoyakkannyalah pakaiannya serta berkata: "Allahkah aku k  ini yang dapat mematikan dan menghidupkan, l  sehingga orang ini mengirim pesan kepadaku, supaya kusembuhkan seorang dari penyakit kustanya? Tetapi sesungguhnya, perhatikanlah dan lihatlah, ia mencari gara-gara m  terhadap aku."

AYT (2018)

Sesudah Raja Israel membaca surat itu, dia mengoyakkan pakaiannya sambil berkata, “Apakah aku Allah yang dapat mematikan dan menghidupkan sehingga orang ini mengirim pesan kepadaku untuk menyembuhkan seseorang dari penyakit kustanya? Oleh karena itu, ketahuilah dan perhatikanlah sekarang, tentu sesungguhnya dia hanya mencari gara-gara terhadapku.”

TL (1954) ©

SABDAweb 2Raj 5:7

Arakian, setelah dibaca oleh raja orang Israel akan bunyi surat kiriman ini, maka dicarik-carikkannya pakaiannya sambil titahnya: Allahkah aku ini, dapatkah aku membunuh dan menghidupkan orang, maka raja itu menyuruhkan orang, supaya kusembuhkan dia dari pada sakit kustanya? Bahwasanya, tiada syak lagi, orang itu mencahari sebab kepadaku!

BIS (1985) ©

SABDAweb 2Raj 5:7

Ketika raja Israel membaca surat itu, ia merobek-robek pakaiannya karena cemas, sambil berkata, "Celaka, apa sebabnya raja Siria itu minta aku menyembuhkan orang ini? Aku bukan Allah yang mempunyai kuasa untuk menghidupkan atau mematikan orang! Pasti raja Siria itu hanya mencari gara-gara dengan aku!"

MILT (2008)

Dan terjadilah, ketika raja Israel membaca surat itu, ia mengoyakkan pakaiannya serta berkata, "Apakah aku ini Allahkah Elohim 0430 yang dapat mematikan dan menghidupkan, sehingga orang ini mengirim pesan kepadaku supaya menyembuhkan orang ini dari kustanya? Karena itu perhatikanlah sekarang dan lihatlah, dia sedang mencari gara-gara terhadap aku."

Shellabear 2011 (2011)

Segera setelah raja Israil membaca surat itu, dikoyakkannya pakaiannya dan berkata, "Apakah aku ini Allah, yang dapat mematikan atau menghidupkan orang, sehingga orang ini menyuruh pegawainya menemuiku supaya aku menyembuhkan dia dari penyakit kustanya? Lihatlah dan perhatikanlah, bagaimana ia mencari gara-gara dengan aku."

AVB (2015)

Setelah raja Israel membaca surat itu, dikoyakkannya pakaiannya dan berkata, “Apakah aku ini Allah, yang dapat mematikan atau menghidupkan orang, sehingga orang ini menyuruh pegawainya menemui aku supaya aku menyembuhkannya daripada penyakit kustanya? Lihatlah dan perhatikanlah, bagaimana dia mencari fasal dengan aku.”

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb 2Raj 5:7

Segera sesudah raja
<04428>
Israel
<03478>
membaca
<07121>
surat
<05612>
itu, dikoyakkannyalah
<07167>
pakaiannya
<0899>
serta berkata
<0559>
: "Allahkah
<0430>
aku
<0589>
ini yang dapat mematikan
<04191>
dan menghidupkan
<02421>
, sehingga
<03588>
orang ini
<02088>
mengirim
<07971>
pesan kepadaku
<0413>
, supaya kusembuhkan
<0622>
seorang
<0376>
dari penyakit kustanya
<06883>
? Tetapi
<0389>
sesungguhnya
<03588>
, perhatikanlah
<03045>
dan lihatlah
<07200>
, ia
<01931>
mencari gara-gara
<0579>
terhadap aku."

[<01961> <04994> <03588>]
TL ITL ©

SABDAweb 2Raj 5:7

Arakian
<01961>
, setelah dibaca
<07121>
oleh raja
<04428>
orang Israel
<03478>
akan bunyi surat kiriman
<05612>
ini, maka dicarik-carikkannya
<07167>
pakaiannya
<0899>
sambil titahnya
<0559>
: Allahkah
<0430>
aku
<0589>
ini, dapatkah aku membunuh
<04191>
dan menghidupkan
<02421>
orang, maka
<03588>
raja itu
<02088>
menyuruhkan
<07971>
orang
<0376>
, supaya kusembuhkan
<0622>
dia dari pada sakit kustanya
<06883>
? Bahwasanya
<03588>
, tiada syak
<03045>
lagi, orang itu mencahari sebab
<0579>
kepadaku!
AYT ITL
Sesudah
<01961>
Raja
<04428>
Israel
<03478>
membaca
<07121>
surat
<05612>
itu, dia mengoyakkan
<07167>
pakaiannya
<0899>
sambil berkata
<0559>
, “Apakah aku
<0589>
Allah
<0430>
yang dapat mematikan
<04191>
dan menghidupkan
<02421>
sehingga
<03588>
orang ini
<02088>
mengirim
<07971>
pesan kepadaku
<0413>
untuk menyembuhkan
<0622>
seseorang
<0376>
dari penyakit kustanya
<06883>
? Oleh karena
<03588>
itu, ketahuilah
<03045>
dan perhatikanlah
<07200>
sekarang
<04994>
, tentu sesungguhnya
<03588>
dia hanya mencari
<0579>
gara-gara terhadapku.”

[<0853> <0389> <01931> <00>]
AVB ITL
Setelah
<01961>
raja
<04428>
Israel
<03478>
membaca
<07121>
surat
<05612>
itu, dikoyakkannya
<07167>
pakaiannya
<0899>
dan berkata
<0559>
, “Apakah aku
<0589>
ini Allah
<0430>
, yang dapat mematikan
<04191>
atau menghidupkan
<02421>
orang, sehingga
<03588>
orang ini
<02088>
menyuruh
<07971>
pegawainya menemui aku supaya aku menyembuhkannya
<0622>
daripada penyakit kustanya
<06883>
? Lihatlah
<07200>
dan perhatikanlah
<03045>
, bagaimana
<03588>
dia
<01931>
mencari fasal
<0579>
dengan aku.”

[<0853> <0413> <0376> <0389> <04994> <00>]
HEBREW
yl
<0>
awh
<01931>
hnatm
<0579>
yk
<03588>
warw
<07200>
an
<04994>
wed
<03045>
Ka
<0389>
yk
<03588>
wterum
<06883>
sya
<0376>
Poal
<0622>
yla
<0413>
xls
<07971>
hz
<02088>
yk
<03588>
twyxhlw
<02421>
tymhl
<04191>
yna
<0589>
Myhlah
<0430>
rmayw
<0559>
wydgb
<0899>
erqyw
<07167>
rpoh
<05612>
ta
<0853>
larvy
<03478>
Klm
<04428>
arqk
<07121>
yhyw (5:7)
<01961>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb 2Raj 5:7

Segera sesudah raja Israel membaca surat itu, dikoyakkannyalah 1  pakaiannya serta berkata: "Allahkah 2  aku ini yang dapat mematikan dan menghidupkan, sehingga orang ini mengirim pesan kepadaku, supaya kusembuhkan seorang dari penyakit kustanya? Tetapi sesungguhnya, perhatikanlah dan lihatlah 3 , ia mencari gara-gara 3  terhadap aku."

[+] Bhs. Inggris



TIP #29: Klik ikon untuk merubah popup menjadi mode sticky, untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA