1 Timotius 3:6
KonteksTB (1974) © SABDAweb 1Tim 3:6 |
Janganlah ia seorang yang baru bertobat, agar jangan ia menjadi sombong i dan kena hukuman j Iblis. |
AYT (2018) | Janganlah ia seorang petobat baru supaya ia jangan menjadi sombong dan jatuh ke dalam hukuman iblis. |
TL (1954) © SABDAweb 1Tim 3:6 |
Jangan orang yang baharu masuk agama, supaya jangan ia membesarkan diri sambil terkena hukuman Iblis. |
BIS (1985) © SABDAweb 1Tim 3:6 |
Seorang penilik jemaat tidak boleh orang yang baru saja menjadi Kristen, sebab nanti ia menjadi sombong lalu terkutuk seperti Iblis dahulu. |
TSI (2014) | Seseorang yang baru percaya kepada Yesus tidak boleh diangkat menjadi pemimpin jemaat, sebab hal itu bisa menjadikannya sombong. Ingatlah bahwa iblis dijatuhi hukuman Allah juga karena kesombongannya. |
MILT (2008) | bukan yang baru bertobat, agar jangan karena bermegah, dia jatuh ke dalam penghakiman si iblis. |
Shellabear 2011 (2011) | Janganlah ia seorang yang baru percaya, supaya ia tidak menjadi lupa diri karena congkak, lalu kena hukuman Iblis. |
AVB (2015) | Dia seharusnya bukan seorang yang baru beriman, takut kalau-kalau dia menjadi sombong dan dikutuk seperti Iblis dahulu. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb 1Tim 3:6 |
|
TL ITL © SABDAweb 1Tim 3:6 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
[+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb 1Tim 3:6 |
Janganlah ia seorang yang baru bertobat, agar jangan ia menjadi sombong i dan kena hukuman j Iblis. |
TB+TSK (1974) © SABDAweb 1Tim 3:6 |
2 Janganlah ia seorang yang baru bertobat 1 , agar jangan ia menjadi sombong dan kena hukuman 3 Iblis. |
Catatan Full Life |
1Tim 3:1-7 1 Nas : 1Tim 3:1-7 Untuk pembahasan tentang syarat-syarat menjadi penilik jemaat atau gembala lihat art. SYARAT-SYARAT MORAL PENILIK JEMAAT). |
[+] Bhs. Inggris |