Hakim-hakim 9:29 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Hak 9:29 |
Sekiranya orang-orang kota ini ada di dalam tanganku, t maka tentulah aku mengenyahkan Abimelekh." Lalu berkatalah ia ke arah Abimelekh: "Perkuatlah tentaramu u dan majulah!" |
AYT (2018) | Seandainya orang-orang di kota ini ada di bawah kekuasaanku, aku akan melenyapkan Abimelekh.” Lalu, dia berkata kepada Abimelekh, “Tambahlah tentaramu dan majulah!” |
TL (1954) © SABDAweb Hak 9:29 |
Jikalau kiranya orang sekalian ini adalah dalam kuasaku, niscaya kunyahkan si Abimelekh. Maka katanya kepada Abimelekh: Himpunkanlah suatu tentara yang besar, mari keluarlah engkau! |
BIS (1985) © SABDAweb Hak 9:29 |
"Seandainya saya yang memimpin orang-orang Sikhem ini, pasti sudah habislah riwayat Abimelekh itu! Akan saya katakan kepadanya, 'Ayo maju! Kerahkan tentaramu dan marilah keluar berperang!'" |
TSI (2014) | Kalau saja saya menjadi pemimpin Sikem, saya akan menyingkirkan Abimelek! Akan saya katakan kepadanya, ‘Kumpulkan tentaramu. Ayo kita perang!’” |
MILT (2008) | Dan karena orang-orang kota ini ada di tanganku, maka aku akan mengenyahkan Abimelekh!" Dan dia berseru kepada Abimelekh, "Lipat gandakanlah jumlah tentaramu dan majulah!" |
Shellabear 2011 (2011) | Kalau saja rakyat ini berada di bawah kekuasaanku, akan kusingkirkan Abimelekh itu. Lalu ia berkata seolah-olah kepada Abimelekh, "Perbanyaklah tentaramu dan majulah!" |
AVB (2015) | Kalaulah warga kota ini di bawah kuasaku, tentu aku dapat menyingkirkan Abimelekh.” Lalu berkatalah dia kepada Abimelekh, “Perkuatkanlah tenteramu dan marilah keluar!” |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Hak 9:29 |
|
TL ITL © SABDAweb Hak 9:29 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Hak 9:29 |
Sekiranya orang-orang kota 1 ini ada di dalam tanganku, maka tentulah aku mengenyahkan Abimelekh." Lalu berkatalah 2 ia ke arah Abimelekh: "Perkuatlah tentaramu 3 dan majulah!" |
![]() [+] Bhs. Inggris |