Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Matius 18:6

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mat 18:6

"Tetapi barangsiapa menyesatkan w  salah satu dari anak-anak kecil ini yang percaya kepada-Ku, lebih baik baginya jika sebuah batu kilangan diikatkan pada lehernya 1  lalu ia ditenggelamkan ke dalam laut. x 

AYT (2018)

“Akan tetapi, siapa yang menyesatkan salah satu dari anak-anak kecil yang percaya kepada-Ku ini, lebih baik baginya jika sebuah batu kilangan digantungkan pada lehernya dan ditenggelamkan ke laut yang paling dalam.

TL (1954) ©

SABDAweb Mat 18:6

Tetapi barangsiapa yang mendatangkan kesalahan kepada barang seorang daripada kanak-kanak yang percaya akan Daku ini, maka lebih baik padanya, jikalau sebuah batu kisaran digantungkan pada lehernya, lalu ia ditenggelamkan di tengah-tengah laut.

BIS (1985) ©

SABDAweb Mat 18:6

"Siapa menyebabkan salah satu dari orang-orang yang kecil ini tidak percaya lagi kepada-Ku, lebih baik kalau batu penggilingan diikatkan pada lehernya dan ia ditenggelamkan di laut yang dalam.

TSI (2014)

Kalau seseorang menyebabkan anak kecil yang percaya kepada-Ku jatuh dalam dosa, orang itu akan mendapat hukuman yang sangat berat dari Allah. Daripada dia melakukan dosa besar itu, lebih baik jika sebuah batu besar diikat ke lehernya lalu dia ditenggelamkan ke laut dalam. Mengalami kengerian seperti itu jauh lebih ringan daripada hukuman Allah yang akan dia tanggung selamanya kalau menyebabkan seorang anak jatuh dalam dosa!

MILT (2008)

"Namun, siapa yang membuat tersandung seorang dari mereka yang kecil yang percaya kepada-Ku ini, lebih baiklah baginya bahwa sebuah batu kilangan keledai digantungkan pada lehernya dan dia ditenggelamkan ke dasar laut.

Shellabear 2011 (2011)

"Siapa menyebabkan salah satu dari anak-anak kecil yang percaya kepada-Ku ini berdosa, maka lebih baik sebuah batu kisaran digantungkan pada lehernya, lalu ia ditenggelamkan di laut yang dalam.

AVB (2015)

Sesiapa yang menyebabkan seorang daripada kanak-kanak kecil yang percaya kepada-Ku ini berdosa, lebih baiklah baginya jika batu kisar diikatkan ke lehernya dan dia ditenggelamkan ke dalam laut yang dalam.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mat 18:6

"Tetapi
<1161>
barangsiapa
<3739> <302>
menyesatkan
<4624>
salah satu
<1520>
dari anak-anak kecil
<3398>
ini
<5130>
yang percaya
<4100>
kepada-Ku
<1691>
, lebih baik
<4851>
baginya
<846>
jika
<2443>
sebuah batu kilangan
<3458>
diikatkan
<2910>
pada
<4012>
lehernya
<5137> <846>
lalu ia ditenggelamkan
<2670>
ke dalam
<1722>
laut
<2281>
.

[<1519> <3684> <2532> <3989>]
TL ITL ©

SABDAweb Mat 18:6

Tetapi
<1161>
barangsiapa
<302>
yang mendatangkan kesalahan
<4624>
kepada barang seorang
<1520>
daripada kanak-kanak
<3398> <5130>
yang percaya
<4100>
akan
<1519>
Daku
<1691>
ini, maka lebih baik
<4851>
padanya, jikalau
<2443>
sebuah batu kisaran
<3458> <3684>
digantungkan
<2910>
pada lehernya
<5137>
, lalu
<2532>
ia ditenggelamkan
<2670>
di
<1722>
tengah-tengah
<3989>
laut
<2281>
.
AYT ITL
"Akan tetapi
<1161>
, siapa
<302>
yang menyesatkan
<4624>
salah satu
<1520>
dari anak-anak kecil
<3398>
yang
<3588>
percaya
<4100>
kepada-Ku
<1519> <1691>
ini, lebih baik
<4851>
baginya
<846>
jika sebuah batu kilangan
<3458> <3684>
digantungkan
<2910>
pada
<4012>
lehernya
<5137>
dan
<2532>
ditenggelamkan
<2670>
ke
<1722>
laut
<2281>
yang
<3588>
paling dalam
<3989>
.

[<3739> <5130> <2443> <846>]
AVB ITL
Sesiapa yang
<3739>
menyebabkan
<4624> <0>
seorang
<1520>
daripada kanak-kanak kecil
<3398>
yang
<3588>
percaya
<4100>
kepada-Ku
<1519>
ini berdosa
<0> <4624>
, lebih baiklah
<4851>
baginya
<846>
jika
<2443>
batu kisar
<3458>
diikatkan
<2910>
ke lehernya
<5137>
dan
<2532>
dia ditenggelamkan
<2670>
ke dalam
<1722>
laut
<2281>
yang
<3588>
dalam
<3989>
.

[<1161> <302> <5130> <1691> <3684> <4012> <846>]
GREEK
ος
<3739>
R-NSM
δ
<1161>
CONJ
αν
<302>
PRT
σκανδαλιση
<4624> <5661>
V-AAS-3S
ενα
<1520>
A-ASM
των
<3588>
T-GPM
μικρων
<3398>
A-GPM
τουτων
<5130>
D-GPM
των
<3588>
T-GPM
πιστευοντων
<4100> <5723>
V-PAP-GPM
εις
<1519>
PREP
εμε
<1691>
P-1AS
συμφερει
<4851> <5719>
V-PAI-3S
αυτω
<846>
P-DSM
ινα
<2443>
CONJ
κρεμασθη
<2910> <5686>
V-APS-3S
μυλος
<3458>
N-NSM
ονικος
<3684>
A-NSM
περι
<4012>
PREP
τον
<3588>
T-ASM
τραχηλον
<5137>
N-ASM
αυτου
<846>
P-GSM
και
<2532>
CONJ
καταποντισθη
<2670> <5686>
V-APS-3S
εν
<1722>
PREP
τω
<3588>
T-DSN
πελαγει
<3989>
N-DSN
της
<3588>
T-GSF
θαλασσης
<2281>
N-GSF
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Mat 18:6

"Tetapi barangsiapa menyesatkan w  salah satu dari anak-anak kecil ini yang percaya kepada-Ku, lebih baik baginya jika sebuah batu kilangan diikatkan pada lehernya 1  lalu ia ditenggelamkan ke dalam laut. x 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mat 18:6

"Tetapi barangsiapa menyesatkan 1  salah satu dari anak-anak kecil 2  ini yang percaya kepada-Ku, lebih baik baginya jika sebuah batu kilangan 3  diikatkan pada lehernya lalu ia ditenggelamkan ke dalam laut.

Catatan Full Life

Mat 18:6 1

Nas : Mat 18:6

Ayat ini berarti bahwa siapa saja yang merusak kerohanian seorang anak atau orang percaya yang masih polos akan membangkitkan murka Kristus yang paling besar.

  1. 1) Para pendeta, pengajar, dan khususnya orang-tua harus secara khusus memperhatikan perkataan Kristus ini. Tanggung jawab orang-tua ialah mengajar anak-anak mereka dalam jalan Allah (lih. Ul 6:1-9; Ef 6:4; 1Tim 4:16;

    lihat cat. --> Luk 1:17;

    [atau ref. Luk 1:17]

    lihat art. ORANG-TUA DAN ANAK-ANAK)

    dan melindungi mereka dari pengaruh Iblis dan dunia (Tit 1:10-11; Tit 2:11-12; 1Yoh 2:15-17).
  2. 2) Orang-tua Kristen sebaiknya tidak memperbolehkan anak mereka dipengaruhi oleh teman-teman yang tidak beriman. Mereka harus sangat berhati-hati mengenai pengaruh dunia yang dapat mempengaruhi pikiran dan hati anak mereka melalui pendidikan umum dan media hiburan (bd. Mazm 101:3; Ef 6:4; Kol 3:21).

[+] Bhs. Inggris



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA