Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yeremia 36:22

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Yer 36:22

Waktu itu adalah bulan yang kesembilan dan raja sedang duduk di balai w  musim dingin, sementara di depannya api menyala di perapian.

AYT (2018)

Saat itu, raja duduk di istana musim dingin pada bulan kesembilan, dan ada api yang menyala-nyala dalam perapian di depannya.

TL (1954) ©

SABDAweb Yer 36:22

Adapun pada masa itu adalah baginda bersemayam di dalam bilik panas, karena adalah bulan yang kesembilan, dan pada perdiangan yang di hadapan baginda itupun adalah api bernyala.

BIS (1985) ©

SABDAweb Yer 36:22

Waktu itu bulan sembilan, dan raja sedang duduk di depan perapian di istana musim dinginnya.

MILT (2008)

Dan raja sedang duduk di istana musim dingin, pada bulan kesembilan, dengan perapian yang menyala di depannya.

Shellabear 2011 (2011)

Waktu itu adalah bulan kesembilan, dan raja sedang duduk di balai musim dingin dengan perapian menyala di depannya.

AVB (2015)

Waktu itu ialah bulan kesembilan, dan raja sedang duduk di balai musim dingin dengan api menyala di dalam perdiangan di hadapannya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yer 36:22

Waktu itu adalah bulan
<02320>
yang kesembilan
<08671>
dan raja
<04428>
sedang duduk
<03427>
di balai
<01004>
musim dingin
<02779>
, sementara di depannya
<06440>
api menyala
<01197>
di perapian
<0254>
.
TL ITL ©

SABDAweb Yer 36:22

Adapun pada masa itu adalah baginda
<04428>
bersemayam
<03427>
di dalam bilik
<01004>
panas
<02779>
, karena adalah bulan
<02320>
yang kesembilan
<08671>
, dan pada perdiangan
<0254>
yang di hadapan
<06440>
baginda itupun adalah api bernyala
<01197>
.
AYT ITL
Saat itu, raja
<04428>
duduk
<03427>
di istana
<01004>
musim dingin
<02779>
pada bulan
<02320>
kesembilan
<08671>
, dan ada api yang menyala-nyala dalam perapian
<0254>
di
<06440>
depannya
<01197>
.

[<0853>]
AVB ITL
Waktu itu ialah bulan
<02320>
kesembilan
<08671>
, dan raja
<04428>
sedang duduk
<03427>
di balai
<01004>
musim dingin
<02779>
dengan api menyala
<01197>
di dalam perdiangan
<0254>
di hadapannya
<06440>
.

[<0853>]
HEBREW
trebm
<01197>
wynpl
<06440>
xah
<0254>
taw
<0853>
yeysth
<08671>
sdxb
<02320>
Prxh
<02779>
tyb
<01004>
bswy
<03427>
Klmhw (36:22)
<04428>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Yer 36:22

1 Waktu itu adalah bulan yang kesembilan dan raja sedang duduk di balai musim dingin, sementara di depannya api menyala di perapian.

[+] Bhs. Inggris



TIP #30: Klik ikon pada popup untuk memperkecil ukuran huruf, ikon pada popup untuk memperbesar ukuran huruf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA