Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

1 Tawarikh 19:5

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb 1Taw 19:5

Ketika mereka berjalan pulang, diberitahukan kepada Daud tentang orang-orang itu, lalu disuruhnya orang menemui mereka, sebab orang-orang itu sangat dipermalukan. Raja berkata: "Tinggallah di Yerikho sampai janggutmu itu tumbuh, kemudian datanglah kembali."

AYT (2018)

Beberapa orang pergi dan memberi tahu Daud mengenai orang-orang itu. Daud mengutus orang untuk menemui mereka, sebab orang-orang itu merasa sangat malu. Raja berkata, “Tinggallah di Yerikho sampai janggutmu tumbuh lagi, lalu kembalilah.”

TL (1954) ©

SABDAweb 1Taw 19:5

Maka datanglah orang memaklumkan Daud hal orang-orang itu, maka disuruhkan baginda orang pergi mendapatkan mereka itu, karena sangatlah malu mereka itu. Maka titah baginda: Hendaklah kamu tinggal di Yerikho sampai sudah panjang pula janggutmu, kemudian bolehlah kamu pulang.

BIS (1985) ©

SABDAweb 1Taw 19:5

Tetapi mereka malu untuk pulang, jadi mereka pergi ke Yerikho. Ketika hal itu diberitahukan kepada Daud, ia mengirim pesan supaya utusan-utusan itu tinggal di Yerikho sampai jenggot mereka sudah tumbuh lagi.

MILT (2008)

Beberapa orang pergi dan memberitahukan kepada Daud tentang orang-orang itu, maka dia mengirim orang untuk menemui mereka karena orang-orang itu sangat direndahkan dan raja berkata, "Tinggallah di Yerikho sampai janggutmu tumbuh, kemudian pulanglah."

Shellabear 2011 (2011)

Maka datanglah beberapa orang memberitahu Daud tentang orang-orang itu, lalu Daud mengutus orang menemui mereka, karena mereka merasa malu sekali. Kata raja, "Tinggallah di Yerikho sampai janggutmu tumbuh lagi. Sesudah itu pulanglah."

AVB (2015)

Ketika diberitahu hal tentang para utusan itu, Daud seterusnya mengutus orang menemui mereka, kerana mereka berasa malu sekali. Kata raja, “Tinggallah di Yerikho sampai janggutmu tumbuh lagi. Sesudah itu pulanglah kamu.”

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb 1Taw 19:5

Ketika mereka berjalan
<01980>
pulang, diberitahukan
<05046>
kepada Daud
<01732>
tentang
<05921>
orang-orang
<0582>
itu, lalu disuruhnya
<07971>
orang menemui
<07125>
mereka, sebab
<03588>
orang-orang
<0582>
itu sangat
<03966>
dipermalukan
<03637>
. Raja
<04428>
berkata
<0559>
: "Tinggallah
<03427>
di Yerikho
<03405>
sampai
<0834> <05704>
janggutmu
<02206>
itu tumbuh
<06779>
, kemudian datanglah kembali
<07725>
."

[<01961>]
TL ITL ©

SABDAweb 1Taw 19:5

Maka datanglah
<01980>
orang memaklumkan
<05046>
Daud
<01732>
hal orang-orang
<0582>
itu, maka disuruhkan
<07971>
baginda orang
<0582>
pergi
<07971>
mendapatkan
<07125>
mereka itu, karena
<03588>
sangatlah
<03966>
malu
<03637>
mereka itu. Maka titah
<0559>
baginda
<04428>
: Hendaklah kamu tinggal
<03427>
di Yerikho
<03405>
sampai
<05704>
sudah panjang
<06779>
pula janggutmu
<02206>
, kemudian bolehlah kamu pulang
<07725>
.
AYT ITL
Beberapa orang pergi
<01980>
dan memberi tahu
<05046>
Daud
<01732>
mengenai
<05921>
orang-orang
<0582>
itu. Daud mengutus
<07971>
orang untuk menemui
<07125>
mereka, sebab
<03588>
orang-orang
<0582>
itu merasa sangat
<03966>
malu
<03637>
. Raja
<04428>
berkata
<0559>
, “Tinggallah
<03427>
di Yerikho
<03405>
sampai
<05704> <0834>
janggutmu
<02206>
tumbuh
<06779>
lagi, lalu kembalilah
<07725>
.”

[<01961>]
AVB ITL
Ketika diberitahu
<05046>
hal tentang
<05921>
para utusan itu, Daud
<01732>
seterusnya mengutus
<07971>
orang
<0582>
menemui
<07125>
mereka, kerana
<03588>
mereka
<0582>
berasa malu
<03637>
sekali
<03966>
. Kata
<0559>
raja
<04428>
, “Tinggallah
<03427>
di Yerikho
<03405>
sampai
<05704>
janggutmu
<02206>
tumbuh
<06779>
lagi. Sesudah itu pulanglah
<07725>
kamu.”

[<01980> <01961> <0834>]
HEBREW
Mtbsw
<07725>
Mknqz
<02206>
xmuy
<06779>
rsa
<0834>
de
<05704>
wxryb
<03405>
wbs
<03427>
Klmh
<04428>
rmayw
<0559>
dam
<03966>
Mymlkn
<03637>
Mysnah
<0582>
wyh
<01961>
yk
<03588>
Mtarql
<07125>
xlsyw
<07971>
Mysnah
<0582>
le
<05921>
dywdl
<01732>
wdygyw
<05046>
wklyw (19:5)
<01980>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb 1Taw 19:5

Ketika mereka berjalan pulang, diberitahukan 1  kepada Daud 1  tentang orang-orang itu, lalu disuruhnya orang menemui mereka, sebab orang-orang itu sangat dipermalukan. Raja berkata: "Tinggallah di Yerikho 2  sampai janggutmu 3  itu tumbuh, kemudian datanglah kembali."

[+] Bhs. Inggris



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA