kecilkan semua  

Teks -- Kejadian 19:1 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
Sodom dan Gomora dimusnahkan Lot diselamatkan
19:1 Kedua malaikat itu tiba di Sodom pada waktu petang. Lot sedang duduk di pintu gerbang Sodom dan ketika melihat mereka, bangunlah ia menyongsong mereka, lalu sujud dengan mukanya sampai ke tanah,
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Lot a son of Haran; nephew of Abraham,son of Haran son of Terah; nephew of Abraham
 · Sodom an ancient town somewhere in the region of the Dead Sea that God destroyed with burning sulphur,a town 25 km south of Gomorrah and Masada


Topik/Tema Kamus: Sodom | Lot | Senja | Salam | Malaikat | Kota | Pintu Gerbang | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Kej 19:1 - LOT SEDANG DUDUK DI PINTU GERBANG SODOM. Nas : Kej 19:1 Sekalipun Lot sedih oleh perbuatan-perbuatan najis yang didengar dan dilihatnya (2Pet 2:7-8), ia masih bersedia mendiamkan kejahatan...

Nas : Kej 19:1

Sekalipun Lot sedih oleh perbuatan-perbuatan najis yang didengar dan dilihatnya (2Pet 2:7-8), ia masih bersedia mendiamkan kejahatan Sodom demi keuntungan materiel dan sosial

(lihat cat. --> Kej 13:12).

[atau ref. Kej 13:12]

Kompromi ini mendatangkan tragedi kepada keluarganya (ayat Kej 19:24). Demikian pula, orang percaya masa kini yang tidak melindungi keluarganya dari lingkungan yang tidak beriman dan pengaruh jahat demi keuntungan materiel dan sosial mengakibatkan tragedi bagi keluarganya.

Jerusalem: Kej 19:1-29 - -- Kisah ini berhubungan erat dengan bab 18, di mana sudah disiapkan, Kej 18:16-32. Di sinipun asal-usul rahasia. Kedua malaikat itu, Kej 19:1, ialah ked...

Kisah ini berhubungan erat dengan bab 18, di mana sudah disiapkan, Kej 18:16-32. Di sinipun asal-usul rahasia. Kedua malaikat itu, Kej 19:1, ialah kedua "orang" yang berpisah dengan Tuhan, Kej 18:22, setelah "tiga orang" bertamu kepada Abraham, Kej 18:2. Tetapi sepanjang bab 19 ini kedua orang tsb tetapi disebut "orang" saja dan bukan malaikat. Mereka berbicara atau dibicarakan sekali dalam bentuk tunggal dan sekali dalam bentuk jamak, sebagai wakil Tuhan yang sendiri tidak tampil ke muka. Mulai dengan nas tua ini Kitab Suci menekankan ciri moril agama Israel dan kuasa Tuhan yang merangkum dunia semesta. Ajaran cerita yang mengerikan ini kerap kali dikemukakan, lih khususnya Ula 29:23; Yes 1:9; 13:19; Yer 49:18; 50:40; Ams 4:11; Wis 10:6-7; Mat 10:15; 11:23-24; Luk 17:28 dst; 2Pe 2:6; Yud 7.

Ende: Kej 19:1 - -- Pintu-gerbang kota, jang kerapkali tertutup dengan atap djuga, adalah tempat orang-orang laki-laki biasanja berkumpul. Disana bermatjam-matjam hal dir...

Pintu-gerbang kota, jang kerapkali tertutup dengan atap djuga, adalah tempat orang-orang laki-laki biasanja berkumpul. Disana bermatjam-matjam hal dirundingkan.

Ref. Silang FULL: Kej 19:1 - Kedua malaikat // di Sodom // Lot // pintu gerbang // ke tanah · Kedua malaikat: Kej 18:2; Kej 18:2; Ibr 13:2 · di Sodom: Kej 18:22 · Lot: Kej 11:27; Kej 11:27 · pintu gerbang: Kej 18:1...

· Kedua malaikat: Kej 18:2; [Lihat FULL. Kej 18:2]; Ibr 13:2

· di Sodom: Kej 18:22

· Lot: Kej 11:27; [Lihat FULL. Kej 11:27]

· pintu gerbang: Kej 18:1; [Lihat FULL. Kej 18:1]

· ke tanah: Kej 17:3; [Lihat FULL. Kej 17:3]; Kej 48:12; Rut 2:10; 1Sam 25:23; 2Sam 14:33; 2Raj 2:15

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Kej 19:1-3 - Kedatangan Dua Malaikat Isi pasal ini adalah seperti yang terdapat dalam ...

SH: Kej 19:1-29 - Penghukuman dan anugerah (Jumat, 7 Mei 2004) Penghukuman dan anugerah Penghukuman dan anugerah. Betapa mudahnya seorang meniru dan mempraktikkan p...

SH: Kej 19:1-29 - Salah Pergaulan (Selasa, 12 Juni 2018) Salah Pergaulan Pergaulan bebas adalah cara bergaul yang melampaui batasan iman, norma, dan moral suatu masyaraka...

SH: Kej 19:1-29 - Luput dari Bahaya (Rabu, 19 Juni 2024) Luput dari Bahaya Pengalaman sewaktu kita terluput dari bahaya bisa menjadi kisah yang terus-menerus diceritakan....

Utley: Kej 19:1-11 - --NASKAH NASB (UPDATED): Kej 19:1-11...

Topik Teologia: Kej 19:1 - -- Makhluk-makhluk Supranatural Para Malaikat Baik ...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Kejadian (Pendahuluan Kitab) Penulis : Musa Tema : Permulaan Tanggal Penulisan: + 1445 -- 1405 SM...

Full Life: Kejadian (Garis Besar) Garis Besar I. Permulaan Sejarah Manusia (...

Matthew Henry: Kejadian (Pendahuluan Kitab) Di hadapan kita sekarang ada Kitab Suci, atau buku, sebab itulah arti...

Jerusalem: Kejadian (Pendahuluan Kitab) PENGANTAR JUDUL-JUDUL, PEMBAGIAN DAN ISI Kelima buku pertama Kitab Suci me...

Ende: Kejadian (Pendahuluan Kitab) KEDJADIAN KATA PENDAHULUAN Perintjian Kitab Perdjandjian Lama Perdjandjian Lama terdiri dari 45 kitab, ja...

BIS: Kejadian (Pendahuluan Kitab) KEJADIAN PENGANTAR Buku Kejadian mengisahkan penciptaan alam semesta, asal-usul umat manusia, pangkal dosa dan...

Ajaran: Kejadian (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengetahui isi kitab Kejadian, dapat memahami kekuasaan Allah dalam sejarah penciptaan, serta ku...

Intisari: Kejadian (Pendahuluan Kitab) Segalanya Bermula Dari Sini PENTINGNYA KITAB KEJADIANIsi Alkitab tidak akan berarti banyak tanpa Kitab Kejadian. Kitab in...

Garis Besar Intisari: Kejadian (Pendahuluan Kitab) [1] RIWAYAT UMAT MANUSIA Kej 1:1-11:30...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.08 detik
dipersembahkan oleh YLSA