Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Roma 8:9

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Rm 8:9

Tetapi kamu tidak hidup dalam daging, y  melainkan dalam Roh, jika memang Roh Allah diam di dalam kamu 1 . z  Tetapi jika orang tidak memiliki Roh Kristus, a  ia bukan milik Kristus.

AYT (2018)

Namun demikian, kamu tidak hidup dalam daging, melainkan dalam Roh, jika Roh Allah memang hidup dalam kamu. Siapa tidak memiliki Roh Kristus, ia bukan milik-Nya.

TL (1954) ©

SABDAweb Rm 8:9

Tetapi kamu ini bukannya di dalam tabiat duniawi, melainkan di dalam Roh, yaitu jikalau Roh Allah ada diam di dalam dirimu. Jikalau barang seorang tiada menaruh Roh Kristus, bukannya ia milik Kristus.

BIS (1985) ©

SABDAweb Rm 8:9

Tetapi kalian tidak hidup menurut tabiat manusia. Kalian hidup menurut Roh Allah--kalau, tentunya, Roh Allah sungguh-sungguh memegang peranan di dalam dirimu. Orang yang tidak mempunyai Roh Kristus, orang itu bukanlah kepunyaan Kristus.

TSI (2014)

Tetapi kamu semua yang bersatu dengan Kristus tidak lagi dikuasai oleh nalurimu yang berdosa! Sebaliknya, kamu dikuasai oleh Roh Allah karena Roh Kristus benar-benar ada dalam dirimu. Orang yang tidak memiliki Roh Kristus bukanlah milik Kristus.

MILT (2008)

Dan kamu tidak hidup dalam daging, melainkan dalam Roh, jika memang Roh Allah Elohim 2316 tinggal di dalam kamu; tetapi jika seseorang tidak memiliki Roh Kristus, ia bukanlah milik-Nya.

Shellabear 2011 (2011)

Namun, kamu tidak hidup dalam keduniawian melainkan dalam Ruh, jika Ruh Allah benar-benar ada di dalam dirimu. Jika seseorang tidak memiliki Ruh Al Masih, ia bukan milik Al Masih.

AVB (2015)

Tetapi kamu dikawal bukan oleh sifat tabii yang berdosa tetapi oleh Roh, jika Roh Allah hidup dalam dirimu. Dan jika seseorang tidak ada Roh Kristus, dia bukanlah milik Kristus.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Rm 8:9

Tetapi
<1161>
kamu
<5210>
tidak
<3756>
hidup
<1510>
dalam
<1722>
daging
<4561>
, melainkan
<235>
dalam
<1722>
Roh
<4151>
, jika memang
<1512>
Roh
<4151>
Allah
<2316>
diam
<3611>
di dalam
<1722>
kamu
<5213>
. Tetapi
<1161>
jika
<1487>
orang tidak
<3756>
memiliki
<2192>
Roh
<4151>
Kristus
<5547>
, ia
<3778>
bukan
<3756>
milik Kristus
<846>
.

[<5100> <1510>]
TL ITL ©

SABDAweb Rm 8:9

Tetapi kamu
<5210>
ini bukannya
<3756>
di
<1722>
dalam tabiat duniawi
<4561>
, melainkan
<235>
di
<1722>
dalam Roh
<4151>
, yaitu jikalau
<1512>
Roh
<4151>
Allah
<2316>
ada diam
<3611>
di
<1722>
dalam dirimu
<5213>
. Jikalau
<1487>
barang
<5100>
seorang tiada
<3756>
menaruh
<2192>
Roh
<4151>
Kristus
<5547>
, bukannya
<3756>
ia milik
<3778>
Kristus.
AYT ITL
Namun
<1161>
demikian, kamu
<5210>
tidak
<3756>
hidup dalam
<1722>
daging
<4561>
, tetapi
<235>
dalam
<1722>
Roh
<4151>
jika
<1512>
Roh
<4151>
Allah
<2316>
memang tinggal
<3611>
di dalam
<1722>
kamu
<5213>
. Sebab, jika
<1487>
seseorang
<5100>
tidak
<3756>
memiliki
<2192>
Roh
<4151>
Kristus
<5547>
, ia
<3778>
bukanlah
<3756>
milik-Nya
<846>
.

[<1510> <1161> <1510>]
AVB ITL
Tetapi
<1161>
kamu
<5210>
dikawal bukan
<3756>
oleh
<1722>
sifat tabii
<4561>
yang berdosa tetapi
<235>
oleh
<1722>
Roh
<4151>
, jika
<1512>
Roh
<4151>
Allah
<2316>
hidup
<3611>
dalam
<1722>
dirimu
<5213>
. Dan jika
<1487>
seseorang
<5100>
tidak
<3756>
ada
<2192>
Roh
<4151>
Kristus
<5547>
, dia
<3778>
bukanlah
<3756>
milik Kristus
<846>
.

[<1510> <1161> <1510>]
GREEK WH
υμεις
<5210>
P-2NP
δε
<1161>
CONJ
ουκ
<3756>
PRT-N
εστε
<2075> <5748>
V-PXI-2P
εν
<1722>
PREP
σαρκι
<4561>
N-DSF
αλλα
<235>
CONJ
εν
<1722>
PREP
πνευματι
<4151>
N-DSN
ειπερ
<1512>
COND
πνευμα
<4151>
N-NSN
θεου
<2316>
N-GSM
οικει
<3611> <5719>
V-PAI-3S
εν
<1722>
PREP
υμιν
<5213>
P-2DP
ει
<1487>
COND
δε
<1161>
CONJ
τις
<5100>
X-NSM
πνευμα
<4151>
N-ASN
χριστου
<5547>
N-GSM
ουκ
<3756>
PRT-N
εχει
<2192> <5719>
V-PAI-3S
ουτος
<3778>
D-NSM
ουκ
<3756>
PRT-N
εστιν
<2076> <5748>
V-PXI-3S
αυτου
<846>
P-GSM
GREEK SR
υμεισ
¶Ὑμεῖς
σύ
<4771>
R-2NP
δε
δὲ
δέ
<1161>
C
ουκ
οὐκ
οὐ
<3756>
D
εσται
ἐστὲ
εἰμί
<1510>
V-IPA2P
εν
ἐν
ἐν
<1722>
P
σαρκι
σαρκὶ,
σάρξ
<4561>
N-DFS
αλλα
ἀλλʼ
ἀλλά
<235>
C
εν
ἐν
ἐν
<1722>
P
πνι
˚Πνεύματι,
πνεῦμα
<4151>
N-DNS
ειπερ
εἴπερ
εἰπερ
<1512>
C
πνα
˚Πνεῦμα
πνεῦμα
<4151>
N-NNS
θυ
˚Θεοῦ
θεός
<2316>
N-GMS
οικει
οἰκεῖ
οἰκέω
<3611>
V-IPA3S
εν
ἐν
ἐν
<1722>
P
υμιν
ὑμῖν.
σύ
<4771>
R-2DP
ει
Εἰ
εἰ
<1487>
C
δε
δέ
δέ
<1161>
C
τισ
τις
τὶς
<5100>
R-NMS
πνα
˚Πνεῦμα
πνεῦμα
<4151>
N-ANS
χυ
˚Χριστοῦ
χριστός
<5547>
N-GMS
ουκ
οὐκ
οὐ
<3756>
D
εχει
ἔχει,
ἔχω
<2192>
V-IPA3S
ουτοσ
οὗτος
οὗτος
<3778>
R-NMS
ουκ
οὐκ
οὐ
<3756>
D
εστιν
ἔστιν
εἰμί
<1510>
V-IPA3S
αυτου
αὐτοῦ.
αὐτός
<846>
R-3GMS
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Rm 8:9

Tetapi kamu tidak hidup dalam daging, y  melainkan dalam Roh, jika memang Roh Allah diam di dalam kamu 1 . z  Tetapi jika orang tidak memiliki Roh Kristus, a  ia bukan milik Kristus.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Rm 8:9

Tetapi kamu 1  tidak hidup dalam daging, melainkan 1  dalam Roh 3 , jika memang 2  Roh 3  Allah diam di dalam kamu. Tetapi 1  jika orang tidak memiliki Roh 3  Kristus, ia 4  bukan milik Kristus.

Catatan Full Life

Rm 8:5-14 1

Nas : Rom 8:5-14

Paulus menguraikan dua golongan orang: mereka yang hidup menurut daging (tabiat berdosa) dan mereka yang hidup menurut Roh.

  1. 1) Hidup "menurut daging" berarti mengingini, menyenangi, memperhatikan, dan memuaskan keinginan tabiat manusia berdosa. Ini meliputi bukan saja kedursilaan seksual, perzinaan, kebencian, kepentingan diri sendiri, kemarahan, dan sebagainya (lih. Gal 5:19-21), tetapi juga percabulan, pornografi, obat bius, kesenangan mental dan emosional dari adegan seksual dalam sandiwara, buku, TV atau bioskop, dan sejenisnya

    (lihat art. PERBUATAN-PERBUATAN DOSA DAN BUAH ROH).

  2. 2) Hidup "menurut Roh" ialah mencari dan tunduk kepada pimpinan dan kemampuan Roh Kudus dan memusatkan pikiran pada hal-hal dari Allah

    (lihat art. PERBUATAN-PERBUATAN DOSA DAN BUAH ROH).

  3. 3) Mustahil untuk mengikuti hukum daging dan pimpinan Roh pada saat yang bersamaan (ayat Rom 8:7-8; Gal 5:17-18). Jikalau seorang gagal melawan keinginan dosa dengan pertolongan Roh dan sebaliknya hidup menurut hukum daging (ayat Rom 8:13), dia menjadi seteru Allah (ayat Rom 8:7; Yak 4:4) dan dapat menantikan kematian rohani yang kekal (ayat Rom 8:13). Mereka yang terutama mengasihi dan memperhatikan hal-hal dari Allah dalam hidup ini dapat mengharapkan hidup kekal dan hubungan dengan Allah (ayat Rom 8:10-11,15-16).


Rm 8:9 2

Nas : Rom 8:9

Semua orang percaya sejak saat menerima Yesus Kristus sebagai Juruselamat dan Tuhan memiliki Roh Kudus yang berdiam dalam mereka (bd. 1Kor 3:16; 6:19-20; Ef 1:13-14;

lihat art. AJARAN TENTANG ROH KUDUS).

[+] Bhs. Inggris



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA