Yesaya 10:2 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Yes 10:2 |
untuk menghalang-halangi v orang-orang lemah mendapat keadilan dan untuk merebut hak orang-orang sengsara di antara umat-Ku, w supaya mereka dapat merampas milik janda-janda, dan dapat menjarah anak-anak yatim! x |
AYT (2018) | untuk menyisihkan orang miskin dari keadilan dan untuk merampok hak orang melarat dari antara umat-Ku, supaya janda-janda menjadi jarahan mereka dan anak-anak yatim menjadi mangsa mereka. |
TL (1954) © SABDAweb Yes 10:2 |
hendak menjauhkan orang miskin dari pada hukum, dan hendak menjadikan rampasan akan hak segala orang di antara umat-Ku yang tak dapat melawan, supaya segala janda perempuan akan jarahannya dan segala anak piatupun akan rampasannya! |
BIS (1985) © SABDAweb Yes 10:2 |
Dengan cara itu kamu mencegah orang miskin mendapat hak dan keadilan, dan merampas milik para janda dan yatim piatu. |
MILT (2008) | untuk membelokkan keadilan dari orang-orang yang lemah, dan untuk merampas hak orang-orang miskin bangsaku, dengan menjadikan janda-janda mangsa mereka, dan mereka menjarah anak-anak yatim! |
Shellabear 2011 (2011) | untuk menjauhkan fakir miskin dari keadilan dan merampas hak orang yang tertindas di antara umat-Ku, supaya mereka dapat menjarah para janda dan merampasi anak-anak yatim. |
AVB (2015) | untuk menjauhkan fakir miskin daripada mendapat keadilan serta merampas hak orang yang tertindas antara umat-Ku, supaya mereka dapat menjarah balu dan merampas harta anak yatim. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Yes 10:2 |
|
TL ITL © SABDAweb Yes 10:2 |
hendak menjauhkan <05186> orang miskin <01800> dari pada hukum <01779> , dan hendak menjadikan rampasan <01497> akan hak <04941> segala orang <06041> di antara umat-Ku <05971> yang tak dapat melawan <01961> , supaya segala janda perempuan <0490> akan jarahannya <07998> dan segala anak piatupun <03490> akan rampasannya <0962> ! |
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Yes 10:2 |
untuk menghalang-halangi v orang-orang lemah mendapat keadilan dan untuk merebut hak orang-orang sengsara di antara umat-Ku, w supaya mereka dapat merampas milik janda-janda, dan dapat menjarah anak-anak yatim! x |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Yes 10:2 |
untuk menghalang-halangi 1 orang-orang lemah mendapat keadilan dan untuk merebut hak orang-orang sengsara di antara umat-Ku, supaya mereka dapat merampas milik janda-janda 2 , dan dapat menjarah anak-anak yatim! |
Catatan Full Life |
Yes 9:1--10:6 1 Nas : Yes 8:23-9:6 Yesaya berbicara tentang datangnya seorang pelepas yang pada suatu hari akan menuntun umat Allah kepada sukacita, damai sejahtera, kebenaran, dan keadilan; orang itu adalah Mesias -- Yesus Kristus, Anak Allah. Nubuat ini menyatakan beberapa kebenaran penting tentang Mesias yang akan datang.
Yes 9:8--11:3 2 Nas : Yes 9:7-10:4 Ayat-ayat ini melukiskan kesombongan Israel dan sifat tidak mau bertobat yang gigih, serta murka dan hukuman Allah atas mereka; bahkan dalam kesulitan besarpun mereka tidak bersedia merendahkan diri dan berbalik kepada Allah dengan hati yang menyesal dan remuk. |
![]() [+] Bhs. Inggris |