Ulangan 2:8 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Ul 2:8 |
Kemudian kita berjalan terus, meninggalkan daerah saudara-saudara kita, bani Esau yang diam di Seir, meninggalkan i jalan dari Araba-Yordan, j yakni dari Elat dan Ezion-Geber. k Sesudah itu kita belok dan berjalan terus ke arah padang gurun Moab. l |
AYT (2018) | Kita melewati saudara kita, keturunan Esau yang tinggal di Seir. Kita melalui jalan lembah menuju Kota Elat dan Ezion-Geber lalu berbelok menuju padang belantara di Moab. |
TL (1954) © SABDAweb Ul 2:8 |
Kemudian berjalanlah kita lalu dari pada saudara kita, yaitu bani Esaf yang duduk di Seir, pada jalan ke padang, yaitu ke Elat dan Ezion-Jeber, lalu menyimpanglah kita menurut jalan ke padang Moab. |
BIS (1985) © SABDAweb Ul 2:8 |
Kemudian kita berjalan terus, meninggalkan jalan yang melalui kota-kota Elat dan Ezion-Geber menuju ke Laut Mati, lalu belok ke timur laut menuju Gurun Moab. |
MILT (2008) | Dan ketika kita melewati saudara-saudara kita --bani Esau yang tinggal di Seir-- melalui jalan Araba, Elath dan melewati Ezion-Geber, ketika kita kemudian berbelok dan melewati padang gurun Moab, |
Shellabear 2011 (2011) | Maka berjalanlah kita melewati saudara-saudara kita bani Esau yang tinggal di Seir, meninggalkan jalan dari Araba, yaitu dari Elat dan dari Ezion Geber. Kemudian kita berbelok melalui jalan ke arah Padang Belantara Moab. |
AVB (2015) | Maka berjalanlah kita meninggalkan saudara kita, iaitu bani Esau yang tinggal di Seir, lalu kita tinggalkan jalan dari Araba, iaitu dari Elat dan dari Ezion-Geber. Kemudian kita mengubah arah melalui jalan ke Gurun Moab. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Ul 2:8 |
Kemudian kita berjalan terus <05674> , meninggalkan <0854> daerah saudara-saudara <0251> kita, bani <01121> Esau <06215> yang diam <03427> di Seir <08165> , meninggalkan jalan <01870> dari Araba-Yordan <06160> , yakni dari Elat <0359> dan Ezion-Geber <06100> . Sesudah itu kita belok <06437> dan berjalan terus <05674> ke arah <01870> padang gurun <04057> Moab <04124> . |
TL ITL © SABDAweb Ul 2:8 |
Kemudian berjalanlah <05674> kita lalu dari pada saudara <0251> kita, yaitu bani <01121> Esaf <06215> yang duduk <03427> di Seir <08165> , pada jalan <01870> ke padang <06160> , yaitu ke Elat <0359> dan Ezion-Jeber <06100> , lalu menyimpanglah <06437> kita <05674> menurut jalan <01870> ke padang <04057> Moab <04124> . |
AYT ITL | |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Ul 2:8 |
Kemudian kita berjalan terus 1 , meninggalkan daerah saudara-saudara kita, bani Esau yang diam di Seir, meninggalkan jalan dari Araba-Yordan, yakni dari Elat 2 dan Ezion-Geber. Sesudah itu kita belok dan berjalan terus 1 ke arah padang gurun Moab 3 . |
![]() [+] Bhs. Inggris |