Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Ratapan 2:6

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Rat 2:6

Ia melanda kemah-Nya seperti kebun, menghancurkan q  tempat pertemuan-Nya. r  Di Sion TUHAN menjadikan orang lupa akan perayaan dan sabat, s  dan menolak dalam kegeraman murka-Nya raja dan imam. t 

AYT (2018)

Dia merusak kemah-Nya seolah-olah itu sebuah kebun. Dia menghancurkan tempat pertemuan-Nya. TUHAN membuat Sion melupakan perayaan dan hari Sabat. Dia merendahkan raja dan imam dalam kedahsyatan kemarahan-Nya.

TL (1954) ©

SABDAweb Rat 2:6

Dirobohkan-Nya baik pondok baik pagarnya, dan dibinasakan-Nya sidang-Nya, maka telah diadakan Tuhan bahwa di Sion orang melupakan masa raya dan sabat, dan oleh kehangatan murka-Nya telah dibuangnya-Nya akan raja dan akan imam dengan celanya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Rat 2:6

Ia menghancurkan rumah-Nya tempat umat-Nya berkumpul untuk menyembah Dia. Ia membuat orang lupa akan Sabat dan hari-hari raya. Karena TUHAN sangat murka, imam dan raja telah ditolak-Nya.

MILT (2008)

Dan Dia merusak kemahnya seperti sebuah kebun, menghancurkan tempat pertemuan-Nya; TUHAN YAHWEH 03068 telah membuat tempat-tempat pertemuan dan hari-hari Sabat terlupakan di Sion; dan Dia menolak raja dan imam, di dalam kegeraman murka-Nya.

Shellabear 2011 (2011)

Diterjang-Nya tempat kediaman-Nya seolah-olah taman, dan dimusnahkan-Nya tempat ibadah berjemaah. ALLAH membuat hari raya dan hari Sabat dilupakan di Sion. Dengan amarah dan murka-Nya Ia menista raja dan imam.

AVB (2015)

Dia meranapkan tempat Khemah Suci-Nya seperti taman, dan memusnahkan tempat pertemuan-Nya. TUHAN membuat hari perayaan dan hari Sabat dilupakan di Sion. Dengan amarah dan kemurkaan-Nya Dia menista dan menolak raja dan imam.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Rat 2:6

Ia melanda
<02554>
kemah-Nya
<04150>
seperti kebun
<01588>
, menghancurkan
<07843>
tempat pertemuan-Nya
<07900>
. Di Sion
<06726>
TUHAN
<03068>
menjadikan orang lupa
<07911>
akan perayaan
<04150>
dan sabat
<07676>
, dan menolak
<05006>
dalam kegeraman
<02195>
murka-Nya
<0639>
raja
<04428>
dan imam
<03548>
.
TL ITL ©

SABDAweb Rat 2:6

Dirobohkan-Nya
<02554>
baik pondok
<07900>
baik pagarnya
<01588>
, dan dibinasakan-Nya
<07843>
sidang-Nya
<04150>
, maka telah diadakan Tuhan
<03068>
bahwa di Sion
<06726>
orang melupakan
<07911>
masa raya
<04150>
dan sabat
<07676>
, dan oleh kehangatan
<02195>
murka-Nya
<0639>
telah dibuangnya-Nya
<05006>
akan raja
<04428>
dan akan imam
<03548>
dengan celanya.
AYT ITL
Dia merusak
<02554>
kemah-Nya
<07900>
seolah-olah itu sebuah kebun
<01588>
. Dia menghancurkan
<07843>
tempat pertemuan-Nya
<04150>
. TUHAN
<03068>
membuat Sion
<06726>
melupakan
<07911>
perayaan
<04150>
dan hari Sabat
<07676>
. Dia merendahkan
<05006>
raja
<04428>
dan imam
<03548>
dalam kedahsyatan
<02195>
kemarahan-Nya
<0639>
.

[<00>]
AVB ITL
Dia meranapkan
<02554>
tempat Khemah Suci-Nya
<07900>
seperti taman
<01588>
, dan memusnahkan
<07843>
tempat pertemuan-Nya
<04150>
. TUHAN
<03068>
membuat hari perayaan
<04150>
dan hari Sabat
<07676>
dilupakan
<07911>
di Sion
<06726>
. Dengan amarah
<02195>
dan kemurkaan-Nya
<0639>
Dia menista dan menolak
<05006>
raja
<04428>
dan imam
<03548>
.

[<00>]
HEBREW
o
Nhkw
<03548>
Klm
<04428>
wpa
<0639>
Mezb
<02195>
Uanyw
<05006>
tbsw
<07676>
dewm
<04150>
Nwyub
<06726>
hwhy
<03068>
xks
<07911>
wdewm
<04150>
txs
<07843>
wkv
<07900>
Ngk
<01588>
omxyw (2:6)
<02554>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Rat 2:6

Ia melanda kemah-Nya seperti kebun, menghancurkan q  tempat pertemuan-Nya. r  Di Sion TUHAN menjadikan orang lupa akan perayaan dan sabat, s  dan menolak dalam kegeraman murka-Nya raja dan imam. t 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Rat 2:6

Ia melanda 1  kemah-Nya 3  seperti kebun, menghancurkan tempat pertemuan-Nya 2 . Di Sion TUHAN menjadikan orang lupa akan perayaan 3  dan sabat, dan menolak dalam kegeraman murka-Nya raja 4  dan imam.

Catatan Full Life

Yer 46:1--52:34 1

Nas : Yer 46:1-51:64

Pasal-pasal ini berisi aneka nubuat tentang hukuman ilahi atas bangsa-bangsa asing. Yeremia ditahbiskan bukan untuk menjadi nabi kepada bangsa Yehuda saja, tetapi juga "nabi bagi bangsa-bangsa" (Yer 1:5).

[+] Bhs. Inggris



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA