Teks -- Yehezkiel 11:19 (TB)
Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus
kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Yeh 11:17-21; Yeh 11:19
Full Life: Yeh 11:17-21 - AKU AKAN MEMBERI KAMU TANAH.
Nas : Yeh 11:17-21
Nubuat ini tergenapi sebagian ketika sekelompok sisa kembali dari
pembuangan di Babel (awal 538 SM). Selanjutnya, ayat-ayat ini ...
Nas : Yeh 11:17-21
Nubuat ini tergenapi sebagian ketika sekelompok sisa kembali dari pembuangan di Babel (awal 538 SM). Selanjutnya, ayat-ayat ini menunjuk kepada pengumpulan orang Israel pada akhir zaman
(lihat cat. --> Wahy 12:6).
[atau ref. Wahy 12:6]
Full Life: Yeh 11:19 - AKU AKAN MEMBERIKAN ... ROH YANG BARU.
Nas : Yeh 11:19
Nubuat ini pada awalnya digenapi pada saat kebangkitan Yesus
(lihat art. PEMBAHARUAN PARA MURID),
dan pencurahan Roh Kud...
Nas : Yeh 11:19
Nubuat ini pada awalnya digenapi pada saat kebangkitan Yesus
(lihat art. PEMBAHARUAN PARA MURID),
dan pencurahan Roh Kudus pada hari Pentakosta
(lihat cat. --> Kis 2:4;
[atau ref. Kis 2:4]
bd. Yoel 2:28-29). Yehezkiel bernubuat bahwa mereka akan diberi kuasa oleh Roh Kudus supaya hidup sesuai dengan kehendak dan hukum Allah. Roh Kudus Allah, dengan segenap karunia dan karya-Nya, kini tersedia untuk semua orang yang beriman pada Yesus Kristus.
Jerusalem: Yeh 11:19 - hati yang lain Ini menurut terjemahan Yunani. Dalam naskah Ibrani tertulis: hati yang satu, sedangkan dalam terjemahan Siria terbaca: hati yang baru, bdk Yeh 18:31; ...
Jerusalem: Yeh 11:19 - di dalam batin mereka Begitulah menurut terjemahan-terjemahan kuno. Dalam naskah Ibrani tertulis; di dalam batin kamu.
Begitulah menurut terjemahan-terjemahan kuno. Dalam naskah Ibrani tertulis; di dalam batin kamu.
Ende -> Yeh 11:1-21; Yeh 11:14-21
Ende: Yeh 11:1-21 - -- Ajat ini harus digabung dengan pasal 8(Yeh 8) (mungkin suatu djiplakan
dari Yeh 11:22-24).
Ajat ini harus digabung dengan pasal 8(Yeh 8) (mungkin suatu djiplakan dari Yeh 11:22-24).
Ende: Yeh 11:14-21 - -- Nubuat ini dikatakan kepada kaum buangan di Babel. Orang2 di Jerusjalem
berpendapat, bahwa mereka orang2 pilihan Jahwe oleh karena tidak masuk
pembuan...
Nubuat ini dikatakan kepada kaum buangan di Babel. Orang2 di Jerusjalem berpendapat, bahwa mereka orang2 pilihan Jahwe oleh karena tidak masuk pembuangan. Tapi Jeheskiel berkata, bahwa djustru kaum buanganlah orang2 pilihan. Dengan mereka itulah Jahwe akan membuat umat jang baru bagi diriNja. Orang2 Jerusjalem akan dihukum. (aj. 21)(Yeh 11:21)
Endetn -> Yeh 11:19
diperbaiki menurut terdjemahan2 kuno. Tertulis: (-)kamu".
Ref. Silang FULL -> Yeh 11:19
Ref. Silang FULL: Yeh 11:19 - mereka hati // yang keras // yang taat · mereka hati: 2Taw 30:12; 2Taw 30:12; Mazm 86:11; Mazm 86:11
· yang keras: Za 7:12; Rom 2:5
· yang taat: Yeh 18:31; 2Kor 3:3; 2K...
· mereka hati: 2Taw 30:12; [Lihat FULL. 2Taw 30:12]; Mazm 86:11; [Lihat FULL. Mazm 86:11]