Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Mazmur 143:3

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mzm 143:3

Sebab musuh telah mengejar aku dan mencampakkan nyawaku ke tanah, menempatkan aku di dalam gelap s  seperti orang yang sudah lama mati. t 

AYT (2018)

Sebab, musuh telah mengejar jiwaku, menghancurkannya sampai ke tanah; mereka telah membuatku duduk dalam kegelapan, seperti orang-orang yang sudah lama mati.

TL (1954) ©

SABDAweb Mzm 143:3

Bagaimana seteru mengejar jiwaku! dipijak-pijaknya nyawaku ke bumi; didudukkannya aku dalam tempat gelap gulita, seperti orang yang sudah lama mati.

BIS (1985) ©

SABDAweb Mzm 143:3

Musuhku telah mengejar dan mengalahkan aku, dan menjebloskan aku ke dalam penjara yang gelap; aku menjadi seperti orang yang sudah lama mati.

MILT (2008)

Sebab musuh telah memburu jiwaku; ia telah mencampakkan kehidupanku ke tanah; dia telah menjadikan aku penghuni kegelapan, seperti orang mati selamanya.

Shellabear 2011 (2011)

Musuh mengejar-ngejar aku dan meremukkan hidupku sampai ke tanah. Ditempatkannya aku di tempat yang gelap seperti orang yang sudah lama mati.

AVB (2015)

Kerana musuh telah menganiaya jiwaku, dia telah menindasku ke tanah; dia telah membuat aku tinggal dalam kegelapan seperti orang yang sudah lama mati.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mzm 143:3

Sebab
<03588>
musuh
<0341>
telah mengejar
<07291>
aku dan mencampakkan
<01792>
nyawaku
<05315>
ke tanah
<0776>
, menempatkan
<03427>
aku di dalam gelap
<04285>
seperti orang yang sudah lama
<05769>
mati
<04191>
.

[<02416>]
TL ITL ©

SABDAweb Mzm 143:3

Bagaimana
<03588>
seteru
<0341>
mengejar
<07291>
jiwaku
<05315>
! dipijak-pijaknya
<01792>
nyawaku ke bumi
<0776>
; didudukkannya
<03427> <02416>
aku dalam tempat gelap gulita
<04285>
, seperti orang yang sudah lama
<05769>
mati
<04191>
.
AYT ITL
Sebab
<03588>
, musuh
<0341>
telah mengejar
<07291>
jiwaku
<05315>
, menghancurkannya
<01792>
sampai ke tanah
<0776>
; mereka telah membuatku duduk
<03427>
dalam kegelapan
<04285>
, seperti orang-orang yang sudah lama
<05769>
mati
<04191>
.

[<02416>]
AVB ITL
Kerana
<03588>
musuh
<0341>
telah menganiaya
<07291>
jiwaku
<05315>
, dia telah menindasku
<01792>
ke tanah
<0776>
; dia telah membuat
<03427> <0>
aku tinggal
<0> <03427>
dalam kegelapan
<04285>
seperti orang yang sudah lama
<05769>
mati
<04191>
.

[<02416>]
HEBREW
Mlwe
<05769>
ytmk
<04191>
Myksxmb
<04285>
ynbyswh
<03427>
ytyx
<02416>
Ural
<0776>
akd
<01792>
yspn
<05315>
bywa
<0341>
Pdr
<07291>
yk (143:3)
<03588>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Mzm 143:3

Sebab musuh telah mengejar aku dan mencampakkan nyawaku ke tanah, menempatkan aku di dalam gelap s  seperti orang yang sudah lama mati. t 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mzm 143:3

Sebab musuh 1  telah mengejar aku dan mencampakkan 2  nyawaku ke tanah, menempatkan 3  aku di dalam gelap seperti orang yang sudah lama mati.

Catatan Full Life

Mzm 143:1-12 1

Nas : Mazm 143:1-12

Seperti mazmur sebelumnya, mazmur ini melukiskan seorang percaya yang menghadapi berbagai kesusahan besar dan merasa sudah kehabisan daya tahannya (ayat Mazm 143:3-4,7; bd. Mazm 104:29). Yang tertinggal hanyalah harapan dalam doa bahwa Allah akan menghidupkannya kembali dan membebaskannya dari pencobaan besar itu (ayat Mazm 143:10-11;

lihat cat. --> Mazm 142:2 sebelumnya).

[atau ref. Mazm 142:2]

[+] Bhs. Inggris



TIP #06: Pada Tampilan Alkitab, Tampilan Daftar Ayat dan Bacaan Ayat Harian, seret panel kuning untuk menyesuaikan layar Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA