Wahyu 6:12
KonteksTB (1974) © SABDAweb Why 6:12 |
Maka aku melihat, ketika Anak Domba itu membuka meterai yang keenam, sesungguhnya terjadilah gempa bumi e yang dahsyat 1 dan matahari menjadi hitam f bagaikan karung g rambut dan bulan menjadi merah seluruhnya bagaikan darah. |
AYT (2018) | Dan, aku melihat ketika Anak Domba itu membuka segel yang keenam, terjadilah gempa bumi yang dahsyat; matahari menjadi hitam seperti kain karung yang terbuat dari rambut dan seluruh bulan menjadi seperti darah. |
TL (1954) © SABDAweb Why 6:12 |
Maka aku tampak tatkala Anak domba itu membuka meterai yang keenam itu, bahwa jadilah gempa bumi besar, dan matahari pun menjadi hitam seperti suatu kain kabungan daripada rambut, dan bulan semata-mata menjadi seperti darah, |
BIS (1985) © SABDAweb Why 6:12 |
Lalu saya melihat Anak Domba itu memecahkan segel yang keenam. Terjadilah gempa bumi yang dahsyat. Matahari menjadi hitam seperti kain hitam yang kasar, dan bulan menjadi merah seperti darah. |
TSI (2014) | Ketika Anak Domba itu melepaskan meterai keenam, terjadilah gempa bumi yang hebat! Matahari menjadi hitam seperti pakaian berkabung, dan bulan purnama menjadi merah seperti darah. |
MILT (2008) | Dan aku melihat, ketika Dia membuka meterai yang keenam, dan lihatlah: gempa besar terjadi, dan matahari menjadi hitam seperti karung yang terbuat dari rambut dan bulan menjadi seperti darah. |
Shellabear 2011 (2011) | Lalu aku melihat Anak Domba itu membuka segel yang keenam. Terjadilah gempa bumi yang sangat dahsyat. Matahari menjadi hitam seperti kain kabung dan bulan menjadi merah seperti darah. |
AVB (2015) | Kemudian aku melihat Anak Domba itu memecahkan materai keenam. Seketika itu terjadilah gempa bumi yang dahsyat. Matahari menjadi seperti kain hitam dan bulan merah seperti darah. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Why 6:12 |
Maka <2532> aku melihat <1492> , ketika <3753> Anak Domba itu membuka <455> meterai <4973> yang keenam <1623> , sesungguhnya <2532> terjadilah <1096> gempa bumi <4578> yang dahsyat <3173> dan <2532> matahari <2246> menjadi <1096> hitam <3189> bagaikan <5613> karung <4526> rambut <5155> dan <2532> bulan <4582> menjadi <1096> merah seluruhnya <3650> bagaikan <5613> darah <129> . |
TL ITL © SABDAweb Why 6:12 |
Maka <2532> aku tampak <1492> tatkala <3753> Anak domba itu membuka <455> meterai <4973> yang keenam <1623> itu, bahwa jadilah <1096> gempa <4578> bumi besar <3173> , dan <2532> matahari <2246> pun menjadi <1096> hitam <3189> seperti <5613> suatu kain kabungan <4526> daripada rambut <5155> , dan <2532> bulan <4582> semata-mata <3650> menjadi <1096> seperti <5613> darah <129> , |
AYT ITL | Dan <2532> , aku melihat <1492> ketika <3753> Anak Domba itu membuka <455> segel <4973> yang <3588> keenam <1623> , terjadilah <1096> gempa bumi <4578> yang <3588> dahsyat <3173> ; matahari <2246> menjadi <1096> hitam <3189> seperti <5613> kain karung <4526> yang terbuat dari rambut <5155> dan <2532> seluruh <3650> bulan <4582> menjadi <1096> seperti <5613> darah <129> . |
AVB ITL | |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
[+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Why 6:12 |
Maka aku melihat, ketika Anak Domba itu membuka meterai yang keenam, sesungguhnya terjadilah gempa bumi e yang dahsyat 1 dan matahari menjadi hitam f bagaikan karung g rambut dan bulan menjadi merah seluruhnya bagaikan darah. |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Why 6:12 |
Maka aku melihat, ketika Anak Domba itu membuka meterai yang keenam, sesungguhnya terjadilah 1 gempa bumi yang dahsyat dan matahari 2 menjadi 1 hitam bagaikan karung rambut dan bulan menjadi 1 merah seluruhnya bagaikan darah. |
Catatan Full Life |
Why 6:12 1 Nas : Wahy 6:12 Bencana hukuman Allah yang dilukiskan di sini meliputi suatu goncangan dunia secara fisik, pergolakan alam semesta, dan kegelapan hebat serta kengerian bagi penduduk bumi (ayat Wahy 6:15-17; bd. Yes 34:4; Yoel 2:30-31; Hag 2:6; Mat 24:29). Ini belum akhir dari kesengsaraan itu. Masih ada meterai yang ketujuh (pasal Wahy 8:1-13). |
[+] Bhs. Inggris |