Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Kisah Para Rasul 10:41

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kis 10:41

bukan kepada seluruh bangsa, c  tetapi kepada saksi-saksi, yang sebelumnya telah ditunjuk oleh Allah, yaitu kepada kami yang telah makan d  dan minum bersama-sama dengan Dia, setelah Ia bangkit dari antara orang mati.

AYT (2018)

bukan kepada semua orang, tetapi kepada kami, saksi-saksi yang telah dipilih oleh Allah sebelumnya, yang makan dan minum bersama-Nya setelah Ia bangkit dari antara orang mati.

TL (1954) ©

SABDAweb Kis 10:41

bukannya kepada segenap kaum itu, melainkan kepada beberapa banyak saksi yang dipilih oleh Allah terlebih dahulu, yaitu kepada kami yang sudah makan minum bersama-sama dengan Dia kemudian dari pada Ia bangkit dari antara orang mati.

BIS (1985) ©

SABDAweb Kis 10:41

tidak kepada semua orang, melainkan hanya kepada kami yang sudah dipilih oleh Allah terlebih dahulu untuk menjadi saksi-saksi-Nya: Kami makan dan minum dengan Dia sesudah Ia hidup kembali dari kematian.

TSI (2014)

Tidak semua warga Yerusalem melihat Dia, hanya orang-orang yang sudah dipilih oleh Allah. Kami, yang sudah makan dan minum bersama-Nya setelah Dia hidup kembali dari kematian, dipilih Allah untuk menjadi saksi bagi Yesus.

MILT (2008)

bukan kepada seluruh umat, melainkan kepada para saksi yang telah dipilih sebelumnya oleh Allah Elohim 2316, kepada kami yang telah makan dan minum bersama Dia setelah Dia bangkit dari antara orang mati.

Shellabear 2011 (2011)

bukan kepada seluruh bangsa, melainkan hanya kepada kami, saksi-saksi yang telah dipilih Allah sebelumnya. Kami makan dan minum bersama-Nya setelah Ia bangkit dari antara orang mati.

AVB (2015)

bukan kepada semua orang tetapi kepada kami yang telah dipilih oleh Allah sebagai saksi, kami yang semakan seminum dengan-Nya setelah Dia bangkit daripada kalangan orang mati.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kis 10:41

bukan
<3756>
kepada seluruh
<3956>
bangsa
<2992>
, tetapi
<235>
kepada saksi-saksi
<3144>
, yang sebelumnya telah ditunjuk
<4401>
oleh
<5259>
Allah
<2316>
, yaitu kepada kami
<2254>
yang
<3748>
telah makan
<4906>
dan
<2532>
minum
<4844>
bersama-sama dengan
<3326> <0>
Dia
<846>
, setelah
<0> <3326>
Ia bangkit
<450>
dari antara
<1537>
orang mati
<3498>
.

[<846>]
TL ITL ©

SABDAweb Kis 10:41

bukannya
<3756>
kepada segenap
<3956>
kaum
<2992>
itu, melainkan
<235>
kepada beberapa banyak saksi
<3144>
yang dipilih
<4401>
oleh
<5259>
Allah
<2316>
terlebih dahulu, yaitu kepada kami
<2254>
yang sudah makan
<4906>
minum
<4844>
bersama-sama dengan Dia
<846>
kemudian
<3326>
dari pada Ia
<846>
bangkit
<450>
dari
<1537>
antara orang mati
<3498>
.
AYT ITL
bukan
<3756>
kepada semua
<3956>
orang
<2992>
, tetapi
<235>
kepada kami
<2254>
, saksi-saksi
<3144>
yang
<3588>
telah dipilih
<4401> <0>
oleh
<5259>
Allah
<2316>
sebelumnya
<0> <4401>
, yang
<3748>
makan
<4906> <0>
dan
<2532>
minum bersama-Nya
<0> <4906> <4844> <846>
setelah
<3326>
Ia bangkit
<450>
dari
<1537>
antara orang mati
<3498>
.

[<846>]
AVB ITL
bukan
<3756>
kepada semua
<3956>
orang
<2992>
tetapi
<235>
kepada kami yang
<3588>
telah dipilih
<4401>
oleh
<5259>
Allah
<2316>
sebagai saksi
<3144>
, kami
<2254>
yang
<3748>
semakan
<4906>
seminum
<4844>
dengan-Nya
<846> <3326>
setelah Dia bangkit
<450>
daripada
<1537>
kalangan orang mati
<3498>
.

[<2532> <846>]
GREEK
ου
<3756>
PRT-N
παντι
<3956>
A-DSM
τω
<3588>
T-DSM
λαω
<2992>
N-DSM
αλλα
<235>
CONJ
μαρτυσιν
<3144>
N-DPM
τοις
<3588>
T-DPM
προκεχειροτονημενοις
<4401> <5772>
V-RPP-DPM
υπο
<5259>
PREP
του
<3588>
T-GSM
θεου
<2316>
N-GSM
ημιν
<2254>
P-1DP
οιτινες
<3748>
R-NPM
συνεφαγομεν
<4906> <5627>
V-2AAI-1P
και
<2532>
CONJ
συνεπιομεν
<4844> <5627>
V-2AAI-1P
αυτω
<846>
P-DSM
μετα
<3326>
PREP
το
<3588>
T-ASN
αναστηναι
<450> <5629>
V-2AAN
αυτον
<846>
P-ASM
εκ
<1537>
PREP
νεκρων
<3498>
A-GPM
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kis 10:41

bukan 1  kepada seluruh bangsa, tetapi kepada saksi-saksi 2 , yang sebelumnya telah ditunjuk oleh Allah, yaitu kepada kami 3  yang telah makan dan minum bersama-sama dengan Dia, setelah Ia bangkit dari antara orang mati.

[+] Bhs. Inggris



TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA