Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yeremia 50:25

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Yer 50:25

TUHAN telah membuka tempat perlengkapan-Nya dan mengeluarkan senjata-senjata s  geram-Nya, sebab ada pekerjaan bagi Tuhan ALLAH semesta alam di negeri orang-orang Kasdim: t 

AYT (2018)

TUHAN telah membuka gudang senjata-Nya dan mengeluarkan senjata-senjata murka-Nya. Sebab, inilah pekerjaan TUHAN, Allah semesta alam di negeri orang-orang Kasdim.

TL (1954) ©

SABDAweb Yer 50:25

Bahwa Tuhan sudah membukakan gedung senjata-Nya, dikeluarkan-Nya segala alat senjata murka-Nya, karena inilah suatu perbuatan Tuhan, yaitu Tuhan serwa sekalian alam, di dalam negeri orang Kasdim.

BIS (1985) ©

SABDAweb Yer 50:25

Gudang senjata-Ku telah Kubuka, dan dengan marah Kukeluarkan senjata-senjata itu, karena Aku TUHAN Yang Mahatinggi dan Mahakuasa harus melakukan suatu tugas di Babel.

MILT (2008)

"TUHAN YAHWEH 03068 telah membuka gudang persenjataaan-Nya dan mengeluarkan senjata-senjata murka-Nya. Sebab inilah pekerjaan Tuhan 0136 ALLAH YAHWEH 03069 semesta alam Tsebaot 06635, di tanah orang Kasdim.

Shellabear 2011 (2011)

ALLAH telah membuka tempat persenjataan-Nya dan mengeluarkan senjata-senjata murka-Nya, karena ALLAH, TUHAN semesta alam, punya suatu pekerjaan di tanah orang Kasdim.

AVB (2015)

TUHAN telah membuka tempat persenjataan-Nya dan mengeluarkan senjata-senjata murka-Nya, kerana Tuhan, ALLAH alam semesta, mempunyai suatu pekerjaan di tanah orang Kasdim.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yer 50:25

TUHAN
<03068>
telah membuka
<06605>
tempat perlengkapan-Nya
<0214>
dan mengeluarkan
<03318>
senjata-senjata
<03627>
geram-Nya
<02195>
, sebab
<03588>
ada pekerjaan
<04399>
bagi Tuhan
<0136>
ALLAH
<03069>
semesta alam
<06635>
di negeri
<0776>
orang-orang Kasdim
<03778>
:

[<01931>]
TL ITL ©

SABDAweb Yer 50:25

Bahwa Tuhan
<03068>
sudah membukakan
<06605>
gedung senjata-Nya
<0214>
, dikeluarkan-Nya
<03318>
segala alat senjata
<03627>
murka-Nya
<02195>
, karena
<03588>
inilah suatu perbuatan
<04399>
Tuhan
<0136>
, yaitu Tuhan
<03069>
serwa sekalian alam
<06635>
, di dalam negeri
<0776>
orang Kasdim
<03778>
.
AYT ITL
TUHAN
<03068>
telah membuka
<06605>
gudang
<0214>
senjata-Nya dan mengeluarkan
<03318>
senjata-senjata
<03627>
murka-Nya
<02195>
. Sebab
<03588>
, inilah
<01931>
pekerjaan
<04399>
TUHAN
<03069>
, Allah
<0136>
semesta alam
<06635>
di negeri
<0776>
orang-orang Kasdim
<03778>
.

[<0853> <0853>]
AVB ITL
TUHAN
<03068>
telah membuka
<06605>
tempat persenjataan-Nya
<0214>
dan mengeluarkan
<03318>
senjata-senjata
<03627>
murka-Nya
<02195>
, kerana
<03588>
Tuhan
<0136>
, ALLAH
<03069>
alam semesta
<06635>
, mempunyai suatu pekerjaan
<04399>
di tanah
<0776>
orang Kasdim
<03778>
.

[<0853> <0853> <01931>]
HEBREW
Mydvk
<03778>
Urab
<0776>
twabu
<06635>
hwhy
<03069>
yndal
<0136>
ayh
<01931>
hkalm
<04399>
yk
<03588>
wmez
<02195>
ylk
<03627>
ta
<0853>
auwyw
<03318>
wruwa
<0214>
ta
<0853>
hwhy
<03068>
xtp (50:25)
<06605>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Yer 50:25

TUHAN telah membuka tempat perlengkapan-Nya dan mengeluarkan senjata-senjata s  geram-Nya, sebab ada pekerjaan bagi Tuhan ALLAH semesta alam di negeri orang-orang Kasdim: t 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Yer 50:25

TUHAN telah membuka 1  tempat perlengkapan-Nya dan mengeluarkan senjata-senjata geram-Nya, sebab ada pekerjaan 2  bagi Tuhan ALLAH semesta alam di negeri orang-orang Kasdim:

Catatan Full Life

Yer 46:1--52:34 1

Nas : Yer 46:1-51:64

Pasal-pasal ini berisi aneka nubuat tentang hukuman ilahi atas bangsa-bangsa asing. Yeremia ditahbiskan bukan untuk menjadi nabi kepada bangsa Yehuda saja, tetapi juga "nabi bagi bangsa-bangsa" (Yer 1:5).

[+] Bhs. Inggris



TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA