Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

1 Korintus 10:28

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb 1Kor 10:28

Tetapi kalau seorang berkata kepadamu: "Itu persembahan berhala!" janganlah engkau memakannya, oleh karena dia yang mengatakan hal itu kepadamu dan karena keberatan-keberatan hati nurani. e 

AYT (2018)

Namun, jika ada orang berkata kepadamu, “Makanan ini telah dipersembahkan kepada berhala,” jangan kamu makan, demi orang yang memberitahumu itu dan demi hati nurani.

TL (1954) ©

SABDAweb 1Kor 10:28

Tetapi jikalau barang seorang berkata kepadamu, "Bahwa makanan ini sudah dipersembahkan kepada berhala," janganlah makan, sebab karena orang yang mengatakan demikian, dan sebab perasaan hati;

BIS (1985) ©

SABDAweb 1Kor 10:28

Tetapi kalau ada yang berkata kepadamu, "Makanan ini sudah dipersembahkan kepada berhala," janganlah makan makanan itu, karena memperhatikan kepentingan orang itu dan karena suara hati nurani.

TSI (2014)

Tetapi kalau ada saudara seiman di rumah itu yang memberitahu kamu, “Awas, daging itu sisa persembahan berhala,” maka janganlah memakannya untuk menghormati pendapat dan menjaga hati saudara seiman itu. Memang, karena kita tahu bahwa “bumi dan seluruh isinya adalah milik TUHAN,”

MILT (2008)

Dan jika seseorang berkata kepadamu, "Ini adalah binatang yang dikurbankan kepada berhala," janganlah kamu memakannya, sehubungan dengan orang itu, yang menunjukkan, dan hati nurani, karena bumi dan seisinya adalah milik Tuhan.

Shellabear 2011 (2011)

Tetapi jika ada seseorang yang berkata kepadamu, "Makanan itu telah dipersembahkan kepada berhala," maka janganlah kamu memakannya, demi kepentingan orang yang mengatakannya dan demi pertimbangan-pertimbangan hati nurani.

AVB (2015)

Tetapi jika seseorang memberitahumu, “Makanan ini telah dipersembahkan kepada berhala”, janganlah makan makanan itu, demi kebaikan orang itu, dan demi hati nurani.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb 1Kor 10:28

Tetapi
<1161>
kalau
<1437>
seorang
<5100>
berkata
<2036>
kepadamu
<5213>
: "Itu persembahan berhala
<1494>
!" janganlah engkau
<3361>
memakannya
<2068>
, oleh karena
<1223>
dia yang mengatakan
<3377>
hal itu
<1565>
kepadamu dan
<2532>
karena keberatan-keberatan hati nurani
<4893>
.

[<5124> <1510>]
TL ITL ©

SABDAweb 1Kor 10:28

Tetapi
<1161>
jikalau
<1437>
barang seorang
<5100>
berkata
<2036>
kepadamu
<5213>
, "Bahwa
<5124>
makanan
<1494>
ini
<5124>
sudah dipersembahkan kepada berhala
<1494>
," janganlah
<3361>
makan
<2068>
, sebab
<1223>
karena orang yang mengatakan
<3377>
demikian, dan
<2532>
sebab perasaan hati
<4893>
;
AYT ITL
Namun
<1161>
, jika
<1437>
ada
<5100>
orang berkata
<2036>
kepadamu
<5213>
, "Makanan
<1494> <0>
ini
<5124>
telah dipersembahkan kepada berhala
<0> <1494>
," jangan
<3361>
kamu makan
<2068>
, demi
<1223>
orang yang
<3588>
memberitahumu
<3377>
itu dan
<2532>
demi hati nurani
<4893>
.

[<1510> <1565>]
AVB ITL
Tetapi
<1161>
jika
<1437>
seseorang
<5100>
memberitahumu
<2036>
, “Makanan ini
<5124>
telah dipersembahkan kepada berhala
<1494>
”, janganlah
<3361>
makan
<2068>
makanan itu, demi
<1223>
kebaikan orang itu
<1565>
, dan
<2532>
demi hati nurani
<4893>
.

[<5213> <1510> <3377>]
GREEK WH
εαν
<1437>
COND
δε
<1161>
CONJ
τις
<5100>
X-NSM
υμιν
<5213>
P-2DP
ειπη
<2036> <5632>
V-2AAS-3S
τουτο
<5124>
D-NSN
ιεροθυτον
<1494>
A-NSN
εστιν
<2076> <5748>
V-PXI-3S
μη
<3361>
PRT-N
εσθιετε
<2068> <5720>
V-PAM-2P
δι
<1223>
PREP
εκεινον
<1565>
D-ASM
τον
<3588>
T-ASM
μηνυσαντα
<3377> <5660>
V-AAP-ASM
και
<2532>
CONJ
την
<3588>
T-ASF
συνειδησιν
<4893>
N-ASF
GREEK SR
εαν
Ἐὰν
ἐάν
<1437>
C
δε
δέ
δέ
<1161>
C
τισ
τις
τὶς
<5100>
R-NMS
υμιν
ὑμῖν
σύ
<4771>
R-2DP
ειπη
εἴπῃ,
λέγω
<3004>
V-SAA3S
τουτο
“Τοῦτο
οὗτος
<3778>
E-NNS
ιεροθυτον
ἱερόθυτόν
ἱερόθυτος
<2410>
S-NNS
εστιν
ἐστιν”,
εἰμί
<1510>
V-IPA3S
μη
μὴ
μή
<3361>
D
εσθιετε
ἐσθίετε,
ἐσθίω
<2068>
V-MPA2P
δι
διʼ
διά
<1223>
P
εκεινον
ἐκεῖνον
ἐκεῖνος
<1565>
R-AMS
τον
τὸν

<3588>
R-AMS
μηνυσαντα
μηνύσαντα,
μηνύω
<3377>
V-PAAAMS
και
καὶ
καί
<2532>
C
την
τὴν

<3588>
E-AFS
συνειδησιν
συνείδησιν·
συνείδησις
<4893>
N-AFS
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb 1Kor 10:28

Tetapi kalau seorang berkata kepadamu: "Itu persembahan berhala!" janganlah engkau memakannya 1 , oleh karena 2  dia yang mengatakan hal itu kepadamu dan karena keberatan-keberatan hati nurani 2 .

[+] Bhs. Inggris



TIP #15: Gunakan tautan Nomor Strong untuk mempelajari teks asli Ibrani dan Yunani. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA