Yeremia 50:16
KonteksTB (1974) © SABDAweb Yer 50:16 |
Lenyapkanlah orang penabur dari Babel dan orang penyabit pada musim menuai! Untuk mengelakkan pedang q yang dahsyat ini, setiap orang akan berpaling pulang kepada bangsanya, r setiap orang akan lari ke negerinya. s |
AYT (2018) | Lenyapkanlah penabur dari Babel, dan dia yang memegang sabit pada masa panen. Karena pedang si penindas, setiap orang akan kembali kepada bangsanya sendiri, dan setiap orang akan melarikan diri ke negerinya sendiri. |
TL (1954) © SABDAweb Yer 50:16 |
Tumpaslah dari pada Babil akan orang penabur dan akan orang yang memegang sabit pada musim buah-buah; dari karena pedang yang membinasakan masing-masing akan balik kembali kepada bangsanya dan masing-masing akan lari ke negerinya. |
BIS (1985) © SABDAweb Yer 50:16 |
Jangan biarkan orang bercocok tanam atau menuai di negeri itu. Semua orang asing yang tinggal di situ akan pulang ke negerinya, karena mereka takut kepada tentara yang menyerang." |
MILT (2008) | Lenyapkanlah penabur dari Babilon, dan orang yang memegang sabit pada musim menuai. Mereka akan berbalik dari pedang penganiaya, masing-masing kepada bangsanya. Dan mereka akan lari, masing-masing ke negerinya sendiri." |
Shellabear 2011 (2011) | Lenyapkanlah dari Babel orang yang menabur benih, dan orang yang memegang sabit pada musim menuai. Untuk menghindari pedang yang mengamuk itu, setiap orang akan kembali kepada bangsanya, setiap orang akan melarikan diri ke negerinya. |
AVB (2015) | Lenyapkanlah dari Babel orang yang menabur benih, dan orang yang memegang sabit pada musim menuai. Untuk menghindari pedang yang mengamuk itu, setiap orang akan kembali kepada bangsanya, setiap orang akan melarikan diri ke negerinya. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Yer 50:16 |
|
TL ITL © SABDAweb Yer 50:16 |
Tumpaslah <03772> dari pada Babil <0894> akan orang penabur <02232> dan akan orang yang memegang <08610> sabit <04038> pada musim <06256> buah-buah <07105> ; dari karena <06440> pedang <02719> yang membinasakan <03238> masing-masing <0376> akan balik <06437> kembali kepada <0413> bangsanya <05971> dan masing-masing <0376> akan lari <05127> ke negerinya <0776> . |
AYT ITL | Lenyapkanlah <03772> penabur <02232> dari Babel <0894> , dan dia yang memegang <08610> sabit <04038> pada masa <06256> panen <07105> . Karena <06440> pedang <02719> si penindas <03238> , setiap orang <0376> akan kembali <06437> kepada <0413> bangsanya <05971> sendiri, dan setiap orang <0376> akan melarikan diri <05127> ke negerinya <0776> sendiri. [<00>] |
AVB ITL | Lenyapkanlah <03772> dari Babel <0894> orang yang menabur benih <02232> , dan orang yang memegang <08610> sabit <04038> pada musim <06256> menuai <07105> . Untuk menghindari <06440> pedang <02719> yang mengamuk <03238> itu, setiap orang <0376> akan kembali <06437> kepada <0413> bangsanya <05971> , setiap orang <0376> akan melarikan diri <05127> ke negerinya <0776> . [<00>] |
HEBREW | |
[+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Yer 50:16 |
Lenyapkanlah orang penabur dari Babel dan orang penyabit pada musim menuai! Untuk mengelakkan pedang q yang dahsyat ini, setiap orang akan berpaling pulang kepada bangsanya, r setiap orang akan lari ke negerinya. s |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Yer 50:16 |
Lenyapkanlah orang penabur 1 dari Babel dan orang penyabit 2 pada musim menuai! Untuk mengelakkan pedang yang dahsyat ini, setiap orang akan berpaling pulang kepada bangsanya, setiap orang akan lari ke negerinya. |
Catatan Full Life |
Yer 46:1--52:34 1 Nas : Yer 46:1-51:64 Pasal-pasal ini berisi aneka nubuat tentang hukuman ilahi atas bangsa-bangsa asing. Yeremia ditahbiskan bukan untuk menjadi nabi kepada bangsa Yehuda saja, tetapi juga "nabi bagi bangsa-bangsa" (Yer 1:5). |
[+] Bhs. Inggris |