Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi
kecilkan semua
Teks -- Yeremia 27:8 (TB)
Tampilkan Strong
Konteks
27:8 Tetapi bangsa dan kerajaan yang tidak mau takluk kepada Nebukadnezar , raja Babel , dan yang tidak mau menyerahkan tengkuknya ke bawah kuk raja Babel , maka bangsa itu akan Kuhukum dengan pedang , kelaparan dan penyakit sampar , demikianlah firman TUHAN , sampai mereka Kuserahkan ke dalam tangannya .
Paralel
Ref. Silang (TSK)
Ref. Silang (FULL) ITL
Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus
kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Yer 27:8
Full Life: Yer 27:8 - TIDAK MAU TAKLUK KEPADA NEBUKADNEZAR.
Nas : Yer 27:8
Nasihat bersifat nubuat dari Yeremia kepada Yehuda ialah menyerah
pada kekuasaan Babel dan tidak menolak kehendak Allah bagi mereka....
Nas : Yer 27:8
Nasihat bersifat nubuat dari Yeremia kepada Yehuda ialah menyerah pada kekuasaan Babel dan tidak menolak kehendak Allah bagi mereka. Akan tetapi, jikalau mereka memberontak dan melawan Babel, Yeremia memperingatkan bahwa mereka akan mengalami penderitaan dan kekalahan besar.
Jerusalem: Yer 27:8 - Kuserahkan ke dalam tangannya Ini menurut terjemahan Siria dan Targum. Dalam naskah Ibrani tertulis: Kuhabiskan dengan tangannya.
Ini menurut terjemahan Siria dan Targum. Dalam naskah Ibrani tertulis: Kuhabiskan dengan tangannya.
Ende -> Yer 27:1--29:32
Ende: Yer 27:1--29:32 - -- Mungkin sekali bagian ini suatu ringkasan beberapa peristiwa jang setjara
tertulis dikirim bersama dengan Jeremia (Yer 27:1-29:32) kepada kaum
buangan...
Mungkin sekali bagian ini suatu ringkasan beberapa peristiwa jang setjara tertulis dikirim bersama dengan Jeremia (Yer 27:1-29:32) kepada kaum buangan jang th. 597 diangkut ke Babel. Terdjemahan Junani dalam bagian ini sangat berbeda dengan teks Hibrani.
Endetn -> Yer 27:8
Endetn: Yer 27:8 - Kuserahkan diperbaiki menurut terdjemahan Syriah dan keterangan Jahudi (Targum). Tertulis: "Kuhabisi".
diperbaiki menurut terdjemahan Syriah dan keterangan Jahudi (Targum). Tertulis: "Kuhabisi".