Ayub 7:11
KonteksTB (1974) © SABDAweb Ayb 7:11 |
Oleh sebab itu akupun tidak akan menahan i mulutku, aku akan berbicara dalam kesesakan j jiwaku 1 , mengeluh k dalam kepedihan hatiku. l |
AYT (2018) | Oleh karena itu, aku tidak akan menahan mulutku; aku akan berbicara dalam kesesakan rohku; aku akan mengeluh dalam kepahitan jiwaku. |
TL (1954) © SABDAweb Ayb 7:11 |
Maka sebab itu tiada aku mau menahankan lidahku, melainkan aku mau berkata-kata dengan kepicikan nyawaku, dan berkeluh dengan kepahitan hatiku. |
BIS (1985) © SABDAweb Ayb 7:11 |
Sebab itu aku tak dapat tinggal diam! Rasa pedih dan pahitku tak dapat kupendam. Aku harus membuka mulutku, dan mencurahkan isi hatiku. |
MILT (2008) | Oleh sebab itu, aku tidak akan menahan mulutku, aku akan berbicara dalam penderitaan rohku; Aku akan mengeluh dalam kepahitan jiwaku. |
Shellabear 2011 (2011) | Sebab itu aku tidak mau menahan mulutku. Aku akan berbicara dalam kesesakan hatiku, aku akan mengeluh dalam kepahitan jiwaku. |
AVB (2015) | Oleh sebab itu aku tidak mahu menahan mulutku. Aku akan bercakap dalam kesesakan hatiku, aku akan mengeluh dalam kepahitan jiwaku. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Ayb 7:11 |
|
TL ITL © SABDAweb Ayb 7:11 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
[+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Ayb 7:11 |
Oleh sebab itu akupun tidak akan menahan i mulutku, aku akan berbicara dalam kesesakan j jiwaku 1 , mengeluh k dalam kepedihan hatiku. l |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Ayb 7:11 |
Oleh sebab itu akupun tidak akan menahan 1 mulutku, aku akan berbicara dalam kesesakan 2 jiwaku, mengeluh dalam kepedihan 3 hatiku. |
Catatan Full Life |
Ayb 7:11 1 Nas : Ayub 7:11 Ayub sering kali berbicara tentang kesedihan dan kegetiran roh dan jiwanya (bd. Ayub 10:1; 27:2). Ia menjadi orang yang sangat menderita pada seluruh aspek hidupnya.
|
[+] Bhs. Inggris |