Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yeremia 33:18

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Yer 33:18

Dan keturunan imam-imam z  orang Lewi 1  a  tidak akan terputus mempersembahkan korban bakaran di hadapan-Ku dan membakar korban sajian dan mengorbankan korban sembelihan b  sepanjang masa."

AYT (2018)

dan imam-imam Lewi tidak akan pernah kekurangan orang di hadapan-Ku untuk mempersembahkan kurban bakaran, dan membakar persembahan biji-bijian, dan untuk membuat persembahan secara terus-menerus.”

TL (1954) ©

SABDAweb Yer 33:18

Dan lagi dari pada imam orang Lewi tiada akan diputuskan orang yang mempersembahkan korban bakaran dan memasang persembahan makanan dan menyediakan korban sembelihan pada segala hari di hadapan hadirat-Ku.

BIS (1985) ©

SABDAweb Yer 33:18

selalu akan ada imam-imam dari suku Lewi yang melayani Aku dan mempersembahkan kurban binatang, gandum dan persembahan yang dibakar."

MILT (2008)

Dan bagi para imam orang Lewi, tidak akan terputus orang dari hadapan-Ku yang membuat persembahan bakaran membubung dan yang membakar dupa persembahan sajian, dan yang melaksanakan kurban setiap hari."

Shellabear 2011 (2011)

Tidak akan terputus di hadapan-Ku keturunan imam-imam Lewi yang mempersembahkan kurban bakaran, membakar persembahan bahan makanan, dan mengolah kurban sembelihan sepanjang masa."

AVB (2015)

Tidak akan terputus di hadapan-Ku keturunan imam bani Lewi yang mempersembahkan korban bakaran, membakar persembahan bahan makanan, dan mengolah korban sembelihan sepanjang masa.’ ”

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yer 33:18

Dan keturunan
<0376>
imam-imam
<03548>
orang Lewi
<03881>
tidak
<03808>
akan terputus
<03772>
mempersembahkan
<05927>
korban bakaran
<05930>
di hadapan-Ku
<06440>
dan membakar
<06999>
korban sajian
<04503>
dan mengorbankan
<06213>
korban sembelihan
<02077>
sepanjang
<03605>
masa
<03117>
."
TL ITL ©

SABDAweb Yer 33:18

Dan lagi dari pada imam
<03548>
orang Lewi
<03881>
tiada
<03808>
akan diputuskan
<03772>
orang
<0376>
yang mempersembahkan
<05927>
korban bakaran
<05930>
dan memasang
<06999>
persembahan makanan
<04503>
dan menyediakan
<06213>
korban sembelihan
<02077>
pada segala
<03605>
hari
<03117>
di hadapan hadirat-Ku
<06440>
.
AYT ITL
dan imam-imam
<03548>
Lewi
<03881>
tidak
<03808>
akan pernah kekurangan
<03772>
orang
<0376>
di hadapan-Ku
<06440>
untuk mempersembahkan
<05927>
kurban bakaran
<05930>
, dan membakar
<06999>
persembahan biji-bijian
<04503>
, dan untuk membuat
<06213>
persembahan
<02077>
secara terus-menerus
<03605> <03117>
.”

[<00>]
AVB ITL
Tidak
<03808>
akan terputus
<03772>
di hadapan-Ku
<06440>
keturunan
<0376>
imam
<03548>
bani Lewi
<03881>
yang mempersembahkan
<05927>
korban bakaran
<05930>
, membakar
<06999>
persembahan bahan makanan
<04503>
, dan mengolah
<06213>
korban sembelihan
<02077>
sepanjang
<03605>
masa
<03117>
.’”

[<00>]
HEBREW
o
Mymyh
<03117>
lk
<03605>
xbz
<02077>
hvew
<06213>
hxnm
<04503>
ryjqmw
<06999>
hlwe
<05930>
hlem
<05927>
ynplm
<06440>
sya
<0376>
trky
<03772>
al
<03808>
Mywlh
<03881>
Mynhklw (33:18)
<03548>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Yer 33:18

Dan keturunan imam-imam z  orang Lewi 1  a  tidak akan terputus mempersembahkan korban bakaran di hadapan-Ku dan membakar korban sajian dan mengorbankan korban sembelihan b  sepanjang masa."

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Yer 33:18

1 Dan keturunan imam-imam orang Lewi tidak akan terputus mempersembahkan korban bakaran di hadapan-Ku dan membakar korban sajian dan mengorbankan korban sembelihan sepanjang masa."

Catatan Full Life

Yer 30:1--35:3 1

Nas : Yer 30:1-33:26

Pasal Yer 30:1-33:26 berisi nubuat-nubuat Yeremia tentang pemulihan di masa depan dan penebusan baik Israel (kerajaan utara) maupun Yehuda (kerajaan selatan). Nubuat-nubuat Yeremia mencakup pemulihan orang Yahudi dari Babel yang akan terjadi pada waktu dekat dan berbagai peristiwa yang jauh di depan yang berkaitan dengan Mesias pada akhir zaman, saat Kristus akan memerintah atas umat-Nya. Yeremia meyakinkan para buangan Yahudi yang menghadapi masa depan yang rupanya tanpa harapan bahwa umat pilihan Allah tidak akan musnah; suatu sisa akan tetap ada dan melalui mereka Allah akan melaksanakan kehendak-Nya bagi dunia.


Yer 33:1-26 2

Nas : Yer 33:1-26

Pasal ini kembali berbicara tentang pemulihan Israel dan Yehuda kepada perdamaian, kemakmuran, dan keutuhan rohani. Nubuat Yeremia menjangkau lebih jauh daripada kembalinya para buangan dari Babel; ia meramalkan hari-hari ketika Yesus Sang Mesias akan mendirikan kerajaan-Nya di bumi.


Yer 33:18 3

Nas : Yer 33:18

Yeremia mengantisipasi suatu keimaman abadi yang olehnya umat Allah akan dapat masuk ke hadapan-Nya dan bersekutu dengan Dia (bd. Bil 25:13). Nubuat ini digenapi di dalam Yesus Kristus yang selaku "imam untuk selama-lamanya ... sanggup juga menyelamatkan dengan sempurna semua orang yang oleh Dia datang kepada Allah" (Ibr 7:21-25; bd. Mazm 110:4; Ibr 5:6-10; 6:19-20; 7:11-28).

[+] Bhs. Inggris



TIP #22: Untuk membuka tautan pada Boks Temuan di jendela baru, gunakan klik kanan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA