Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Roma 8:22

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Rm 8:22

Sebab kita tahu, bahwa sampai sekarang segala makhluk sama-sama mengeluh 1  x  dan sama-sama merasa sakit bersalin.

AYT (2018)

Sebab, kita tahu bahwa seluruh ciptaan sama-sama mengeluh dalam kesakitan bersalin sampai sekarang ini.

TL (1954) ©

SABDAweb Rm 8:22

Karena kita ketahui, bahwa segenap makhluk itu sama mengerang dan sama merasa kesakitan beranak sampai sekarang ini.

BIS (1985) ©

SABDAweb Rm 8:22

Kita tahu bahwa sampai saat ini seluruh alam mengeluh karena menderita seperti seorang ibu menderita pada waktu melahirkan bayi.

TSI (2014)

Kita tahu bahwa seluruh alam semesta seolah-olah bersusah hati dan sangat menderita sampai sekarang, bahkan dapat dikatakan bahwa semua ciptaan sedang sakit berat dan sama-sama menangis.

MILT (2008)

Sebab kita tahu bahwa semua makhluk ciptaan sama-sama mengeluh dan sama-sama menderita sakit sampai sekarang.

Shellabear 2011 (2011)

Karena kita juga mengetahui bahwa sampai sekarang ini, semua ciptaan sama-sama mengerang dan merasa sakit bersalin.

AVB (2015)

Kita tahu bahawa sampai ke saat ini seluruh ciptaan mengerang bagaikan sakit melahirkan anak.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Rm 8:22

Sebab
<1063>
kita tahu
<1492>
, bahwa
<3754>
sampai
<891>
sekarang
<3568>
segala
<3956>
makhluk
<2937>
sama-sama mengeluh
<4959>
dan
<2532>
sama-sama merasa sakit bersalin
<4944>
.
TL ITL ©

SABDAweb Rm 8:22

Karena
<1063>
kita ketahui
<1492>
, bahwa
<3754>
segenap
<3956>
makhluk
<2937>
itu sama mengerang
<4959>
dan
<2532>
sama merasa kesakitan
<4944>
beranak sampai
<891>
sekarang
<3568>
ini.
AYT ITL
Sebab
<1063>
kita tahu
<1492>
bahwa
<3754>
seluruh
<3956>
ciptaan
<2937>
sama-sama mengerang
<4959>
dan
<2532>
menderita sakit bersalin
<4944>
sampai
<891>
sekarang
<3568>
ini.
AVB ITL
Kita tahu
<1492>
bahawa
<3754>
sampai ke saat ini seluruh
<3956>
ciptaan
<2937>
mengerang
<4959>
bagaikan sakit melahirkan
<4944>
anak
<3568>
.

[<1063> <2532> <891>]
GREEK WH
οιδαμεν
<1492> <5758>
V-RAI-1P
γαρ
<1063>
CONJ
οτι
<3754>
CONJ
πασα
<3956>
A-NSF
η
<3588>
T-NSF
κτισις
<2937>
N-NSF
συστεναζει
<4959> <5719>
V-PAI-3S
και
<2532>
CONJ
συνωδινει
<4944> <5719>
V-PAI-3S
αχρι
<891>
PREP
του
<3588>
T-GSM
νυν
<3568>
ADV
GREEK SR
οιδαμεν
Οἴδαμεν
εἴδω
<1492>
V-IEA1P
γαρ
γὰρ
γάρ
<1063>
C
οτι
ὅτι
ὅτι
<3754>
C
πασα
πᾶσα
πᾶς
<3956>
E-NFS
η


<3588>
E-NFS
κτισισ
κτίσις
κτίσις
<2937>
N-NFS
συστεναζει
συστενάζει
συστενάζω
<4959>
V-IPA3S
και
καὶ
καί
<2532>
C
συνωδινει
συνωδίνει
συνωδίνω
<4944>
V-IPA3S
αχρι
ἄχρι
ἄχρι
<891>
P
του
τοῦ

<3588>
R-GMS
νυν
νῦν.
νῦν
<3568>
D
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Rm 8:22

Sebab kita tahu, bahwa sampai sekarang segala makhluk sama-sama mengeluh 1  x  dan sama-sama merasa sakit bersalin.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Rm 8:22

Sebab kita tahu, bahwa sampai sekarang segala 1  makhluk sama-sama mengeluh 2  dan sama-sama merasa sakit bersalin.

Catatan Full Life

Rm 8:22 1

Nas : Rom 8:22

Dalam ayat Rom 8:22-27 Paulus berbicara tentang tiga jenis keluhan: Keluhan ciptaan (ayat Rom 8:22), orang percaya (ayat Rom 8:23) dan Roh Kudus (ayat Rom 8:26). "Ciptaan" (yang hidup maupun yang tidak hidup) mengalami penderitaan dan bencana alam karena dosa manusia (ayat Rom 8:20). Oleh karena itu Allah telah memutuskan bahwa alam semesta itu sendiri akan ditebus dan diciptakan kembali. Akan ada langit baru dan bumi baru, pemulihan segala sesuatu sesuai dengan kehendak Allah (bd. 2Kor 5:17; Gal 6:15; Wahy 21:1,5), pada saat anak-anak Allah yang setia menerima warisan mereka sepenuhnya (ayat Rom 8:14,23).

[+] Bhs. Inggris



TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA