Hakim-hakim 11:18
KonteksTB (1974) © SABDAweb Hak 11:18 |
Kemudian mereka berjalan melalui padang gurun, menempuh jalan keliling tanah Edom y dan tanah Moab, lalu sampai ke sebelah timur z tanah Moab, maka berkemahlah mereka di seberang sungai Arnon, a dengan tidak masuk daerah Moab, sebab sungai Arnon itulah batas daerah Moab. |
AYT (2018) | Lalu, mereka berjalan melalui padang belantara, mengelilingi tanah Edom dan tanah Moab. Mereka pergi ke sebelah timur tanah Moab, dan berkemah di seberang Sungai Arnon tanpa memasuki wilayah Moab. Sebab, Sungai Arnon merupakan perbatasan Moab. |
TL (1954) © SABDAweb Hak 11:18 |
Kemudian berjalanlah mereka itu dalam padang Tiah keliling tanah orang Edom dan tanah orang Moab, lalu dari sebelah matahari terbit datanglah mereka itu ke tepi tanah orang Moab, didirikannyalah kemah-kemahnya di seberang Arnon, tetapi tiada mereka itu masuk perhinggaan tanah orang Moab, karena sungai Arnon itulah perhinggaan tanah orang Moab. |
BIS (1985) © SABDAweb Hak 11:18 |
Kemudian mereka meneruskan perjalanan melalui padang pasir, tetapi tidak melewati daerah Edom dan Moab, melainkan mengambil jalan keliling sampai tiba di sebelah timur Moab, di seberang Sungai Arnon. Mereka berkemah di sana, tetapi tidak menyeberangi sungai itu, karena daerah itu termasuk wilayah Moab. |
TSI (2014) | “Sesudah itu bangsa Israel mengitari tanah Edom dan tanah Moab melalui padang belantara, sampai tiba di sebelah timur tanah Moab, yang berbatasan dengan sungai Arnon. Mereka berkemah di seberang sungai Arnon dan tidak masuk ke wilayah Moab. |
MILT (2008) | Kemudian mereka berjalan melalui padang gurun, menempuh jalan mengitari tanah Edom dan tanah Moab, lalu tiba di sebelah matahari terbit dari tanah Moab; maka berkemahlah mereka di seberang Arnon dengan tidak masuk perbatasan daerah Moab karena Arnon adalah batas daerah Moab. |
Shellabear 2011 (2011) | Setelah itu mereka berjalan melalui padang belantara, mengitari Tanah Edom dan Tanah Moab, lalu sampai di sebelah timur Tanah Moab. Mereka berkemah di seberang Sungai Arnon namun tidak memasuki batas daerah Moab karena Sungai Arnon adalah batas daerah Moab. |
AVB (2015) | Kemudian mereka melintasi gurun lalu mengelilingi Tanah Edom dan Tanah Moab dan sampai di sebelah timur Tanah Moab. Mereka berkhemah di seberang Sungai Arnon, tetapi tidak masuk daerah Moab, kerana Sungai Arnon ialah sempadan daerah Moab. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Hak 11:18 |
Kemudian mereka berjalan <01980> melalui padang gurun <04057> , menempuh jalan keliling <05437> tanah <0776> Edom <0123> dan tanah <0776> Moab <04124> , lalu sampai <0935> ke sebelah <04217> timur <08121> tanah <0776> Moab <04124> , maka berkemahlah <02583> mereka di seberang <05676> sungai Arnon <0769> , dengan tidak <03808> masuk <0935> daerah <01366> Moab <04124> , sebab <03588> sungai Arnon <0769> itulah batas <01366> daerah Moab <04124> . |
TL ITL © SABDAweb Hak 11:18 |
Kemudian berjalanlah <01980> mereka itu dalam padang Tiah <04057> keliling <05437> tanah <0776> orang Edom <0123> dan tanah <0776> orang Moab <04124> , lalu <0935> dari sebelah <04217> matahari <08121> terbit datanglah mereka itu ke tepi tanah <0776> orang Moab <04124> , didirikannyalah <02583> kemah-kemahnya di seberang <05676> Arnon <0769> , tetapi tiada <03808> mereka itu masuk <0935> perhinggaan <01366> tanah orang Moab <04124> , karena <03588> sungai Arnon <0769> itulah perhinggaan <01366> tanah orang Moab <04124> . |
AYT ITL | Lalu, mereka berjalan <01980> melalui padang belantara <04057> , mengelilingi <05437> tanah <0776> Edom <0123> dan tanah <0776> Moab <04124> . Mereka pergi <0935> ke sebelah <04217> timur <08121> tanah <0776> Moab <04124> , dan berkemah <02583> di seberang <05676> Sungai Arnon <0769> tanpa <03808> memasuki <0935> wilayah <01366> Moab <04124> . Sebab <03588> , Sungai Arnon <0769> merupakan perbatasan <01366> Moab <04124> . |
AVB ITL | Kemudian mereka melintasi <01980> gurun <04057> lalu mengelilingi <05437> Tanah <0776> Edom <0123> dan Tanah <0776> Moab <04124> dan sampai <0935> Tanah <0776> Moab <04124> . Mereka berkhemah <02583> di seberang <05676> Sungai Arnon <0769> , tetapi tidak <03808> masuk <0935> daerah <01366> Moab <04124> , kerana <03588> Sungai Arnon <0769> ialah sempadan daerah <01366> Moab <04124> . |
HEBREW | |
[+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Hak 11:18 |
1 Kemudian mereka berjalan melalui padang gurun, menempuh jalan keliling 2 tanah Edom dan tanah Moab, lalu sampai 3 ke sebelah 3 timur tanah Moab, maka berkemahlah 4 mereka di seberang sungai Arnon, dengan tidak masuk 3 daerah Moab, sebab sungai Arnon itulah batas daerah Moab. |
[+] Bhs. Inggris |