Markus 12:43 
	Konteks| TB (1974) © SABDAweb Mrk 12:43  | 
		    		                	                                                                                        	Maka dipanggil-Nya murid-murid-Nya dan berkata kepada mereka: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya janda miskin ini memberi lebih banyak dari pada semua orang yang memasukkan uang ke dalam peti persembahan.  | 
| AYT (2018) | Lalu, Yesus memanggil murid-murid-Nya dan berkata kepada mereka, “Sesungguhnya, Aku berkata kepadamu, janda miskin ini telah memberi lebih banyak daripada semua yang memberi.  | 
| TL (1954) © SABDAweb Mrk 12:43  | 
				    				    						Maka Yesus memanggil murid-murid-Nya, serta berkata kepada mereka itu, "Sesungguhnya Aku berkata kepadamu: Janda yang miskin ini sudah memberi lebih banyak daripada segala orang, yang memasukkan uang ke dalam peti derma itu.  | 
| BIS (1985) © SABDAweb Mrk 12:43  | 
				    				    						Maka Yesus memanggil pengikut-pengikut-Nya lalu berkata kepada mereka, "Perhatikanlah ini: Janda yang miskin itu memasukkan ke dalam kotak itu lebih banyak daripada yang dimasukkan oleh semua orang-orang lainnya.  | 
| TSI (2014) | Lalu Yesus memanggil murid-murid-Nya dan berkata, “Aku menegaskan kepadamu: Persembahan janda miskin ini lebih besar nilainya daripada persembahan semua orang lain, bahkan orang-orang kaya itu.  | 
| MILT (2008) | Dan, sambil memanggil para murid-Nya, Dia berkata kepada mereka, "Sesungguhnya Aku berkata kepadamu, bahwa janda miskin itu telah menaruh lebih banyak daripada semua orang yang menaruh dalam kotak persembahan;  | 
| Shellabear 2011 (2011) | Kemudian Isa memanggil para pengikut-Nya dan bersabda kepada mereka, "Sesungguhnya Aku berkata kepadamu, janda miskin itu memberi lebih banyak daripada semua orang yang telah memasukkan uang ke dalam peti itu.  | 
| AVB (2015) | Yesus memanggil murid-murid-Nya lalu berkata kepada mereka, “Sesungguhnya, Aku berkata kepadamu, balu yang miskin itu telah memberi lebih daripada semua orang yang telah memasukkan wang ke dalam peti persembahan;  | 
		    		 
		    			
		    				[+] Bhs. Inggris
		    			 
		    		 
		    			
		    				[+] Bhs. Indonesia
		    			 
		    		 
		    			
		    				[+] Bhs. Suku
		    			 
		    		 
		    			
		    				[+] Kuno
		    			 
		    		 | 
		    |
| TB ITL © SABDAweb Mrk 12:43  | 
				    				                    |
| TL ITL © SABDAweb Mrk 12:43  | 
				    				                    Maka <2532>  Yesus memanggil <4341>  murid-murid-Nya <3101> , serta berkata <3004>  kepada mereka <846>  itu, "Sesungguhnya <281>  Aku berkata <3004>  kepadamu <5213> : Janda <5503>  yang miskin <4434>  ini <3778>  sudah memberi lebih <4119>  banyak daripada segala <3956>  orang, yang memasukkan <906>  uang <906>  ke <1519>  dalam peti <1049>  derma itu.  | 
| AYT ITL | |
| AVB ITL | Yesus memanggil <4341>  murid-murid-Nya <3101>  lalu berkata <3004>  kepada mereka <846> , “Sesungguhnya <281> , Aku berkata <3004>  kepadamu <5213> , balu <5503>  yang <3588>  miskin <4434>  itu telah memberi <906>  lebih <4119>  daripada semua <3956>  orang yang <3588>  telah memasukkan <906>  wang ke dalam <1519>  peti persembahan <1049> ;   | 
| GREEK WH | |
| GREEK SR | |
![]() [+] Bhs. Inggris  | |
| TB+TSK (1974) © SABDAweb Mrk 12:43  | 
			    			    				    1 Maka dipanggil-Nya murid-murid-Nya dan berkata kepada mereka: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya janda miskin ini memberi lebih banyak dari pada semua orang yang memasukkan uang ke dalam peti persembahan.  | 
![]() [+] Bhs. Inggris  | |
		    			
