Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yeremia 48:9

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Yer 48:9

Berikanlah sayap t  kepada Moab, supaya ia lari terbang; u  kota-kotanya akan menjadi sunyi sepi, tidak ada lagi penduduk di dalamnya.

AYT (2018)

Berilah sayap kepada Moab karena ia akan terbang menjauh; kota-kotanya akan menjadi suatu kesunyian, tanpa penghuni di dalamnya.

TL (1954) ©

SABDAweb Yer 48:9

Berikanlah bulu kepada Moab, karena ia akan keluar sambil terbang, dan segala negerinya akan menjadi suatu kerobohan batu, sehingga seorangpun tiada duduk dalamnya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Yer 48:9

Pasanglah batu nisan untuk Moab, sebab tak lama lagi negeri itu akan dimusnahkan sama sekali. Kota-kotanya akan runtuh dan tak seorang pun akan tinggal di sana."

MILT (2008)

Berikanlah sayap kepada Moab, karena dia akan terbang jauh, dan kota-kotanya akan menjadi gurun pasir, tidak berpenduduk di dalamnya.

Shellabear 2011 (2011)

Berilah sayap kepada Moab, supaya ia terbang pergi. Kota-kotanya akan menjadi sunyi, tidak ada yang tinggal di dalamnya.

AVB (2015)

Berikanlah sayap kepada Moab, supaya dia terbang pergi. Kota-kotanya akan menjadi sunyi, tidak ada yang tinggal di dalamnya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yer 48:9

Berikanlah
<05414>
sayap
<06731>
kepada Moab
<04124>
, supaya
<03588>
ia lari
<05323>
terbang
<03318>
; kota-kotanya
<05892>
akan menjadi
<01961>
sunyi sepi
<08047>
, tidak ada
<0369>
lagi penduduk
<03427>
di dalamnya
<02004>
.
TL ITL ©

SABDAweb Yer 48:9

Berikanlah
<05414>
bulu
<06731>
kepada Moab
<04124>
, karena
<03588>
ia akan keluar
<03318>
sambil terbang
<05323>
, dan segala negerinya
<05892>
akan menjadi
<01961>
suatu kerobohan batu
<08047>
, sehingga seorangpun tiada
<0369>
duduk
<03427>
dalamnya
<02004>
.
AYT ITL
Berilah
<05414>
sayap
<06731>
kepada Moab
<04124>
karena
<03588>
ia akan terbang
<05323>
menjauh
<03318>
; kota-kotanya
<05892>
akan menjadi
<01961>
suatu kesunyian
<08047>
, tanpa
<0369>
penghuni
<03427>
di dalamnya
<02004>
.
AVB ITL
Berikanlah
<05414>
sayap
<06731>
kepada Moab
<04124>
, supaya dia terbang
<05323>
pergi
<03318>
. Kota-kotanya
<05892>
akan menjadi
<01961>
sunyi
<08047>
, tidak
<0369>
ada yang tinggal
<03427>
di dalamnya
<02004>
.
HEBREW
Nhb
<02004>
bswy
<03427>
Nyam
<0369>
hnyyht
<01961>
hmsl
<08047>
hyrew
<05892>
aut
<03318>
aun
<05323>
yk
<03588>
bawml
<04124>
Uyu
<06731>
wnt (48:9)
<05414>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Yer 48:9

Berikanlah sayap t  kepada Moab, supaya ia lari terbang; u  kota-kotanya akan menjadi sunyi sepi, tidak ada lagi penduduk di dalamnya.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Yer 48:9

Berikanlah sayap 1  kepada Moab, supaya ia lari terbang; kota-kotanya 2  akan menjadi sunyi sepi, tidak ada lagi penduduk di dalamnya.

Catatan Full Life

Yer 46:1--52:34 1

Nas : Yer 46:1-51:64

Pasal-pasal ini berisi aneka nubuat tentang hukuman ilahi atas bangsa-bangsa asing. Yeremia ditahbiskan bukan untuk menjadi nabi kepada bangsa Yehuda saja, tetapi juga "nabi bagi bangsa-bangsa" (Yer 1:5).

[+] Bhs. Inggris



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA