Yehezkiel 18:19
KonteksTB (1974) © SABDAweb Yeh 18:19 |
Tetapi kamu berkata: Mengapa anak tidak turut menanggung kesalahan ayahnya? --Karena anak itu melakukan keadilan dan kebenaran, melakukan semua ketetapan-Ku dengan setia, maka ia pasti hidup. p |
AYT (2018) | “Namun, kamu bertanya, ‘Mengapa anak tidak ikut menanggung kesalahan ayahnya?’ Jika anak itu melakukan apa yang adil dan benar, dan menjaga ketetapan-ketetapan-Ku serta melakukannya, dia pasti akan hidup. |
TL (1954) © SABDAweb Yeh 18:19 |
Maka katamu: Bagaimana? bukankah anak itu menanggung kesalahan bapanya? Jikalau anaknya itu berbuat mana yang benar dan betul dan memeliharakan segala hukum-Ku dan melakukan dia, niscaya iapun akan hidup. |
BIS (1985) © SABDAweb Yeh 18:19 |
Tetapi mungkin ada orang yang bertanya mengapa anak itu tidak ikut menanggung akibat dosa-dosa ayahnya. Jawabnya ialah, karena anak itu baik dan jujur. Ia taat kepada hukum-hukum-Ku dan melakukannya dengan setia, maka ia tetap hidup. |
MILT (2008) | Akan tetapi kamu mengatakan: Mengapa? Bukankah seorang anak ikut menanggung kesalahan ayahnya? Ketika anak itu melakukan keadilan dan kebenaran, dia menjaga segala ketetapan-Ku dengan setia, pasti dia akan hidup. |
Shellabear 2011 (2011) | Namun, kamu berkata, Mengapa anak itu tidak menanggung kesalahan ayahnya? Karena anak itu menegakkan keadilan dan kebenaran serta memegang teguh segala ketetapan-Ku dan melakukannya, maka ia pasti hidup. |
AVB (2015) | Namun begitu, kamu berkata, “Mengapakah anak itu tidak menanggung kesalahan ayahnya?” Kerana anak itu menegakkan yang adil dan benar serta berpegang teguh pada segala ketetapan-Ku dan melakukannya, maka dia pasti hidup. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Yeh 18:19 |
|
TL ITL © SABDAweb Yeh 18:19 |
Maka katamu <0559> : Bagaimana <04069> ? bukankah <03808> anak <01121> itu menanggung <05375> kesalahan <05771> bapanya <01> ? Jikalau anaknya <01121> itu berbuat <06213> mana yang benar <04941> dan betul <06666> dan memeliharakan <08104> segala <03605> hukum-Ku <02708> dan melakukan <06213> dia <0853> , niscaya <02421> iapun akan hidup <02421> . |
AYT ITL | “Namun, kamu bertanya <0559> , ‘Mengapa <04069> anak <01121> tidak <03808> ikut menanggung <05375> kesalahan <05771> ayahnya <01> ?’ Jika anak <01121> itu melakukan apa yang adil <04941> dan benar <06666> , dan menjaga <08104> ketetapan-ketetapan-Ku <02708> serta melakukannya <06213> , dia pasti <02421> akan hidup <02421> . |
AVB ITL | |
HEBREW | |
[+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Yeh 18:19 |
Tetapi kamu berkata: Mengapa anak tidak turut menanggung kesalahan ayahnya? --Karena anak itu melakukan keadilan dan kebenaran, melakukan semua ketetapan-Ku dengan setia, maka ia pasti hidup. p |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Yeh 18:19 |
Tetapi kamu berkata: Mengapa anak 1 2 tidak turut menanggung kesalahan ayahnya? --Karena anak 1 2 itu melakukan keadilan dan kebenaran, melakukan semua ketetapan-Ku dengan setia, maka ia pasti hidup. |
Catatan Full Life |
Yeh 18:1-32 1 Nas : Yeh 18:1-32 Rupanya banyak orang Yahudi percaya bahwa mereka dihukum karena dosa-dosa para leluhur dan karena itu Allah tidak adil; mereka tidak sadar bahwa dosa-dosa mereka sendiri lebih parah daripada dosa para leluhur itu. Pasal ini mengajarkan kebenaran dasar bahwa setiap orang bertanggung jawab kepada Allah atas hidupnya sendiri, dan bahwa setiap orang yang terus-menerus berbuat dosa akan mati secara rohani dan menderita hukuman kekal. |
[+] Bhs. Inggris |