Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Matius 26:31

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mat 26:31

Maka berkatalah Yesus kepada mereka: "Malam ini kamu semua akan tergoncang imanmu karena Aku. k  Sebab ada tertulis: Aku akan membunuh gembala dan kawanan domba itu akan tercerai-berai. l 

AYT (2018)

Kemudian Yesus berkata kepada murid-murid-Nya, “Kamu semua akan tersandung karena Aku malam ini. Karena ada tertulis, ‘Aku akan memukul gembala, dan domba-domba dari kawanan itu akan tercerai-berai’.

TL (1954) ©

SABDAweb Mat 26:31

Lalu kata Yesus kepada mereka itu, "Kamu sekalian kelak menaruh syak akan Daku pada malam ini, karena ada tersurat: Bahwa Aku akan memalu gembala, dan domba yang sekawan itu akan bercerai-berai.

BIS (1985) ©

SABDAweb Mat 26:31

Lalu Yesus berkata kepada pengikut-pengikut-Nya, "Pada malam ini juga kamu semua akan lari meninggalkan Aku; sebab dalam Alkitab tertulis: Allah berkata, 'Aku akan membunuh gembala itu, dan kawanan dombanya akan tercerai-berai.'

TSI (2014)

Lalu Yesus berkata kepada kami murid-murid-Nya, “Malam ini kalian semua akan berhenti percaya kepada-Ku dan meninggalkan Aku. Karena harus terjadi sesuai dengan yang tertulis dalam Kitab Suci, di mana Allah berkata,‘Aku akan memukul dan membunuh Sang Gembala. Pada waktu itu domba-domba-Nya akan lari ke sana kemari.’

MILT (2008)

Kemudian YESUS berkata kepada mereka, "Kamu semua akan tersandung oleh-Ku pada malam ini, karena telah tertulis: Aku akan memukul gembala, dan domba-domba dari kawanan itu akan tercerai-berai.

Shellabear 2011 (2011)

Kemudian sabda Isa kepada mereka, "Malam ini kamu semua akan goyah imannya oleh apa yang akan terjadi atas diri-Ku, karena telah tertulis, Aku akan memukul Sang Gembala dan domba-domba dari kawanan itu akan tercerai-berai.

AVB (2015)

Kemudian Yesus berkata kepada mereka, “Kamu semua akan goyah kerana-Ku malam ini, seperti yang telah tersurat: ‘Aku akan merebahkan Gembala, dan kawanan domba akan bertempiaran.’

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mat 26:31

Maka
<5119>
berkatalah
<3004>
Yesus
<2424>
kepada mereka
<846>
: "Malam
<3571>
ini
<3778>
kamu
<5210>
semua
<3956>
akan tergoncang
<4624>
imanmu karena
<1722>
Aku
<1698>
. Sebab
<1063>
ada tertulis
<1125>
: Aku akan membunuh
<3960>
gembala
<4166>
dan
<2532>
kawanan
<4167>
domba
<4263>
itu akan tercerai-berai
<1287>
.

[<1722>]
TL ITL ©

SABDAweb Mat 26:31

Lalu
<5119>
kata
<3004>
Yesus
<2424>
kepada mereka itu, "Kamu
<5210>
sekalian
<3956>
kelak menaruh syak
<4624>
akan Daku
<1698>
pada
<1722>
malam
<3571>
ini
<3778>
, karena
<1063>
ada tersurat
<1125>
: Bahwa Aku akan memalu
<3960>
gembala
<4166>
, dan
<2532>
domba
<4263>
yang sekawan
<4167>
itu akan bercerai-berai
<1287>
.
AYT ITL
Kemudian
<5119>
Yesus
<2424>
berkata
<3004>
kepada murid-murid-Nya, "Kamu
<5210>
semua
<3956>
akan tersandung
<4624>
karena
<1722>
Aku
<1698>
malam
<3571>
ini
<3778>
. Karena
<1063>
ada tertulis
<1125>
, 'Aku akan memukul
<3960>
gembala
<4166>
, dan
<2532>
domba-domba
<4263>
dari kawanan
<4167>
itu akan tercerai-berai
<1287>
'.

[<846> <1722>]
AVB ITL
Kemudian
<5119>
Yesus
<2424>
berkata
<3004>
kepada mereka
<846>
, “Kamu
<5210>
semua
<3956>
akan goyah
<4624>
kerana-Ku malam
<3571>
ini
<3778>
, seperti yang telah tersurat
<1125>
: ‘Aku akan merebahkan
<3960>
Gembala
<4166>
, dan
<2532>
kawanan domba
<4263>
akan bertempiaran
<1287>
.’

[<1722> <1698> <1722> <1063> <4167>]
GREEK WH
τοτε
<5119>
ADV
λεγει
<3004> <5719>
V-PAI-3S
αυτοις
<846>
P-DPM
ο
<3588>
T-NSM
ιησους
<2424>
N-NSM
παντες
<3956>
A-NPM
υμεις
<5210>
P-2NP
σκανδαλισθησεσθε
<4624> <5701>
V-FPI-2P
εν
<1722>
PREP
εμοι
<1698>
P-1DS
εν
<1722>
PREP
τη
<3588>
T-DSF
νυκτι
<3571>
N-DSF
ταυτη
<3778>
D-DSF
γεγραπται
<1125> <5769>
V-RPI-3S
γαρ
<1063>
CONJ
παταξω
<3960> <5692>
V-FAI-1S
τον
<3588>
T-ASM
ποιμενα
<4166>
N-ASM
και
<2532>
CONJ
διασκορπισθησονται
<1287> <5701>
V-FPI-3P
τα
<3588>
T-NPN
προβατα
<4263>
N-NPN
της
<3588>
T-GSF
ποιμνης
<4167>
N-GSF
GREEK SR
τοτε
¶Τότε
τότε
<5119>
D
λεγει
λέγει
λέγω
<3004>
V-IPA3S
αυτοισ
αὐτοῖς
αὐτός
<846>
R-3DMP
ο


<3588>
E-NMS
ιη
˚Ἰησοῦς,
Ἰησοῦς
<2424>
N-NMS
παντεσ
“Πάντες
πᾶς
<3956>
S-NMP
υμεισ
ὑμεῖς
σύ
<4771>
R-2NP
σκανδαλισθησεσθε
σκανδαλισθήσεσθε
σκανδαλίζω
<4624>
V-IFP2P
εν
ἐν
ἐν
<1722>
P
εμοι
ἐμοὶ
ἐγώ
<1473>
R-1DS
εν
ἐν
ἐν
<1722>
P
τη
τῇ

<3588>
E-DFS
νυκτι
νυκτὶ
νύξ
<3571>
N-DFS
ταυτη
ταύτῃ,
οὗτος
<3778>
E-DFS
γεγραπται
γέγραπται
γράφω
<1125>
V-IEP3S
γαρ
γάρ,
γάρ
<1063>
C
παταξω
‘Πατάξω
πατάσσω
<3960>
V-IFA1S
τον
τὸν

<3588>
E-AMS
ποιμενα
ποιμένα,
ποιμήν
<4166>
N-AMS
και
καὶ
καί
<2532>
C
διασκορπισθησονται
διασκορπισθήσονται
διασκορπίζω
<1287>
V-IFP3P
τα
τὰ

<3588>
E-NNP
προβατα
πρόβατα
πρόβατον
<4263>
N-NNP
τησ
τῆς

<3588>
E-GFS
ποιμνησ
ποίμνης.’
ποίμνη
<4167>
N-GFS
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Mat 26:31

Maka berkatalah Yesus kepada mereka: "Malam ini kamu semua akan tergoncang imanmu karena Aku. k  Sebab ada tertulis: Aku akan membunuh gembala dan kawanan domba itu akan tercerai-berai. l 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mat 26:31

Maka berkatalah Yesus kepada mereka: "Malam ini kamu semua 1  akan tergoncang imanmu karena Aku. Sebab ada tertulis: Aku akan membunuh 2  gembala dan 3  kawanan domba 3  itu akan tercerai-berai.

Catatan Full Life

Mat 24:3--26:45 1

Nas : Mat 24:3-25:46

Nubuat Yesus ini terutama merupakan jawaban atas pertanyaan para murid-Nya, "Apakah tanda kedatangan-Mu dan tanda kesudahan dunia?" Yesus memberikan kepada mereka:

  1. (1) tanda-tanda umum yang akan terjadi selama zaman ini sampai pada akhir zaman (Mat 24:4-14);
  2. (2) tanda-tanda khusus yang menunjukkan bahwa akhir zaman telah tiba, yaitu masa kesengsaraan besar (Mat 24:15-28);
  3. (3) tanda-tanda yang menakjubkan yang terjadi pada saat Ia datang dengan kemuliaan dan kuasa (Mat 24:29-31);
  4. (4) peringatan kepada orang kudus dalam masa kesengsaraan besar agar berjaga-jaga terhadap tanda-tanda yang menuju kepada kedatangan Kristus yang dinanti-nantikan segera setelah masa kesengsaraan besar berakhir (Mat 24:32-35);
  5. (5) peringatan kepada orang percaya yang hidup sebelum masa kesengsaraan untuk siap sedia secara rohani karena kedatangan Kristus untuk jemaat-Nya akan terjadi pada saat yang tak diduga-duga (Mat 24:36-51; 25:1-30;

    lihat cat. --> Yoh 14:3, dan

    [atau ref. Yoh 14:3]

    lihat art. KEANGKATAN GEREJA);

  6. (6) suatu gambaran mengenai penghakiman bangsa-bangsa setelah Ia datang kembali ke bumi (Mat 25:31-46). Perlu diperhatikan bahwa banyak rincian mengenai kedatangan kembali Kristus tidak dijelaskan dalam pasal Mat 24:1-51. Selanjutnya, sampai saat ini belum ada seorang pun yang mengartikan semua nubuat mengenai akhir zaman dengan kepastian penuh. Dalam percakapan Yesus terdapat unsur rahasia yang perlu kerendahan hati dan hati yang tertuju kepada Tuhan Yesus sendiri. Kita dapat menantikan tambahan pengertian tentang penyataan ini pada akhir zaman (bd. Dan 12:9).

[+] Bhs. Inggris



TIP #03: Coba gunakan operator (AND, OR, NOT, ALL, ANY) untuk menyaring pencarian Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA