Markus 12:12
KonteksTB (1974) © SABDAweb Mrk 12:12 |
Lalu mereka berusaha untuk menangkap Yesus, karena mereka tahu, bahwa merekalah yang dimaksudkan-Nya dengan perumpamaan itu. Tetapi mereka takut kepada orang banyak, a jadi mereka pergi b dan membiarkan Dia. |
AYT (2018) | Kemudian, mereka berusaha menangkap-Nya, tetapi takut kepada orang banyak karena mereka tahu bahwa Yesus menyampaikan perumpamaan untuk melawan mereka. Karena itu, mereka meninggalkan Yesus dan pergi. |
TL (1954) © SABDAweb Mrk 12:12 |
Maka mereka itu mencari jalan hendak menangkap Yesus, tetapi takut mereka itu akan orang banyak, karena mereka itu mengetahui, bahwa perumpamaan itu dikatakan-Nya atas hal mereka itu sendiri. Lalu mereka itu membiarkan Dia serta pergi. |
BIS (1985) © SABDAweb Mrk 12:12 |
Maka para pemuka bangsa Yahudi yang mendengar perumpamaan itu, berusaha menangkap Yesus, sebab mereka tahu perumpamaan itu ditujukan Yesus kepada mereka. Tetapi mereka takut akan orang banyak. Jadi, mereka pergi meninggalkan Yesus. |
TSI (2014) | Pemimpin-pemimpin Yahudi yang sedang mendengarkan perumpamaan itu tahu bahwa merekalah yang dimaksud Yesus sebagai petani-petani yang jahat. Karena itu mereka mencari cara untuk menangkap Yesus, tetapi mereka takut kepada orang banyak yang juga hadir di situ. Jadi mereka pergi meninggalkan Dia. |
MILT (2008) | Dan mereka berusaha untuk menangkap Dia, tetapi mereka takut akan kerumunan orang itu, karena mereka mengetahui bahwa Dia mengatakan perumpamaan itu untuk mereka. Dan, mereka pun pergi sambil meninggalkan Dia. |
Shellabear 2011 (2011) | Kemudian mereka mencari jalan untuk menangkap Isa karena mereka tahu bahwa ibarat itu ditujukan kepada mereka. Namun, mereka takut kepada orang banyak. Maka pergilah mereka meninggalkan Isa. |
AVB (2015) | Mereka cuba menangkap Yesus kerana mereka tahu ibarat itu ditujukan terhadap mereka. Tetapi mereka takut akan orang ramai. Oleh itu, mereka meninggalkan-Nya dan pergi dari situ. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Mrk 12:12 |
|
TL ITL © SABDAweb Mrk 12:12 |
Maka <2532> mereka itu mencari <2212> jalan hendak menangkap <2902> Yesus, tetapi <2532> takut <5399> mereka itu akan orang banyak <3793> , karena <1063> mereka itu mengetahui <1097> , bahwa <3754> perumpamaan <3850> itu dikatakan-Nya <2036> atas hal mereka itu sendiri. Lalu <2532> mereka itu membiarkan <863> Dia <846> serta pergi <565> . |
AYT ITL | |
AVB ITL | |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
[+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Mrk 12:12 |
Lalu mereka berusaha untuk menangkap Yesus, karena mereka tahu 2 , bahwa merekalah yang dimaksudkan-Nya dengan perumpamaan itu. Tetapi mereka takut 1 kepada orang banyak, jadi mereka pergi dan membiarkan Dia. |
[+] Bhs. Inggris |