Yakobus 5:7 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Yak 5:7 |
Karena itu, saudara-saudara, bersabarlah sampai kepada kedatangan x Tuhan 1 ! Sesungguhnya petani menantikan hasil yang berharga dari tanahnya dan ia sabar y sampai telah turun hujan musim gugur dan hujan musim semi. z |
AYT (2018) | |
TL (1954) © SABDAweb Yak 5:7 |
Sebab itu, hai saudara-saudaraku, bersabarlah kamu sehingga sampai kepada Hari kedatangan Tuhan. Tengoklah, orang dusun menanti hasil yang berharga keluar daripada bumi dengan sabar, sehingga ditimpa hujan pada musim bah dan pada musim kemarau. |
BIS (1985) © SABDAweb Yak 5:7 |
Sebab itu, sabarlah Saudara-saudaraku, sampai Tuhan datang. Lihatlah bagaimana sabarnya seorang petani menunggu sampai tanahnya memberikan hasil yang berharga kepadanya. Dengan sabar ia menunggu hujan musim gugur dan hujan musim bunga. |
TSI (2014) | Jadi Saudara-saudari, karena Allah mengetahui segala kesusahan kita, bersabarlah sampai Tuhan Yesus datang kembali. Ibarat petani, setelah menanam, mereka harus sabar menanti hujan dari bulan ke bulan sebelum akhirnya menikmati panen yang indah. |
MILT (2008) | Oleh karena itu, hai saudara-saudara, bersabarlah sampai kedatangan Tuhan! Lihatlah petani, dia menanti-nantikan buah yang terbaik dari bumi, dengan bersabar atasnya sampai dia menerima hujan awal dan hujan akhir. |
Shellabear 2011 (2011) | |
AVB (2015) | |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Yak 5:7 |
Karena itu <3767> , saudara-saudara <80> , bersabarlah <3114> sampai <2193> kepada kedatangan <3952> Tuhan <2962> ! Sesungguhnya <2400> petani <1092> menantikan <1551> hasil <2590> yang berharga <5093> dari tanahnya <1093> dan ia sabar <3114> sampai <2193> telah turun <2983> hujan musim gugur <4406> dan <2532> hujan musim semi <3797> . |
TL ITL © SABDAweb Yak 5:7 |
Sebab itu <3767> , hai saudara-saudaraku <80> , bersabarlah <3114> kamu sehingga sampai <2193> kepada Hari kedatangan <3952> Tuhan <2962> . Tengoklah <2400> , orang dusun <1092> menanti <1551> hasil <2590> yang berharga <5093> keluar daripada bumi <1093> dengan sabar <3114> , sehingga <2193> ditimpa <2983> hujan pada musim bah <4406> dan <2532> pada musim kemarau <3797> . |
AYT ITL | Oleh karena itu <3767> , Saudara-saudaraku <80> , bersabarlah <3114> sampai <2193> pada Hari Kedatangan <3952> Tuhan <2962> . Lihatlah <2400> bagaimana petani <1092> menantikan <1551> buah <2590> terbaik yang dihasilkan <5093> tanah <1093> , menantikannya dengan sabar <3114> hingga <2193> datangnya <2983> hujan awal <4406> dan <2532> hujan akhir <3797> . |
AVB ITL | Saudara-saudaraku <80> , bersabarlah <3114> menanti <2193> kedatangan <3952> Tuhan <2962> . Lihatlah <2400> betapa sabarnya seorang peladang <1092> menunggu <1551> tanahnya <1093> mengeluarkan hasil <2590> yang <3588> bernilai <5093> . Dengan sabar <3114> dia <846> menanti <2193> hujan musim luruh <4406> dan <2532> hujan musim bunga <3797> . |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Yak 5:7 |
Karena itu, saudara-saudara, bersabarlah sampai kepada kedatangan x Tuhan 1 ! Sesungguhnya petani menantikan hasil yang berharga dari tanahnya dan ia sabar y sampai telah turun hujan musim gugur dan hujan musim semi. z |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Yak 5:7 |
Karena itu, saudara-saudara, bersabarlah 1 sampai 2 3 kepada kedatangan Tuhan! Sesungguhnya petani menantikan hasil yang berharga dari tanahnya dan ia sabar 1 sampai 2 3 telah turun hujan musim gugur dan hujan musim semi. |
Catatan Full Life |
Yak 5:7 1 Nas : Yak 5:7 Yakobus berbicara tentang kedatangan Kristus seperti sudah dekat (ayat Yak 5:8). Kristus akan datang sebagai hakim untuk menghukum yang jahat dan memberi pahala kepada yang benar dan membebaskan mereka dari penderitaan (ayat Yak 5:9). Kesabaran adalah sifat menanggung ketidakadilan, penderitaan, kesulitan, dan penganiayaan, sambil menyerahkan hidup kita kepada Allah dalam kepercayaan bahwa Dia akan membereskan segala sesuatu pada saat kedatangan-Nya (Ul 32:35; Rom 12:12; Ibr 10:30; Ibr 12:1-2; lihat cat. --> Ayub 2:3; lihat cat. --> Mazm 73:17). [atau ref. Ayub 2:3; Mazm 73:17] |
![]() [+] Bhs. Inggris |