Bilangan 18:9 
	Konteks| TB (1974) © SABDAweb Bil 18:9 | Inilah bagianmu dari segala persembahan-persembahan v yang maha kudus itu, yaitu dari bagian yang tidak harus dibakar: segala persembahan mereka yang berupa korban sajian, w korban penghapus dosa x dan korban penebus salah, y yang dibayar mereka kepada-Ku; itulah bagian maha kudus yang menjadi bagianmu dan bagian anak-anakmu. | 
| AYT (2018) | Umat harus membawa pemberian kudus yang dibakar yaitu kurban sajian, dan kurban penghapus dosa, dan kurban penghapus salah. Persembahan-persembahan ini sangat suci dan menjadi bagianmu dan anak-anakmu. | 
| TL (1954) © SABDAweb Bil 18:9 | Maka dari pada segala persembahan yang dimakan api inilah menjadi bagimu akan kesucian segala kesucian: Segala persembahan mereka itu, yaitu segala persembahannya makanan dan segala korbannya karena dosa dan segala korbannya karena salah, yang patut dipersembahkannya kepada-Ku, ia itu menjadi kesucian segala kesucian bagimu dan bagi anak-anakmupun. | 
| BIS (1985) © SABDAweb Bil 18:9 | Dari persembahan-persembahan yang paling suci yang tidak dibakar di atas mezbah, yang berikut ini adalah untukmu: Kurban sajian, kurban pengampunan dosa dan kurban ganti rugi. Semuanya itu persembahan suci yang menjadi bagianmu dan bagian anak-anakmu. | 
| TSI (2014) | (18:8) | 
| MILT (2008) | Inilah yang akan menjadi milikmu dari hal-hal yang mahakudus dari api: semua persembahan mereka sehubungan dengan setiap persembahan sajian mereka, dan sehubungan dengan setiap persembahan penghapus dosa mereka, dan sehubungan dengan setiap persembahan penghapus salah mereka, yang mereka bayarkan kepada-Ku; itulah kemahakudusan bagimu dan bagi anak-anakmu. | 
| Shellabear 2011 (2011) | Dari persembahan teramat suci yang tidak harus dibakar, inilah bagianmu: Segala persembahan mereka, yaitu persembahan bahan makanan, kurban penghapus dosa, dan kurban penebus kesalahan yang mereka serahkan kepada-Ku. Itulah bagian teramat suci yang diperuntukkan bagimu dan bagi anak-anakmu. | 
| AVB (2015) | Itulah bahagianmu daripada persembahan teramat suci yang tidak harus dibakar, setiap persembahan mereka, iaitu persembahan bahan makanan, korban penghapus dosa, dan korban penebus kesalahan yang diserahkan mereka kepada-Ku. Itulah bahagian teramat suci yang diperuntukkan bagimu dan bagi anak-anakmu. | 
|   
		    				[+] Bhs. Inggris
		    			   
		    				[+] Bhs. Indonesia
		    			   
		    				[+] Bhs. Suku
		    			   
		    				[+] Kuno
		    			 | |
| TB ITL © SABDAweb Bil 18:9 | Inilah <02088>  itu, yaitu dari <04480>  bagian yang tidak harus dibakar <0784> : segala <03605>  persembahan <07133>  mereka yang berupa korban sajian <04503> , korban penghapus dosa <02403>  dan korban penebus salah <0817> , yang <0834>  dibayar <07725>  mereka kepada-Ku; itulah <01931>  yang menjadi bagianmu dan bagian anak-anakmu <01121> .  | 
| TL ITL © SABDAweb Bil 18:9 | Maka dari pada <04480>  segala persembahan yang dimakan api <0784>  inilah <02088>  menjadi <01961>  bagimu akan kesucian <06944>  segala kesucian <06944> : Segala <03605>  persembahan <07133>  mereka itu, yaitu segala <03605>  persembahannya makanan <04503>  dan segala <03605>  korbannya karena dosa <02403>  dan segala <03605>  korbannya karena salah <0817> , yang <0834>  patut dipersembahkannya <07725>  kepada-Ku, ia <01931>  itu menjadi kesucian <06944>  segala kesucian <06944>  bagimu dan bagi anak-anakmupun <01121> . | 
| AYT ITL | |
| AVB ITL | |
| HEBREW | |
|  [+] Bhs. Inggris | |
| TB+TSK (1974) © SABDAweb Bil 18:9 | Inilah bagianmu dari segala persembahan-persembahan yang maha kudus itu, yaitu dari bagian yang tidak harus dibakar: segala persembahan mereka yang berupa korban sajian 1 , korban penghapus dosa 2 dan korban penebus salah 3 , yang dibayar mereka kepada-Ku; itulah bagian maha kudus yang menjadi bagianmu dan bagian anak-anakmu. | 
|  [+] Bhs. Inggris | |


