Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Matius 5:17

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mat 5:17

"Janganlah kamu menyangka, bahwa Aku datang untuk meniadakan hukum Taurat atau kitab para nabi. Aku datang bukan untuk meniadakannya, melainkan untuk menggenapinya 1 . a 

AYT (2018)

“Jangan berpikir bahwa Aku datang untuk meniadakan Hukum Taurat atau kitab para nabi. Aku datang bukan untuk meniadakannya melainkan untuk menggenapinya.

TL (1954) ©

SABDAweb Mat 5:17

"Janganlah kamu sangkakan Aku datang hendak merombak hukum Taurat atau kitab nabi-nabi; bukannya Aku datang hendak merombak, melainkan hendak menggenapkan.

BIS (1985) ©

SABDAweb Mat 5:17

"Janganlah menganggap bahwa Aku datang untuk menghapuskan hukum Musa dan ajaran nabi-nabi. Aku datang bukan untuk menghapuskannya, tetapi untuk menunjukkan arti yang sesungguhnya.

TSI (2014)

“Janganlah kamu berpikir bahwa Aku datang untuk membatalkan hukum Taurat atau kitab para nabi. Aku datang bukan untuk membatalkannya, tetapi untuk menggenapi semua yang tertulis di dalamnya.

MILT (2008)

"Janganlah mengira bahwa Aku datang untuk membatalkan torat atau kitab para nabi. Aku datang tidak untuk membatalkan, melainkan untuk menggenapinya.

Shellabear 2011 (2011)

"Jangan menyangka bahwa Aku datang untuk meniadakan hukum Taurat, yaitu hukum yang terdapat dalam Kitab Suci Taurat, atau firman yang telah disampaikan Allah melalui para nabi. Aku datang bukan untuk meniadakannya, melainkan untuk menggenapinya.

AVB (2015)

“Jangan sangka Aku datang untuk menghapuskan Taurat dan ajaran nabi-nabi. Aku datang bukan untuk menghapuskan tetapi untuk menunaikan segala-galanya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mat 5:17

"Janganlah
<3361>
kamu menyangka
<3543>
, bahwa
<3754>
Aku datang
<2064>
untuk meniadakan
<2647>
hukum Taurat
<3551>
atau
<2228>
kitab para nabi
<4396>
. Aku datang
<2064>
bukan
<3756>
untuk meniadakannya
<2647>
, melainkan
<235>
untuk menggenapinya
<4137>
.
TL ITL ©

SABDAweb Mat 5:17

"Janganlah
<3361>
kamu sangkakan
<3543>
Aku datang
<2064>
hendak merombak
<2647>
hukum Taurat
<3551>
atau
<2228>
kitab nabi-nabi
<4396>
; bukannya
<3756>
Aku datang
<2064>
hendak merombak
<2647>
, melainkan
<235>
hendak menggenapkan
<4137>
.
AYT ITL
"Jangan
<3361>
berpikir
<3543>
bahwa
<3754>
Aku datang
<2064>
untuk meniadakan
<2647>
Hukum Taurat
<3551>
atau
<2228>
kitab para nabi
<4396>
. Aku datang
<2064>
bukan
<3756>
untuk meniadakannya
<2647>
melainkan
<235>
untuk menggenapinya
<4137>
.
AVB ITL
“Jangan
<3361>
sangka
<3543>
Aku datang
<2064>
untuk menghapuskan
<2647>
Taurat
<3551>
dan
<2228>
ajaran nabi-nabi
<4396>
. Aku datang
<2064>
bukan
<3756>
untuk menghapuskan
<2647>
tetapi
<235>
untuk menunaikan segala-galanya
<4137>
.

[<3754>]
GREEK
μη
<3361>
PRT-N
νομισητε
<3543> <5661>
V-AAS-2P
οτι
<3754>
CONJ
ηλθον
<2064> <5627>
V-2AAI-1S
καταλυσαι
<2647> <5658>
V-AAN
τον
<3588>
T-ASM
νομον
<3551>
N-ASM
η
<2228>
PRT
τους
<3588>
T-APM
προφητας
<4396>
N-APM
ουκ
<3756>
PRT-N
ηλθον
<2064> <5627>
V-2AAI-1S
καταλυσαι
<2647> <5658>
V-AAN
αλλα
<235>
CONJ
πληρωσαι
<4137> <5658>
V-AAN
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Mat 5:17

"Janganlah kamu menyangka, bahwa Aku datang untuk meniadakan hukum Taurat atau kitab para nabi. Aku datang bukan untuk meniadakannya, melainkan untuk menggenapinya 1 . a 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mat 5:17

"Janganlah kamu menyangka, bahwa Aku datang untuk meniadakan hukum Taurat 1  atau kitab para nabi. Aku datang bukan untuk meniadakannya 1 , melainkan 2  untuk menggenapinya.

Catatan Full Life

Mat 5:1--8:28 1

Nas : Mat 5:1-7:29

Pasal Mat 5:1-7:29, yang biasanya disebut Khotbah Kristus di Bukit, berisi penyataan dari prinsip-prinsip kebenaran Allah dengan mana semua orang Kristen harus hidup oleh iman kepada Anak Allah (Gal 2:20) dan oleh kuasa Roh Kudus yang tinggal di dalam diri kita (Rom 8:2-14; Gal 5:16-25). Semua orang yang menjadi anggota Kerajaan Allah harus lapar dan haus akan kebenaran yang diajarkan dalam Khotbah Kristus

(lihat cat. --> Mat 5:6).

[atau ref. Mat 5:6]


Mat 5:17 2

Nas : Mat 5:17

Maksud Kristus ialah agar tuntutan rohani hukum Allah dapat dilaksanakan di dalam kehidupan para pengikut-Nya (Rom 3:31; 8:4). Hubungan orang percaya dengan hukum Allah meliputi hal-hal berikut :

  1. 1) Hukum yang perlu ditaati oleh orang percaya terdiri atas prinsip-prinsip etis dan moral di PL (Mat 7:12; 22:36-40; Rom 3:31; Gal 5:14;

    lihat art. HUKUM PERJANJIAN LAMA)

    dan ajaran Kristus serta para rasul (Mat 28:20; 1Kor 7:19; 9:21; Gal 6:2). Hukum-hukum ini menyatakan tabiat dan kehendak Allah bagi semua orang dan masih berlaku hingga saat ini. Hukum PL yang langsung menyangkut bangsa Israel, seperti di bidang persembahan kurban, upacara agama, sosial dan sipil, kini tidak mengikat lagi (Ibr 10:1-4; mis. Im 1:2-3; 24:10).
  2. 2) Orang percaya tidak boleh memandang hukum Taurat sebagai suatu sistem perintah resmi yang perlu ditaati agar memperoleh pengampunan keselamatan (Gal 2:16,19). Sebaliknya, hukum Taurat hendaknya dilihat sebagai panduan moral bagi mereka yang sudah selamat dan yang dengan menaatinya menunjukkan kehidupan Kristus yang ada di dalam diri mereka (Rom 6:15-22).
  3. 3) Iman kepada Kristus merupakan titik tolak untuk menggenapi hukum Taurat. Melalui iman kepada Kristus, Allah menjadi Bapa kita (bd. Yoh 1:12). Oleh karena itu, ketaatan kita sebagai orang percaya bukan sekedar ketaatan kepada Allah sebagai Pemberi hukum yang berdaulat, namun lebih selaku anak kepada Bapanya (Gal 4:6).
  4. 4) Melalui iman kepada Kristus, maka orang percaya, oleh kasih karunia Allah (Rom 5:21) dan Roh Kudus yang mendiami diri mereka (Rom 8:13; Gal 3:5,14), diberikan dorongan batiniah dan kuasa untuk menaati hukum Allah (Rom 16:25-26; Ibr 10:16). Kita menggenapi hukum Allah dengan hidup menurut pimpinan Roh Kudus (Rom 8:4-14). Roh Kudus membantu kita mematikan perbuatan daging dan menggenapi kehendak Allah (Rom 8:13;

    lihat cat. --> Mat 7:21).

    [atau ref. Mat 7:21]

    Demikianlah, ketaatan yang lahiriah kepada hukum Allah harus disertai perubahan dalam hati dan roh kita (bd. ayat Mat 5:21-28).
  5. 5) Setelah dibebaskan dari kuasa dosa dan kini menjadi hamba kepada Allah (Rom 6:18-22), orang percaya mengikuti prinsip "iman" dengan hidup "di bawah hukum Kristus" (1Kor 9:21). Dengan demikian, kita menggenapi hukum Kristus (Gal 6:2) dan dengan sendirinya setia kepada tuntutan hukum Taurat

    (lihat cat. --> Rom 7:4;

    lihat cat. --> Rom 8:4;

    lihat cat. --> Gal 3:19;

    [atau ref. Rom 7:4; 8:4; Gal 3:19]

    Gal 5:16-25).
  6. 6) Yesus dengan tegas mengajarkan bahwa melakukan kehendak Bapa-Nya di Sorga akan tetap merupakan suatu syarat untuk memasuki Kerajaan Sorga

    (lihat cat. --> Mat 7:21).

    [atau ref. Mat 7:21]

[+] Bhs. Inggris



TIP #04: Coba gunakan range (OT dan NT) pada Pencarian Khusus agar pencarian Anda lebih terfokus. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA