Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yesaya 21:8

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Yes 21:8

Kemudian berserulah orang yang melihat l  itu: "Di tempat peninjauan, ya tuanku, aku berdiri senantiasa sehari suntuk, dan di tempat pengawalanku aku terpancang setiap malam."

AYT (2018)

Kemudian, pengawas itu berseru, “Di menara pengawas, ya Tuanku, aku senantiasa berdiri pada siang hari, dan di pos penjagaan, aku ditempatkan sepanjang malam.

TL (1954) ©

SABDAweb Yes 21:8

Maka berserulah ia: Seekor singa Tuhan! Bahwasanya aku berdiri pada bangun-bangun dengan tiada berkeputusan sepanjang hari dan aku berjaga-jaga pada pertungguankupun semalam-malaman.

BIS (1985) ©

SABDAweb Yes 21:8

Kemudian penjaga itu berseru, "Tuan, saya sudah berjaga setiap hari siang dan malam."

MILT (2008)

Lalu dia berseru: Ada singa! Ya tuanku tuanku 0136, akulah yang senantiasa berdiri di atas menara pengawas pada siang hari, dan akulah yang ditempatkan di gardu jaga sepanjang malam.

Shellabear 2011 (2011)

Lalu pengintai itu berseru seperti singa, "Aku senantiasa berdiri, ya Tuanku, di tempat peninjauan pada siang hari, dan aku ditempatkan di pos penjagaan sepanjang malam!

AVB (2015)

Lalu pengintip itu berseru seperti singa, “Aku sentiasa berdiri, ya tuanku, di menara tinjau pada siang hari, dan aku ditempatkan di menara pengawal sepanjang malam!

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yes 21:8

Kemudian berserulah
<07121>
orang yang melihat itu: "Di
<05921>
tempat peninjauan
<04707>
, ya tuanku
<0136>
, aku
<0595>
berdiri
<05975>
senantiasa
<08548>
sehari suntuk
<03119>
, dan di
<05921>
tempat pengawalanku
<04931>
aku
<0595>
terpancang
<05324>
setiap
<03605>
malam
<03915>
."

[<0738>]
TL ITL ©

SABDAweb Yes 21:8

Maka berserulah
<07121>
ia: Seekor singa
<0738>
Tuhan
<0136>
! Bahwasanya aku
<0595>
berdiri
<05975>
pada
<05921>
bangun-bangun
<04707>
dengan tiada berkeputusan
<08548>
sepanjang hari
<03119>
dan aku berjaga-jaga
<05324>
pada pertungguankupun
<04931>
semalam-malaman
<03915> <03605>
.
AYT ITL
Kemudian, pengawas itu berseru
<07121>
, “Di
<05921>
menara pengawas
<04707>
, ya Tuanku
<0136>
, aku
<0595>
senantiasa
<08548>
berdiri
<05975>
pada siang hari
<03119>
, dan di
<05921>
pos penjagaan
<04931>
, aku
<0595>
ditempatkan
<05324>
sepanjang
<03605>
malam
<03915>
.

[<0738>]
AVB ITL
Lalu pengintip itu berseru
<07121>
seperti singa
<0738>
, “Aku
<0595>
sentiasa
<08548>
berdiri
<05975>
, ya tuanku
<0136>
, di
<05921>
menara tinjau
<04707>
pada siang hari
<03119>
, dan aku
<0595>
ditempatkan
<05324>
di
<05921>
menara pengawal
<04931>
sepanjang
<03605>
malam
<03915>
!
HEBREW
twlylh
<03915>
lk
<03605>
bun
<05324>
ykna
<0595>
ytrmsm
<04931>
lew
<05921>
Mmwy
<03119>
dymt
<08548>
dme
<05975>
ykna
<0595>
ynda
<0136>
hpum
<04707>
le
<05921>
hyra
<0738>
arqyw (21:8)
<07121>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Yes 21:8

Kemudian berserulah orang yang melihat l  itu: "Di tempat peninjauan, ya tuanku, aku berdiri senantiasa sehari suntuk, dan di tempat pengawalanku aku terpancang setiap malam."

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Yes 21:8

Kemudian berserulah 1  orang yang melihat itu: "Di tempat peninjauan, ya tuanku, aku berdiri 2  senantiasa sehari suntuk, dan di tempat pengawalanku aku terpancang setiap malam 3 ."

Catatan Full Life

Yes 13:1--24:17 1

Nas : Yes 13:1-23:18

Pasal-pasal ini mencatat berbagai hukuman yang dikenakan kepada berbagai bangsa asing dan pada Yerusalem yang murtad. Yesaya mulai dengan Babel (Yes 13:1-14:23) dan Asyur (Yes 14:24-27) dan melanjutkan dengan nubuat terhadap negeri-negeri yang lebih kecil. Pasal-pasal ini mengajarkan bahwa semua bangsa dan orang bertanggung jawab kepada Allah; orang yang menentang Dia dan rencana keselamatan ilahi-Nya akan dihukum dan dibinasakan, dan orang yang percaya kepada-Nya akan menang pada akhirnya.


Yes 21:1-10 2

Nas : Yes 21:1-10

Allah memberikan penglihatan kedua kepada Yesaya mengenai keruntuhan dan kebinasaan Babel yang terletak di bagian utara Teluk Persia (lih. catatan-catatan dalam pasal 13; Yes 13:1-22;

lihat cat. --> Yes 13:1 dst.).

[atau ref. Yes 13:1]

[+] Bhs. Inggris



TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA