Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Keluaran 24:10

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kel 24:10

Lalu mereka melihat t  Allah Israel; kaki-Nya berjejak pada sesuatu yang buatannya seperti lantai dari batu nilam u  dan yang terangnya seperti langit v  yang cerah.

AYT (2018)

lalu mereka melihat Allah Israel, dan di bawah kaki-Nya tampak sesuatu seperti lantai dari batu nilam yang tampaknya bagaikan langit yang cerah.

TL (1954) ©

SABDAweb Kel 24:10

Maka kelihatanlah kepada mereka itu Allah Israel, maka di bawah kakinya adalah sesuatu, seakan-akan dari pada batu nilam perbuatannya, rupanya bagaikan langit apabila terang cuaca adanya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Kel 24:10

dan mereka melihat Allah Israel berdiri di atas sesuatu seperti lantai dari batu nilam, dan biru seperti langit yang cerah.

TSI (2014)

dan melihat Allah Israel. Di bawah kaki-Nya terlihat sesuatu seperti lantai yang terbuat dari batu permata biru, jernih seperti langit tanpa awan.

MILT (2008)

Dan mereka melihat Allah Elohim 0430 Israel, dan di bawah kaki-Nya seperti lantai bertatahkan permata safir, dan seperti murninya isi surga.

Shellabear 2011 (2011)

Mereka melihat Tuhan yang disembah bani Israil. Di bawah kaki-Nya tampak sesuatu seperti lantai dari batu nilam, terang seperti langit.

AVB (2015)

Mereka nampak Allah Israel dan di bawah kaki-Nya kelihatan sesuatu seperti turapan batu nilam yang tampak terang seperti langit.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kel 24:10

Lalu mereka melihat
<07200>
Allah
<0430>
Israel
<03478>
; kaki-Nya
<07272>
berjejak pada
<08478>
sesuatu yang buatannya
<04639>
seperti lantai
<03840>
dari batu nilam
<05601>
dan yang terangnya
<06106>
seperti langit
<08064>
yang cerah
<02892>
.
TL ITL ©

SABDAweb Kel 24:10

Maka kelihatanlah
<07200>
kepada mereka itu Allah
<0430>
Israel
<03478>
, maka di bawah
<08478>
kakinya
<07272>
adalah sesuatu, seakan-akan
<03840>
dari pada batu nilam
<05601>
perbuatannya
<04639>
, rupanya
<06106>
bagaikan langit
<08064>
apabila terang cuaca
<02892>
adanya.
AYT ITL
lalu mereka melihat
<07200>
Allah
<0430>
Israel
<03478>
, dan di bawah
<08478>
kaki-Nya
<07272>
tampak sesuatu
<04639>
seperti lantai
<03840>
dari batu nilam
<05601>
yang tampaknya bagaikan langit
<08064>
yang cerah
<02892>
.

[<0853> <06106>]
AVB ITL
Mereka nampak
<07200>
Allah
<0430>
Israel
<03478>
dan di bawah
<08478>
kaki-Nya
<07272>
kelihatan sesuatu seperti turapan
<03840>
batu nilam
<05601>
yang tampak terang
<02892>
seperti langit
<08064>
.

[<0853> <04639> <06106>]
HEBREW
rhjl
<02892>
Mymsh
<08064>
Muekw
<06106>
rypoh
<05601>
tnbl
<03840>
hvemk
<04639>
wylgr
<07272>
txtw
<08478>
larvy
<03478>
yhla
<0430>
ta
<0853>
waryw (24:10)
<07200>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kel 24:10

Lalu mereka melihat 1  Allah Israel; kaki-Nya berjejak pada sesuatu yang buatannya seperti lantai dari batu nilam 2  dan yang terangnya seperti langit yang cerah 3 .

[+] Bhs. Inggris



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA