TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Markus 1:22

Konteks
1:22 Mereka takjub mendengar pengajaran-Nya, sebab Ia mengajar mereka sebagai orang yang berkuasa, tidak seperti ahli-ahli Taurat. z 

Markus 3:22

Konteks
3:22 Dan ahli-ahli Taurat yang datang dari Yerusalem k  berkata: "Ia kerasukan Beelzebul, l " dan: "Dengan penghulu setan Ia mengusir setan. m "

Markus 7:5

Konteks
7:5 Karena itu orang-orang Farisi dan ahli-ahli Taurat itu bertanya kepada-Nya: "Mengapa murid-murid-Mu tidak hidup menurut adat istiadat nenek moyang j  kita, tetapi makan dengan tangan najis?"

Markus 11:18

Konteks
11:18 Imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat mendengar tentang peristiwa itu, dan mereka berusaha untuk membinasakan Dia, sebab mereka takut kepada-Nya, o  melihat seluruh orang banyak takjub akan pengajaran-Nya. p 

Markus 11:27

Konteks
Pertanyaan mengenai kuasa Yesus
11:27 Lalu Yesus dan murid-murid-Nya tiba pula di Yerusalem. Ketika Yesus berjalan di halaman Bait Allah, datanglah kepada-Nya imam-imam kepala, ahli-ahli Taurat dan tua-tua,

Markus 12:35

Konteks
Hubungan antara Yesus dan Daud
12:35 Pada suatu kali ketika Yesus mengajar di Bait Allah, s  Ia berkata: "Bagaimana ahli-ahli Taurat dapat mengatakan, bahwa Mesias adalah anak Daud? t 

Markus 12:38

Konteks
Yesus menasihatkan supaya hati-hati terhadap ahli-ahli Taurat
12:38 Dalam pengajaran-Nya Yesus berkata: "Hati-hatilah terhadap ahli-ahli Taurat yang suka berjalan-jalan memakai jubah panjang dan suka menerima penghormatan di pasar,

Markus 14:1

Konteks
Rencana untuk membunuh Yesus
14:1 Hari raya Paskah b  dan hari raya Roti Tidak Beragi akan mulai dua hari lagi. Imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat mencari jalan untuk menangkap dan membunuh c  Yesus dengan tipu muslihat,

Markus 15:1

Konteks
Yesus di hadapan Pilatus
15:1 Pagi-pagi benar imam-imam kepala bersama tua-tua dan ahli-ahli Taurat d  dan seluruh Mahkamah Agama e  sudah bulat mupakatnya. Mereka membelenggu Yesus lalu membawa-Nya dan menyerahkan-Nya kepada Pilatus 2 . f 

Markus 15:31

Konteks
15:31 Demikian juga imam-imam kepala bersama-sama ahli Taurat mengolok-olokkan Dia w  di antara mereka sendiri dan mereka berkata: "Orang lain Ia selamatkan, tetapi diri-Nya sendiri tidak dapat Ia selamatkan!
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[12:38]  1 Full Life : SUKA DUDUK DI TEMPAT TERDEPAN.

Nas : Mr 12:38-39

Yesus mengingatkan para pengikut-Nya agar hati-hati terhadap para pemimpin agama yang mencari penghargaan dan penghormatan dari manusia. Yesus menyebut mereka orang munafik (Mat 23:13-15,23,25,29) dan menggambarkan mereka sebagai penipu dan pembohong yang mengutamakan kebenaran lahiriah semata-mata (bd. Mat 23:25-28). Orang semacam ini tidak didiami oleh Roh Kudus dan tidak memiliki kasih karunia-Nya yang membaharui (bd. Rom 8:5-14). Selagi tetap berada dalam kondisi ini mereka tidak mungkin "meluputkan diri dari hukuman neraka" (Mat 23:33;

lihat cat. --> Mat 23:13

[atau ref. Mat 23:13] dan

lihat art. GURU-GURU PALSU).

[15:1]  2 Full Life : MEYERAHKAN-NYA KEPADA PILATUS.

Nas : Mr 15:1

Lihat cat. --> Mat 27:2.

[atau ref. Mat 27:2]



TIP #35: Beritahu teman untuk menjadi rekan pelayanan dengan gunakan Alkitab SABDA™ di situs Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA