Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Zefanya 3:15

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Zef 3:15

TUHAN telah menyingkirkan hukuman yang jatuh atasmu, telah menebas binasa musuhmu. Raja Israel, yakni TUHAN, ada di antaramu; n  engkau tidak akan takut o  kepada malapetaka p  lagi.

AYT (2018)

“TUHAN telah menyingkirkan hukumanmu; Dia telah melenyapkan musuh-musuhmu. Raja Israel, yaitu TUHAN, ada di tengah-tengahmu, kamu tidak akan takut lagi kepada malapetaka.”

TL (1954) ©

SABDAweb Zef 3:15

Bahwa Tuhan sudah melalukan hukummu, dan disapukan-Nya habis seterumu; bahwa Raja orang Israel, yaitu Tuhan, adalah di tengah-tengahmu; tiada lagi engkau akan melihat barang jahat!

BIS (1985) ©

SABDAweb Zef 3:15

Sebab TUHAN berhenti menghukum kamu; Ia telah mengusir segala musuhmu. Kamu dilindungi oleh raja Israel, Tuhanmu sendiri. Sekarang kamu tak perlu merasa takut lagi.

MILT (2008)

TUHAN YAHWEH 03068 telah melenyapkan penghukuman terhadap engkau, Dia telah melemparkan musuh-musuhmu. TUHAN YAHWEH 03068, raja Israel, berada di tengah-tengahmu sehingga engkau tidak akan takut lagi kepada kejahatan.

Shellabear 2011 (2011)

ALLAH telah menyingkirkan hukumanmu, Ia telah melenyapkan musuhmu. Raja Israil, yaitu ALLAH, hadir di tengah-tengahmu, engkau tidak akan takut lagi kepada malapetaka.

AVB (2015)

TUHAN telah menyingkirkan hukumanmu, dan Dia telah melenyapkan musuhmu. Raja Israel, iaitu TUHAN, hadir di tengah-tengahmu, engkau tidak akan takut lagi kepada malapetaka.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Zef 3:15

TUHAN
<03068>
telah menyingkirkan
<05493>
hukuman
<04941>
yang jatuh atasmu, telah menebas binasa
<06437>
musuhmu
<0341>
. Raja
<04428>
Israel
<03478>
, yakni TUHAN
<03068>
, ada di antaramu
<07130>
; engkau tidak
<03808>
akan takut
<03372>
kepada malapetaka
<07451>
lagi
<05750>
.
TL ITL ©

SABDAweb Zef 3:15

Bahwa Tuhan
<03068>
sudah melalukan
<05493>
hukummu
<04941>
, dan disapukan-Nya
<06437>
habis seterumu
<0341>
; bahwa Raja
<04428>
orang Israel
<03478>
, yaitu Tuhan
<03068>
, adalah di tengah-tengahmu
<07130>
; tiada
<03808>
lagi
<05750>
engkau akan melihat
<03372>
barang jahat
<07451>
!
AYT ITL
“TUHAN
<03068>
telah menyingkirkan
<05493>
hukumanmu
<04941>
; Dia telah melenyapkan
<06437>
musuh-musuhmu
<0341>
. Raja
<04428>
Israel
<03478>
, yaitu TUHAN
<03068>
, ada di tengah-tengahmu
<07130>
, kamu tidak
<03808>
akan takut
<03372>
lagi
<05750>
kepada malapetaka
<07451>
.”
AVB ITL
TUHAN
<03068>
telah menyingkirkan
<05493>
hukumanmu
<04941>
, dan Dia telah melenyapkan
<06437>
musuhmu
<0341>
. Raja
<04428>
Israel
<03478>
, iaitu TUHAN
<03068>
, hadir di tengah-tengahmu
<07130>
, engkau tidak
<03808>
akan takut
<03372>
lagi
<05750>
kepada malapetaka
<07451>
.
HEBREW
dwe
<05750>
er
<07451>
yaryt
<03372>
al
<03808>
Kbrqb
<07130>
hwhy
<03068>
larvy
<03478>
Klm
<04428>
Kbya
<0341>
hnp
<06437>
Kyjpsm
<04941>
hwhy
<03068>
ryoh (3:15)
<05493>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Zef 3:15

TUHAN telah menyingkirkan hukuman yang jatuh atasmu, telah menebas binasa musuhmu. Raja Israel, yakni TUHAN, ada di antaramu; n  engkau tidak akan takut o  kepada malapetaka p  lagi.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Zef 3:15

5 TUHAN telah menyingkirkan 1  hukuman yang jatuh atasmu, telah menebas 2  binasa musuhmu. Raja 3  Israel, yakni TUHAN, ada di antaramu 4 ; engkau tidak akan takut kepada malapetaka lagi.

Catatan Full Life

Zef 3:9-20 1

Nas : Zef 3:9-20

Zefanya kini beralih kepada rencana Allah untuk menebus bangsa-bangsa yang telah dibersihkan melalui hukuman. Mereka suatu hari akan didamaikan kembali dengan Allah, memanggil nama-Nya dan beribadah kepada-Nya. Janji-janji ini akan digenapi dalam kerajaan seribu tahun, ketika Kristus memerintah seluruh bumi

(lihat cat. --> Wahy 20:4).

[atau ref. Wahy 20:4]


Zef 3:14-17 2

Nas : Zef 3:14-17

Sukacita di dalam hati seorang bukan tanggapan alami; tanggapan ini bersifat adikodrati sebagai akibat dari tindakan penebusan Allah di dalam hidup kita. Perhatikan bahwa sukacita dialami karena:

  1. (1) kita telah diampuni dan tidak akan dihukum lagi karena dosa-dosa kita (ayat Zef 3:15);
  2. (2) musuh kita sudah dikalahkan, yaitu kita dibebaskan dari perbudakan kepada Iblis dan dosa (ayat Zef 3:15);
  3. (3) Allah beserta kita, memberi kita persekutuan, kasih karunia dan pertolongan-Nya sepanjang hidup kita (ayat Zef 3:15-17; bd. Ibr 4:16); dan
  4. (4) kita adalah sasaran kasih dan perkenan Allah yang besar (ayat Zef 3:17). Sukacita kita akan mencapai puncaknya pada hari itu bila Allah menyatakan sepenuh kemuliaan dan kebesaran-Nya di bumi (bd. Yes 35:1-10).

[+] Bhs. Inggris



TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA