Lukas 1:18 
	Konteks| TB (1974) © SABDAweb Luk 1:18 | Lalu kata Zakharia kepada malaikat itu: "Bagaimanakah aku tahu, bahwa hal ini akan terjadi? b Sebab aku sudah tua dan isteriku sudah lanjut umurnya. c " | 
| AYT (2018) | Zakharia berkata kepada malaikat itu, “Bagaimanakah aku akan mengetahui tentang hal ini? Sebab, aku ini sudah tua dan istriku juga sudah lanjut usia.” | 
| TL (1954) © SABDAweb Luk 1:18 | Maka kata Zakaria kepada malaekat itu, "Bagaimanakah hamba hendak mengerti perkara ini? Karena hamba sudah tua, dan isteri hamba pun sudah sangat lanjut umurnya." | 
| BIS (1985) © SABDAweb Luk 1:18 | "Bagaimana saya tahu bahwa hal itu akan terjadi?" tanya Zakharia kepada malaikat itu. "Saya sudah tua, dan istri saya juga sudah tua." | 
| TSI (2014) | Lalu Zakaria berkata kepada malaikat itu, “Bagaimana saya bisa yakin bahwa yang engkau katakan itu benar-benar akan terjadi? Saya dan istri saya sudah terlalu tua untuk bisa mendapatkan anak kandung!” | 
| MILT (2008) | Lalu Zakharia berkata kepada malaikat itu, "Bagaimana aku akan mengetahui hal ini? Sebab aku sudah tua dan istriku telah lanjut usianya." | 
| Shellabear 2011 (2011) | Maka kata Zakharia kepada malaikat itu, "Bagaimana hamba dapat meyakininya? Hamba sudah tua dan istri hamba pun sudah lanjut usia." | 
| AVB (2015) | Zakharia berkata kepada malaikat itu, “Bagaimanakah aku dapat mengetahui perkara ini akan berlaku? Aku telah tua dan isteriku pun telah lanjut usianya.” | 
|   
		    				[+] Bhs. Inggris
		    			   
		    				[+] Bhs. Indonesia
		    			   
		    				[+] Bhs. Suku
		    			   
		    				[+] Kuno
		    			 | |
| TB ITL © SABDAweb Luk 1:18 | |
| TL ITL © SABDAweb Luk 1:18 | |
| AYT ITL | |
| AVB ITL | |
| GREEK WH | |
| GREEK SR | |
|  [+] Bhs. Inggris | |
| TB+TSK (1974) © SABDAweb Luk 1:18 | Lalu kata Zakharia kepada malaikat itu: "Bagaimanakah 1 aku tahu, bahwa hal ini akan terjadi? Sebab 2 aku sudah tua dan isteriku sudah lanjut umurnya." | 
|  [+] Bhs. Inggris | |


