Kisah Para Rasul 4:30 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Kis 4:30 |
Ulurkanlah tangan-Mu untuk menyembuhkan orang, dan adakanlah tanda-tanda dan mujizat-mujizat 1 h oleh nama Yesus, Hamba-Mu yang kudus. i " |
AYT (2018) | sementara Engkau mengulurkan tangan-Mu untuk menyembuhkan dan tanda-tanda serta keajaiban-keajaiban terjadi oleh nama Hamba-Mu yang Kudus, Yesus.” |
TL (1954) © SABDAweb Kis 4:30 |
serta mengedangkan tangan kuasa-Mu akan menyembuhkan orang, dan mengadakan beberapa tanda ajaib dan mujizat dengan nama Yesus hamba-Mu yang kudus." |
BIS (1985) © SABDAweb Kis 4:30 |
Berikanlah pertolongan-Mu supaya orang sakit disembuhkan dan keajaiban-keajaiban serta hal-hal luar biasa terjadi melalui kekuasaan dan kekuatan dari nama Yesus, Hamba-Mu yang suci itu." |
TSI (2014) | Kami mohon ulurkanlah tangan-Mu yang penuh kuasa itu untuk menyembuhkan orang-orang sakit dan melakukan segala macam keajaiban. Biarlah semuanya terjadi hanya untuk memuliakan Yesus.” |
MILT (2008) | ketika Engkau mengulurkan tangan-Mu untuk kesembuhan; bahkan tanda-tanda dan keajaiban-keajaiban terjadi melalui Nama yang kudus, Putra-Mu, YESUS." |
Shellabear 2011 (2011) | Ulurkanlah tangan-Mu untuk menyembuhkan orang dan perkenankanlah terjadi tanda-tanda ajaib dan mukjizat-mukjizat oleh nama Isa, Hamba-Mu yang suci." |
AVB (2015) | Hulurkan tangan-Mu untuk menyembuhkan dan melakukan tanda-tanda ajaib serta mukjizat dengan nama Hamba Suci-Mu Yesus.” |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Kis 4:30 |
|
TL ITL © SABDAweb Kis 4:30 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Kis 4:30 |
Ulurkanlah tangan-Mu untuk menyembuhkan orang, dan adakanlah tanda-tanda dan mujizat-mujizat 1 h oleh nama Yesus, Hamba-Mu yang kudus. i " |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Kis 4:30 |
Ulurkanlah 1 tangan-Mu untuk menyembuhkan orang, dan 2 adakanlah tanda-tanda dan 2 mujizat-mujizat oleh 1 nama 3 Yesus, Hamba-Mu yang kudus." |
Catatan Full Life |
Kis 4:30 1 Nas : Kis 4:30 Berkhotbah dan mengadakan mukjizat berjalan bersama-sama (Kis 3:1-10; 4:8-22,29-33; 5:12-16; 6:7-8; 8:6 dst; Kis 15:12; 20:7 dst). Mukjizat merupakan tanda-tanda yang dengannya Kristus meneguhkan ucapan para saksi (Kis 14:3; bd. Mr 16:20).
|
![]() [+] Bhs. Inggris |