Kisah Para Rasul 25:24
KonteksTB (1974) © SABDAweb Kis 25:24 |
Festus berkata: "Ya raja Agripa serta semua yang hadir di sini bersama-sama dengan kami. Lihatlah orang ini, yang dituduh oleh semua orang Yahudi, i baik yang di Yerusalem, maupun yang di sini. Mereka telah datang kepadaku dan sambil berteriak-teriak mereka mengatakan, bahwa ia tidak boleh hidup lebih lama. j |
AYT (2018) | Festus berkata, “Raja Agripa dan semua yang hadir bersama kami di sini. Lihatlah orang ini, yang dimohonkan oleh semua orang Yahudi kepadaku, baik yang ada di Yerusalem maupun yang ada di sini, dengan berteriak-teriak bahwa orang ini seharusnya tidak boleh hidup lebih lama lagi. |
TL (1954) © SABDAweb Kis 25:24 |
Lalu kata Pestus, "Ya Baginda Agerippa dan Tuan-tuan sekalian yang hadir bersama-sama dengan kami di sini, tengok inilah orang yang karena sebabnya segenap kaum Yahudi, baik di Yeruzalem baik di sini, sudah mengadu kepada patik dengan teriaknya mengatakan bahwa tiada layak ia hidup lagi. |
BIS (1985) © SABDAweb Kis 25:24 |
Lalu Festus berkata, "Baginda Agripa dan para hadirin! Orang ini sudah diadukan kepada saya oleh seluruh bangsa Yahudi, baik yang di Yerusalem maupun yang di sini. Mereka menuntut dengan berteriak-teriak bahwa ia tidak patut dibiarkan hidup. |
TSI (2014) | Kemudian Festus berkata, “Raja Agripa dan semua yang berkumpul di sini, kalian lihat orang ini. Semua orang Yahudi— baik yang di Yerusalem maupun yang ada di sini— sudah menuntut saya dengan berteriak-teriak bahwa orang ini tidak boleh dibiarkan hidup. |
MILT (2008) | Dan Festus berkata, "Ya, Raja Agripa, dan semua orang yang hadir bersama kami, hai para pria, perhatikanlah orang ini, yang mengenai dirinya seluruh kumpulan orang-orang Yahudi, baik yang ada di Yerusalem maupun yang ada di sini, telah memohon kepadaku dengan meneriakkan bahwa dia seharusnya tidak hidup lebih lama lagi. |
Shellabear 2011 (2011) | Festus berkata, "Ya Tuanku Raja Agripa serta semua yang hadir di sini bersama kami. Lihatlah orang ini, yang dituduh oleh semua orang Israil, baik yang ada di Yerusalem maupun yang ada di sini. Mereka datang kepadaku dan sambil berteriak-teriak mereka berkata bahwa orang ini tidak patut dibiarkan hidup. |
AVB (2015) | Festus berkata, “Tuanku Raja Agripa dan sidang hadirin. Orang ini didakwa oleh semua orang Yahudi, baik yang di Yerusalem mahupun yang di sini. Mereka berteriak-teriak bahawa dia tidak patut dibiarkan hidup lagi. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Kis 25:24 |
Festus <5347> berkata <5346> : "Ya raja <935> Agripa <67> serta <2532> semua <3956> dengan kami <2254> . Lihatlah <2334> orang <435> ini <5126> , yang <3739> dituduh <1793> orang Yahudi <2453> , baik yang di <1722> Yerusalem <2414> , maupun yang di sini <1759> . Mereka telah datang kepadaku <3427> dan sambil berteriak-teriak <994> mereka mengatakan, bahwa ia <846> tidak <3361> boleh <1163> hidup <2198> lebih lama <3371> . |
TL ITL © SABDAweb Kis 25:24 |
Lalu <2532> kata <5346> Pestus <5347> , "Ya Baginda <935> Agerippa <67> dan <2532> Tuan-tuan <435> sekalian <3956> yang hadir bersama-sama <4840> dengan kami <2254> di sini, tengok inilah orang yang karena sebabnya segenap <537> kaum <4128> Yahudi <2453> , baik di <1722> Yeruzalem <2414> baik di sini, sudah mengadu kepada patik dengan teriaknya mengatakan bahwa tiada <3361> layak ia hidup <2198> lagi <3371> . |
AYT ITL | Festus <5347> berkata <5346> , "Raja <935> Agripa <67> dan <2532> semua <3956> yang <3588> hadir bersama <4840> kami <2254> di sini. Lihatlah <2334> orang <435> ini <5126> , yang <3739> dimohonkan <1793> oleh <4012> Yahudi <2453> kepadaku <3427> , baik <5037> yang ada di <1722> Yerusalem <2414> maupun <2532> yang ada di sini <1759> , dengan berteriak-teriak <994> bahwa orang ini seharusnya <846> boleh <1163> hidup <2198> . [<2532>] |
AVB ITL | Festus <5347> berkata <5346> , “Tuanku Raja <935> Agripa <67> dan <2532> sidang hadirin <4840> . Orang <435> ini <5126> didakwa <1793> oleh semua <537> orang Yahudi <2453> , baik <5037> yang di <3427> Yerusalem <2414> mahupun <1759> yang di sini. Mereka berteriak-teriak <994> bahawa dia tidak <3361> patut <1163> dibiarkan hidup <2198> lagi <3371> . |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
[+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Kis 25:24 |
2 Festus berkata: "Ya raja Agripa 1 serta semua yang hadir di sini bersama-sama dengan kami. Lihatlah orang ini, yang dituduh oleh semua orang Yahudi, baik yang di Yerusalem, maupun yang di sini. Mereka telah datang kepadaku dan sambil berteriak-teriak mereka mengatakan, bahwa ia tidak boleh 3 hidup lebih lama. |
[+] Bhs. Inggris |