Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yoel 2:10

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Yl 2:10

Di depannya bumi gemetar, y  langit bergoncang; z  matahari dan bulan menjadi gelap, a  dan bintang-bintang menghilangkan cahayanya. b 

AYT (2018)

Bumi gemetar di hadapan mereka, langit akan berguncang. Matahari dan bulan menjadi gelap, dan bintang-bintang menutupi cahayanya.

TL (1954) ©

SABDAweb Yl 2:10

Dari sebab itu bergempalah bumi dan gentarlah segala langit; matahari dan bulanpun jadilah hitam, dan segala bintangpun padamlah cahayanya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Yl 2:10

Sedang mereka maju, bumi gemetar, dan langit pun bergetar. Lalu gelaplah matahari dan bulan, dan cahaya bintang-bintang menghilang.

MILT (2008)

Di hadapan mereka, bumi berguncang, langit bergetar, matahari dan bulan telah menjadi gelap, dan bintang-bintang telah menarik kembali cahayanya.

Shellabear 2011 (2011)

Bumi gempa di hadapan mereka, langit berguncang. Matahari dan bulan menggelap, bintang-bintang menghilangkan cahayanya.

AVB (2015)

Bumi gempa di hadapan mereka, langit bergoncang. Matahari dan bulan menggelap, bintang-bintang menghilangkan cahayanya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yl 2:10

Di depannya
<06440>
bumi
<0776>
gemetar
<07264>
, langit
<08064>
bergoncang
<07493>
; matahari
<08121>
dan bulan
<03394>
menjadi gelap
<06937>
, dan bintang-bintang
<03556>
menghilangkan
<0622>
cahayanya
<05051>
.
TL ITL ©

SABDAweb Yl 2:10

Dari sebab itu bergempalah
<07264>
bumi
<0776>
dan gentarlah
<07493>
segala langit
<08064>
; matahari
<08121>
dan bulanpun
<03394>
jadilah hitam
<06937>
, dan segala bintangpun
<03556>
padamlah
<0622>
cahayanya
<05051>
.
AYT ITL
Bumi
<0776>
gemetar
<07264>
di hadapan
<06440>
mereka, langit
<08064>
akan berguncang
<07493>
. Matahari
<08121>
dan bulan
<03394>
menjadi gelap
<06937>
, dan bintang-bintang
<03556>
menutupi cahayanya
<05051>
.

[<0622>]
AVB ITL
Bumi
<0776>
gempa
<07264>
di hadapan
<06440>
mereka, langit
<08064>
bergoncang
<07493>
. Matahari
<08121>
dan bulan
<03394>
menggelap
<06937>
, bintang-bintang
<03556>
menghilangkan
<0622>
cahayanya
<05051>
.
HEBREW
Mhgn
<05051>
wpoa
<0622>
Mybkwkw
<03556>
wrdq
<06937>
xryw
<03394>
sms
<08121>
Myms
<08064>
wser
<07493>
Ura
<0776>
hzgr
<07264>
wynpl (2:10)
<06440>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Yl 2:10

Di depannya bumi 1  gemetar, langit bergoncang; matahari 2  dan bulan menjadi gelap, dan bintang-bintang menghilangkan cahayanya.

[+] Bhs. Inggris



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA