Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Lukas 14:26

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Luk 14:26

"Jikalau seorang datang kepada-Ku dan ia tidak membenci bapanya 1 , ibunya, isterinya, anak-anaknya, saudara-saudaranya laki-laki atau perempuan, bahkan nyawanya sendiri, ia tidak dapat menjadi murid-Ku. m 

AYT (2018)

“Jika seseorang datang kepada-Ku, tetapi tidak membenci ayah dan ibunya, istri dan anak-anaknya, saudara laki-laki dan saudara perempuannya, bahkan hidupnya sendiri, ia tidak bisa menjadi murid-Ku.

TL (1954) ©

SABDAweb Luk 14:26

"Jikalau barang seorang datang kepada-Ku dan tiada membenci bapanya, dan ibu, dan bini, dan anak, dan saudara laki-laki, dan saudara yang perempuan, bahkan, nyawanya sendiri pun, tiada dapat ia menjadi murid-Ku.

BIS (1985) ©

SABDAweb Luk 14:26

"Kalau orang datang kepada-Ku, tetapi lebih mengasihi ibunya, bapaknya, istrinya, anak-anaknya, saudara-saudaranya, malah dirinya sendiri, ia tidak bisa menjadi pengikut-Ku.

TSI (2014)

“Setiap orang yang datang kepada-Ku dan mau menjadi pengikut-Ku, dia harus rela kehilangan ayah ibunya, anak-anaknya, pasangannya, semua saudara dan saudarinya, bahkan nyawanya sendiri.

MILT (2008)

"Jika seseorang datang kepada-Ku dan dia tidak membenci ayahnya, dan ibunya, dan istrinya, dan anak-anaknya, dan saudara-saudaranya laki-laki, dan saudara-saudaranya perempuan, dan bahkan juga jiwanya sendiri, dia tidak dapat menjadi murid-Ku.

Shellabear 2011 (2011)

"Siapa datang kepada-Ku tetapi tidak membenci ayahnya, ibunya, istrinya, anak-anaknya, saudara-saudaranya laki-laki, saudara-saudaranya perempuan, bahkan dirinya sendiri, ia tidak dapat menjadi pengikut-Ku.

AVB (2015)

“Jika seseorang datang kepada-Ku dan dia lebih mengasihi ibu bapanya, isterinya, anak-anaknya, adik-beradiknya dan nyawanya, dia tidak boleh menjadi murid-Ku.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Luk 14:26

"Jikalau
<1487>
seorang
<5100>
datang
<2064>
kepada-Ku
<3165>
dan
<2532>
ia
<3404> <0>
tidak
<3756>
membenci
<0> <3404>
bapanya
<3962>
, ibunya
<3384>
, isterinya
<1135>
, anak-anaknya
<5043>
, saudara-saudaranya laki-laki
<80> <79> <0>
atau perempuan
<0> <79>
, bahkan
<2089> <5037>
nyawanya
<5590>
sendiri
<1438>
, ia
<1410> <0>
tidak
<3756>
dapat
<0> <1410>
menjadi
<1510>
murid-Ku
<3450> <3101>
.

[<4314> <1438> <2532> <2532> <2532> <2532> <2532> <2532>]
TL ITL ©

SABDAweb Luk 14:26

"Jikalau
<1487>
barang
<5100>
seorang datang
<2064>
kepada-Ku
<3165>
dan
<2532>
tiada
<3756>
membenci
<3404>
bapanya
<3962>
, dan
<2532>
ibu
<3384>
, dan
<2532>
bini
<1135>
, dan
<2532>
anak
<5043>
, dan
<2532>
saudara laki-laki
<80> <5037>
, dan
<2532>
saudara yang perempuan
<79>
, bahkan
<2089>
, nyawanya
<5590>
sendiri
<1438>
pun, tiada
<3756>
dapat
<1410>
ia menjadi
<1510>
murid-Ku
<3101>
.
AYT ITL
"Jika
<1487>
seseorang
<5100>
datang
<2064>
kepada-Ku
<4314> <3165>
tetapi tidak
<3756>
membenci
<3404>
ayah
<3962>
dan
<2532>
ibunya
<3384>
, istri
<1135>
dan
<2532>
anak-anaknya
<5043>
, saudara laki-laki
<80>
dan
<2532>
saudara perempuannya
<79>
, bahkan
<2532>
hidupnya
<5590>
sendiri
<1438>
, ia tidak
<3756>
bisa
<1410>
menjadi
<1510>
murid-Ku
<3450> <3101>
.

[<2532> <1438> <2532> <2532> <2089> <5037>]
AVB ITL
“Jika
<1487>
seseorang
<5100>
datang
<2064>
kepada-Ku
<3165>
dan
<2532>
dia lebih mengasihi ibu
<3384>
bapanya
<3962>
, isterinya
<1135>
, anak-anaknya
<5043>
, adik-beradiknya
<80>
dan
<2532>
nyawanya
<5590>
, dia
<1438>
tidak
<3756>
boleh
<1410>
menjadi
<1510>
murid-Ku
<3101>
.

[<4314> <3756> <3404> <1438> <2532> <2532> <2532> <2532> <79> <2089> <5037> <2532> <3450>]
GREEK WH
ει
<1487>
COND
τις
<5100>
X-NSM
ερχεται
<2064> <5736>
V-PNI-3S
προς
<4314>
PREP
με
<3165>
P-1AS
και
<2532>
CONJ
ου
<3756>
PRT-N
μισει
<3404> <5719>
V-PAI-3S
τον
<3588>
T-ASM
πατερα
<3962>
N-ASM
εαυτου
<1438>
F-3GSM
και
<2532>
CONJ
την
<3588>
T-ASF
μητερα
<3384>
N-ASF
και
<2532>
CONJ
την
<3588>
T-ASF
γυναικα
<1135>
N-ASF
και
<2532>
CONJ
τα
<3588>
T-APN
τεκνα
<5043>
N-APN
και
<2532>
CONJ
τους
<3588>
T-APM
αδελφους
<80>
N-APM
και
<2532>
CONJ
τας
<3588>
T-APF
αδελφας
<79>
N-APF
ετι
<2089>
ADV
τε
<5037>
PRT
και
<2532>
CONJ
την
<3588>
T-ASF
ψυχην
<5590>
N-ASF
εαυτου
<1438>
F-3GSM
ου
<3756>
PRT-N
δυναται
<1410> <5736>
V-PNI-3S
ειναι
<1511> <5750>
V-PXN
μου
<3450>
P-1GS
μαθητης
<3101>
N-NSM
GREEK SR
ει
“Εἴ
εἰ
<1487>
C
τισ
τις
τὶς
<5100>
R-NMS
ερχεται
ἔρχεται
ἔρχομαι
<2064>
V-IPM3S
προσ
πρός
πρός
<4314>
P
με
με,
ἐγώ
<1473>
R-1AS
και
καὶ
καί
<2532>
C
ου
οὐ
οὐ
<3756>
D
μισει
μισεῖ
μισέω
<3404>
V-IPA3S
τον
τὸν

<3588>
E-AMS
πατερα
πατέρα
πατήρ
<3962>
N-AMS
εαυτου
ἑαυτοῦ,
ἑαυτοῦ
<1438>
R-3GMS
και
καὶ
καί
<2532>
C
την
τὴν

<3588>
E-AFS
μητερα
μητέρα,
μήτηρ
<3384>
N-AFS
και
καὶ
καί
<2532>
C
την
τὴν

<3588>
E-AFS
γυναικα
γυναῖκα,
γυνή
<1135>
N-AFS
και
καὶ
καί
<2532>
C
τα
τὰ

<3588>
E-ANP
τεκνα
τέκνα,
τέκνον
<5043>
N-ANP
και
καὶ
καί
<2532>
C
τουσ
τοὺς

<3588>
E-AMP
αδελφουσ
ἀδελφοὺς,
ἀδελφός
<80>
N-AMP
και
καὶ
καί
<2532>
C
τασ
τὰς

<3588>
E-AFP
αδελφασ
ἀδελφάς,
ἀδελφή
<79>
N-AFP
ετι
ἔτι
ἔτι
<2089>
D
δε
δὲ
δέ
<1161>
C
και
καὶ
καί
<2532>
D
την
τὴν

<3588>
E-AFS
ψυχην
ψυχὴν
ψυχή
<5590>
N-AFS
εαυτου
ἑαυτοῦ,
ἑαυτοῦ
<1438>
R-3GMS
ου
οὐ
οὐ
<3756>
D
δυναται
δύναται
δύναμαι
<1410>
V-IPM3S
μου
μου
ἐγώ
<1473>
R-1GS
ειναι
εἶναι
εἰμί
<1510>
V-NPA
μαθητησ
μαθητής.
μαθητής
<3101>
N-NMS
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Luk 14:26

"Jikalau seorang datang kepada-Ku dan ia tidak membenci bapanya 1 , ibunya, isterinya, anak-anaknya, saudara-saudaranya laki-laki atau perempuan, bahkan nyawanya sendiri, ia tidak dapat menjadi murid-Ku. m 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Luk 14:26

" 1 Jikalau seorang datang kepada-Ku dan ia 2  tidak membenci 2  bapanya, ibunya, isterinya, anak-anaknya, saudara-saudaranya laki-laki atau perempuan, bahkan 3  nyawanya sendiri, ia tidak dapat menjadi murid-Ku.

Catatan Full Life

Luk 14:26 1

Nas : Luk 14:26

Kata "membenci" dalam ayat ini berarti "kurang mengasihi" (bd. teks ini dengan Mat 10:37; lih. Kej 29:31; Mal 1:3). Yesus menuntut agar kesetiaan dan kasih kita kepada-Nya lebih besar daripada setiap hubungan kasih sayang yang lain, sekalipun kepada keluarga kita sendiri.

[+] Bhs. Inggris



TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA