Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Keluaran 8:28

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kel 8:28

Lalu kata Firaun: "Baik, aku akan membiarkan kamu pergi untuk mempersembahkan korban kepada TUHAN, Allahmu, di padang gurun; hanya janganlah kamu pergi terlalu jauh. Berdoalah c  untuk aku."

AYT (2018)

Firaun berkata, “Aku akan membiarkan kamu pergi supaya kamu dapat mempersembahkan kurban kepada TUHAN, Allahmu, di padang belantara. Namun, kamu tidak boleh pergi terlalu jauh. Ayo, berdoalah untukku!”

TL (1954) ©

SABDAweb Kel 8:28

Maka titah Firaun: Bahwa aku akan melepaskan kamu pergi membawa korban bagi Tuhan, Allahmu, ke dalam padang Tiah; hubaya-hubaya jangan kamu berjalan terlalu jauh! Maka pintakanlah kamu doa akan daku dengan sungguh-sungguh.

BIS (1985) ©

SABDAweb Kel 8:28

Raja berkata, "Baiklah, kuizinkan kamu pergi ke padang gurun untuk mempersembahkan kurban kepada TUHAN, Allahmu, asal kamu tidak pergi jauh. Ingat, doakanlah aku!"

TSI (2014)

Raja pun menjawab, “Saya akan memperbolehkan kalian pergi untuk mempersembahkan kurban kepada dewa kalian, di padang belantara, tetapi jangan pergi terlalu jauh. Dan saya minta kalian mendoakan saya.”

MILT (2008)

Dan Firaun berkata, "Aku akan menyuruh kamu pergi, dan kamu dapat berkurban kepada TUHAN YAHWEH 03068, Allahmu Elohimmu 0430 di padang gurun. Hanya, janganlah kamu pergi terlalu jauh, berdoalah untukku."

Shellabear 2011 (2011)

Kata Firaun, "Aku akan mengizinkan kamu pergi mempersembahkan kurban kepada ALLAH, Tuhanmu, di padang belantara. Hanya, janganlah pergi terlalu jauh, dan doakanlah aku."

AVB (2015)

Kata Firaun, “Aku akan mengizinkan kamu pergi mempersembahkan korban kepada TUHAN, Allahmu, di gurun. Hanya, janganlah pergi terlalu jauh, dan berdoalah untukku.”

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kel 8:28

Lalu kata
<0559>
Firaun
<06547>
: "Baik, aku
<0595>
akan membiarkan
<07971> <00>
kamu pergi
<00> <07971>
untuk mempersembahkan korban
<02076>
kepada TUHAN
<03068>
, Allahmu
<0430>
, di padang gurun
<04057>
; hanya
<07535>
janganlah
<03808>
kamu pergi
<01980>
terlalu
<07368>
jauh
<07368>
. Berdoalah
<06279>
untuk
<01157>
aku."
TL ITL ©

SABDAweb Kel 8:28

Maka titah
<0559>
Firaun
<06547>
: Bahwa aku
<0595>
akan melepaskan
<07971>
kamu pergi membawa korban
<02076>
bagi Tuhan
<03068>
, Allahmu
<0430>
, ke dalam padang Tiah
<04057>
; hubaya-hubaya
<07535>
jangan
<03808>
kamu berjalan
<01980>
terlalu jauh
<07368>
! Maka pintakanlah
<01157>
kamu doa akan daku dengan sungguh-sungguh
<06279>
.
AYT ITL
Firaun
<06547>
berkata
<0559>
, “Aku
<0595>
akan membiarkan
<07971> <0>
kamu pergi
<0> <07971>
supaya kamu dapat mempersembahkan kurban
<02076>
kepada TUHAN
<03068>
, Allahmu
<0430>
, di padang belantara
<04057>
. Namun
<07535>
, kamu tidak boleh
<03808>
pergi
<01980>
terlalu jauh
<07368> <07368>
. Ayo, berdoalah
<06279>
untukku
<01157>
!”

[<0853>]
AVB ITL
Kata
<0559>
Firaun
<06547>
, “Aku
<0595>
akan mengizinkan
<07971> <0>
kamu pergi
<0> <07971>
mempersembahkan korban
<02076>
kepada TUHAN
<03068>
, Allahmu
<0430>
, di gurun
<04057>
. Hanya
<07535>
, janganlah
<03808>
pergi
<01980>
terlalu jauh
<07368> <07368>
, dan berdoalah
<06279>
untukku
<01157>
.”

[<0853>]
HEBREW
ydeb
<01157>
wryteh
<06279>
tkll
<01980>
wqyxrt
<07368>
al
<03808>
qxrh
<07368>
qr
<07535>
rbdmb
<04057>
Mkyhla
<0430>
hwhyl
<03068>
Mtxbzw
<02076>
Mkta
<0853>
xlsa
<07971>
ykna
<0595>
herp
<06547>
rmayw
<0559>
(8:28)
<8:24>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kel 8:28

Lalu kata Firaun: "Baik, aku akan membiarkan 1  kamu pergi untuk mempersembahkan korban kepada TUHAN, Allahmu, di padang gurun; hanya janganlah kamu pergi terlalu jauh. Berdoalah 2  untuk aku."

[+] Bhs. Inggris



TIP #20: Untuk penyelidikan lebih dalam, silakan baca artikel-artikel terkait melalui Tab Artikel. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA