kecilkan semua  

Teks -- Yehezkiel 9:4 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
9:4 Firman TUHAN kepadanya: "Berjalanlah dari tengah-tengah kota, yaitu Yerusalem dan tulislah huruf T pada dahi orang-orang yang berkeluh kesah karena segala perbuatan-perbuatan keji yang dilakukan di sana."
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Yerusalem the capital city of Israel,a town; the capital of Israel near the southern border of Benjamin


Topik/Tema Kamus: Dahi | Kepala | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Kata/Frasa
Ref. Silang BIS , Ref. Silang TB

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , TFTWMS

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Yeh 9:4 - BERKELUH KESAH KARENA SEGALA PERBUATAN-PERBUATAN KEJI. Nas : Yeh 9:4 Allah memerintahkan bahwa hanya orang yang tinggal setia kepada-Nya dan firman-Nya dapat lolos dari hukuman yang akan datang. 1)...

Nas : Yeh 9:4

Allah memerintahkan bahwa hanya orang yang tinggal setia kepada-Nya dan firman-Nya dapat lolos dari hukuman yang akan datang.

  1. 1) Kesetiaan mereka kepada Allah ditentukan oleh kasih mereka akan kebenaran dan kesedihan serta kebencian mereka atas dosa-dosa yang dilakukan di sekitar mereka. Mereka akan menerima tanda pengenal khusus dari Allah -- huruf Ibrani _taw_ (huruf terakhir dari abjad Ibrani yang berbentuk salib).
  2. 2) Merasa sedih atas dosa adalah bukti dari iman sejati yang menyelamatkan; mereka yang sungguh-sungguh menjadi milik Allah akan sedih seperti Allah pada saat mereka melihat dosa dan kebejatan di dalam dunia dan gereja

    (lihat cat. --> Ibr 1:9).

    [atau ref. Ibr 1:9]

Jerusalem: Yeh 9:4 - huruf T Huruf Ibrani tav dahulu berbentuk.

Huruf Ibrani tav dahulu berbentuk.

Ende: Yeh 9:4 - -- Huruf T(aw) rupa2nja dahulu berbentuk palang (salib). Orang2 ditandai dengannja oleh karena tidak ikut serta dalam keburukan umum dan karenanja akan s...

Huruf T(aw) rupa2nja dahulu berbentuk palang (salib). Orang2 ditandai dengannja oleh karena tidak ikut serta dalam keburukan umum dan karenanja akan selamat.

Ref. Silang FULL: Yeh 9:4 - yaitu Yerusalem // tulislah huruf // berkeluh kesah // di sana · yaitu Yerusalem: Yer 25:29 · tulislah huruf: Kej 4:15; Kej 4:15; Kel 12:7; 2Kor 1:22; Wahy 7:3; Wahy 7:3 · berkeluh kesah: Mazm...

· yaitu Yerusalem: Yer 25:29

· tulislah huruf: Kej 4:15; [Lihat FULL. Kej 4:15]; Kel 12:7; 2Kor 1:22; Wahy 7:3; [Lihat FULL. Wahy 7:3]

· berkeluh kesah: Mazm 119:136; Yer 7:29; 13:17; Yeh 21:6; Am 6:6

· di sana: Mazm 119:53

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

Ref. Silang BIS: Yeh 9:4 - -- Why 7:3, 9:4, 14:1

Ref. Silang TB: Yeh 9:4 - -- Why 7:3, 9:4, 14:1

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Yeh 9:1-4 - Persiapan untuk Menghancurkan Yerusalem; Orang Benar Ditandai untuk Diselamatkan Sang nabi, dalam penglihatan, telah menyaksikan kejahatan yang dikerjakan...

Matthew Henry: Yeh 1:1-3 - Penglihatan Yehezkiel yang Pertama di Tepi Sungai Kebar Dalam pasal ini kita mendapati, ...

SH: Yeh 9:1-11 - Yang menguatkan dan mengingatkan Kristen (Selasa, 24 Juli 2001) Yang menguatkan dan mengingatkan Kristen Yang menguatkan dan mengingatkan Kristen. Bacaan kita hari ini m...

SH: Yeh 9:1-11 - Kenajisan di rumah Tuhan (Rabu 8 Oktober 2008) Kenajisan di rumah Tuhan Judul: Hukuman bagi yang najis Pada waktu Allah menyatakan hukumannya, siapak...

SH: Yeh 9:1-11 - Pemusnahan bagi yang Tidak Bertobat (Rabu, 27 Juli 2016) Pemusnahan bagi yang Tidak Bertobat TUHAN menyerukan dan memanggil orang-orang yang akan melakukan penghukuman at...

SH: Yeh 9:1-11 - Kesetiaan Tuhan (Sabtu, 18 Desember 2021) Kesetiaan Tuhan Ancaman Tuhan tidak pernah merupakan ancaman kosong. Dalam pasal sebelumnya (...

TFTWMS: Yeh 7:21--21:32 - Yeh 7:21, 22 21 Yeh 7:21, 22 21 Aku akan menyerahkannya menjadi rampa...

TFTWMS: Yeh 9:3-4 - Yehezkiel 9:3, 4 Yehezkiel 9:3, 4 Pada saat itu kemuliaan Allah Israel sudah terangka...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Yehezkiel (Pendahuluan Kitab) Penulis : Yehezkiel Tema : Hukuman dan Kemuliaan Allah Tanggal Penulis...

Full Life: Yehezkiel (Garis Besar) Garis Besar I. Panggilan dan Penugasan Yehezkiel (...

Jerusalem: Yehezkiel (Pendahuluan Kitab) YEHEZKIEL Berbeda dengan kitab Yeremia, kitab Yehezkiel tampaknya sebuah kitab yang tersusun rapih. Se...

Ende: Yehezkiel (Pendahuluan Kitab) JEHESKIEL PENDAHULUAN Diantara para tokoh kenabian di Israil Jeheskiel (artinja: Allah menguatkan, ataupun: Semoga Alla...

Ende: Yehezkiel (Pendahuluan Kitab) PENGANTAR KITAB PARA NABI PENDAHULUAN Kitab para nabi, jang terdjemahan Indonesianja kami sadjikan bersama ini, memuat ...

TFTWMS: Yehezkiel (Pendahuluan Kitab) YEHEZKIEL 9 ~ komentari Hukuman Allah: Enam Algojo Di dalam ...

TFTWMS: Yehezkiel (Pendahuluan Kitab) KEBENARAN& PENGHAKIMAN(Yehezkiel 9) Saatnya tiba ketika penghakiman h...

TFTWMS: Yehezkiel (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Wadah tinta biasanya sebuah kotak pipih dua puluh dua sentimeter panjangnya, tiga sentimeter l...

BIS: Yehezkiel (Pendahuluan Kitab) YEHEZKIEL PENGANTAR Nabi Yehezkiel tinggal dalam pembuangan di Babel, baik sebelum, maupun sesudah jatuhnya Ye...

Ajaran: Yehezkiel (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengenal isi Kitab Yehezkiel, anggota jemaat dapat mengerti dan yakin bahwa Allah yang memilih b...

Intisari: Yehezkiel (Pendahuluan Kitab) Laporan seorang penjaga LATAR BELAKANGDalam tahun 597 SM raja Babel, Nebukadnezar mengangkut raja Yoyakim ke Babel bersam...

Garis Besar Intisari: Yehezkiel (Pendahuluan Kitab) [1] PANGGILAN YEHEZKIEL Yeh 1:1-3:27...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.16 detik
dipersembahkan oleh YLSA