Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi
kecilkan semua
Teks -- Yosua 23:12 (TB)
Tampilkan Strong
Konteks
23:12 Sebab jika kamu berbalik dan berpaut kepada sisa bangsa-bangsa ini yang masih tinggal di antara kamu, kawin-mengawin dengan mereka serta bergaul dengan mereka dan mereka dengan kamu,
Paralel
Ref. Silang (TSK)
Ref. Silang (FULL) ITL
Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus
Topik/Tema Kamus:
Yosua |
Pelihara, Pemeliharaan |
Sekutu, Persekutuan Dan Pergaulan |
Orang Yahudi |
Orang Kanaan |
Kawin, Perkawinan |
Sambutan Perpisahan |
selebihnya
kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Yos 23:12
Full Life: Yos 23:12 - BERPAUT KEPADA SISA BANGSA-BANGSA INI.
Nas : Yos 23:12
Dengan Baal sebagai salah satu dewa tertinggi, agama orang Kanaan
sangat merendahkan martabat.
1) Agama mereka mengembangkan p...
Nas : Yos 23:12
Dengan Baal sebagai salah satu dewa tertinggi, agama orang Kanaan sangat merendahkan martabat.
- 1) Agama mereka mengembangkan pelacuran laki-laki dan perempuan, dan
penyembahan mereka terdiri atas pesta-pora dursila dan
perbuatan-perbuatan seksual. Para nabi dan imam mereka menjadi pembunuh
resmi anak-anak kecil, serta mengorbankan bayi-bayi yang baru lahir
dalam kuil-kuil mereka
(lihat art. PEMBINASAAN ORANG KANAAN).
- 2) Allah tahu jikalau umat-Nya bergaul dengan orang-orang Kanaan,
mereka juga akan mengikuti cara-cara yang memalukan ini. Panggilan Allah
kepada umat-Nya untuk memisahkan diri dari dunia yang fasik tetap
berlaku dalam PB
(lihat art. HUBUNGAN ORANG KRISTEN DENGAN DUNIA).
Jerusalem -> Yos 23:1-16
Jerusalem: Yos 23:1-16 - -- Wejangan perpisahan ini dilanjutkan dalam. Hak 2:6-9. Baiklah wejangan ini dibandingkan dengan wejangan perpisahan Musa, Ula 31, Samuel, 1Sa 12, Daud,...
Wejangan perpisahan ini dilanjutkan dalam. Hak 2:6-9. Baiklah wejangan ini dibandingkan dengan wejangan perpisahan Musa, Ula 31, Samuel, 1Sa 12, Daud, 1Ra 2:1-9, Matatias, 1Ma 2:49-68. Dalam terbitan pertama kitab Yosua yang dikerjakan menurut tradisi Ulangan, bab ini agaknya berperan sebagai kata penutup. Bab 24 baru kemudian ditambahkan.