Hosea 2:9 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Hos 2:9 |
(2-8) Sebab itu Aku akan mengambil kembali gandum-Ku u pada masanya dan anggur-Ku v pada musimnya, dan akan merampas kain bulu domba dan kain lenan-Ku yang harus menutupi auratnya. |
AYT (2018) | (2-8) Oleh sebab itu, Aku akan mengambil kembali gandum-Ku pada waktunya dan air anggur-Ku pada musimnya. Aku akan mengambil kembali kain bulu domba-Ku dan kain linen-Ku yang menutupi ketelanjangannya. |
TL (1954) © SABDAweb Hos 2:9 |
(2-8) Maka sebab itu Aku hendak berpaling diri-Ku dan melalukan gandum-Ku pada masanya dan air anggur-Ku pada musimnya, dan Kujauhkan dari padanya bulu kambing-Ku dan kain khasah-Ku, yang sekarang dipakainya akan menudungi ketelanjangannya. |
BIS (1985) © SABDAweb Hos 2:9 |
Karena itu, di musim panen Aku akan menarik kembali pemberian-Ku, yaitu gandum dan anggur, serta wol dan kain linen yang Kuberikan kepadanya untuk pakaiannya. |
MILT (2008) | Sebab itu Aku akan kembali dan mengambil gandum-Ku pada waktunya, dan anggur-Ku pada musimnya. Aku akan mengambil kembali bulu domba dan kain lenan-Ku yang menutupi ketelanjangannya. |
Shellabear 2011 (2011) | (2-8) Sebab itu Aku akan mengambil kembali gandum-Ku pada musimnya dan anggur-Ku pada masanya. Akan Kurenggut bulu domba-Ku dan kain lenan-Ku yang diberikan untuk menutupi auratnya. |
AVB (2015) | Oleh sebab itu Aku akan mengambil kembali gandum-Ku pada musimnya dan air anggur-Ku pada masanya. Akan Kurenggut bulu domba-Ku dan kain rami-Ku yang diberikan untuk menutupi auratnya. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Hos 2:9 |
|
TL ITL © SABDAweb Hos 2:9 |
(2-8) Maka sebab <03651> itu Aku hendak berpaling <07725> diri-Ku dan melalukan <03947> gandum-Ku <01715> pada masanya <06256> dan air anggur-Ku <08492> pada musimnya <04150> , dan Kujauhkan <05337> dari padanya bulu <06785> kambing-Ku dan kain khasah-Ku <06593> , yang sekarang dipakainya akan menudungi <03680> ketelanjangannya <06172> . |
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Hos 2:9 |
(2-8) Sebab itu Aku akan mengambil 2 kembali 1 gandum-Ku pada masanya dan anggur-Ku pada musimnya 3 , dan akan merampas kain bulu domba dan kain lenan-Ku yang harus menutupi auratnya. |
![]() [+] Bhs. Inggris |