Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yesaya 42:11

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Yes 42:11

Baiklah padang gurun e  menyaringkan suara dengan kota-kotanya dan dengan desa-desa yang didiami Kedar! f  Baiklah bersorak-sorai penduduk Bukit Batu, g  baiklah mereka berseru-seru dari puncak gunung-gunung! h 

AYT (2018)

Biarlah padang belantara dan kota-kotanya mengangkat suara mereka, desa-desa yang didiami oleh kaum Kedar. Biarlah penduduk Sela bernyanyi dengan sukacita, biarlah mereka bersorak dari puncak gunung-gunung.

TL (1954) ©

SABDAweb Yes 42:11

Hendaklah padang belantara dan segala negerinyapun menyaringkan suaranya, demikianpun segala dusun yang dikeduduki orang Kedar; hendaklah segala orang yang duduk di bukit batu itu bertempik sorak dan berseru-seru dari atas kemuncak gunung!

BIS (1985) ©

SABDAweb Yes 42:11

Hendaklah padang gurun dan kota-kotanya memuji TUHAN, baiklah penduduk Kedar memuji Dia! Hendaklah penduduk kota Sela bersorak-sorai, dan berseru-seru dari puncak gunung!

MILT (2008)

Biarlah padang gurun dan kota-kotanya, tempat orang Kedar berdiam mengangkat suara. Biarlah penghuni-penghuni batu cadas bersorak-sorai, dari puncak gunung-gunung biarlah mereka berteriak.

Shellabear 2011 (2011)

Biarlah padang belantara dan kota-kotanya menyaringkan suara, begitu pula desa-desa yang dihuni orang Kedar! Biarlah penduduk Sela bersorak-sorai, biarlah mereka berteriak gembira dari puncak gunung-gunung!

AVB (2015)

Biarlah gurun dan kota-kotanya menyaringkan suara, begitu pula desa-desa yang dihuni orang Kedar! Biarlah penduduk Sela bersorak-sorai, biarlah mereka berteriak gembira dari puncak gunung-gunung!

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yes 42:11

Baiklah padang gurun
<04057>
menyaringkan
<05375>
suara dengan kota-kotanya
<05892>
dan dengan desa-desa
<02691>
yang didiami
<03427>
Kedar
<06938>
! Baiklah bersorak-sorai
<07442>
penduduk
<03427>
Bukit Batu
<05554>
, baiklah mereka berseru-seru
<06681>
dari puncak
<07218>
gunung-gunung
<02022>
!
TL ITL ©

SABDAweb Yes 42:11

Hendaklah
<05375>
padang belantara
<04057>
dan segala negerinyapun
<05892>
menyaringkan suaranya, demikianpun segala dusun
<02691>
yang dikeduduki
<03427>
orang Kedar
<06938>
; hendaklah segala orang yang duduk
<03427>
di bukit batu
<05554>
itu bertempik
<06681>
sorak dan berseru-seru dari atas kemuncak
<07218>
gunung
<02022>
!
AYT ITL
Biarlah padang belantara
<04057>
dan kota-kotanya
<05892>
mengangkat
<05375>
suara mereka, desa-desa
<02691>
yang didiami
<03427>
oleh kaum Kedar
<06938>
. Biarlah penduduk
<03427>
Sela
<05554>
bernyanyi dengan sukacita
<07442>
, biarlah mereka bersorak
<06681>
dari puncak
<07218>
gunung-gunung
<02022>
.
AVB ITL
Biarlah gurun
<04057>
dan kota-kotanya
<05892>
menyaringkan
<05375>
suara, begitu pula desa-desa
<02691>
yang dihuni
<03427>
orang Kedar
<06938>
! Biarlah penduduk
<03427>
Sela
<05554>
bersorak-sorai
<07442>
, biarlah mereka berteriak gembira
<06681>
dari puncak
<07218>
gunung-gunung
<02022>
!
HEBREW
wxwuy
<06681>
Myrh
<02022>
sarm
<07218>
elo
<05554>
ybsy
<03427>
wnry
<07442>
rdq
<06938>
bst
<03427>
Myrux
<02691>
wyrew
<05892>
rbdm
<04057>
wavy (42:11)
<05375>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Yes 42:11

Baiklah padang gurun e  menyaringkan suara dengan kota-kotanya dan dengan desa-desa yang didiami Kedar! f  Baiklah bersorak-sorai penduduk Bukit Batu, g  baiklah mereka berseru-seru dari puncak gunung-gunung! h 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Yes 42:11

Baiklah padang gurun 1  menyaringkan suara dengan kota-kotanya dan dengan desa-desa yang didiami 3  Kedar 2 ! Baiklah bersorak-sorai penduduk 3  Bukit Batu, baiklah mereka berseru-seru dari puncak gunung-gunung!

Catatan Full Life

Yes 40:1--66:24 1

Nas : Yes 40:1-66:24

Pasal-pasal ini ditulis selama tahun-tahun akhir hidup Yesaya. Allah menyatakan nubuat-nubuat ini supaya memberikan pengharapan dan penghiburan kepada umat-Nya selama mereka tertawan di Babel 150 tahun sesudah zaman Yesaya (lih. Yes 39:5-8); pasal-pasal ini penuh dengan penyataan nubuat mengenai Mesias yang akan datang dan kerajaan-Nya di bumi kelak. Beberapa peristiwa yang dinubuatkan digenapi berhubungan dengan tertawannya Yehuda oleh Babel dan pemulihannya. Banyak nubuat lain lebih khusus berhubungan dengan datangnya Yesus Kristus ke bumi, dan yang lain lagi masih menunggu penggenapan. Secara umum, pasal Yes 40:1-48:22 menekankan pelepasan, pasal Yes 49:1-57:21 penebusan, dan Yes 58:1-66:24 kemuliaan.


Yes 42:10-17 2

Nas : Yes 42:10-17

Yesaya bernubuat tentang suatu masa ketika orang bukan Yahudi dan Israel yang setia akan menyanyikan pujian kepada Tuhan mereka dari ujung-ujung bumi karena penebusan dan kemenangan mulia yang mereka alami melalui Dia.

[+] Bhs. Inggris



TIP #21: Untuk mempelajari Sejarah/Latar Belakang kitab/pasal Alkitab, gunakan Boks Temuan pada Tampilan Alkitab. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA