Keluaran 14:17
KonteksTB (1974) © SABDAweb Kel 14:17 |
Tetapi sungguh Aku akan mengeraskan hati l orang Mesir, sehingga mereka menyusul m orang Israel, dan terhadap Firaun dan seluruh pasukannya, keretanya dan orangnya yang berkuda, Aku akan menyatakan kemuliaan-Ku. |
AYT (2018) | Lihatlah, Aku akan mengeraskan hati orang Mesir sehingga mereka akan mengejar keturunan Israel, dan Aku akan dipermuliakan atas Firaun, dan atas seluruh pasukannya, dan atas kereta-keretanya, dan atas pasukan berkudanya. |
TL (1954) © SABDAweb Kel 14:17 |
Tetapi akan Daku, bahwa sesungguhnya Aku akan mengeraskan hati segala orang Mesir, supaya mereka itupun masuk mengikut bani Israel, maka Aku dipermuliakan kelak akan Firaun dan akan segala balatentaranya, akan segala ratanya dan akan segala orangnya yang berkuda itu. |
BIS (1985) © SABDAweb Kel 14:17 |
Orang Mesir akan Kujadikan keras kepala sehingga mereka terus mengejar orang Israel, dan Aku akan menunjukkan kekuasaan-Ku atas raja Mesir, pasukannya, kereta-kereta serta para pengendaranya. |
TSI (2014) | Aku akan mengeraskan hati orang Mesir sehingga mereka mengejar umat Israel ke tengah laut, dan Aku akan dimuliakan ketika Aku mengalahkan raja Mesir beserta seluruh pasukannya, termasuk pasukan berkuda, kereta, dan pengendaranya. |
MILT (2008) | Dan Aku, lihatlah, karena mengeraskan hati orang-orang Mesir itu, maka biarlah mereka masuk di belakang kamu, dan biarlah Aku dimuliakan melalui Firaun dan semua tentaranya, bersama kereta-kereta perangnya, dan bersama orang-orang berkudanya. |
Shellabear 2011 (2011) | Sementara Aku, Aku akan mengeraskan hati orang Mesir sehingga mereka akan bergerak mengikuti bani Israil. Aku akan dipermuliakan atas Firaun dan seluruh pasukannya, atas keretanya dan orang-orang berkudanya. |
AVB (2015) | Sementara Aku akan mengeraskan hati orang Mesir sehingga mereka akan bergerak mengikuti orang Israel. Kemuliaan-Ku akan dinyatakan kepada Firaun dan seluruh pasukannya, atas segala ratanya dan pasukan berkudanya. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Kel 14:17 |
|
TL ITL © SABDAweb Kel 14:17 |
Tetapi akan Daku <0589> , bahwa sesungguhnya <02005> Aku akan mengeraskan <02388> hati <03820> segala orang Mesir <04713> , supaya mereka itupun masuk <0935> mengikut <0310> bani Israel, maka Aku dipermuliakan <03513> kelak akan Firaun <06547> dan akan segala <03605> balatentaranya <02426> , akan segala ratanya <07393> dan akan segala orangnya yang berkuda <06571> itu. |
AYT ITL | Lihatlah <02005> , Aku <0589> akan mengeraskan <02388> hati <03820> orang Mesir <04713> sehingga mereka akan mengejar <0310> keturunan Israel, dan Aku akan dipermuliakan <03513> atas Firaun <06547> , dan atas seluruh <03605> pasukannya <02426> , dan atas kereta-keretanya <07393> , dan atas pasukan berkudanya <06571> . |
AVB ITL | |
HEBREW | |
[+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Kel 14:17 |
4 Tetapi sungguh Aku akan mengeraskan 1 2 hati orang Mesir, sehingga mereka menyusul orang Israel 2 3 , dan terhadap Firaun dan seluruh pasukannya, keretanya dan orangnya yang berkuda, Aku akan menyatakan kemuliaan-Ku 2 3 . |
[+] Bhs. Inggris |